Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Soto Banjar Kuah Susu yang Menggugah Selera

Dipos pada March 18, 2022

Soto Banjar Kuah Susu

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Soto Banjar Kuah Susu yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Soto Banjar Kuah Susu yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Soto Banjar Kuah Susu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Soto Banjar Kuah Susu sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perlu diingat, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Soto Banjar Kuah Susu diperkirakan sekitar 50 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto Banjar Kuah Susu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto Banjar Kuah Susu memakai 29 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Membuat soto Banjar dengan kuah yang ditambahkan susu cair. Ternyata gurih rasanya dan pas dilidah dengan aneka tambahan soto lainnya. Saat ini saya membuat soto Banjar karena tebakanku seperti itu deh, saya harap demikian ya Cilmin☺️ Source: Elza Simple Kitchen #ApakahAku #PejuangGoldenApron3 #DutaRecookBeraksi #DutaRecookPontianak #Cookpadcommunity_Pontianak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto Banjar Kuah Susu:

  1. 1 ekor ayam ras (harusnya ayam kampung)
  2. 200 ml susu uht
  3. 1800 ml air
  4. 1.5 sdm garam (sesuaikan)
  5. 1 sdm gula pasir (sesuaikan)
  6. 2 sdm margarine (menumis)
  7. Bumbu halus
  8. 6 butir bawang merah
  9. 5 siung bawang putih
  10. 2 cm jahe
  11. 1/2 sdt lada butir
  12. 1/3 sdm adas
  13. 1/2 butir pala
  14. 8 bh kapulaga
  15. Bumbu yang lain
  16. 5 cm kayu manis
  17. 7 bh cengkih
  18. 4 bh bunga lawang/pekak
  19. Pelengkap soto
  20. 1 bks sohun (rendam air panas sebentar)
  21. 1 bh wortel (iris bulat)
  22. 1 bh wortel (pot. Kotak)
  23. 5 tangkai daun bawang
  24. 1 bks kecil bawang goreng
  25. 20 bh perkedel kentang
  26. 5 bh telur rebus (potong dua)
  27. Lontong/ketupat
  28. Sambal soto
  29. Jeruk nipis/jeruk sambal

Langkah-langkah untuk membuat Soto Banjar Kuah Susu

1
Mempersiapkan semua bahan-bahannya.
Soto Banjar Kuah Susu - Step 1
2
Tumis bumbu halus dan bumbu lainnya dengan margarine. Masukkan potongan ayam aduk-aduk dalam wajan.
Soto Banjar Kuah Susu - Step 2
Soto Banjar Kuah Susu - Step 2
3
Tuang dalam air di panci yang nantinya akan menjadi kuah soto. Beberapa saat kemudian masukkan potongan kentang, lalu irisan wortel. Biarkan empuk tambahkan garam dan gula pasir koreksi rasa. Angkat ayamnya.
Soto Banjar Kuah Susu - Step 3
Soto Banjar Kuah Susu - Step 3
Soto Banjar Kuah Susu - Step 3
4
Suwir-suwir ayam sisihkan.
Soto Banjar Kuah Susu - Step 4
Soto Banjar Kuah Susu - Step 4
5
Tambahkan susu uht pada kuah soto tadi biarkan hingga mendidih dengan api sedang sambil diaduk. Koreksi rasa. Siapkan piring/mangkuk beri lontong/ketupat, tambahkan sohun, kentang dan wortel. Beri suwiran ayam diatasnya. Tambahkan perkedel kentang, taburan daun bawang dan bawang goreng. Dinikmati bersama jeruk nipis/sambal, sambal soto juga kecap manis jika suka.
Soto Banjar Kuah Susu - Step 5
Soto Banjar Kuah Susu - Step 5
Soto Banjar Kuah Susu - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Lontong dan ketupat

Lontong dan ketupat

Musim lebaran, gak enak rasanya kalo nggak buat lontong dan ketupat. Yuk intip cara buatnya 😊😊😊

8 buah
Ketupat (daun kelapa)

Ketupat (daun kelapa)

Kalau bikin lontong jgn pke plastik ya bu ibu , bahayanya itu lo yg mengerikan 🙈 , lebih baik pke daun pisang , daun kelapa atw daun pandan 😊

