Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Kaldu Tulang Sapi Stengkel yang Lezat Sekali

Dipos pada July 24, 2016

Kaldu Tulang Sapi Stengkel

Anda sedang mencari inspirasi resep Kaldu Tulang Sapi Stengkel yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Biasanya Kaldu Tulang Sapi Stengkel yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kaldu Tulang Sapi Stengkel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kaldu Tulang Sapi Stengkel bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kaldu Tulang Sapi Stengkel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kaldu Tulang Sapi Stengkel memakai 2 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Si kecil seminggu ini udah mulai mpasi. Karena berat badannya terbilang kurang, krna bulan lalu sempet sakit dan berat badan berkurang dan stagnan aku buatin kaldu tulang stengkel ini buat nambah beratnya. Alhamdulillah dibikinin ini makan jadi makin lahap, tapi belum tahu beratnya naik berapa😅 Mudah2an saja beratnya naik 1 kg. Amin😇 Dulu ketika si kakak umur 7 bulan, beratnya juga terbilang kurang krna susah makan. Mau dibikinin kaldu ini, tapi cari di pasar harganya 100rban😱 akhirnya ga jadi beli krna mahal bgt harganya. Skrg setelah pindah di sumatra barat, harga tulang hanya 10 rb saja😅🤣 Stok kaldu ini buat 1 minggu ya..taruh di plastik per porsi makan 1 hari. Taruh di freezer. Sampai 1 minggu masih tahan. Di suhu ruang pun masih tahan kaldunya. Selain digunakan sebagai kuah, kaldu juga bisa untuk masak nasi si kecil. #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #TaragakBasuo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kaldu Tulang Sapi Stengkel:

  1. 1 buah tulang sapi stengkel
  2. Air

Langkah-langkah untuk membuat Kaldu Tulang Sapi Stengkel

1
Cuci bersih tulang. Masukkan ke panci yang agak besar agar tulang bisa terendam air. 15 menit pertama, buang air kotor dan pastikan tidak ada darah yang keluar lagi. Cuci bersih.
Kaldu Tulang Sapi Stengkel - Step 1
2
Masak kembali sampai kaldu keluar. Awal masak menggunakan api sedang. Kemudian masak menggunakan api kecil 2 jam sampai kaldu keluar smua. Lemak2 yang ada di tulang keluarkan semua.
3
Jika sudah banyak kaldu yang keluar dan air tinggal separuhnya, matikan api. Diamkan hingga agak dingin, kemudian masukkan ke plastik per porsi setiap makan si kecil. Pastikan 1 porsi di platik cukup untuk 3x makan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Roti keju daging asap

Roti keju daging asap

Roti dengan isian keju dan daging asap seperti yang dijual di breadtalk

8 oranv
3 jam
Sup Brenebon Daging Sapi

Sup Brenebon Daging Sapi

Minggu ke 25 Golden Apron The Next Level (resep 5 >>> 22 November 2020) Source : Ifani Devi dengan modifikasi (Iga sapi diganti daging sapi) Seger dan berempah. Sup brenebon ini adalah masakan khas Manado. Brenebon sendiri artinya kacang merah. Biasanya yang digunakan kacang merah kering tapi saya pake kacang merah basah supaya ga lama merebusnya. Mantul rasanya 👍 . . #GA_TheNextLevel #PejuangGoldenApronTheNextLevel #supbrenebon #JelajahResep #JelajahResepSahabat #JelajahResepTeman #WeekendChallenge #CookpadCommunity_Bandung #BandungArisanRecook4_IfaniDevi #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

4 orang
Bubur Sop Daging Mpasi 7+ bulan

Bubur Sop Daging Mpasi 7+ bulan

Mpasi simple yang ada dikeluarga nih moms😍

4 porsi
1,5 jam
Soto Daging Bandung

Soto Daging Bandung

Dulu pertama kali jatuh hati sama soto daging Bandung ini kira-kira tahun 2012 waktu ikutan diklat di Cimahi selama 2 minggu. Kateringnya sering menyajikan soto ini. Rasanya seger banget dan komposisinyapun unik ada lobak di dalamnya. Rasa lobaknyapun nggak pahit pula padahal awalnya nggak begitu suka sama lobak. Iseng dunk nanya sama aa' kateringnya yang memang ramah banget, cara buatnya bagaimana. Eee... dikasih tahu caranya tapi ya belum ada niatan untuk membuatnya. 🤣 Setelah sekian tahun berlalu tiba-tiba koq nyidam pengen maen soto Bandung ya. Akhirnya nyari2 di CP nemu resep yang pas. Btw makasih banyak ya mba Farhah, mantul resepnya. Akhirnya duplikasi dish tapi ada beberapa bahan yang saya modif, menyesuaikan yang ada di rumah. #PejuangGoldenApron3

