Cara Gampang Membuat Gulai tahu mix kacang panjang yang Lezat

Dipos pada April 11, 2023

Gulai tahu mix kacang panjang

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai tahu mix kacang panjang yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Gulai tahu mix kacang panjang yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Gulai tahu mix kacang panjang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gulai tahu mix kacang panjang bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai tahu mix kacang panjang sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai tahu mix kacang panjang memakai 16 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Dulu.. sewaktu main kerumah nenek.. aku sukaaa banget makan sayur seperti ini. Kalo nenek udh masak sayur ini, aku makan nya tambuh2.. dan sekarang, aku pingin coba masak sendiri.. #DariPengenJadiBisa #SatuResepSatuPohon #SayurKesukaanIbu #SemuaTentangIbu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai tahu mix kacang panjang:

  1. 4 ptg tahu
  2. 5 helai kacang panjang
  3. 1 bks santan kara
  4. 1 btg sere
  5. 1 lbr daun salam
  6. 3 bh cabe merah
  7. 2 bh bawang merah
  8. 1 bh bawang putih
  9. 3 bh kemiri
  10. 1 sdt kunyit bubuk
  11. 1 ruas jahe
  12. 1 ruas lengkuas
  13. Secukupnya Gula
  14. Secukupnya Garam
  15. 2 Sdm Minyak
  16. 1 gelas Air

Langkah-langkah untuk membuat Gulai tahu mix kacang panjang

1
Cuci bersih tahu, taburi garam agar tahu ada sedikit rasa asin. Cuci bersih cabe, bawang, kemiri, jahe dan lengkuas dan haluskan. Panaskan minyak, tumis bumbu yg sudah dihaluskan. Geprek sere dan daun salam. Tunggu sampai bumbu berubah warna.
Gulai tahu mix kacang panjang - Step 1
Gulai tahu mix kacang panjang - Step 1
2
Tambahkan air dan masukkan kacang panjang. Tunggu sampai kacang panjang lembek. Jika sudah lembek, masukkan tahu yg sudah dipotong2. Setelah mendidih, masukkan santan dan aduk perlahan agar tahu tidak hancur.
Gulai tahu mix kacang panjang - Step 2
Gulai tahu mix kacang panjang - Step 2
3
Tambahkan gula dan garam. Cek rasa. Tunggu sampai mendidih. Jika sudah, matikan api. Hidangkan dgn nasi hangat.
Gulai tahu mix kacang panjang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

GULAI MASIN (PANGEK MASIN) KHAS PADANG

GULAI MASIN (PANGEK MASIN) KHAS PADANG

Selamat hari ibu buat semua ibu didunia ini. Hari ini mami keysi masak Gulai masin Khas padang. Kali ini masaknya gak pakai buah belimbing wuluh dikarnakan gak ada ketemu buah belimbing diperantauan ini. Jadi mami skip dan tambahkan takaran asam kandisnya. Gulai masin adalah masakan yang paling sering dimasak ibu dan selalu memakai ikan kembung. #SemuaTentangIbu #DagingFavoritIbu

Gulai telur tanpa santan

Gulai telur tanpa santan

Bikin menu ini krn sekeluarga sedang flu, tenggorokan gatal shg hrs menghindari masakan yg digoreng. Kebetulan blum belanja, hanya punya telur dan kentang, jadilah resep yg ternyata enak bgt.

3 porsi
Gulai cumi isi tahu telur

Gulai cumi isi tahu telur

#pejuanggoldenapron2 #teamtrees #onerecipeonetree #berburucelemekemas #resolusi2019 Note: isiannya jgn trllu padet ya, nnti ps d masak mengembang dan ada yg pecah sdkt kyk pnya sy 😁

Gulai Pakis

Gulai Pakis

Setiap selesai masak wajib foto, tapi baru sempet upload malam hari. Ini gulai pakis kesukaan suami, modalnya gak Sampek 15.000. 4 ikat pakis Rp 6.000, 2 kotak santan kara Rp 6.000, sisa bahan udah ada di dapur. Masaknya juga cepat gak ribet. Tinggal digoreng kan ikan asin rebus juga udah enak banget makannya hehe,, Bu ibu wajib coba #weekendchallenge

Gulai daun singkong tumbuk

Gulai daun singkong tumbuk

Bismillah Assalamua'laikum, yeay hari ini kita masak gulai daun singkong tumbuk ya, enaknya sih pakai lele asap tp berhubung gak ada jadilah udang rebon aja, ada kecombrang tapi rimbagnya kosong jg, tapi ini ala kampungku, semoga suka ya...