Ketupat Kandangan

Ketupat Kandangan

#pekan_banjar #cookpadcommunity_bogor #Berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadindonesia <Week 10> Betapa beruntungnya saya, pertama kali makan menu ini langsung di daerah asalnya yaitu di kecamatan Kandangan, kabupaten Hulu Sungai Selatan, Kalimantan Selatan.. waktu itu saya dan suami singgah di salah satu warung makan yg menjual menu khas ini, setelah menempuh perjalanan berjam-jam menuju Banjarmasin, hampir sepanjang jalan banyak yang jual menu ini, dan masing2 punya andalannya sendiri 😄.. rasanya gurih dan pastinya enak untuk sarapan 👍

Kondro (Khas Makassar)

Kondro (Khas Makassar)

#PejuangGoldenApron3

Lontong/ketupat magicom praktis

Lontong/ketupat magicom praktis

Bismillahirrahmanirrahiim Sebetulnya bikin ini pas bulan puasa nyoba bikin buat persiapan lebaran karena ga bisa mudik ke rmh org tua. Dari dulu blm pernah bikin lontong sendiri, pakai cara ini praktis bgt. Jazakillah resepnya um vikcy.. Source: vicky ummu zahra

Ketupat Lebaran, Enak Cantik dan Tahan Lama

Ketupat Lebaran, Enak Cantik dan Tahan Lama

Ketupat melambangkan permintaan maaf dan berkah. Bahan utama ketupat adalah beras dan daun kelapa muda yang memiliki arti khusus. Beras dianggap sebagai simbol nafsu, sedangkan daun adalah singkatan dari “jatining nur” (cahaya sejati) dalam bahasa Jawa, yang berarti hati nurani. Ketupat digambarkan sebagai simbol nafsu hati nurani, yaitu manusia harus mampu menahan nafsu dunia dengan nurani mereka.

Ketoprak home made

Ketoprak home made

Belajar buat ketoprak dari abang tk ketoprak dekat kantor, ternyata gak susah bahannya yang biasa ada di kulkas, dan jadinya memuaskan. Juara deh abang ketoprak

1 porsi
20 menit
Sroto/ Soto Sokaraja (versi ayam)

Sroto/ Soto Sokaraja (versi ayam)

 بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْ, Saat lewat daerah Banyumas terutama Sokaraja sempatkanlah mencicipi sroto. Sroto adalah salah satu makanan khas dari sokaraja selain gethuk goreng. Kuahnya yang segar dipadukan dengan bumbu kacang dan krupuk khas banyumas. Kami sekeluarga adalah pecinta makanan berkuah segar, jadi srotoi ini masuk list makanan kesukaan kami. Daripada penasaran, yuk dicoba resepnya #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara #cookpadcommunity_semarang #PejuangGoldenApron3 Source: Diyah Kuntari Link: https://cookpad.com/id/resep/739986-soto-sroto-ayam-sokaraja-purwokerto-khas-banyumas?invite_token=ZP3Ry1Ukz12C6nY8H3wRaXU8&shared_at=1604802329

Ketupat Triple 30

Ketupat Triple 30

Pas banget baca-baca postingan di grup masak, ada yang bagi tips bikin ketupat dengan waktu singkat. Merebus ketupat tidak perlu waktu berjam-jam, dan tanpa presto bisa merebus ketupat dalam waktu yang lebih singkat 😁👍. Saya baru pertama kali membuat ketupat, dan berhasil 😍😍 Dinamakan ketupat triple 30, karena saat memasak, menggunakan cara rebus-diamkan-rebus yang masing-masing 30 menit. Hasilnya tidak mengecewakan. 😁 #ketupat #ketupatLebaran #idulfitri

5 buah ketupat
2 jam
Ketupat Besek

Ketupat Besek

Liat di YouTube. Kok kayaknya simpel. Gampang. Cepet. Percobaan pertama hasilnya terlalu padat. Karena berasnya diisi 3/4 bagian. Trus bikin lagi dikurangi jadi 1/2 bagian. Alhamdulillah pas. So, this is it. Semoga bermanfaat. Oiya, Selamat Hari Raya Idul Fitri ya.. Mohon maaf lahir dan batin...

4 porsi
90 menit
Ketoprak

Ketoprak

Menu kesukaan keluarga kecil saya.

