Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Gado - Gado Surabaya yang Enak

Dipos pada May 15, 2019

Gado - Gado Surabaya

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Gado - Gado Surabaya yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Gado - Gado Surabaya yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gado - Gado Surabaya, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gado - Gado Surabaya ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kira-kira porsi penyajian Gado - Gado Surabaya yaitu 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, waktu yang diperlukan dalam memasak Gado - Gado Surabaya diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado - Gado Surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado - Gado Surabaya memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini adalah makanan kesukaan suami... Gado-gado Surabaya ini beda ama gado-gado di daerahku (Banjarmasin). Kalo Gado-Gado Banjar bumbunya diulek, sedangkan Gado-Gado Surabaya ini bumbunya dimasak. Dari segi pernak-perniknya juga beda, gado-gado Surabaya lebih komplit, gurih dan manis. Suamiku bilang, gado-gado ini uueeeennnaaaakkk.. se-enak gado-gado langganannya di Surabaya ! ;) Wanna try? #68ResepIndonesia

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado - Gado Surabaya:

  1. 5 buah Lontong
  2. 100 gram Kecambah
  3. 100 gram Kol Putih (Kubis Bunga Putih)
  4. 2 buah Timun
  5. 3 buah Kentang
  6. 5 buah Telur Ayam
  7. secukupnya Daun Selada
  8. secukupnya Tempe
  9. secukupnya Tahu
  10. 8 siung Bawang Putih
  11. 10 buah Cabe Merah
  12. 100 gram Kacang Tanah
  13. 100 ml Santan
  14. 2 sendok makan Tepung Beras
  15. secukupnya Gula Merah
  16. secukupnya Garam
  17. secukupnya Asam Jawa

Langkah-langkah untuk membuat Gado - Gado Surabaya

1
Kacang diblender dan kemudian di campur dengan santan , aduk2 sampai rata, rebus.
2
tumis bumbu halus sampe wangi dan matang, masukan ke dalam rebusan saus..tambahkan air asam, gula merah dan garam, icip2 sampe rasanya pas... :)
3
Rebus terus saus dengan api kecil sambil sering diaduk samapi matang (tanda matang , bumbu saos sedikit berminyak & berkurang volumenya) kalo suka..agak kental bisa masukin larutan tepung beras (sedikit sbg pengental).
4
Aduk terus sampe kental dan meletup2 dan angkat.
5
Tata lontong, sayuran dan potongan tahu tempe goreng, kemudian siram dengan saos kacang. Sajikan ;)

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tahu Telor / Tahu Campur Khas Jowo

Tahu Telor / Tahu Campur Khas Jowo

kangen makanan pas dikampung, klo malem malem jajan tahu telor di siram pake kuah kacang..hmmm

Gado gado jawatimur

Gado gado jawatimur

Punya sayuran seadanya terus kepikiran pengen makan yang sehat, berarti selama ini ga kpikiran niat makan sehat ya..heheh canda..ok jangan banyakan canda tar ga jadi nulis di cookpad 🀐

Gado - Gado

Gado - Gado

Ini dibuat dengan sambel pecel hasil jualan sendiri ya.. daripada bosen dibuat pecel terus, sambel pecel juga bisa dibuat jadi bumbu gado gado.. yuk ikutin caranyaa

Bumbu Gado-gado

Bumbu Gado-gado

anak2 paling suka gado2, sayangnya saya paling malas bikin bumbunya :p sering kali beli bumbu jadi.. Tp di lamongan bumbu jadi gado2 seperti barang langka yang tidak selalu ada..jd, mau nggak mau harus punya catatan resep bumbu gado-gado bwt jaga2 klo stok bumbu jdnya hbs. Dan resep yang ini adalah yg paling pas dilidah saya dan keluarga setelah bbrp kali percobaan :-)

4 porsi
45 menit
Gado gado khas Surabaya

Gado gado khas Surabaya

Lidah wong Jawa belom bisa nyatu sama masakan wong Sumatra. Alhasil karena bumil lagi nyidam, jadilah gado2 surabaya resep turun menurun dari ibu.

Gado2 endess binggo

Gado2 endess binggo

Sukak banget sama menu masakan satu ini..

