Resep Terbaru

Nasi Kebuli Daging Sapi Rice Cooker

Nasi Kebuli Daging Sapi Rice Cooker

2 hari yang lalu aku bikin sambal goreng daging sapi,dan masih ada sisa aku taruh di kulkas. Sudah kebiasaan suami dan anak2 kalau menu sudah dimakan sekali,untuk makan selanjutnya maunya ganti menu lg😊..nah spesial yg ngabisin sisa itu aku😆🏃‍♀️. Anak2 minta dibikinkan Nasi kebuli daging sapi,kulihat di kulkas masih ada sisa daging sambal goreng yg kubikin 2 hari lalu..daripada nanti kebuang sayang #DibuangSayang ,meding dagingnya aku daur ulang,aku cuci trus bikin dech nasi kebuli daging sapi😆😆,pas lg ada bawang bombay dikit,jarang digunakan takut busuk jd kutambahkan ke bumbu tumisnya juga. Ini nasi kebuli resepnya mbak Winny #Cooksnap_Winniyarti ,berasnya beras biasa aja tp rasanya enak banget lo,baru kali ini bikin rasanya seenak ini😊,suami dn anak2 suka tanpa tau kalau dagingnya dr daging sambal goreng 2 hari lalu😆😁,kpn2 bikin lg kata anakku.😊😘 Source: @Wien_LaZha #PosbarIdaman #BamasakBaimbai #CookpadCommunity_Kalsel #KurasKulkas #CookpadIndonesia #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Gongso Daging Jeroan Sapi

Gongso Daging Jeroan Sapi

Masih ada sisa daging kurban dan jeroan sapi, kita buat gongso aja yuuuk ☺️☺️

1 Jam
Dendeng Daging Sapi Rumahan

Dendeng Daging Sapi Rumahan

Dendeng daging sapi ini salah satu menu olahan daging terfavorit ketika momen Idul Adha. Rasanya yang enak, manis, gurih membuat dendeng ini sangat lezat untuk menikmatinya dengan nasi hangat ataupun digadoin langsung hihi. Resep masakan ini merupakan hasil berguruku dengan mamah <3

1 jam
Daging sapi aromatic

Daging sapi aromatic

Niat bikin semur daging (ngabisin stock lebaran) tapi karena temen kontrakan ga terlalu suka rasa manis dan encer” akhirnya saya sedikit modifikasi jadi daging aromatic. Kenapa aromatic karena aroma wangi cengkeh kayumanis yang keluar bikin nambah nafsu makan. Sebenernya sih asal”an aja kasih judul resepnya hehe (Oia ini resepnya hampir mirip resep saya sebelumnya)

5 porsi
45 menit (tanpa marinasi)
Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Ada stok daging kambing dan kepingin masak tongseng kambing tanpa santan, ketemulah resepnya @resepbunda2021

10 orang
1 jam 30 menit
Gadon daging sapi

Gadon daging sapi

Ngabisin stok daging kurban yg bertapa di freezer dari pada di anggurin mending di bikin sesuatu utk lauk atau pun di makan biasa juga enak #PosbarIdaman #DiBuangSayang

Rendang Daging Sapi 🐮

Rendang Daging Sapi 🐮

Rendang Sapi 🐮 ••• Ceritanya daging dari qurban kemarin masih ada dan belum diolah, udah disimpan di freezer seminggu. Kita coba eksekusi buat diolah daging rendang, Alhamdulillah jadi setelah 2 jam nungguin akhirnya mateng juga🥲 Mau dicoba moms? recooked ya dan share hasilnya dicookpad aku 🥰 • • • #cookpad #cookpadindonesia #rendang #dagingsapi #olahandagingsapi #rendangsapi #rendangkentang #resephariini #resepmasakan #reseprumahan #resepnusantara #makananpadang

5 orang
2 jam
231. Sayur Asem Daging Sapi

231. Sayur Asem Daging Sapi

Berkah idul adha masih ada

Teriyaki kambing empuk tanpa bau prengus

Teriyaki kambing empuk tanpa bau prengus

Iseng tetapi ternyata rasanya enak dan g bau prengus samae sekali

3 orang
45 menit
Rolade Tahu wortel Daging Sapi

Rolade Tahu wortel Daging Sapi

Sesuatu banget bebikin menu dr bahan yg gk habis dimakan..kemarin ngukus tahu buat lauk ibu yg colestrolnya tinggi (jd makannya dikukus aja).. Dan msih dua kotak udah gk di makan lagi...hari ini saya jadiin aja rolade yg saya campur dengan daging idul adha kemarin.. Ternyata adik juga suka tapi digoreng dulu dan dicocol sm saos tomat katanya "mantul"... Trimakasih @mamadavinesh74 ide resepnya mantul🙏 Source..diah yulianti #Mbois_veggies&fruits #Mbois_veggies #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_cooksnap #Cooksnap #DibuangSayang #PosbarIDAMAN #CookpadCommunity_Surabaya

