Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Gado gado surabaya yang Enak Banget

Dipos pada May 16, 2019

Gado gado surabaya

Hari ini saya akan berbagi resep Gado gado surabaya yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Gado gado surabaya yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gado gado surabaya, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gado gado surabaya sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gado gado surabaya sekitar 4 orng. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, perkiraan waktu untuk memasak Gado gado surabaya diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado gado surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado gado surabaya memakai 18 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep by mbak Lulut Firmahani Recook by me Makanan satu ini kadang juga membuat saya kangen akan jawa timur. Karena kalau beli gado2 di daerah domisili saya rasanya belum ada yang pas dengan lidah saya. Mau membuat sendiri saya waktu itu mikirnya ribet lah, susah lah, dll. Setelah liat resep mbak lulut ini dan praktek ternyata tidak seribet yang saya bayangkan. Dan rasanya pas n cucok buat lidah saya. Meskipun di resep ini ada santannya tapi tidak terasa eneg. Ini saya bikinnya setengah resep dari aslinya. Itu aja sudah puas makan gado2. #RecookCoboyLulut #CookpadCommunity_Surabaya #RecookCoboy #StarOfTheRecook #PejuangGoldenApron3 #cabeku #bamasokjosantan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado gado surabaya:

  1. Bahan saus kacang:
  2. 125 gr Kacang tanah goreng
  3. 3 siung bawang putih
  4. 3 buah cabe merah besar
  5. 1 buah kentang rebus
  6. 30 ml Santan kara
  7. 30 gr gula merah (kalau ingin manis silahkan ditambahi)
  8. secukupnya Garam
  9. 1 lembar daun jeruk
  10. 250 ml air
  11. Bahan pelengkap:
  12. Lontong
  13. Telur rebus
  14. Tahu goreng
  15. Tempe goreng
  16. Sayuran (saya pakai wortel, tauge dan kentang direbus semua)
  17. Timun dipotong kotak2 kecil
  18. Tomat

Langkah-langkah untuk membuat Gado gado surabaya

1
Blender kacang tanah, bawang putih goreng, cabe merah goreng dan kentang sampia halus. Masukkan ke panci, tambahkan gula merah, santan, daun jeruk.
Gado gado surabaya - Step 1
Gado gado surabaya - Step 1
Gado gado surabaya - Step 1
2
Tambahkna air dan garam. Masak sampai saus kacang mengental.
Gado gado surabaya - Step 2
Gado gado surabaya - Step 2
3
Tata lontong, irisan tahu, irisan tempe, sayuran rebus, timun, tomat dan potongan telur. Sirmkan saus kacang diatasnya. Silahkan menikmati
Gado gado surabaya - Step 3
Gado gado surabaya - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gado gado

Gado gado

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Gado-gado Siram Praktis ala Bunda 3D

Gado-gado Siram Praktis ala Bunda 3D

Stok sayuran di kulkas lumayan lengkap.... jadi kita bikin gado2 yukk

2 porsi
Pecel lontong sayur

Pecel lontong sayur

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Pecel Sayur

Pecel Sayur

Pagi2 bikin pecel sayur itu sesuatu bgt bund.. Tp klo ada pecel jd semangat sarapannya 🤗

8 porsi
Gado-gado homemade

Gado-gado homemade

Bingung mau buka puasa pake apa..kebetulan tadi pas belanja beli selada.ada telur rebus dr hajatan tetangga cuss ahh bikin gado² ala² sendiri 😁

3 porsi
Gado-gado Siram Surabaya

Gado-gado Siram Surabaya

Ceritanya cuma pengen gado-gado siram, selamat mencoba ditunggu recooknya🤗

Gado gado betawi

Gado gado betawi

Liat di kulkas sayuran n bahan lengkap. Bingung mo bikin apa, eh abang gado 2 lewat. Bukan mo beli sih tp malah dpt ide bikin gado gado sendiri.

5 porsi
20 menit
Gado gado Jakarta Simple

Gado gado Jakarta Simple

Lama ga ke Jakarta kangen Gado2 nya.. Seger enak. Bisa makan dengan ketupat atau nasi. Hmm..

Gado-gado

Gado-gado

Kesukaan banget, ga usah pake nasi, seharian makan ini gak masalah♡♡

Gado-gado instan

Gado-gado instan

#PejuangGoldenApron2

Gado-Gado Betawi By Lena #PekanInspirasi

Gado-Gado Betawi By Lena #PekanInspirasi

Menurut saya ini makanan simpel yg sehat karena semua sayur jadi 1 di tambah bumbu kacang bikin ga terlalu berasa makan sayur 😀. Di luar negri bakal jarang deh nemu ginian. 😂 #khasIndonesia banget nih...

