Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Lupis ketan yang Anti Gagal

Dipos pada November 13, 2019

Lupis ketan

Bagaimana membuat Lupis ketan yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Lupis ketan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Lupis ketan, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Lupis ketan sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Lupis ketan sekitar 22 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, perkiraan waktu untuk memasak Lupis ketan diperkirakan sekitar 75 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lupis ketan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lupis ketan memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ada beras ketan nganggur,sudah lama di biarin gak di olah,tb² kepingin makan lupis,mau beli di bibi' langganan pas gak jualan.ya udh buat sendiri aja,mumpung ada sedikit daun pisang yg nengkreng di pojokan.lumayan jadinya banyak jg,makan sampai puas..🤣🤣🤣 Sekalian posting buat dapatin apron batik dari mamah cookpad..😁 #cookpad #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_BORNEO #Cookpadcommunity_KALBAR #TiketGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lupis ketan:

  1. 500 gr ketan putih
  2. 1/2 sdt garam
  3. secukupnya Daun pisang
  4. Secukupnya air utk merebus
  5. 100 gr kelapa muda parut + sejumput garam
  6. Kuah gula merah :
  7. 250 gr gula merah
  8. Sejumput garam
  9. 250 ml air
  10. 1 lembar daun pandan

Langkah-langkah untuk membuat Lupis ketan

1
Cuci bersih beras ketan,lalu rendam selama 2 jam,cuci kembali lalu tiriskan.ambil selembar kecil persegi panjang daun pisang lalu lipat segitiga dan masukan beras ketannya,padatkan dan tutup lalu semat dengan tusuk gigi.
Lupis ketan - Step 1
Lupis ketan - Step 1
Lupis ketan - Step 1
2
Lakukan hingga beras ketannya habis dan rebus beras ketan selama 5 menit.
Lupis ketan - Step 2
Lupis ketan - Step 2
Lupis ketan - Step 2
3
Setelah mendidih tutup panci dan biarkan selama 30 menit,tanpa di buka tutup pancinya.setelah 30 menit masak lagi 7 menit lalu matikan dan tutup selama 1 jam,setelah 1 jam angkat dan tiriskan.
Lupis ketan - Step 3
Lupis ketan - Step 3
Lupis ketan - Step 3
4
Rebus gula merah,garam daun pandan dan air hingga mendidih,angkat lalu saring. Beri kelapa parut dengan sedikit garam lalu kukus sekitar 15 menit,angkat dan dinginkan.balurkan lupis dengan kelapa parut,lalu tata dalam piring,baru siram dengan gula merah,sajikan.
Lupis ketan - Step 4
Lupis ketan - Step 4
Lupis ketan - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

SURABI SOLO ala NOTOSUMAN

SURABI SOLO ala NOTOSUMAN

Mencoba yang belum pernah ternyata sesuatu bagi keluarga . Dengan #masakbarengkakmin di pagi hari setelah selesai solat subuh , hasilnya bisa dinikmati untuk sarapan pagi bersama keluarga dengan secangkir teh atau kopi no sugar . Yang jelas bahagia sambil bincang bincang serasa beli oleh oleh dari Kota Solo yang sudah tidak asing lagi . SURABI SOLO ala NOTOSUMAN gurih apalagi dinikmati selagi hangat . Source : @nurikasari #masakbarengkakmin #mbk_serabisolo #CookpadCommunity_Bandung #anakMamah #PesonaKulinerIndonesia #PekanRekreasi #kemauandankemampuan

8 buah
90 menit
Kue Lumpang Daun Suji

Kue Lumpang Daun Suji

Tema Bedah Resep (BeRes) kali adalah menaklukkan Kue Lumpang; kue yang cara mengolahnya tampak sederhana, ternyata benar-benar tricky. Mari mencoba! #Beres_KueLumpang #BeresCloverNop2021 #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang

Kue Lumpang

Kue Lumpang

Beres Clover Bulan November ini Bedah Resep Kue Lumpang, Saya yang malas bergerak kalau bikin jajan traditional mencoba kenalan sama Kue Lumpang, salah satu kue traditional yang berasal dari Daerah Palembang, Sumatra Selatan. Jujur mau bikin kue traditional maju mundur (ga cantik 🤭) karena mikir ga ada yang makan... Ga pernah bikin kue traditional... Segudang alasan yang sebenarnya adalah alasan kemalasan semata 🤣.... Akhirnya setelah menguatkan Hati.. menguatkan niat... Dan pastinya mental 🤭🤭🤭 akhirnya Hari ini mencoba untuk membuat kue traditional yang sebulan ini jd tranding topik di WAG Clover... Hasilnya alhamdulillah, lumayan untuk pemula seperti Saya (menghibur diri) belum sempurna tp rasanya sdh enak dan langsung habis. Saya pakai resepnya Dek @Desi_Dresviana resepnya sdh pas kuenya lembut Dan tidak keras walau sdh dingin. Note : sy hanya membuat 1/2 resep, resep yang Saya tulis adalah resep full jadi kalau mau buat 1/2 tinggal bagi 2 saja. #Beres_KueLumpang #BeresCloverNop2021 #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #KueLumpang #KueTraditional Resource : @Desi_Dresviana

