Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang daging yang Lezat Sekali

Dipos pada January 24, 2020

Rendang daging

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rendang daging yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Rendang daging yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang daging enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging memakai 22 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bentar lagi lebaran bun 🤗 saya pilih rendang buat di masak , langsung deh otw dapur riweuh riweuh 😁🤣🤣🤣

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 3 santan sasa (2 buah kelapa)
  3. 700 ml air (untuk melarutkan santan)
  4. 2 batang serai
  5. 5 lembar daun salam
  6. 5 lembar daun jeruk
  7. 3 cm lengkuas memarkan
  8. 1 buah kayu manis
  9. Secukupnya gula
  10. Secukupnya garam
  11. Kaldu sapi
  12. Bumbu halus :
  13. 10 buah cabe merah
  14. 5 buah cabe kriting
  15. 6 buah kemiri (sangrai)
  16. 1 sdt ketumbar bubuk
  17. 1 sdt merica
  18. 3 cm jahe
  19. 6 buah bawang merah
  20. 5 buah bawang putih
  21. Bahan tambahan :
  22. 3 lembar daun pepaya/ parutan nanas

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging

1
Bungkus daging dengan daun pepaya selama 1 jam supaya daging empuk, atau bisa dengn parutan buah nanas
Rendang daging - Step 1
Rendang daging - Step 1
2
Rebus daging selama 15 menit, kemudian tiriskan dan iris tipis daging
3
Blender bumbu halus, kemudian tumis bersama serai, daun jeruk, daun salam dan lengkuas, masukan daging aduk dengan bumbu, kemudian tuangkan santan yang sudah di larutkan dengan air, tambahkan kaldu, gula dan garam.
Rendang daging - Step 3
4
Koreksi rasa, tunggu sampai kuah santan menyusut, rendang siap di sajikan
Rendang daging - Step 4
Rendang daging - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Rendang Enakk

Resep Rendang Enakk

Dulu paling takut masak rendang, kayanya susah banget gitu karena bumbunya rempah2 semua dan masak sampe berjam-jam. Sampe akhirnya berani masak rendang pasca 1 bulan nikah 😁. Cerita pertama coba masak rendang ini dimulai dari suamiku yang suka bgt sama rendang.. Katanya kalau aku bisa masak rendang ‘cukup lahh kamu bisa masak rendang aja, aku ga akan bosen makan ini tiap hari’ 🤪 Mencoba lah masak menggunakan resep di Lestari Web dan campur resep di youtube (Mba Asri Saputra), kirain bakal gagal, masak sampe jam 12 malamm hahaha, ternyata aku bisa masak rendang juga ya!! Dann Alhamdulillah kata suamiku enakk bangett, dia suka bgt rendang yang kaliyo (yg masi basah). Buat yang suka kaliyo, masaknya bisa lebih cepett, kalau mau yg bener2 rendang, harus sabarr dan diaduk terus biar ndak gosongg. Selamat mencobaa resepnya!

10 orang
4-5 jam
Rendang Daging Praktis

Rendang Daging Praktis

Kepengen rendang tapi mau yang anti ribet. #PejuangGoldenApron2 #OneRecipeOneTree

Rendang daging bumbu instan

Rendang daging bumbu instan

Pemenang arisan recook yang terakhir pada putaran ke 3 adalah mba Vera/ Non Vevey. Cuss saya recook resep rendang instannya. Secara saya suka masakan praktis. Dimana pada bumbu instant udah cukup lengkap bahannya, saya cuma tambah bawang dan cabe yang diulek serta santan instan juga. Sreng sreng cemplungin lalu didihkan dan jadi deh rendang daging yang pasti masakan #paporitnyasipapa. Mudah dan simpel cara masaknya. Wow Rasanya lezaattt. #Bandungrecook3_NonVevey #AuthorsBandungHebring #CookpadCommunity_Bandung