4 porsi
Ayam Gulai Padang (Dengan Fiber Creme)

Ayam Gulai Padang (Dengan Fiber Creme)

Source : mommy Licha Alby Horeeee sudah bisa bikin salah satu makanan kegemaran anak2.. Gulai Padang Lebih irit, lebih sehat karena pakai fiber creme (pengganti santan) dan bumbu2 sendiri. Dengan memasak sendiri masakan kesukaan keluarga, mereka bakalan rindu masakan mamanya sepanjang hidup dan selamanya kita dekat di hati anak2 dan suami loh mom. Yuk moms bikin, mudah loh sebenernya #WeekendChallenge #DekatdiHati #Berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_tangerang #cookpad_aop

Gulai Daun Ubi + Ikan Asin

Gulai Daun Ubi + Ikan Asin

Iseng-iseng ambil daun ubi belakang rumah, terus terbit ide masak ini. Btw ini suami suka banget hihi 😁

2-4 porsi
Gulai Daging Sapi

Gulai Daging Sapi

21/12/19 Bismillah... Alm.Ibu dulu selain IRT juga wanita pekerja,sebelum berangkat atau sepulang dari kerja kalau sempat beliau usahakan uprek dapur buat masak.Yang paling sering beliau masak itu blendrang sayur tewel/sayur nangka muda dan gulai daging sapi,di masak sekalian banyak biar tinggal di angetin. #GulaiBundaMelvy #BiarRibetTapiKeinget #DagingFavoritIbu #SemuaTentangIbu #SemuaTentangIbuMingguke3 #BerburuCelemekEmas #Mingguke50 #CookpadCommunity_SumbawaBarat #TeamTrees #OneRecipeOneTree #SatuResepSatuPohon

4 porsi
45 menit
Gulai Kakap

Gulai Kakap

Suami dan anak2 pecinta santan, jadi santan kelapa selalu menghiasi meja makan walau tahu kalau kebanyakan dapat menyebabkan kolestrol. Jadi harus diimbangi dengan sayuran jadi ditambahkan kacang panjang. #Cabeke & #kelapaseribuManfaat

Gulai Daun Pepaya Jepang

Gulai Daun Pepaya Jepang

Sedang hobby mengolah daun pepaya jepang nihπŸ€— #PejuangGoldenApron2

159. Gulai Ayam

159. Gulai Ayam

#DiRumahAja kali ini emak masak hidangan berupa Gulai. Masakan gulai pasti selalu berkaitan dengan penggunaan santan sebagai campurannya ya, dengan adanya penambahan santan ini tentunya hidangan yang di masak akan menambah citarasa yang membuat gurih dan nikmat pada masakan tersebut. Source: Lili Minarosa dengan sedikit modifikasi #Cookpadcommunity_Banjarmasin #Cookpadcommunity_id #CookpadIndonesia #CABEKU #KelapaSeribuManfaat #GulaiAyam #ResepKe159

45 menit
Gulai Ayam Khas Minang

Gulai Ayam Khas Minang

Halo Sobat Cookpad :D Gulai Ayam ini enak banget! Rekomen ya sobat. Makan nasi banget haha. Rasanya ga kalah dengan gulai ayam di restoran padang, percaya deh :D. Aku udah beberapa kali buat resep ini dan selalu dipuji sama mama. Seneng ya kalo masakan kita bisa jadi kesukaan keluarga :) Yuk dicoba ya gulai ayamnya. Selamat mencoba dan happy cooking! :) Source: Femina #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpad *NOTE: - Jika mau masak untuk 1 ekor ayam, ukuran santan adalah 1.500 Liter dari 2 buah butir kelapa parut. Untuk sisa resepnya tinggal dikalikan 2 saja.

4 porsi
Gulai tauco buncis (tidak pedas)

Gulai tauco buncis (tidak pedas)

Pengen masak gulai, cepet dan bisa di nikmatin balita dan dewasa, teringat lah masakan mama di kampung dulu, ya ini gulai buncis minang, tapi biasanya dulu masakan ini di tambahkan pete dan cabe hijau yg banyak dan labih kental, berhubung si balita ikut makan ,saya ubah sedikit dari asli nya😁😁 supaya satu keluarga bisa makan semua.

Gulai ikan

Gulai ikan

Ikan segar tidak melulu harus di goreng garing. Bisa dicoba resep anti amis ini. Happy cooking everyone ☺️

Ikan gabus gulai kuning

Ikan gabus gulai kuning

Ketika anakku daffa abis operasi amandel dia mulai bosen dengan menu sup atau tim ikan sedangkan dia masih belum dibolehkan untuk makanan pedas makanya keinget masak ikan gabus bumbu kuning yang tidak pedas

6 porsi
1 membersihkan