Langkah Mudah untuk Membuat Gulai ikan salai pucuk ubi yang Enak

Dipos pada May 9, 2023

Gulai ikan salai pucuk ubi

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai ikan salai pucuk ubi yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gulai ikan salai pucuk ubi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai ikan salai pucuk ubi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai ikan salai pucuk ubi di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai ikan salai pucuk ubi bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Dengan bahan-bahan yang simpel, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Kalau kamu mau, masakan Gulai ikan salai pucuk ubi memakai 15 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu makanan favorite mama ikan salai.. klo pergi pergi atau belanja kepasar gak lupa beli ikan salai. Apalagi udah lama gak pulang kampung, katanya pengobat rindu.. Jadi hari ini aku buatin gulai ikan salai pucuk ubi buat mama supaya makin senenggg hatinya ❤❤ #IbuKangenKampung #SemuaTentangIbu #weekendchallenge #cookpadcommunity_sumbar #community_sumbar #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpad #cookpadindonesia #basidoncek #PejuangGoldenApron2 #kreasimemasak #janganmalesmasak #masakharini #ayomasak #teamtrees #SatuResepSatuPohon

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ikan salai pucuk ubi:

  1. 3 ekor ikan salai baung ukuran sedang
  2. Pucuk ubi atau daun ubi secukup nya
  3. 300 ml Santan (atau sesuai selera)
  4. Cabe rawit
  5. keping Asam
  6. Daun jeruk
  7. Garam dan penyedap rasa
  8. Bumbu halus=
  9. 10 biji cabe merah
  10. 5 siung bawang merah
  11. 3 siung bawang putih
  12. 2 ruas jahe
  13. 1 ruas kunyit
  14. 2 biji kemiri
  15. 1 ruas lengkuas

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ikan salai pucuk ubi

1
Siapkan seluruh bahannya. Cuci bersih pucuk ubi dan rendam ikan salai ny 10 menitan agar melunak
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 1
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 1
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 1
2
Siapkan santan kental kemudian tambahkan air dan hidupkan api sedang.biarkan santan sedikit hangat lalu masukkan bumbu halusnya, kepingan asam,cabe rawit dan daun jeruk. Tunggu hingga mendidih sambil diaduk agar santannya tidak pecah
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 2
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 2
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 2
3
Kalau sudah mendidih masukan pucuk ubi dan ikan salai nya. Aduk2 hingga semua bahan terendam. Tunggu hingga mendidih dan kuah sedikit sat atau berkurang. Dan tambahkan garam dan penyedap rasa sesuai selera.matikan kompor dan siap disajikan
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 3
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 3
Gulai ikan salai pucuk ubi - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi Gulai Gegancang

Nasi Gulai Gegancang

#AntiRibet #sekarraduhin #cookpadcommunity_bengkulu #MasakanKhasBengkulu Untuk resep kali ini yang spesial itu cara memasak nasi, biar nasi lebih pulen dan enak dimakan saya tambahkan agar agar putih, lebih enak lagi jika di tambahkan daun pandan nasi nya akan harum alami, tapi untuk kali ini saya skip karena lgi gak ada daun pandan nya. Nah untuk lauk sekaligus sayurnya biar tidak ribet jadi saya masak seklian yaitu kali ini saya ingin kembali memperkenalkan jenis masakan daerah kami yaitu gulai gegancang. Gulai gegancang ini terbuat dari ikan( biasanya ikan sungai, karena dagingnya teksturnya lebih lembut & manis) & ditambah lagi dengan sayur sayuran. Sayurannya bebas terserah apa saja, seperti labu Siam, kacang panjang, wortel, kisik, terong, jamur dll.bumbunya pun Simple Simple saja. Kenapa di sebut gulai gegancang? Ya.. Itu karena gak ribet..😁🤣😂. Gegancang itu artinya menurut bahasa Bengkulu selatan yaitu cepat. Dan namanya gulai gegancang itu bumbunya hanya diiris dan tidak memakai santan. Untuk masyarakat Bengkulu khususnya Bengkulu selatan sebenernya lebih sering memasak gulai dengan menggunakan santan. Mungkin karena didaerah sini banyak menghasilkan buah kelapa.hampir sepanjang pinggir pantai yang di tanam kelapa. Gulai gegancang ini rasanya tetap enak dan segar banget, biasanya nenekku ( kami Kedurang & Padang guci) menyebutnya Nining. Sering masak gegancang kalau ingin pergi ke kebun / sawah pagi banget & bangunnya kesiangan. Jadi solusinya ini.😍🤩

4 porsi
Gulai nangka/gory

Gulai nangka/gory

Hal yang menarik saat membersihkan getahnya 😂😂

Gulai Cancang Ayam

Gulai Cancang Ayam

Gulai cancang ayam... bukan gulai ayam biasa karena bau rempah yg kuat dan warnanya yg merah.Biasanya dijual di rumah makan padang...