Gado-gado siram khas Surabaya

Gado-gado siram khas Surabaya

Saya sering sekali bikin gado-gado karena ini adalah makanan favorit suami dan anak saya😆😆 Rasanya yang manis gurih bikin ngangenin , yang bikin beda gado-gado sama bumbu kacang lainnya itu karena campuran rebusan kentang di bumbu halusnya itu ya. Dulu tau resep gado-gado surabaya ini dari tetangga yang jualan gado-gado , ternyata mudah sekali. Kebetulan hari ini suami minta di bikinin gado-gado, saya tuliskan resep takaran sdm ala saya. Karena selama ini bikin gak pernah ditimbang 😆😆, tapi ini enaakk banget. Resep di bawah ini saus kacangnya bisa jadi 4-5 porsi tergantung kekentalan saus. Untuk lontong dan sayurnya di sesuaikan selera masing-masing. #PekanInspirasi #PekanSurabaya #SiapRamadan #Cookpadcommunity_Gresik #Cookpadindonesia

4 piring
30 menit
Gado-Gado

Gado-Gado

Ibu memang menjadi guru terbaik yg punya andil besar dalam ketertarikanku belajar memasak. Beliau selalu kujadikan panutan, baik dalam hal bertanya resep, teknik memasak dan selera citarasa masakan. Tp tidak selalu ketika aku bertanya resep masakan beliau langsung bisa tahu detail bumbunya apa aja, terutama untuk masakan2 yg bukan berasal dari jawa tengah. Ya seperti gado-gado ini. Tidak jarang kami justru belajar bersama untuk membuat masakan yg awam/belum pernah kami buat sebelumnya, tentu saja dengan bantuan google atau cookpad hehehe. Dan itu sangat menyenangkan bagi kami apalagi jika hasilnya enak dan memuaskan. Sungguh bahagia yg sederhana ❤️❤️ #terimakasihguru #gurukuidolaku #terimakasihibu #ibukuidolaku #cookpadcommunity_id #cookpad_id #cookpadcommunity_solo #cookpadcommunity_solo Resep gado-gado ini versi aku ya, isiannya opsinal sesuai selera. Kentang boleh diganti lontong, enak jg 😊

Gado Gado Umi

Gado Gado Umi

Bumbu gado gado bisa disimpan dalam wadah yang tertutup dan ditaruh kulkas, jika ingin buat hanya tinggal ambil beberapa sendok lalu beri air dan royco, kemudian aduk rata dan cicipi.

Sambal pecel sayur goyang lidah

Sambal pecel sayur goyang lidah

Sering liat emak bikin slad jowo, alias pecel sayur. Enak bgt bumbunya.. Eh ternyata yg bikin beda dg pecel2 lain, adalah cara ngolah bumbunya.. Simak di bawah ini yaa #ResepPertamaku #5resepterbaruku

3 porsi
GADO-GADO HEBOH

GADO-GADO HEBOH

Olahan kacang paling sangat diminati. Apa lagi d campur berbagai jenis sayuran, sungguh menggugah selera. Nafsu makan pun bertambah, habis nasi d dalam piring maunya nambah lagi. Lama2 badan melar juga.😁😁 Tapi g mengapa yg penting sehat, krn sayuran mengandung banyak vitamin yg d butuhin tubuh. Yang g doyan sayur, marii diolah seprrti ini, insyaAllah lama2 jadi suka sayur. Tapi yg punya alergi kacang, ...minum dulu obat alerginya y sblm makan ini. Resep ini untuk meramaikan #BancakanOnlineBarengCookpad, pengen nya sih dapat bonus #Ebook. Semoga kita bisa Bancakan bareng y temen2 #TimHebring😘😘 (Saya g kenal kalian, tapi saya peduli sama kalian....semoga kita semua sehat dan d pertemukan dalam komunitas Cookpad ini di kopi darat nya...aamiin) #PejuangGoldenApron3

Gado-Gado Jakarta

Gado-Gado Jakarta

• 02-09-2019 • Sesuka-sukanya saya sama makanan, akan mblenger kalau bikin sendiri lebih dari dua porsi. Salah satunya ya gado-gado ini. Tapi percayalah, ini enak seperti punya orang yang jualan. Karena bahan bakunya gak lengkap, jadi minus pare dan jagung serta kerupuk aci. Yang saya buat ini adalah gado-gado Jakarta resep dari chef Rudi Choirudin. Bumbu gado-gado ini tanpa santan, beda dengan gado-gado Padang yang pakai santan. Buatnya simple dan mudah. Hanya saja bahannya cukup banyak. Karena saya hanya rebus 2 butir telur, saya rebus dengan tips rebus telur 5 menit yang langkah-langkahnya sudah pernah saya posting sebelumnya. Meski kuning telurnya tidak sekokoh yang direbus lama, tapi tetap matang. #gadogado #gadogadojakarta #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gado-Gado Surabaya

Gado-Gado Surabaya

Ini late post sebenernya. Hehe. Soalnya masaknya pas lebaran ketupat. Mumpung bumer buat ketupat sama lontong saya bikin gado-gado. 😃

8-10 porsi
Gado-gado Unlam

Gado-gado Unlam

#WanilahMeolah Edisi #Keganangan lawan gado-gado unlam

Gado gado ayam ala cirebon #1

Gado gado ayam ala cirebon #1

Kangen pulang kampung cirebon tetapi karena pandemi yg blom mereda smua rencana ditangguhkan.tapi pengen gado2 ayam yg disiram kuah kuning ala.cirebon biasa dl saya beli di RM Kencana dekat rumah. Nah untuk urusan cari resep ya di cookpad saja..banyak org cirebon juga. thanks ya buat resep2 wong cerbon.🙏 kali ini saya buat sesuai petunjuk teman SMA saya.hasilnya sesuai yg saya mau. #PejuangGoldenApron3 #Kentangku #CookpadCommunity_Sukabumi #KhasCirebon

2 porsi