Bagaimana Membuat Gulai daging sapi yang Lezat

Dipos pada September 19, 2020

Gulai daging sapi

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Gulai daging sapi yang mudah Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Gulai daging sapi yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai daging sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai daging sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Gulai daging sapi yaitu 3-4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai daging sapi oleh krasi mommy. Cukup dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Kalau kamu mau, masakan Gulai daging sapi memakai 27 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Daging sapi dapet dari qurban masih banyak. Bingung dimasak apalagi, cari-cari resep di cookpad eh nemu yang gampang. Senengnya bisa masak gulai tanpa bumbu Instan. Walau ngulek bumbunya penuh perjuangan tapi Alhamdulillah suami suka :)

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai daging sapi:

  1. 250 gr daging sapi
  2. Air (saya 1,5liter)
  3. 1 buah santan kara
  4. 2 buah kentang
  5. Bumbu halus :
  6. 4 siung bawang merah
  7. 4 siung bawang putih
  8. 2 cm kunyit
  9. 1 butir kemiri
  10. 1/2 sdt merica (saya pakai bubuk)
  11. 1/2 sdt ketumbar
  12. 3 buah cabe merah
  13. Bumbu memar :
  14. 2 cm jahe
  15. 2 cm lengkuas
  16. 1 batang serai
  17. 2 lembar daun jeruk
  18. 2 lembar daun salam
  19. Gula merah (secukupnya)
  20. Gula pasir (secukupnya)
  21. Garam (secukupnya)
  22. 1 buah tomat
  23. Daun bawang
  24. Minyak untuk menumis
  25. Pelengkap
  26. Jeruk limo
  27. Bawang goreng

Langkah-langkah untuk membuat Gulai daging sapi

1
Tumis bumbu halus dan bumbu memar. Jika sudah harum masukkan daging.
2
Jika dagingnya sudah berubah warna, masukan air, gula merah, gula pasir dan garam. Godok sampai daging empuk (saat daging hampir empuk masukkan kentang)
3
Setelah kentang hampir empuk masukkan santan dan aduk sampai mendidih. Koreksi rasa, jika sudah cukup masukkan tomat dan daun bawang.
4
Jika daging dan kentang sudah empuk dan rasa sudah cukup, matikan api.
5
Gulai daging siap dihidangkan :)

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai sapi simple iwi_kitchen

Gulai sapi simple iwi_kitchen

Ada daging sapi di lemari es dari pada kelamaan di sana ..yuk kita masak dengan bumbu sederhana

Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

Satu kata :enakkkk!!! Gurih dan asam-asam segarnya buat pengen nambah-nambah terus πŸ˜… kali ini saya mencoba memakai santan instan. Rasanya tidak ada beda dengan santan segar. Soal kekentalan, sesuai selera aja yaπŸ˜‰

Gulai Sapi ala Aku

Gulai Sapi ala Aku

Menurutku enak dimakan pake nasi + kerupuk.

Gulai tahu daging subana sero

Gulai tahu daging subana sero

Mertua sering ngirimi tahu dari pada di goreng terus sekali kali di gulai biar ada variasinya. Tanpa disangka gulai tahu habis tanpa tersisa .subana lamak kato si uni loooo.

6 porsi
50 menit
Gulai Cincang / Cancang Tanpa Santan

Gulai Cincang / Cancang Tanpa Santan

Banyak orang yang klo ke rumah makan padang pasti pesen menu ini, terutama kuah nyaa yang gurih, pedes.

Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

Ada 3 ikat daun singkong, yg kemarin udah sempet d rebus, tdnya cuma untuk lalapan tp papih suami pgn nya sayuran berkuah ok pas kebetulan bahan2 lai n ada.. Yuk kita masak

68. Gulai kambing

68. Gulai kambing

Masih dalam hari raya iedul adha... setor gulai kambing untuk ikutan#bancakanonlinebarengcookpad agar bisa dapetin#ebook #cookpadcommunity_malang #pawoen_mungil #01082020

Gulai Nangka kikil ala padang SimpleπŸ‘

Gulai Nangka kikil ala padang SimpleπŸ‘

Coba coba bikin masakan fav bapa negara di rumah taunya babeh demen makannya wkwk pdhl coba coba ala rumah makan padang ternyata enak πŸ˜ŠπŸ‘ silahkan di coba

4 orang
Gule kambing bening ala warung sate

Gule kambing bening ala warung sate

Ceritanya dapat jatah daging qurban. Klo disate pasti lsg habis digule aja dah biar bisa jadi banyak sekalian ikutan #BancakanBarengOnline biar bisa dapat #Ebook hehehe... Ini resepnya juga hasil uprek2 dicookpad punya mbak @hilda alhamdulillah berhasil dan ini kali pertama saya masak gule kambing

Gulai Iga Sapi

Gulai Iga Sapi

24 Mei 2021 Bismillah Menu lebaran kemarin, saya buat gulai iga sapi. Sesuai hasil sidang isbat keluarga hehe. Karena ada yang minta rendang, ada yang minta soto, ngga mungkin emak yang cuma punya 2 tangan ini bisa masakin semua. Ngga ada persiapan bahan juga. Silahkan ini resep nya.

Gule Kambing

Gule Kambing

Alhamdulillah, berkah Idul Adha. Seperti biasa kalo sudah dapat daging yang diolah duluan adalah daging kambingnya untuk dimasak gule kesukaan suamiku. Biasanya aq pakai resep yg ada santannya seperti almh ibu mertua, tp kali ini pakai resep almh ibuku sendiri, tanpa santan tp pakai koyah. Sebenarnya ada satu bahan yg kurang yaitu cabe jawa, tp krn tidak ada aq skip aja. #BancaanOnlineBarengCookpad #VideoMasak #CookpadCommunity_Malang

Gulai daging sapi (Nasu) simpel

Gulai daging sapi (Nasu) simpel

Lagi coba bikin buat si kecil yg lagi g bolej makan ayam,telur,ikan,seafood dan daging kambing sama dokter. Akhirnya biar ga bosen dibuatkan daging sapi....dengan berbagai macam resep. Krn ini buat balita saya ga pakai cabe rawit. Tapi klo ingin pedas boleh ditambahkan sesuai selera.

Gulai Kalio Ayam

Gulai Kalio Ayam

Assalamualaikum warga Cookpaders Ini resep ala dapur saya lebih tepatnya merecook resep dari mama😬. Saya lebih suka kalio karena kuah lebih kental dari pada gulai kuah encer. #PejuangGoldenApron3 #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Sumbar #GulaiKalioAyam

Gulai pondoh kelapa

Gulai pondoh kelapa

Saya suka makan pondoh kelapa... karena kelapa banyak sekali manfaatnya

Rice cake/Tteok/nian gao bumbu kare/gulai

Rice cake/Tteok/nian gao bumbu kare/gulai

Versi chinese namanya Nian Gao,kl di korea:Tteok,inggris:rice cake,kl Di indonesia yg namanya rice cake kan lontong ya?πŸ˜‚ Teksturnya kenyal,setelah di rendam&di rebus bisa di masak dengan cara apa aja,sama seperti bihun gitu lah.

Salad sayur kuah gulai kambing

Salad sayur kuah gulai kambing

Makan ada lemaknya juga perlu ada seratnya ❀

Gule Merah

Gule Merah

#pejuanggoldenbatikapron #cookpadcommunity #seninsemangat

"Gulai nangka ayam kampung"πŸ˜˜πŸ‘πŸΌπŸ˜

"Gulai nangka ayam kampung"πŸ˜˜πŸ‘πŸΌπŸ˜

#DutaRecookBeraksi #DutaRecookPontianak #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

1 panci kecil
45 menit
Gulai Tetelan sapi

Gulai Tetelan sapi

Ngabisin stok tetelan sapi di kulkas akhirnya di gule aja bun πŸ’•