Langkah Mudah untuk Membuat Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau yang Enak Banget

Dipos pada July 14, 2022

Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau

Bagaimana membuat Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau yang gampang Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau oleh krasi mommy. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Mommy bisa menyajikan Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau memakai 22 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Apa itu bunghupe?rebung tahu tempe bun. Untuk mensiasati kalau stok ayam tinggal sedikit tapi pengin bikin gulai ya tambahkan saja tahu tempe dan rebung. Enak kok bund cobain yuk

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau:

  1. 6 potong daging ayam
  2. 2 buah tahu putih potong kotak
  3. 1/3 papan tempe potong kotak
  4. 150 gram rebung rebus
  5. BUMBU
  6. 7 butir bawang merah
  7. 4 siung bawang putih
  8. 2 butir kemiri
  9. 1 sdm ketumbar bubuk
  10. 1/4 sdt lada bubuk
  11. secukupnya garam
  12. 3 sdm gula merah
  13. 1 sdt gula pasir
  14. 2 cm jahe
  15. 1 batang sereh memarkan
  16. 1 ruas lengkuas geprek
  17. 3 lembar daun jeruk
  18. secukupnya kaldu ayam bubuk
  19. 3 buah cabai hijau potong serong
  20. 100 ml santan instan
  21. secukupnya air
  22. secukupnya minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ayam Bunghupe Cabai Hijau

1
Rebus ayam hingga mendidih lalu buang airnya. Tiriskan
2
Haluskan bumbu kecuali cabai hijai, lengkuas, daun jeruk dan sereh
3
Tumis bumbu hingga harum masukkan daun jeruk, sereh dan lengkuas.
4
Masukkan ayam aduk rata beri air hingga ayam terrendam. Masukkan potongan tahu tempe dan rebung.
5
Setelah mendidih masukkan garam, gula merah dan gula pasir serta kaldu bubuk. Didihkan kembali hingga semua matang
6
Masukkan santan instan dan irisan cabai hijau. Masak hingga cabai layu. Angkat dan sajikan dg lontong

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Ayam khas Padang

Gulai Ayam khas Padang

Ada ayam, ada santan. Kita masak gulai aja yuk.

Gulai Ayam dan Telor endess

Gulai Ayam dan Telor endess

Dapet resep dari teman di dumay jg..thanks buat ce Misa Annisa,,gulai ayam endess topp dehh. Silahkan mncoba

5 porsi
30 menit
Gulai Ayam Talang Jambi

Gulai Ayam Talang Jambi

Masakan yg selalu dirindukan dr Nyai adalah Gulai talang.Masakan nusantara,resep dr leluhur dan diwariskan secara turun menurun,masakan ini berasal dr desa Mersam Batanghari,yaitu salah satu daerah di KOTA JAMBI. Menu berbuka mengobati rindu pd Orangtua #SiapRamadan dengan #AhlinyaAyam

15 porsi
Gulai Ayam Fibercreme

Gulai Ayam Fibercreme

#AhlinyaAyam Cobain bikin gulai ayam pake fibercreme sebagai pengganti santan, ternyata enak juga... mari massk buat sahur bund...🤗 #SiapRamadan

Gulai ayam padang

Gulai ayam padang

Ini awalnya buat sambal dirumah aja, soalnya anak2 pada suka gulai ayam ini, trus upload deh ke sosmed eeh gak tau nya banyak yg nanya bukak orderan gak ini, ya uwes lah kita jadikan aja ladang usaha lagi, hehe.. #berburucelemekemas #SiapRamadan #resolusi2019 #jemputrezeki #cookpadcommunity_bukittinggi

Gulai Ayam Kilat #homemadebylita

Gulai Ayam Kilat #homemadebylita

Bosen dgn ayam direbus gitu2 aja, wis cobain bebikinan gulai ayam ala ala haha tp ga pake cabe yaa karnaa skalian buat si anak batita jugaaa.

Gulai Ayam Tulang Lunak

Gulai Ayam Tulang Lunak

Cara masaknya sedikit berbeda dengan cara masak gulai-gulai yg saya posting disini. Dan rasanya pun berbeda dengan resep gulai sebelumnya, lebih seger aja menurut saya.

Gulai Ayam Kacang Panjang

Gulai Ayam Kacang Panjang

Kamis, 17 September 2020 Bikin gulai ayam ala Neng Wilda, tapi kentangnya saya skip karena lagi ga punya, saya ganti dengan kacang panjang menyesuaikan stok yang ada. Biar gulainya kelihatan ceria 🌠 seperti kata mama, saya tambahin cabe rawit utuh🌶 sayang cabe rawitnya kurang merona 😊 🌺 Source : Wilda Willy #Resepalgis #GulaiAyamKacangPanjang #PejuangGoldenApron3 #Minggu16_R23GA3 #MasakItuSaya #DiRumahAja #CookpadIndonesia #WeekendChallenge #SeptemberCeria

Gulai ayam

Gulai ayam

Hari ini masak yg bersantan dan gurih. Di sajikan bersama sambal dan kerupuk udang. Memang mantul(mantap betull) #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Gulai ayam andaliman

Gulai ayam andaliman

resep favorite keluarga. Rasanya sangat khas dengan citarasa andaliman yang membuat lidah bergetar.

4-6 orang
1 jam
Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Assalamualaikum. Sahur kali ini, semua protein hewani maupun nabati masuk ini. 😍😍😍 #PekanPosbarProtein #PekanPosbar #UngkepanRasaHati #BamasakBaimbai #KampoengRamadan #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3

Gulai ayam nanas

Gulai ayam nanas

Saur pengen yg seger2. Mau sayur bening tapi bosan. Tiba2 inget resep ini. Langsung eksekusi. Nanasnya bisa pakai nanas apa aja, tp saya suka pakai nanas madu. Enak, asem2 manis gimnaaa gtu.. 😊 #SiapRamadan

45 menit
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Karna udah siang gini, belnja juga pasti udh g ada, liat isi kulkas adanya ayam dan kentang. Yuk kita masak gulai ayam ajah

2 porsi
45 menit
Gulai Ayam Khas Padang

Gulai Ayam Khas Padang

Daging ayam slalu ready di frezzer, jadi setelah berkunjung k SumBar manda pun tertarik cooksnap resepnya mb illy @cook_13595537 dan ternyata memang yummie. karena manda ada tahu, jadi ini manda tambahkan tahu juga. dari resep asli bumbunya sudah manda sesuaikan dengan selera manda ya.. (jumlah cabai lebih banyak, dan manda juga menggunakan santan kepala parut, bukan santan instan) #KopijosDolan_KeSumbar #Kopijos_TahuIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #Kopijos #SelaluIstimewa

Gulai Ayam ala Mertua saya

Gulai Ayam ala Mertua saya

Waktu malam takbiran beberapa tahun lalu saya dan ibuk masak gulai ayam.. tentunya saya cuma bantuin ibuk yang masak.. tetiba suatu ketika suami request "Mi masakin ayam yang kayak ibu itu lho digulai enak" jadilah saya mencoba memasaknya.. enak dan mudah ternyata

Ayam Gulai gurih dan creamy

Ayam Gulai gurih dan creamy

Tiba2 lagi pingin makan gulai pakai ayam san kentang plus nasi hangat. Uwwaaauuuu.. apalagi dimakan dengan singkong rebus atau sayuran rebus lainnya, mantaapphh euy