Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Pukis brownies yang Lezat

Dipos pada October 22, 2019

Pukis brownies

Bagaimana membuat Pukis brownies yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Pukis brownies yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Pukis brownies, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Pukis brownies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pukis brownies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pukis brownies memakai 13 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah, cooksnap resep @mamafathan sebagai apresiasi ngobras kemaren di WAG genk peda, terimakasih mbak risa akhirnya bisa bikin flyer di canva yang bagus😍 terimakasih juga resep pukis brownies nya enak pisan kedoyanan anak anak ini si, ❤ Source : @mamafathan #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #NgobrasPeda_Risa #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pukis brownies:

  1. 75 gr DCC
  2. 75 gr margarin
  3. Bahan biang :
  4. 1 sdt ragi instan
  5. 1/2 sdt gula pasir
  6. 25 ml air hangat kuku
  7. Bahan pukis :
  8. 2 butir telur ayam
  9. 125 gr gula pasir
  10. 20 gr coklat bubuk
  11. 25 gr tepung maizena
  12. 175 gr tepung terigu
  13. 250 ml susu cair

Langkah-langkah untuk membuat Pukis brownies

1
Buat bahan biang, campur semua bahan biang jadi 1 aduk rata, diamkan selama 10 menit sampai beebusa (jika tidak berbusa tidak usah dipakai tanda ragi tidak aktif)
Pukis brownies - Step 1
2
Selagi menunggu biang, campur telur dan gula pasir lalu mixer sampai gula larut dan mengembang
Pukis brownies - Step 2
3
Masukan ayakan tepung terigu, tepung maizena dan coklat bubuk, mixer lagi asal rata
Pukis brownies - Step 3
Pukis brownies - Step 3
4
Masukan susu cair, mixer lagi hingga adonan tidak ada yang bergerindil
Pukis brownies - Step 4
Pukis brownies - Step 4
5
Masukan biang, mixer lagi sampai tercampur rata, tutup dengan kain bersih diamkan selama 1 jam
Pukis brownies - Step 5
Pukis brownies - Step 5
6
Sembari menunggu adonan didiamkan, lelehkan margarin dan DCC dengan cara di tim, setelah meleleh biarkan sampai dingin
Pukis brownies - Step 6
7
Setelah 1 jam, masukan lelehan margarin aduk sampai tercampur rata
Pukis brownies - Step 7
Pukis brownies - Step 7
8
Panaskan cetakan pukis, lalu tuang adonan 3/4 cetakan tinggi hingga gelembung keluar, lalu tutup masak sampai matang dengan api sedang cenderung kecil
Pukis brownies - Step 8
Pukis brownies - Step 8
Pukis brownies - Step 8
9
Angkat langsung olesi dengan margarin, sajikan selagi hangat
Pukis brownies - Step 9
Pukis brownies - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Kikil

Sate Kikil

Sate kikil ala abang" kaki lima .. Ini potongannya lbh besar dr yg biasa dijual sama abang" penjual sate.. Rasanya enak kenyal2 empul gimanaa gtu😄 Kirain anak mbarep ga suka eeh dia abis 5 tusuk sendiri 🤭 #PekanPosbar #PekanPosbarProtein

Dadar gulung mocca isi vla vanila

Dadar gulung mocca isi vla vanila

Akhir pekan lalu adikku datang berkunjung dari luar kota. Kebetulan ada sisa bahan dari pesenan snacks sehari sebelumnya. Yaudah dibikin camilan yang simpel aja, dadar gulung mocca isi vla vanila. Bahannya mudah didapat, bikinnya pun cepat. Vla-nya sengaja saya bikin padat biar kuenya kokoh dan mudah menggulungnya. Kalau lebih suka vla yang lumer, kurangi saja maizenanya jadi 50 gram. Untuk kulitnya bisa dibuat sesuai selera ya? Bisa dikasih pasta pandan, cokelat, strawberry, dll. #PejuangGoldenBatikApron

30 buah
1 jam
Bubur Ayam Bandung

Bubur Ayam Bandung

Sarapan pagi ini anak² minta bubur ayam.. Biasanya bikin Bubur ayam ala Chinese, tapi sekali² berubah haluan 😁

Sentiling

Sentiling

Cooksnap resep Sentiling mbak @monica_novara sebagai bentuk apresiasi & rasa terimakasih atas sharing ilmu tentang #glutenfree yang membuat saya jadi sedikit banyak lebih tahu tentang apa itu gluten & bahan makanan lainnya Sentiling adalah salah satu jajan pasar/jajanan tradisional yang tak lekang oleh waktu. Terbuat dari singkong & dibalur kelapa parut, rasanya ngangenin. Dan seperti kebanyakan resep jajanan tradisional yang memang bahannya cenderung sederhana, tidak menggunakan baik terigu maupun gandum, jadi termasuk ke dalam jajanan tanpa gluten. #cookpadcommunity_semarang #semangcookhokyahokye #pekanposbar #glutenfree #semangcook_warnatanpagluten #pejuanggoldenbatikapron

Talam Ebi

Talam Ebi

1st day iftar. Yang manisnya bikin teh anget manis aja. Hihii.. #CookpadCommunity_Bandung

186. Rolade Nasi Sayur

186. Rolade Nasi Sayur

🌺Bismillah🌺 Resepnya mba winniyarti 🤭 rolade dari nasi ..kreatif yaa.. rasanya juga enak. Awalnya mau bikinkan buat anak ehh malah emak bapaknya yg doyan .. jadi cemilan sehat buat keluarga.. bergizi .. karbonya ada, sayurnya ada proteinnya juga ada 😀 #Cooksnap_Papadaan #Cooksnap_Winniyarti #Cookpadcommunity_Kalsel