Sentiling Singkong

Sentiling Singkong

Assalamualaikum Haii semua.. Kali ini Mommika bikin cemilan dari singkong warna warni di balur dengan kelapa parut yg gurih, rasanya enak banget dan kenyal kenyil yaitu " sentiling singkong " 🤩😋 Dari 1 resep ini Mommika mendapatkan hasil 15pcs Check tutorial lengkapnya di channel youtube Mommika Kitchen 😍 #sentilingsingkong #olahansingkong

Pastel

Pastel

20 porsi
Serabi Kinca - Teflon

Serabi Kinca - Teflon

Serabi ini saya masak menggunakan penggorengan teflon jadi masih dapat bentuk serabi yang cekung :)

Talam labu kuning

Talam labu kuning

Labu itu salah satu kesukaan ku , warnanya yg cantik , tekstur yg lembut dan rasa yg enak pasti semua orang suka . Pas ngeliat foto talam labu kuning pertama kali langsung pengen buat . Dan rasanya enak gurih .

5 porsi
50mnt
Kue lumpur teflon (labu kuning)

Kue lumpur teflon (labu kuning)

Enakkk banget!!!! Kalau yang kurang suka manis, takaran gulanya bisa dikurangi sesuai selera ya.. Resep dari Mba Siti Nurul Ainawati

205. Bakpia Pathuk Khas Jogja

205. Bakpia Pathuk Khas Jogja

Jalan-jalan ke kota Jogja...*cakeeepp Jangan lupa beli bakpiaaaa...*Aseeekkk 😂😂 Yuk..yuk...kulineran onlen duluu🤭 #PekanRekreasi #OlehOlehKhasDaerah #PesonaKulinerIndonesia #CPBali_CemilanTradisional #CookpadCommunity_Bali #CookpadCommunity_Id Source: mba @anggelinaester, thank u🥰

Onde-onde (klepon)

Onde-onde (klepon)

Kalo ini d tempat lain nama nya klepon. Tp dr kecil aku tau ini namanya onde² .. Memang sih bnyk jg varian ada yg isian kacang ijo sama taburan wijen,jg onde² namanya.. Ingat betul terakhir aku bikin pas pengambilan nilai d masa² SMA ,Untung msh ingat resep dr mak 😅.. BIKIN NYA SIMPLE, RASANYA ENAK DAN BAHAN NYA PUN MUDAH. mayan la buat ngeganjel perut d musim hujan 😂

4 orang
30menit
Lemet Singkong Pandan khas Jawa Tengah

Lemet Singkong Pandan khas Jawa Tengah

Resep ini saya recook atau cooksnap dari bunda @Neni Suandi.. Terimakasih banyak ya bunda atas resepnya ❤️❤️😊😊🙏🙏 Mohon maaf jika masih belum rapi 🤭🤭🙏 Mantap rasanya ❤️😊👍

Pais/Lepet Pisang

Pais/Lepet Pisang

Sebenarnya ini memanfaatkan pisang tanduk yang nongkrong 2 hari di kulkas. Kalau baca resep yang beredar biasanya yang dipake pisang kepok, pisang talas atau pisang ambon. Tapi gak apa-apalah.. Let's try😊 dan alhamdulillah enak

10-12 bungkus
1 jam
Khamir / Apem Arab Nangka

Khamir / Apem Arab Nangka

#CookpadCommunity_Surabaya

Sumping (Nogosari)

Sumping (Nogosari)

Rasanya yg legit, menul" paling suka dengan jajanan ini. Apa lagi kalo pas kondangan, yg dicari ini 🤭

18-20 biji
Kue Talam Gula Merah

Kue Talam Gula Merah

Alhamdulillah hari ini bisa ikut meramaikan Semarak Clover dengan Tema "Si Manis Gula Kelapa" 😊. Mumpung kondisi lagi fit gak terlalu mabok ( lagi hamil muda 🥰) jd si calon debay kita aja berkreasi didapur. Karena kemarin kita sdh dibekali ilmu baru dari Mbak @olive1994 mengenai Gula Kelapa , mulai dari Jenis Gula Kelapa, prosesnya mengambilnya, cara mengolahnya dan mencetaknya, maka hari ini Kita berkreasi dengan Gula Kelapa , sebagai ucapan terima kasih atas ilmu yg Sangat bermanfaat, yg sdh disharing ke temen² Clover. Semoga bekal ilmunya barokah ya mbak. Aaaamin ya Allah 🤲🤲. Kali ini saya mencoba membuat Kue Tradisional yaitu Kue Talam Gula Merah. Kue ini memiliki tekstur yg lembut dan sedikit kenyal dan manisnya pas dilidah. Kreasi kue ini jg banyak, ada yg terbuat dari Labu Kuning, Labu Ungu, Singkong, jagung dan banyak lainnya. Nah sekarang kita buat versi Gula Merah, manis legitnya pas dilidah. Happy Weekend dan Salam Bakpia Clover 🙏😊🥰 #BakpiaClover #BakpiaSiManisGulaKelapa #BelajarWithOlive #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta

Pukis

Pukis

Tetap lembut walau di inap semalaman di suhu ruang.

20 pcs
2 jam