Bagaimana Membuat Gulai daging sapi+paru+tulang yang Enak

Dipos pada November 25, 2022

Gulai daging sapi+paru+tulang

Bagaimana membuat Gulai daging sapi+paru+tulang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai daging sapi+paru+tulang yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Gulai daging sapi+paru+tulang, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai daging sapi+paru+tulang ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Gulai daging sapi+paru+tulang kira-kira 7 orang lebih. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Gulai daging sapi+paru+tulang diperkirakan sekitar 1 jam lebih.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai daging sapi+paru+tulang bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Tetap dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Kalau kamu mau, masakan Gulai daging sapi+paru+tulang memakai 30 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Dibuat karena merindukan gulai bikinan emak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai daging sapi+paru+tulang:

  1. 3 ons paru sapi
  2. 1 buah ginjal sapi
  3. 1/2 kg daging sapi
  4. 1/2 kg iga sapi
  5. 280 ml Santan kental
  6. 1 liter Air
  7. 4 buah kentang potong dadu
  8. Bumbu halus basah :
  9. 7 siung Bawang putih
  10. 2 ruas Jahe
  11. 2 ruas Lengkuas
  12. 2 batang Serai
  13. 1 ruas Kunyit
  14. 2 sendok makan Cabe kering
  15. Bumbu halus kering :
  16. 1 sendok makan Ketumbar
  17. 1/2 Sdm Cengkeh
  18. 1 butir Pala
  19. 1/2 Sdm Kapulaga
  20. 1/2 Sdm Jintan putih
  21. 1/2 Sdm Adas manis
  22. Sedikit kelabat
  23. Kulit jeruk nipis kering
  24. 1 ruas kulit kayu masoyi
  25. Bumbu tambahan
  26. 2 ons daun jeruk purut
  27. Garam
  28. Gula
  29. Kaldu totole
  30. Gula merah

Langkah-langkah untuk membuat Gulai daging sapi+paru+tulang

1
Panaskan waja kemudian,Kelas daging,paru ginjal dan tulang bersama dengan bumbu halus basah dan bumbu halus kering (penampakan bumbu halus kering)
Gulai daging sapi+paru+tulang - Step 1
2
Tunggu sampai daging mengeluarkan air
3
Setelah daging dan Kawan kawannya mengeluarkan air,tambahkan santan kental (Pati santan) aduk hingga rata,kemudian tambahkan 1 liter air putih kedalam wajan
Gulai daging sapi+paru+tulang - Step 3
4
Setelah semua tercampur dengan rata masukkan daun jeruk nipis,tambahkan garam,gula,kaldu totole dan gule merah, aduk,sek rasa kemudian tunggu hingga mendidih
5
Setelah mendidik cek dulu apakah daging dan Kawan kawan sudah empuk apabila sudah dan rasa sudah pas,tambahkan potongan kentang
6
Tunggu hingga Ketang lembut
7
Gulai siap dihidangkan,selamat mencoba๐Ÿฅฐ

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Manuk Lemang-lemang khas Karo (ayam gulai)

Manuk Lemang-lemang khas Karo (ayam gulai)

Manuk Lemang-lemang adalah salah satu masakan khas suku Karo yang menurut saya cara gulai ayam yg enak. Untuk makanan khas biasa Kita jumpai di acara adat, kumpul keluarga, pesta tahunan atau disebut kerja tahun. Karena saya mau jadikan menu rumahan utk disajikan buat anak dan suami, saya buatkan menu sederhana yg tidak mengurangi kenikmatan rasa.

Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

Cocok dimakan barenb ikan pindang tepung

Gulai Ikan Makarel

Gulai Ikan Makarel

Gulai ikan Makarel ini menggunakan Bumbu Dasar Kuning dan Merah, masak jadi lebih cepat. Recook resep #Supartinah Untuk #KampoengRamadan #KualiEmak #CookpadCommunity_Jakarta

6 potong
10 menit
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Saya tim Ayam Berendam dan #pekanrayaayam kali ini saya bikin gulai ayam resep dari teh neeta. Saya skip daun kunyit karena ga ad begitu juga cabe nya karena biar anak bisa makan juga. Rasa enak juga gurih karena penambahan santan. Yuuk cek resepnya... Source : Dapur Neeta #pekanrayaayam #pekanposbarayam #ayamberendam #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #cookpad_id #masakasik

Gulai ikan Mas khas minang

Gulai ikan Mas khas minang

Resepnya original maknyus

5 orang
30 menit
17. Gulai daun singkong

17. Gulai daun singkong

Bismillah... share resep pekan ketujuhhbelas ๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Kali ini resep simple, karena kangen masakan daun singkong mamak... akhirnya pas d pasar liat ad yang jualan daun singkong langsung beli dehh ๐Ÿ˜‚ trus lsg eksekusi d dapur, jadilah gulai daun singkong simple. Karena bumbu dan santannya dibuat pake blender semuaa, ahh...dasar akuu๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ #PejuangGoldenApron3 #SayurSehat #TanpaPenyedap

Gulai Ikan Nila

Gulai Ikan Nila

Bikin masakan simpel, sayur plus ikan. #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Kalbar

Gulai Labu

Gulai Labu

Ceritanya kemarin kepasar, ada labu yang sudah dibelahin, kata penjualnya harga 5000.. Jadi ku beli aja buun, laa wong isinya banyak harga murah๐Ÿ˜๐Ÿ˜ sampe rumah ditimbang beratnya 2,5 kg... Alhasil hari ini dimasak gulai,, tapi gak dimasak semua bun, selebihnya aku masukkan kulkas untuk stok selanjutnya ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜„ #WeekendChallenge #BerLABUPadamu