Rendang pedas

Rendang pedas

Pertama kali lebaran jauh dari orang tua dan harus memasak untuk suami dan jadilah rendang ❤️

,4 jam
Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Karena lagi gak ada santan di dalam persediaan , maka saya skip. #BanggaKirimRecook #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3

Rendang Daging Sapi Ala Padang

Rendang Daging Sapi Ala Padang

Lihat stok daging sapi di kulkas masih ada 1 kg, pas bngt rasanya kalau dimasak rendang Padang kesukaan mamah mertua yg kebetulan lg silaturahmi ke rumah. Sekalian untuk setoran #CABEKU dng tema #bamasakjosantan. Rendang Padang kali ini sy recook dr resepnya mba Kiena yg sama2 dr CP Bekasi. Asli ini beneran enak, asli rendang daging sapi khas Padang no kaleng2, trmksh resepnya mba Kiena...🙏😘😘 Yukks.. langsung kepoin resepnya..😍 #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_Bekasi #EmakNusantaraKreatif #dapoer_eva

Rendang ayam

Rendang ayam

Silahkan di coba resepnya bunda 😊

Rendang Bakso Telur

Rendang Bakso Telur

Tak ada rotan akar pun jadi 😍 Menu hari ini dari Tanah Minang Rendang ala Mom Moses #stayAtHome 😍😍

Rendang padang

Rendang padang

Simpel dan enak

Rendang Telur, Kentang simple

Rendang Telur, Kentang simple

Rendang adalah Bumbu khas Indonesia yg sudah dikenal seluruh dunia. Sekarang banyak dijual Bumbu Rendang Instant. Ini cara cepat masak Rendang Telur praktis dengan bumbu Rendang Instant. #ResepTelurkuMendunia #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenApron3

5 porsi
30 menit
Rendang bumbu instan indofood

Rendang bumbu instan indofood

ini rendang pertamaku. alhamdulillah mantul #PejuangGoldenApron3

Rendang Daging

Rendang Daging

Masih on process ini #masakanlebaran #goldenapron #rendangrumahan

3-8orang
2 jam 30 menit
Nasi shirataki,rendang sapi ala aku

Nasi shirataki,rendang sapi ala aku

cocok untuk makan siang orang2 diet nih

Rendang Ati Ampela

Rendang Ati Ampela

Rendang Ati Ampela homemade, rasanya buat nagih 😄 #CookpadCommunity_Medan #Cookpad_id #CookpadIndonesia #Cookpad #PejuangGoldenApron3 #IndahPurnama #RendangAtiAmpela

MPASI 13 bulan Rendang

MPASI 13 bulan Rendang

Menu sy ayam" terus karena tiap pas ke supermarket lupa ga beli daging giling😆 dan sering pake dori krena anak gadoyan klo ikan yg amis 😅 jd sesuaikan saja klo mau pake protein-nabati apapun. Dan ini anak saya doyaaaann ~

Rendang Sapi

Rendang Sapi

10 porsi
2 jam
105. Rendang Sapi

105. Rendang Sapi

Untuk pertama kalinya aku bikin rendang. Untuk idul fitri, aku cobain masak rendang sapi dari resep mama aku. Ternyata bikin rendang ga susah, kok. Cuma harus sabar ya hehe

Rendang Sapi Empuk favorit Idul Adha✨

Rendang Sapi Empuk favorit Idul Adha✨

Selamat merayakan idul adha bagi saudara/i yg merayakannya🙏🏽 Saya bikin menu ini karena dapat daging pembagian dari kantor, kurang lebih 2kg daging dan tulang. Jadi daging nya saya olah menjadi rendang. Sedangkan tulangnya saya sisihkan dengan beberapa potong daging untuk saya olah menjadi sop Breine boune.. Resep sop juga akan saya share ya jangan lupa like dan recook ya sahabat🙏🏽✨ Semoga bermanfaat🥰

4-5 orang
2 jam