Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rolade tahu keju pedas yang Lezat Sekali

Dipos pada November 6, 2021

Rolade tahu keju pedas

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rolade tahu keju pedas yang pasti lezat Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Rolade tahu keju pedas yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rolade tahu keju pedas, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rolade tahu keju pedas di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rolade tahu keju pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rolade tahu keju pedas memakai 14 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tantangan mamah di misi ramadhan kedua ini membuat olahan dari tahu yg digulung2, jawaban sepertinya rolade atau egg roll kan? Sekilas memang hampir mirip, ada beberapa pendapat yg mengatakan bahwa keduanya sedikit berbeda baik dari bahan, pembuatan, pengolahan ataupun penyajian. Egg roll kulitnya terbuat dari telur yg didadar tipis, rolade bisa dari telur, kulit lumpia, kulit tahu bahkan nori. Egg roll bahan isiannya diletakkan di pinggir lalu gulung kulitnya hanya sisi luar, rolade bahan isian diratakan ke seluruh permukaan kulit lalu digulung semua shg terlihat garis kulitnya di dalam. Egg roll biasanya digoreng kering dg minyak banyak, rolade dg minyak sedikit atau dimasak lg dg saus asam manis. Egg rol disajikan dg cocolan saus/mayones, rolade bisa hanya dikukus, digoreng atau berupa masakan. Pada resep saya ini merupakan perpaduan keduanya, rolade tetapi digoreng dlm minyak banyak dan dimakan sebagai lauk/cemilan yg bisa dinikmati tanpa saus/mayones karena sudah terasa pedas dan ada gurih kejunya. Cocok juga disimpan sebagai bahan olahan setengah matang untuk hidangan saat bulan ramadhan nanti #Pais_TiasaDihaneutkeun #RamadanCamp_Misi2 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #KelasInspirasi #FoodPreparation #MealPrep #CookpadCommunity_Bandung #GBAMinggu7

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rolade tahu keju pedas:

  1. 10 bh tahu putih uk sedang
  2. 2 btr telur
  3. 1 bh wortel
  4. 1 btg daun bawang
  5. 1/2 keju
  6. 2 sdm bon cabe (selera, bisa skip)
  7. 1 sdm garam
  8. 1 sdt kaldu jamur
  9. 1/2 bungkus kulit kembang tahu
  10. Kertas alumunium foil
  11. Bumbu halus :
  12. 2 siung bawang putih
  13. 2 bawang merah
  14. 1/2 sdt lada butir

Langkah-langkah untuk membuat Rolade tahu keju pedas

1
Siapkan bahan. Hancurkan tahu. Serut wortel, iris tipis daun bawang, keju diparut. Potong kotak kulit tahu mjd 4, rendam sebentar dlm air matang, angkat dan tiriskan
Rolade tahu keju pedas - Step 1
Rolade tahu keju pedas - Step 1
2
Haluskan bumbu. Campur semua bahan, aduk rata
Rolade tahu keju pedas - Step 2
Rolade tahu keju pedas - Step 2
3
Tambahkan bon cabe, aduk, bisa cek rasa. Ambil selembar kulit tahu, letakkan tahu diatasnya, ratakan.
Rolade tahu keju pedas - Step 3
Rolade tahu keju pedas - Step 3
4
Gulung perlahan sambil dipadatkan tapi jangan ditekan. Bungkus dg alumunium foil
Rolade tahu keju pedas - Step 4
Rolade tahu keju pedas - Step 4
5
Panaskan kukusan. Kukus selama 20-30 menit. Setelah matang, angkat dan dinginkan
Rolade tahu keju pedas - Step 5
Rolade tahu keju pedas - Step 5
6
Jika tidak langsung disajikan bisa disimpan di wadah tertutup lalu masukkan kulkas
Rolade tahu keju pedas - Step 6
Rolade tahu keju pedas - Step 6
7
Potong sesuai selera, goreng dalam minyak panas dan banyak sampai kecoklatan
Rolade tahu keju pedas - Step 7
Rolade tahu keju pedas - Step 7
8
Rolade tahu yg gurih dan pedas bisa dinikmati sebagai lauk atau cemilan.
Rolade tahu keju pedas - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Ikut meramaikan Ramadan Camp ke_3. #PejuangGolenBatikApron #RamadanCamp_Misi3 #CookpadCommunity_Palembang