4porsi
Gado-gado

Gado-gado

Gado-gado adalah salah satu makanan khas dari Indonesia yang berupa sayur-sayuran yang direbus dan dicampur jadi satu dengan bumbu kacang dari kacang tanah yang dihaluskan serta diberi irisan telur.Pada umumnya banyak yang menambahkan kentang rebus pada bumbu kacang.Gado-gado biasanya diaajikan dengan lontong sebagai pelengkapnya. Pada minggu ini recook community Surabaya jatuh pada mbak Lulut,dan saya recook gado-gadonya karena kebetulan juga baru pertama ini saya membuatnya.Trimakasih resepnya mbak Lulut. #PejuangGoldenApron2 #RecookCoboyLulut #CookpadCommunity_Surabaya #RecookCoboy #StarOfTheRecook #CABEKU #bamasakjosantan

Lotek Cilacap / Salad wong jowo (kata orang Gado-gado)

Lotek Cilacap / Salad wong jowo (kata orang Gado-gado)

Makanan enak, mudah, murah, & in syaa Allah sehat! ^^

4 porsi
Gado gado betawi

Gado gado betawi

Liat di kulkas sayuran n bahan lengkap. Bingung mo bikin apa, eh abang gado 2 lewat. Bukan mo beli sih tp malah dpt ide bikin gado gado sendiri.

5 porsi
20 menit
Gado gado

Gado gado

Selama masa pandemi rada takut beli makanan diluar, kepengen bener makan gado-gado bibi... Sampai hari raya, keluarga bikin soto.. & ketupat masih ada, akhirnya bikin sendiri deh gado-gado ala emak Al😁

4 porsi
30 menit
Gado Gado ❀

Gado Gado ❀

Resep Kabitta. Gara2 beli cm dpt dikit dan skali mkan ja akhrnya nyempetin bgt buat bikin sendiri Hasiknya ennyyakkk 😍 dan Murah.. ini sy kasih Takaran harga pas beli yah 🀣

5 porsi
Gado Gado Siram

Gado Gado Siram

Mendekati akhir bulan, dompet mulai menipis tapi dapur harus tetap ngebul nih. Kebetulan ada sedikit sayuran di kulkas dan cocok untuk diolah jadi Gado-Gado. Nah, untuk karbohidratnya saya pakai lontong saja yang cocok. Ini pertama kali saya membuat Gado-Gado pakai santan, karena Gado-Gado di Palembang sama seperti Pecel atau Lotek. Source : πŸ‘‰ Safs Oemar (Ana) https://cookpad.com/id/resep/14833020-gado-gado-siram?invite_token=wBXtm8BoaQzvvvtM4uLP4hf9&shared_at=1622296565 #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #Cookpadcommunity_Palembang #Cookpadcommunity_Sumbar #BagikanInspirasimu #CookpadIndonesia #WongKitoGalo #Jumat_21521

3 orang
Gado Gado Recycle

Gado Gado Recycle

Diet? Tanggal tua? Mager? Tapi pengen makan enak? Dengan 10 ribu rupiah, kamu bisa kenyang sampai sore. - Tahu dan tempe sisa kemaren? 5 detik di minyak panas banget - Kentang dan wortel tinggal sebiji dalam kulkas? Hajar bleh! Survival mode anak kost: on

2 porsi
20 menit
Gado - gado Simpel πŸ‘Œ

Gado - gado Simpel πŸ‘Œ

Sayurannya menyesuaikan saja ya bund.kebetulan sa adanya kangkung & toge πŸ˜„

Gado gado 4* untuk bayi 20 bln

Gado gado 4* untuk bayi 20 bln

emak sama bapaknya sarapan tahu campur si bayi juga mau jd dibikinin sendri tanpa cabe dan tetep 4* ( karbohidrat : lontong, protein nabati : tauge dan tahu, protein hewani : telur puyuh, sayur : wortel)

Gado gado

Gado gado

Makanan khas betawi berupa sayuran yang di rebus dan siram bumbu kacang ciamik 🌢πŸ₯”πŸ₯œπŸ₯•πŸ₯šπŸ€πŸ½πŸ˜πŸ‘πŸ˜‹

Gado Gado

Gado Gado

Apa aja sayurnya, yg penting rasa bumbune enakπŸ˜‹ Kurang kemangi di resep ini, tambah nampol rasane tambah kemngi, wangi khasnya bikin greget.. #GoldenAproon3