Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Rendang hati sapi makyuss yang Sempurna

Dipos pada January 31, 2020

Rendang hati sapi makyuss

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Rendang hati sapi makyuss yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Rendang hati sapi makyuss yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang hati sapi makyuss, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang hati sapi makyuss enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Rendang hati sapi makyuss kira-kira 6 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang hati sapi makyuss sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang hati sapi makyuss memakai 14 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Banyak yang bilang buat rendang itu ribet dan perlu waktu lama. Karena saya ibu pekerja dan waktu bersama keluarga sangatlah berharga, saya tidak pernah mencoba membuat rendang sendiri sampai akhirnya saya menemukan resep rendang hati sapi ini. Hasilnya, seluruh keluarga suka dan menu ini menjadi menu andalan untuk menjamu tamu:-)

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang hati sapi makyuss:

  1. 500 gram hati sapi segar
  2. 250 gram kentang mini (kentang ukuran kecil) - direbus sampai setenagh matang
  3. 100 gram sandung lamur (untuk kaldu daging)
  4. 250 gram bumbu rendang siap saji (saya biasanya beli di pasar di tempat yang khusus menjual bumbu-bumbu; disarankan tidak memakai bumbu rendang instant ya karena rasanya akan sangat beda)
  5. 1 liter santan dari 1 butir kelapa tua (kulitnya jangan dikupas)
  6. 1/2 liter Kaldu sapi (dari rebusan sandung lamur)
  7. 2 lembar daun kunyit
  8. 2 lembar daun salam
  9. 4 lembar daun jeruk (dibuang tulangnya - diiris agak kecil)
  10. 1/2 biji pala
  11. 1/2 kayu manis
  12. 1/2 jari jahe untuk merebus hati sapi
  13. Secukupnya garam, lada dan gula
  14. Penyedap rasa (rasa sapi)

Langkah-langkah untuk membuat Rendang hati sapi makyuss

1
Cuci bersih hati sapi dan rebus kira-kira setengah jam. Masukkan jahe geprek dan 1 sdt garam. Tiriskan. Kalau sudah agak dingin. Potong-potong hati sapi ukuran sedang (jangan terlalu kecil ya biar tidak hancur)
2
Rebus kentang mini sampai setengah matang. Tiriskan. Rebus juga sandung lamur (tetelan) dengan 1 liter air, kira-kira 15-20 menit. Ambil kaldu dagingnya.
3
Panaskan minyak di wajan anti lengket (teflon). Tumis bumbu rendang siap saji sampai harum. Masukkan daun kunyit, daun jeruk, dan daun salam. Lalu masukkan hati sapi. Aduk-aduk hingga merata.
4
Masukkan setengah liter kaldu sapi. Aduk-aduk dan berikan biji pala & kayu manis.
5
Kemudian masukkan 1 liter santan aduk-aduk perlahan, jangan sampai santan pecah. Masukkan kentang mini. Setelah mendidih, masukkan garam, gula, lada dan penyedap rasa sapi secukupnya.
6
Biarkan masak sampai kira-kira 15 - 20 menit (sampai kuah agak meresap). Jangan lupa untuk sekali-sekali diaduk ya.
Rendang hati sapi makyuss - Step 6
7
Ketika kuah tinggal sedikit (kalau saya lebih suka rendang yang tidak terlalu kering), test rasa. Kalau sudah cukup enak dan pas rasanya, matikan api.
8
Rendang hati sapi siap disajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Ngubek dipasar nyari kelapa gongseng tp klo bukan hari raya katanya gaakan ada๐Ÿ˜” Alhasil bikin sendiri deh d rumah

Rendang daging

Rendang daging

dalam rangka idul adha, sya juga membuat rendang daging sapi

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Jengkol gemuk manis

Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Kebetulan kemarin masak rendang karna lagi pengen. Daging Rendang masi ada sisa beberapa potong sayang kalo di biarkan gitu saja, niat bikin nasi goreng rendang saja karna kalo makan rendang sama nasi putih saja udah rada bosan apalagi bumbu rendang rasanya mantul ๐Ÿคญ kebetulan adik2 di rumah juga mau kalo rendang di olah sama nasi jadi nasi goreng malah minta nambah ๐Ÿ˜… ibu2 ini saya masak sesuai selera saja ya, saya suka kalo masak nasgor banyak bawangnya hehe. Oya, kalau masak nasgor jangan kebanyakan pakai kecap ya buibu, karna buat nasgor jadi agak basah boleh tambah garam, gula atau merica ketika koreksi rasa. Selamat mencoba, semoga berkenan ๐Ÿ™‚

Rendang daging bumbu instan SASA simpel

Rendang daging bumbu instan SASA simpel

Selalu lupa kalau ke pasar beli bumbu rendang jadi dan bersyukur bnget ada bumbu instan sasa dll ini yg gampang nyarinya di indo atau alfa๐Ÿ˜Š

3 orang
30 menit
Rendang instan

Rendang instan

Masak yang simple simple seperti biasaa.

Nasi goreng rendang

Nasi goreng rendang

buat bekal berbuka puasa suami

Rendang Ampela Ayam

Rendang Ampela Ayam

3 orang
1 jam
Rendang Telur

Rendang Telur

Rendang telur ini saya tidak pakai santan, karena suami tidak suka makanan bersantan, tapi tetap enak walaupun tidak ada rasa santannya, anak-anak juga suka๐Ÿ‘ช

5 orang
ยฝ jam
Rendang sapi bumbu instan

Rendang sapi bumbu instan

Bikin catatan resep disini untuk diri sendiri juga. Kalau2 suatu hari nnti buat lagi ngga lupa step2 nya

4 s/d 8 orang
3 - 4 jam
Rendang Kerang ala Rumahan

Rendang Kerang ala Rumahan

Gak ada daging, kerang pun jadi..๐Ÿ˜‰

4 porsi
Rendang Sapi ala Chef ****

Rendang Sapi ala Chef ****

Pas buka Yutub, ada resep rendang ala chef mantan master chef yg di tayangkan di stasiun tv **Ti (lupa nama chefny), pas saya eksekusi rempong juga nyiapin bahan2x.., TAPI UsaHa tak mengkhianati Hasil๐Ÿ˜‰

Rendang Daging

Rendang Daging

Bismillah, Kami sekel mengucapkan Minal Aidzin wal faidIn mohon maaf lahir.batin๐Ÿ™๐Ÿ™. Rendang adalah makanan yang selalu ada kalo lebaran, biasanya aq beli bumbi yg sdh jadi tinggal masak, tp disini aq harus meracik sendiri dg perpaduan resep umakku dan tante suami, menurut umakku jahe dan laos tu diparut dulu sebelum diblender kl menurut tante 1kg daging = 3 pala dan 3 kelapa. Hasilnya mantaap #pejuanggoldenapron2 #cookpadcommunity_pangkalpinang