Gulai Ayam Pedas

Gulai Ayam Pedas

3 porsi
30 menit
Gulai Tongkol (Aslinya Pindang Tongkol Gulai Kemangi)

Gulai Tongkol (Aslinya Pindang Tongkol Gulai Kemangi)

Halooo, salam kenal semuanya. Ini adalah resep pertama yang saya tulis, walaupun bukan resep asli dari saya hihi. Pak suami suka banget sama masakan berbahan ikan, setelah mencari-cari mau masak apa ~ akhirnya ketemu sama resepnya Mimi @Nur Sabatiana yang mantul banget. Cuma di sini saya pakai ikan tongkol segar, bukan yang dipindang. Mangga yang mau coba, selamat mencoba.

92. Gulai Cumi Isi Tahu

92. Gulai Cumi Isi Tahu

Pengeeenn banget cobain resepnya mba Anita Joyo ini jauh-jauh hari. Tapi belum juga sempet. Pas nemu cumi tanpa tinta yang super gede ini di supermarket, langsung cuzz eksekusi deh. Mantaaap resepnya mbak. Nuhun.. #PejuangGoldenApron2 #TeamTrees #OneRecipeOneTrees #SatuResepSatuPohon #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_malang #cookpader

2 porsi
45 menit
Gulai ayam kampung

Gulai ayam kampung

#SiapRamadan #PekanInspirasi

Gulai Daun Singkong Campur

Gulai Daun Singkong Campur

Hari ini judulnya masak campur-campur. Untuk telur rebusnya, kalau suka bisa digoreng hingga berkulit terlebih dahulu. Rebon bisa diganti dengan teri. #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Bekasi

Gulai gampang sawi putih

Gulai gampang sawi putih

Asslamualaikum moms Udah sekian purnama baru kali ini sempet uplod lagi setor resep ke cookpad Ini resep dr nenek aku, kala itu masakan ini enak bgt, sederhana dan ngangenin Yaudah langsung aja yaa

Gulai Telur Tebu

Gulai Telur Tebu

#IbuKangenKampung #SemuaTentangIbu #teamTrees #SatuResepSatuPohon #PejuangGoldenApron2 #minggu13 #DariPengenJadiBisa #Cookpadcommunity_asahan Telur Tebu adalah sayuran yg mirip dengan tebu.ditempat lain sering juga disebut terubuk. Karena sayuran ini adanya di kampung ibu saya yaitu tapanuli selatan.maka #IbuKangenKampung, kali ini memasak gulai telur tebu. Kawan dari telur tebu si gulai ini adalah ikan sale.makan ini ingat kampung halaman ibuku. Wangi dari ikan sale menggugah selera dan rasa telur tebu itu sendiri seperti makan telur ikan.Enak sekali mom😘

Gulai Ikan

Gulai Ikan

Alhamdulillah #DiRumahAja pagi pagi udah ngegulai.. sedapppp.... Ditambah nasi anget Dan kerupuk dah bikin anak lahap makan nya. Gampang mudah cepat.. sambil nemanin anak belajar.. Yang lama ngupasin bawangnya 😂😂 stok ikan dikulkas masih Ada. Nah tinggal cemplung2 Aja siapp ... ditambah rempah2 yang bisa menguatkan daya tahan tubuh. . hayoooo siapa mauuu....cunggg #WeekendChallenge #PejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_samarinda

5 porsi
20 menit
Gulai tongkol

Gulai tongkol

assalamualaikum, selasa sudah waktunya posbar cookpad community bogor. Temanya kali ini adalah olahan seafood. Tongkol juga makhluk laut ye Jd masuk seafood Khan😁. Saya recook dari resep nya nursabatina. Tapi saya sesuaikan dgn bahan yg ada dirumah. #CookpadCommunity_Bogor #Combongabibita_seafood #PejuangGoldenApron2

Gulai udang kentang

Gulai udang kentang

ngabisin stok

Gulai ceker nangka muda (gori)

Gulai ceker nangka muda (gori)

Mudah, simpel, enak...

Gulai Putih Labu Kuning

Gulai Putih Labu Kuning

Suka labu kuning? Rasanya buah ini mau diolah jadi apa aja tetap enak. Hanya harus pinter milih labu yang pulen bukan yang gampang hancur. Gulai putih atau lodeh sangat gampang seperti merebus hanya dengan santan. Tidak ada bumbu halus sehingga persiapannya cepat. Soal rasa? Wenakk 😇

1 porsi
Gulai kambing

Gulai kambing

Bersih2 kulkas di freezer masih ada sisa daging kambing waktu idul adha 😄 langsung dah cus di bikin gulai kambing ajah.. kepikiran pengn bikin nasi biryani tdaging kambing juga.. tapi belum nemu resepnya, next time aja deh source : fitri sasmaya #berburucelemekemas #resolusi2019 #ResepLiha #cookpadcommunity_bogor