Bumbu dasar putih

Bumbu dasar putih

Bismillah... ini file ramadhan tahun lalu, buat bumbu dasar merah,kuning dan putih sekarang baru prepare insyaa Allah... Setor ini dulu buat RamadhanCamp_Misi3 mamah jawabannya A yaitu bumbu dasar bumbu dasar putih bisa di gunakan untuk opor,tumisan kuah bakso semur dengan stok bumbu dasar Alhamdulilah semua jadi mudah dan praktis.... #bumbudasar #CookpadCommunityBali #RamadhanCamp #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke8 #RamadhanCamp_Misi3

Churros

Churros

Sebelum ramadhan bln depan puas puasin dulu lah ya ngemil yg manis2 biar ga ngeces pas puasa hehehehe resep simple buat krucil dirumah y moms udh byk bersliweran resep ini #pawon_alky#cirebonbribin#cookpad2022

7org
60mnt
Oseng Telur Sosis

Oseng Telur Sosis

Bikin menu yg praktis untuk sahur. Cuma sosis dan telur. Cuma pakai bumbu dasar merah putih😄. Praktis apa malas masak??🤭 #pejuanggoldenbatikapron #semangcookhokyahokye #cookpadcommunity_semarang

Bumbu Dasar Sop khas Kalsel

Bumbu Dasar Sop khas Kalsel

Kalau masak di bulan ramadan itu memang lebih membutuhkan skill cemplang cemplung kayaknya ya biar hemat energi 😁😁 bikin stok bumbu dasar adalah pilihan yang tepat, jadi gak peduli pulang kerja mepet magrib atau sahur mepet imsak.. insyaallah tetep bisa masak secepat kilat.. eaaa lebay kah ini sayangg? Udah punya resep bumbu dasar merah putih ijo yg dibikin tahun lalu, Menyambut ramadan tahun ini aku nyoba fokusnya sama bumbu dasar hitam, kesukaan ibuku, sama bumbu dasar untuk sop sekaligus mie bancir khas banjar.. Hmmm sounds yummy 😋 Source: @atieq_ar #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #RamadanCamp_Misi3 #Ngabuburit_Borneo #Banjarmasin

Nugget Ayam Tahu Wortel

Nugget Ayam Tahu Wortel

Menjawab tantangan Misi ke-4 ramadan camp dengan clue : Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan! Jawaban saya : Aneka frozen food dan saya membuat nugget ayam tahu wortel. Source : @ratnapuspitta18 #idemasak #RamadanCamp_Misi4 #PejuangGoldenBatikApron #Selaluistimewa #cookpadcommunity_Yogyakarta

Rolade Tahu Ayam

Rolade Tahu Ayam

Postingan pertama dalam rangka setoran untuk #RamadanCamp_Misi2 bikin #RoladeTahu. Biar makin gurih ditambah ayam juga. Resepnya cooksnap dari Mbak Hanina @cook_2534510. Alhamdulillah anak2 juga doyan banget.. Saya sajikan dengan sayur bening bayam, pada lahap makannya. Bisaa buat stok lauk di kulkas juga nih pas Ramadhan.. ❤️ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #RamadhanCamp_Misi2 #EggrollTahu

45 menit
9. Otak-Otak Ikan Tongkol (Frozen)

9. Otak-Otak Ikan Tongkol (Frozen)

Untuk mengurangi penggunaan minyak goreng, menu ini pas ya Bunda... Apalagi nanti bulan Ramadhan, perlu nyetok bahan makanan deh agar nanti tidak terlalu repot. Menu ini bisa disimpan ya Bunda, jadi Frozen food gitu... Jika mau diolah, tinggal keluarin dari freezer, biarkan di suhu ruang lalu dipanggang. Yuk kita ke resep Bunda... #CeitaDapurHariIni #RamadanCamp_Misi4 #FrozenFood #Horas_SasagunFrozenFood #MealPrep #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut

Udang Saos Mentega

Udang Saos Mentega

Ikut ramadhan camp pakai resep praktis gampang dan cepat.. Dan pastinya bisa irit minyak yang lagi mahal dan langka 🤭 Paling suka sama udang Saus Mentega ala momica ini, sangat mudah dan praktis membuatnya. Juga menjadi menu andalan dirumah kalo lagi malas masak tapi tetap mau makan enak.. 😍Rasanya yang gurih-gurih manis sangat disukai anak-anak dan paling enak disajikan panas baru masak 😍 #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_Sumut #RamadanCamp #KeringKentangKacang

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

Punya anak yang super duper aktif dan ada bayi juga wajib nih nyetok bumbu dasar di kulkas supaya masak memasak jadi sat set sat set cepet gitu hehe. Ini aku recook resepnya teh @opibun yang kemarin sudah ngisi materi bumbu dasar di grup cocom sumut. Terima kasih utk sharingnya ya teh. Semoga teteh sehat selalu. Sekalian ikut challenge ramadan camp misi ketiga dg clue bawang2an jadi aku pikir ini ttg bumbu dasar. Bumbu dasar kuning cocok sekali untuk membuat opor kuning, ungkep ayam, pesmol, acar, dan soto. Tambahan daun rempah sesuai selera pada saat ditumis yah. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #Horas_ArsikBumbuDasar #RamadanCamp #RamadanCamp_Misi3 #BumbuDasar #BumbuDasarKuning

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

#RamadanCamp_Misi3 Persiapan sebelum memasuki bulan ramadhan tahun 2022, nyetok bumbu dasar dulu yuk. Biar hemat waktu saat memasak menu sahur dan menu berbuka puasa,sesuai dengan pertanyaan Misi 3 " Apakah aku,bikinnya sehari untuk santai sebulan + clue : bawang2an pasti jawabannya A. Bumbu Halus. Masih dengan resep mba Delvia @DapurOlive , silahkan klik di sini untuk melihat resep aslinya ya :https://cookpad.com/id/r/14716450 #Semanggi_BikinSedap #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #CeritaDapurHariIni

Bumbu Dasar Mie Goreng Homemade

Bumbu Dasar Mie Goreng Homemade

Sumber resep : @dlaciys Bismillah Menurut yang punya resep, bumbu ini sangat mirip dengan bumbu mie goreng instant yang terkenal itu 😁 wah saya mesti stok nih, kebetulan anak-anak suka mie goreng, jadi sepertinya bumbu dasar ini akan jadi penyelamat buat masak sahur nanti. #RamadanCamp_Misi3 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #resepwindri2022 #week8

Egg Roll Tahu

Egg Roll Tahu

Bismillah.. Tantangan pekan ke 2 #RamadanCamp dengan misi mengolah tahu yg digulung/dikukus. Pas buka pesan langsung tau ding jawabannya di artikel bawahnya.. Pas banget punya tahu jatah belanja pekan ini. Aslinya mah kalo sesuai meal plan mau di bikin pepes, krn dalam rangka ngirit minyak🤭...eh kebetulan bgt misi nya ngolah tahu irit minyak.. Sering banget bikin olahan tahu gini, biar pd mau makan tahu dan ga bosen kalo cuma digoreng2 aja. Kali ini ala2 tahu Fantasi dengan berbagai campuran.. Pakein jamur kuping, pas belanja pasar liat seger2 di tukang sayur,, pdhl gada jatah beli jamur di notes nya *kebiasaan mimi 🤭. Menu ini bisa dibikin langsung banyak, nanti setelah kukus di simpan untuk stok lauk chiller/freezer untuk sahur/buka puasa. Buat cemilan oke, buat maem pun enak.. Disajikan dengan saus asam manis biar makin lahap makannya😍 Silakan resepnya.. #RamadanCamp_Misi2 #Kopijos_Manasin #PejuangGoldenBatikApron #Batik_Mimi (week 7) #IdeMasak #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta

Lumpia Woke versi Gluten Free

Lumpia Woke versi Gluten Free

Hasil belajar tentang bakulan bersama mbak @manda_evie. Dan salah satu ide bebakulannya adalah resep lumpia ini. Tapi diresep ini sy menggunakan kulit pangsit gluten free. Dan Ini juga bisa dijadikan stok takjil saat puasa. #BehujahBebayaKaltim2022_MandaEvie #JualanDariRumah #Cooksnap #PejuangGoldenBatikApron #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda #RamadhanCamp_misi2

Teh Rempah Gula Merah (Jahe, Kayu Manis, & Pandan)

Teh Rempah Gula Merah (Jahe, Kayu Manis, & Pandan)

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MinumanHangat

1 Orang
10 Menit
Es Blewah Jeruk Nipis Segar Simple

Es Blewah Jeruk Nipis Segar Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa

1 Orang
5 Menit
Bumbu Dasar

Bumbu Dasar

Dalam makanan Indonesia, terdapat berbagai variasi campuran rempah-rempah yang digunakan sebagai bumbu. Variasi ini tergantung pada resep tiap makanan dan budaya makanan masing-masing daerah. Terdapat empat bumbu dasar yang umum digunakan di seluruh Indonesia yang digolongkan berdasarkan warnanya. Bumbu-bumbu ini umumnya terdiri atas campuran rempah-rempah yang ditumis menggunakan minyak kelapa sawit, kemudian digunakan secara langsung untuk dimasak atau disimpan dalam kulkas sebagai Meal Preparation jadi sewaktu-waktu kita mau masak tinggal pakai tanpa ribet. Cocok juga untuk persiapan menyambut Puasa Ramadan. Biasanya Bumbu Merah meriah ini, sering dijadikan bumbu awal dalam pembuatan makanan seperti Balado, Masak Bumbu Bali, Sambal Goreng Basah dan masih banyak lagi. Salah satunya Bumbu Dasar Merah atau kadang dikenal dengan Bumbu Pedas, resep dari Mbak @tyas_yodha ini sangat mudah buatnya dan bahannya pun dapat saya temui di pasar/supermarket di kota saya tinggal. Bikin yukkk... Resep ini saya persembahkan untuk Coboy dalam Posbar OK Ning serta jawaban misi Ramadan Camp minggu ini. Oya, ini versi ga pedas ya, kalau pingin pedas tinggal tambah cabe rawit...selamat mencoba 😊 Source: Tyas_Yodha Cooksnap: Carolina #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #Tyas_Yodha #Carolina

1/2resep
Kering Kentang Kacang Teri

Kering Kentang Kacang Teri

Sebentar lagi masuk bulan puasa, artinya siap-siap sediain menu darurat untuk sahur. salah satunya ini nih yang gak ada matinya. walaupun bukan bulan puasa juga tetep aja digandrungi pasukan rumah, jadi selalu siap sedia deh. kali ini saya cooksnap resepnya teh @AmbarShaf buat menjawab pertanyaan Mamah Cookpad, sekaligus buat setoran sebagai pemenang arisan perdana di tahun ke 5. #BandungCooksnap5_Ambarshaf #KeringKentangKacang #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron #Minggu6 #CookpadCommunity_Bandung

Kering teri kacang balado

Kering teri kacang balado

kesukaan semua orang dirumah nih...paling sering bikin buat stok lauk pas bulan puasa...🤭

Chicken Balls With Ginger Sauce

Chicken Balls With Ginger Sauce

Ini salah satu masakan yang disukai anak saya😊tapi kali ini saya buat sausnya agak sedikit berbeda. Ada tambahan parutan jahe dan rasa segar dari lemon😉 Chicken ballnya bisa direbus atau digoreng sesuai selera. Menu ini juga bisa untuk pilihan menu sahur. Karena masaknya cepat. Kita tinggal bikin stok chicken ballnya aja, lalu kita simpan di kulkas. Dan kita bisa masak kapanpun kita mau.....😉

5 porsi
30 menit