118. Gulai Ikan ala RM Padang

118. Gulai Ikan ala RM Padang

Masakan ini request paksu yg emang hobi banget makan ikan dikuahin model begini. Biasanya dibumbuin merah pedas. Pagi tadi minta bumbu kuning ala RM Padang. Yowiss....search dulu resepnya. Daaann akhirnya nemu resepnya bunda @Mama Almahyra, alhamdulillaah cocok ๐Ÿ’™๐Ÿ’™ #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bali #Cookpad_Id #Week43 #KulinerNusantara #MasakItuSaya

Gulai ayam

Gulai ayam

Gulai ayam ini adalah resep dari mamahku, bener-bener beda rasanya dari gulai yg lain

Gulai Ayam

Gulai Ayam

Dari kemarin dpt challenge dari paksu.. #EpisodeSantan .. jarang bgt masak persantanan ๐Ÿ˜‚ Jumat, kentang krecek Sabtu, gulai ayam Senin, brongkos -> diresep selanjutnya -> -> Happy cooking, sambil belajar,, kalau berhasil seneng bgt yeekann ๐Ÿ˜…

Gulai Cincang Daging Sapi

Gulai Cincang Daging Sapi

Ini masak sudah ada 1 bulanan tapi wajib di share ya moms ๐Ÿ˜น๐Ÿ˜น demi kepuasan mata memandang makanan. Kalo sering dimakan ga boleh ya moms, nanti kolesterol meningkat ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ Ini resep adaptasi dari IG cican Eunice Euston. Yuk moms dicobain ๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ

2 jam
Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

Bentuk olahan lain dari ikan selain digoreng atau ditumis. Kali ini ikan tongkolnya mau dimasak gulai. Sedaaaaappp๐Ÿ˜‹ #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIndonesia

Gulai Daun Ubi & Labu Kuning

Gulai Daun Ubi & Labu Kuning

Udah lama ga makan gulai ini karena memang udah lama ga bikin๐Ÿ˜… Sekalinya bikin, suami makan langsung nambah2. Jadi seneng buatnya. Walaupun hanya gulai daun ubi + labu kuning adalah masakan yang sederhana, tetapi bagi suami ini adalah masakan yang istimewa. Di resep saya skip serai, daun salam dan saun jeruk, saya skip karna memang udah abis. Kalau bisa, jangan di skip ya.. Agar makin mantap lagi gulainya. Sebagian saya pakai bumbu halus yang beli di warung. #Basidoncek_MaolahSayua #CookpadCommunity_Sumbar #WeekendChallenge #berLabupadamu #GenkPejuangDapur

39.gulai jengkol+ tahu

39.gulai jengkol+ tahu

#PejuangGoldenApron3

Gulai kulim pucuk ubi

Gulai kulim pucuk ubi

Gulai kulim pucuk ubi adalah masakan khas melayu siak tepatnya di perawang. Sebelum diolah menjadi masakan terlebih dahulu buah kulim disimpan beberapa hari ddalam tanah agar terjadi proses fermentasi alami, sehingga akan menimbulkan rasa dan bau yang khas saat dimasak....

6 orang
+- 45 menit
Gulai Sosis Sayuran Telur

Gulai Sosis Sayuran Telur

Sudah Hari ke 25 Dan semakin bingung ngatur menu sahur karena untuk kamibmakan sahur harus memenuhi smeua kebutuhan Gizi Dan vitamin untuk beraktifitas seharian, cuma sering kali karena lelah pulang kerja otak jadi buntu mikir masak apa, ditambah permintaan pasukan dirumah ibu Makin bingung ๐Ÿคญ Karena tahu anak lanang penggemar Gulai, akhirnya Tanya ke dia mau gulai ga? Tp dia blng gulai ayam dan telur bosan, ibu bilang bikin gulai sayuran dikasih sosis Dan telur... Langsung bilang ok ๐Ÿคญ Kuy lah eksekusi ๐Ÿ˜‰ #PejuangGoldenApron3 #KualiEmak #KampungRamadan #CookpadCommunity_Jakarta #MenuSahur #GulaiSosisSayuranTelur #OlahanTelur

Gulai Tahu dan Telur Puyuh

Gulai Tahu dan Telur Puyuh

Assalaamu'alaikum.. Kali ini saya masaknya Gulai Tahu dan Telur Puyuh. Karena sebelum masuk ramadhan. Di tempat saya tinggal ada tradisi megengan. Tiap rumah mengeluarkan nasi berkat sebanyak 6 berkat dan di undangkan tetangga" untuk kirim do'a dan tahlil. Dan itu berpindah" dr satu rumah ke rumah tetangga yang lain. Alhasil berkat di rumah juga banyak.. Stock tahu goreng juga melimpah. Daripada mubazir tidak di makan. Saya masak gulai tahu saja tinggal tambah telur puyuh, tambah kacang panjang atau lain nya juga boleh. Saya juga tidak perlu menggoreng tahu terlebih dahulu karena stock tahu sudah di goreng semua, bisa menghemat minyak goreng dech..xixixi๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜€ Yuukkk.. Kita mulai memasaknya.. #PekanPosbarProtein #MenuRamadhan #Stayathome #CookpadMojokerto #CookpadIndonesia #RantangRamadhan #Masakitusaya