Japchae Daging Bulgogi

Japchae Daging Bulgogi

Assalamualaikum apa kabar semuanya? Semoga selalu sehat ya. Aamiin Kali ini saya ingin ikut meriahkan berbagi resep "beda potongan beda rasa". Nah kali ini ijinkan saya berbagi resep olahan daging sapi dengan irisan tipis. Sebenarnya ini bukan daging kurban, karena kebetulan disini (Rotterdam) tidak diboleh memotong hewan dissmbarang tempat seperti kurban di Indonesia. Akan tetapi hewan kurbannya dipotong dipemotongan hewan dan jadi dagingnya langsung diambil di pemotongan hewan plus langsung dibagi kepada yang membutuhkan. Daging ini sebisa mungkin kami potong tipis, tapi karena pakai pisau biasa dan tidak memakai mesin, jadi potongannya masih agak tebal. Hehehe Yuk diintip resepnya😉 #olahandagingkurban #resepdagingsapi #olahandagingsapi #cookpad_Indonesia #goldenapron

Sate Kambing

Sate Kambing

Idhul adha biasalah bakar sate

1 porsi
2 jam
Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Mumpung dapat daging qurban akhirnya dimasak tongseng, alhamdulillah suami suka

2 orang
+- 45 menit
Slice Kambing teriyaki ❤️❤️

Slice Kambing teriyaki ❤️❤️

Menu buat makan siang ditemani nasi hangat pas banget nih.. bingung mau dimasak apa daging kambingnya cobain di teriyaki aja. Sempat ragu juga apa nanti dagingnya bakal bau. Ternyata ngga sama sekali 👍👍👍😀 #cookpadcommunity_kaltim #kampungIDAMAN #posbarIDAMAN #iduladhawongkito

4 orang
15 menit
Tongseng daging kambing

Tongseng daging kambing

●23 juli 2021● Assalamualaikum... . Request si ayah, pengen tongseng daging kambing😅.. baiklah kita buatkan. Karna pas moment Idul Adha, pasti dapat daging kurban baik itu kambing atau sapi. Bisa dibilang moment setahun sekali bikin tongseng ini🤭..karna serumah cuma ayah yg doyan daging kambing😅, jadiii musti dibuat dg bumbu Cinta😍..biar rasanya Nampoll🥰. Tak lupa selalu bersyukur untuk hari ini, atas kesehatan masih bisa menghirup udara segar & berkumpul di tengah tengah keluarga yg penuh kehangatan. Smoga yang bersedih segera diberi kebahagiaan oleh Allah SWT, yg sakit diangkat rasa sakit nya dan digantikan rasa sehat serta Bahagia hati untuk kita semua. Aamiin ya Rabb🥰

Tongseng kambing 2021

Tongseng kambing 2021

Kemarin sih masaknya baru sempet masukin ke Cookpad pagi ini #olahandagingqurban

Sup Rempah Daging Tetelan

Sup Rempah Daging Tetelan

Masih dalam suasana pasca hari raya Qurban dan stok daging masih banyak. Hari ini ngesup aja biar seger sesuai permintaan paksu. Rasanya kayak sup buntut dan aroma rempahnya bikin ngences. Asli...ini sup enak banget. Berhubung makannya cuma berdua, bikinnya hanya untuk hari ini aja. Besok ganti menu lagi . . #PekanPosbar #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #KampungIdaman #suptetelan #supdaging #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

4 orang
Tongseng kambing 🐐🐐

Tongseng kambing 🐐🐐

Lgi gak sibuk untuk hari ini keinget punya daging kambing,kok jadi kangen tongseng kambing waktu dek Brunei Cuss berangkat kedapur 😊

Masak Rendang daging sapi

Masak Rendang daging sapi

Bismillah Biasanya bumbunya saya beli, kali ini bikin sendiri bumbunya, rasanya lebih enak dan bumbunya melimpah... Rendang ummi enak x, puji anakku no 2... Dapat pujian senang x... Masaknya juga lama, dan dagingnya empuk... Suka deh #OlahanDagingQurban #PosbarIDAMAN

Sup rempah daging sapi dan baso

Sup rempah daging sapi dan baso

untuk #OlahanDagingKurban hari ini aku buat yg seger²

Lapis daging kambing

Lapis daging kambing

Hari ini bertepatan dengan hari Raya idul adha hari ke-3 dan seperti yg kita tau banyak daging sapi maupun kambing yg dibagikan disetiap rumah".. Yah dari olahan sate, nasi goreng kambing, dan sekarang mau mencoba lapis daging kambing.. Okee, Yokk langsung saja lihat resepnya dan mari mencoba 😁

1 jam