Bagaimana Menyiapkan Gulai Ikan Salai Asap yang Sempurna

Dipos pada May 24, 2022

Gulai Ikan Salai Asap

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai Ikan Salai Asap yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Gulai Ikan Salai Asap yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Ikan Salai Asap, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai Ikan Salai Asap enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Ikan Salai Asap sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Ikan Salai Asap memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Ikan salai kuliner khas Palembang Sumatera Selatan ini memiliki aroma sedap asap yang wangi hmmm kebetulan sekali budak budak palembang la balek ke jkt bawa ikan salai asap. Bingung mau dimasak pindang sudah biasa akhirnya dijadikan gulai... nyamnyam😋

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ikan Salai Asap:

  1. 2 ekor Ikan salai
  2. 5 siung bawang merah
  3. 5 siung bawang putih
  4. 1 sendok cabe merah keriting (dihaluskan/blender)
  5. 1 ruas kunyit
  6. 1 ruas jahe
  7. 1 ruas lengkuas/laos (digeprek)
  8. 1 batang serai (digeprek)
  9. 1 lembar daun kunyit
  10. 250 ml santan kara (dicampur air agar tidak terlalu kental)
  11. Garam, Royco, Gula. (secukupnya)
  12. Merica bubuk (optional)

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ikan Salai Asap

1
Cuci bersih ikan salai dan siram dengan air mendidih lalu tiriskan.
2
Haluskan bawang merah, bwg putih, jahe dan kunyit.
3
Masukan sedikit minyak goreng ke dalam wajan untuk menumis. Tumis bumbu halus dan cabai merah yang sudah dihaluskan. Lalu masukan daun kunyit, serai, dan laos. Tumis hingga harum dengan api sedang
4
Setelah tumisan sudah keluar wanginya, masukan santan yang sudah dicampur air dan didihkan sebentar lalu masukan ikan salai. Masak dengan api kecil sampai ikan lunak. Tambahkan garam, penyedap rasa royco, gula dan merica bubuk secukupnya. Koreksi rasanya ya!
Gulai Ikan Salai Asap - Step 4
5
Gulai ikan salai asap budak palembang siap dihidangkan!

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Tongkol Tempe (#postingrame2_tempe)

Gulai Tongkol Tempe (#postingrame2_tempe)

Mau masak lodeh labu tempe, sama tongkol dibumbui bali. Tapi kepasar sorenya sudah terlalu malam abang2nya sudah pada pulang mau lyt sepak bola Indonesia vs Thailand. Pas sampai pasar si babang penjual labu serut, krecek, tewel pun jg sudah pada pulang... baiklah!! berbekal bahan yg ada sepulang dari pasar. banting setir putar balik.. jadilah masak gulai ala Padang versi aku dengan bahan seadanya... hehehehe.

8 porsi
Gulai ikan kakap, simple

Gulai ikan kakap, simple

Cuma ada ikan kakap tambak, dimasak gulai lebih nikmat dagingnya gak kalah gurih .. Yuummyyy 😇

Gulai Ikan Nila🐟

Gulai Ikan Nila🐟

Tetiba pengen gulai kepala ikan kakap apadaya punyanya ikan nila, wokelah pakai bumbu sama tapi jadinya gulai ikan nila... enak juga😍

Gulai kepala kakap masak Aceh

Gulai kepala kakap masak Aceh

#5resepterbaruku

30 menit
Gulai kepala ikan nila

Gulai kepala ikan nila

Awalnya suami suka beli , dan aku coba rasanya seperti apa , sekalian menebak bumbu2nya apa aja , karena kalau beli satu harga kepala ikan sekitar15 ribu, dan aku merasa sayang dengan harganya sedikit mahal ,terus aku coba masak ,alhamdulillah rasanya nampol abis dan suami gak pernah beli lagi diwarung makan 😊

Gulai patin

Gulai patin

Pengen makan ikan tapi bosen di pindang, terus kepikiran di bumbu gulai, ternyata lebih endess 👌😍

Gulai Kepala Kakap

Gulai Kepala Kakap

Usai lebaran nyari kepala kakap suliiiittt banget... Tapi semalam tiba" usaha kesekian kalinya tekad bulat 😅 dan dapeett dong ! Ahahaha sore ini langsung eksekusi 😍 debaynya girang banget sepertinya, makanan udh siap, lahaapp Bangettt dimakannya 😂

2 porsi
45 menit
Gulai Ikan Limbat Sale Khas RM. Tapsel (Batak Mandailing)

Gulai Ikan Limbat Sale Khas RM. Tapsel (Batak Mandailing)

Sejak zaman dahulu, nenek moyang kita tlah menemukan teknik pengasapan sebagai salah satu cara untuk mengawetkan ikan. Ikan yang tlh melalui proses pengasapan atau yg disebut ikan sale, selain tahan lama jg memiliki cita rasa yg unik. Apalagi kalo diolah menjadi gulai ikan sale yg selalu menjadi menu utama yg sgt laris manis di RM. Tapsel (Batak Mandailing). Hanya saja, baru2 ini ada hsl penelitian yg menyebutkan bhw kandungan senyawa fenol dlm asap dpt membahayakan kesehatan tbh bahkan dpt menjadi zat carsenogenic (zat yg dpt menyebabkan kanker). But, don't worry bun... bagi bunda2 yg sgt mencintai olahan ikan sale sama seperti sy ini, ada cara kok bun untuk meminimalisir resiko bagi kesehatan yg diakibatkan oleh konsumsi ikan ini. Yuk, simak caranya, bun...

🐠 Gulai ikan

🐠 Gulai ikan

First time masak gulai ikan, kata suami rasanya endes... Alias mantap!

Gulai daun ubi ikan sale

Gulai daun ubi ikan sale

Ini masakan sederhana resep dari ibu yg sedikit dimodifikasi😊 td rencana mau buat daun ubi tumbuk tp karna daunnya sedikit oke ubah menu ke gulai😁

3-4 porsi
20 menit
Gulai ikan patin

Gulai ikan patin

Tukang ikan Hari ini bawa banyak Jenis ikan,bingung lihatnya,timbul ide bikin gulai gegara inget dikulkas Ada daun kemangi 2 ikat...heheeee... Aneh Kan? Aahh sudahlah...yuuukk mulai masak😉

3 porsi
25 menit
Gulai ikan bandeng

Gulai ikan bandeng

Semenjak hamil aku agak sensitive sama bau ikan. Tapi Alhamdulillah sama ikan bandeng aku masih kuat nahan mual. Cuuuss eksekusi dengan bahan seadanya.. semoga bermanfaat ya☺️

Gulai ikan asap

Gulai ikan asap

Ceritany lg ngidam pngen ikan asap... Akhirnya bru dkirim dri palembang ke cikarang