Langkah Mudah untuk Membuat Gulai cincang daging ala Padang yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada May 7, 2023

Gulai cincang daging ala Padang

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Gulai cincang daging ala Padang yang mudah Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Gulai cincang daging ala Padang yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai cincang daging ala Padang, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai cincang daging ala Padang di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai cincang daging ala Padang oleh krasi mommy. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Gulai cincang daging ala Padang memakai 17 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

bismillah.. sdh lama sekali nyimpan resep ini dr mbak novi ummu hasna. br sempat nyobain moms,dan gak komplit pula bahan2nya. seadanya isi kulkas. ๐Ÿคญ๐Ÿ™ tp rasanya endeus moms ini,wajib dicoba..๐Ÿ‘๐Ÿ˜‹ #dapurhitsazka #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_pekalongan #cookpad_id

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai cincang daging ala Padang:

  1. 300-400 gr daging sapi/kambing (saya campur seadanya stok)
  2. 750 ml air
  3. 65 ml santan instan
  4. 1 lembar daun salam
  5. 1/2 buah asam kandis (seukuran kuku jari)
  6. 2 cm kayu manis
  7. 1/2 buah bunga lawang (pekak)
  8. bumbu halus:
  9. 5 siung bawang merah
  10. 3 siung bawang putih
  11. 2 cm pala utuh
  12. sejumput jintan
  13. 3 butir kemiri,sangrai
  14. 2-3 buah cabe merah (bs ditambah rawit jika suka pedas)
  15. 1/2 sdm ketumbar,sangrai
  16. secukupnya gula pasir,dan garam
  17. secukupnya minyak goreng utk menumis bumbu

Langkah-langkah untuk membuat Gulai cincang daging ala Padang

1
Siapkan semua bahan. cuci bersih daging kmd rebus sbntr,buang airnya. tiriskan
Gulai cincang daging ala Padang - Step 1
Gulai cincang daging ala Padang - Step 1
Gulai cincang daging ala Padang - Step 1
2
Ulek halus bumbu,kmd tumis dg minyak goreng hingga harum,masukkan juga kayu manis+pekak+daun salam. masak hingga bumbu benar benar matang,kmd masukkan rebusan daging. aduk rata,beri air secukupnya. tunggu hingga mendidih. bumbui gula,garam. kmd masukkan santan instan.
Gulai cincang daging ala Padang - Step 2
Gulai cincang daging ala Padang - Step 2
Gulai cincang daging ala Padang - Step 2
3
Masak hingga mendidih. cicipi rasa. matikan api pindah ke panci presto. masak kurleb 20 menit. matikan api dan tunggu hingga panci bs dibuka. siap disajikan dg taburan bawang goreng serta nasi hangat... jika tanpa presto bs dimasak hingga daging empuk ya moms..
Gulai cincang daging ala Padang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Lontong sayur gulai tauco padang

Lontong sayur gulai tauco padang

Selain gulai tauco dijadikan menu utama dimeja makan gulai tauco juga bisa dijadikan kuah untuk lontong sayur

Gulai rebung

Gulai rebung

Menu favorit suami, yaitu rebung. Apa lagi di gulai seperti ini, langsung bisa makan 3 piring๐Ÿ˜. Simple, murah,enak. Yuk diintip resepnya #cookpadcommunity_Bogor #Cookpadcommunity #CookpadIndonesia

Gulai Cumi Tahu

Gulai Cumi Tahu

Pengen coba resep lain yg gak melulu cumi goreng tepung ๐Ÿ˜

Gulai Tahu dan Telur Puyuh

Gulai Tahu dan Telur Puyuh

Ini juga salah satu masakan ku kapan waktu tu๐Ÿ˜… Selamat mencobaaa๐Ÿ™๐Ÿป

Martabak tahu bumbu gulai

Martabak tahu bumbu gulai

Assalamualaikum๐Ÿ˜Š #MurahMeriah

Gule Kikil

Gule Kikil

Bikin menu kikil untuk makan siang, sedaaap๐Ÿ˜ kikilnya empuk, gurih๐Ÿคค apalgi klw dimakan dgn nasi hangat , ehhh auto tambag nasi๐Ÿ˜† Cobain deeh, buatnya mudah kok bund๐Ÿ‘ #PejuangGoldenApron2

5 porsi
Gulai Ikan

Gulai Ikan

Alhamdulillah #DiRumahAja pagi pagi udah ngegulai.. sedapppp.... Ditambah nasi anget Dan kerupuk dah bikin anak lahap makan nya. Gampang mudah cepat.. sambil nemanin anak belajar.. Yang lama ngupasin bawangnya ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ stok ikan dikulkas masih Ada. Nah tinggal cemplung2 Aja siapp ... ditambah rempah2 yang bisa menguatkan daya tahan tubuh. . hayoooo siapa mauuu....cunggg #WeekendChallenge #PejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_samarinda

5 porsi
20 menit
Gulai kepala ikan patin

Gulai kepala ikan patin

Iseng2 bikin ini karena bosan klo dapat kepala patin pasti dimasak sayur asem trus jdi coba2 bikin gulai ternyata anak2 malah makannya jdi nambah..masyaallah senang bgt jadinya..#Masakanrumahan#masakansimple#dapurbundabalqis#PejuangGoldenApron2#

Gulai tongkol

Gulai tongkol

Tantangan minggu ke 4 di tantangn minggu ini sy mau masak gulai karena ibu sy suka gulai .. #SemuaTentangIbu #IbuKangenKampung #SatuResepSatuPohon #PejuangGoldenApron2 #weekendChallenge #CoopadCommunity(Bogor)

Gulai ikan patin

Gulai ikan patin

Ikan dengan teksturnya yang lembutnya sampai ke hati. Lestarikan kekayaan kuliner Indonesia #Resolusi2019 #BerburuCelemekEmas #PekanInspirasi #Pekan_Jambi #cookpadcommunity_demak

4 porsi
Ayam Gulai Pedas

Ayam Gulai Pedas

Praktis tapi istimewa๐Ÿ˜† #SiapRamadan

Gulai ayam daun kunyit iris

Gulai ayam daun kunyit iris

Ini enak loh daun kunyitnya di iris tipis2 dan masakan juga nambah harum. Selamat mencoba

Gulai kikil Campur telur dan kentang

Gulai kikil Campur telur dan kentang

Pingin makan kikil tapi bosen di kecapin terus sama di cabein akhirnya saya buat gulai aja ternyata pada suka... #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gulai Ati Ampela

Gulai Ati Ampela

#PejuangGoldenApron2

Gulai tauco tahu tempe

Gulai tauco tahu tempe

#cookpadcommunty_id #community_padang #community_sumbar #basidoncek #pejuanggoldenapron2