1 porsi
Ketupat Homemade (instant)

Ketupat Homemade (instant)

Ketupat ini bisa dibilang hasil uji coba saya dr beberapa resep yg pernah saya coba di Cookpad & ini termasuk yg paling ok menurut saya dr kekenyalan maupun texturenya, silahkan dicoba

Tahu guling jogja

Tahu guling jogja

Makanan khas jogja dg isian tahu dan sayuran disiram dg kuah segar manis gurih. Walaupun bikin ya agak ribet kalo kangen ttp semangat...

Soto Banjar

Soto Banjar

Ada yg request soto banjar dari minggu lalu. Dan katanya besok pagi mau makan ini lagi 🥰

2-3 porsi
Ketoprak

Ketoprak

Buat saya yg tinggal di Semarang, nyari tukang ketoprak jarang ada yg jualan deket rumah. Jadi harus keluar dulu ke daerah Undip atau Unika. Deket kampus pasti banyak kuliner kan. Btw, saya suka bgt sm ketoprak. Klo disuru milih sarapan buryam ato ketoprak ? Sy sll milih ketoprak 😄 Sayangnya, kenapa baru kali ini kepikiran buat bikin ? 😅

4 Orang
30 menit
143. Sate Padang Ayam

143. Sate Padang Ayam

Source: xander's kitchen Di resep aslinya resep ini pake lidah. Tapi aku masih ga berani ke pasar karena masih psbb jadi #dirumahaja dan pake bahan yang ada #dirumahaja. Untuk kuah aku pake sisa rebusan ayam dengan bumbu tadi. Tapi hasilnya buanyak buanget. Ada sepanci mah. Kl gamau terlalu banyak bisa kurangin airnya tapi dengan catatan disesuaikan juga bahan2 yang lainnya. Bumbu yang aku kelihatan kuning banget karena aku ga pakai cabe takut kepedesan soalnya ga kuat pedes. Hehe Senin, 8 Juni 2020, Minggu ke 2 #PejuangGoldenApron3

*ketupat lebaran (5.30.7)*

*ketupat lebaran (5.30.7)*

Rabu 05.06.19.. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1440H - 2019... Minal aidin wal faidzin mohon maaf lahir dan batin... Saya buat ketupat ini untuk hidangan lebaran dan dilengkapi dengan sayur godog, ayam goreng bumbu kuning dan semur tahu telur dan gak ketinggalan juga kerupuk. #siaplebaran #hidanganlebaran #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_depok

Ketupat

Ketupat

😀

Lontong Ketupat

Lontong Ketupat

#MasihEdisiLebaran #4thEidMubarak Haha...masih nyetok sarang ketupat & bahan2 lainnya. Teringin begini dan bag...big...bug...jadi deh😁

Ketupat Metode 5.30.7 dan Tips

Ketupat Metode 5.30.7 dan Tips

Assalamualaikum,wr.wb,,,Sobat Cookpaders,, Ketupat,,,buat ketupat dari daun kelapa ini,tidaklah susah, mematangkan beras dalam cangkang ketupat ini, yang membutuhkan waktu yang lama Kelebihan Ketupat dengan lontong yang dibungkus plastik ataupun daun,Ketupat yang dimasak hingga matang dan tanak jauh lebih awet daripada lontong berbungkus daun atapun plastik Ini ada tips berdasarkan pengalaman saat memasak Ketupat 1.Apabila beras yang kita pakai beras pulen,ketupat tidak akan tahan lama/mudah berair 2.Apabila beras yang kita pakai bukan pulen,hasil ketupatnya tidak mudah berair,kalau disimpan lebih tahan lama,teksturnya empuk tetapi kurang lembut 3.Apabila beras yang kita pakai bukan beras pulen,isi sesuai dengan takaran kita membuat ketupat, jangan terlalu berlebih,agar hasilnya tetap empuk,bisa disiasati dengan menambah air saat merebus, sehingga ketupat terendam dan beras mudah empuk dan lembut 3.Apabila kita memakai beras pulen,dan akan disimpan,lebih bagus kalau ketupat yang sudah matang,dikukus terlebih dulu sebelum disimpan Ketupat yang saya masak ini memakai beras bukan pulen, Alhamdulillah,,, hasilnya tidak mengecewakan,,enak,empuk,lembut,hemat waktu dan gas Source Ugi #GA_TheNextLevel #DirumahAja #BagikanInspirasimu #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #Clovercookinglover #Cookingwithheartheatingwithlove #3