4 orang
60 menit
Sup Daging Iga ala rumah kami🐄

Sup Daging Iga ala rumah kami🐄

Resep anti ribet. Bumbu cempung aja, gak ada ulek mengulek,cocok buat buibu yg malas mengulek seperti saya🙈

5 orang
90 menit
SOP DAGING WORTEL & CHIKUWA

SOP DAGING WORTEL & CHIKUWA

Ini sop segerrr banget kalau dimakan siang hari, saya sering banget masak menu ini hehe karena favorit saya.

Daging Pedas

Daging Pedas

#PejuangGoldenApron3

Steak Daging

Steak Daging

Lama gak masak steak. Maklum sudah setengah baya klo makan daging-dagingan sering nyangkut. Jadi agak-agak gimana gitu. Hihi... Tapi demi mengobati rasa kangen yuk cus eksukusi di dapur. #GA_TheNextLevel #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunityBontang

Steam lopak putih vs daging

Steam lopak putih vs daging

Pas hawa nyah .. #dirumah aja

Daging sapi lada hitam

Daging sapi lada hitam

Salah satu menu favorit suami

Bakso daging sapi kenyal dan gurih

Bakso daging sapi kenyal dan gurih

Saya penyuka bakso, dimanapun saya berada tetap bakso pilihan saya. Sebelumnya saya selalu membeli bakso kiloan, karena saya tinggal selalu di negara yang harus berpindah2,saya memutuskan untuk membuatnya sendiri. Butuh sekitar 1 tahun saya mempelajari bagaimana membuat bakso yang kenyal dan gurih serta di sukai sama keluarga dirumah,akhirnya baru kali ini saya menemukan resep rasa bakso yang kenyal dan gurih. Mudah2an dengan resep yang saya tulis , semua pencita bakso akan ketagihan dengan rasanya. Terima Kasih

4-6 org
1 jam 30 menit
Daging Pedas ala Korea

Daging Pedas ala Korea

Memasak daging dengan simpel dan enak. Dengan pakai daging short plate, tidak perlu butuh waktu yang lama

2 orang
30-45 menit
Tumis sawi daging udang saos tiram

Tumis sawi daging udang saos tiram

Pingin makan yang segar"....ya larinya ke sawi daging, brokoli, udang ditumis saja cepat sajinya

Sop Tulang Sapi (Balungan Sapi)

Sop Tulang Sapi (Balungan Sapi)

Sop ini menggunakan resep andalan yg biasa aq pakai sehari2 kl lagi punya daging sapi/balungan. Resep sop daging sapi sendiri Sebelumnya sdh pernah dipost sebelumnya. Mamaku paling suka banget sama olahan yg berjenis kuah2ah. Meramaikan Posbar #MasakanUntukIbu #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_Id #hannahani_cookies

4 Orang
50 Menit
74🍒 Daging sapi tumis enak

74🍒 Daging sapi tumis enak

bumbunya simple banget, tp trnyta enakkk 😭 bosen aja masakan d rmh gitu2 aja, cobain tumis daging ini deh.... paling simple tp nendang! ga pake garem gula.. krn kecap2 nya udh ada rasa semua. 👩🏻‍🍳 happy recook! 🍳

Semur Daging Betawi

Semur Daging Betawi

Olahan daging manis yang tidak pernah bosan ada di meja makan setiap hari raya idul fitri... Resep turunan dari mama tercinta, pelengkap makan ketupat dengan sayur krecek pedas.... hehe tapi ga idul fitri bisa juga kok masak sayur ini. Lumayan awet untuk beberapa hari. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Malang #MingguKe_25 #OlahanDaging

10 orang
1 jam 30 menit
Tumis daging

Tumis daging

Olahan daging buat anak2

1 orang
20 mnt