(320) Kacang Hijau Isian Onde2

(320) Kacang Hijau Isian Onde2

14.03.2022 . Bismillah.. Ini isian onde2 bakulan sy.. Saya simpan disini biar gak hilang. . #Resep_kiarra_cookiesncakes_cooking #CookpadIndonesia #CookpadCommunity #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #Week7

90 butir
Kelepon meler alami

Kelepon meler alami

Ehm,,,, lumer dan meler gula arennya bikin nagih,,,,, apalagi suasana lg hujan gini, pinginya nyemiiiiillll aja🤣 Keleponnya Sekali gigit langsung moncrot,,,,😃😃

25 bj
313. 🥧 Kue Lapis India (Khas Banjarmasin)

313. 🥧 Kue Lapis India (Khas Banjarmasin)

31/01/2022 Bismillahirrahmanirrahim Assalamu'alaikum teman-teman Di bulan akhir bulan Januari 2022 , Clover punya Agenda event Beres (bedah Resep) dengan tema Kue Lapis India khas dari Banjarmasin. Sekaligus Mengawali, tepat di #GBA_BundaReycha. Alhamdulillah akhirnya kue Lapis India ku akhirnya selesai juga, setelah 2 kali aku coba membuatnya, walaupun bentuknya belum sebagus punya teman-teman yang lain😁🤗 (Pokoknya Terimakasih ya teman-teman sudah bersedia berbagi tips-tipsnya) Source : Chanel YouTube Resep Erlita https://youtube.com/c/ResepErlita #LapisIndia #BeresJan2022_LapisIndia #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia

Lemper Tuna Pedas

Lemper Tuna Pedas

Sekali-kali bikin lemper tapi pakai isian ikan tuna kalengan yang pedas. Ternyata rasanya enak lho bun. Aroma ketan bakar dan pedasnya tuna menyatu jadi cemilan enak, bergizi juga mengenyangkan. #PejuangGoldenBatikApron

8 orang
Pastel Tutup Klasik

Pastel Tutup Klasik

Acara Busway Minggu ini membuat olahan dari Kentang, pilihannya Pastel Tutup vs Schotel Kentang... Hari ini bikin pastel Tutup buat di bawa ke kantor, seperti biasa kalau masak pagi2 agak susah buat photo chantik karena terburu waktu....🤭 Dengan budget 30rb bisa bawa 1 loyang pastel Tutup untuk anak2 di kantor, alhamdulillah. #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #PastelTutup #AnekaOlahanKentang #Busway_KentangKenyang #IdeMasak Rincian Budget : 1. Bahan kentang = Rp. 8.000 - Kentang, Susu bubuk dan Telur 2. Bahan Isian = Rp. 15.000 - Bihun, mix vegetables, jamur kuping Dan Sosis 3. Bumbu2 Dan olesan = Rp. 5.000. Total Rp. 28.000,-

Ayam Bakar (teflon)

Ayam Bakar (teflon)

Pengen ayam bakar kek ayam bakar sunda, bikin deh... bulan puasa gini kalo masak cuma buat sekali makan aja jadi bikinnya beneran cuma buat dua porsi aja, ketauan banget emang cuma berduaan ajah . . #PejuangGoldenApron3 #SetorResep #DiRumahAja #MasakOnline #MasakItuMudah #AyamBakarTeflon

Pecel Sayur Sederhana Bumbu Instant

Pecel Sayur Sederhana Bumbu Instant

Makan siang simple Hari ini, karena ibu WFH, Ayah WFH Dan Hari senin, jadi semua harus terima makanan yg simple yg penting Sehat 🤭 Pecel Sayur dengan bumbu Instant (bumbu pecel madiun yg asli dari madiun) lauknya Rebus telur atau ceplok atau Dadar, simple banget.. kuy Kita siapin😉 #CookpadCommunity_Jakarta #AnekaBaksoHomeMade #PecelSayuran #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

Putri ayu Homemade ala Luthfi Kitchen chekkkk 😍 anti Gatot ya😁

Putri ayu Homemade ala Luthfi Kitchen chekkkk 😍 anti Gatot ya😁

Dengan 2 telur bisa jadi 50 pcs bundaa boleh bgt buat jualan 1000 an cobain yuk jgn lupa Like and coment nya yah Yg sudah nyoba resepnya ehehehehe

50pcs
sejadi2nya 🤭
Dadar Gulung Coklat Vla susu Vanila

Dadar Gulung Coklat Vla susu Vanila

Resep kulit dadar : IG mak Fridajoincoffee Resep vla : @JosephineOctora Kegabutan hari minggu kemarin... sudah lama pengen dadar gulung. Tapi bukan isi kelapa..karena takut anak" rewel ngga doyan.. kan sayang malah mubazir. Kk Viola dan dd Resta paling suka segala sesuatu yg ada hubungannya dengan susu.. klo puding pasti minta vla.. ya sudah, emaknya otak atik aja isian vla nya... Ternyata mereka protes... karena emaknya cm buat 13pcs aja 🤣🤣🤣. Mereka kagak tau..bikinnya ribet 😆😆.. Tapi Puji Tuhan mereka suka... itu yang terpenting sih... Selagi mama nya bisa buatin cemilan tiap hari minggu yg beda-beda.. kadang juga sesuai dgn request mereka.. itu sudah buat mama nya bahagia.. #cookpadcommunity_Solo #pejuangGoldenBatikApron #dadargulung #masakAlaWanda #mingguke10

13 pcs
Pastel Tutup Kentang Panggang

Pastel Tutup Kentang Panggang

Waktunya Busway (budget sesuai), dengan tema masak kentang. Pilihannya antara pastel tutup atau skotel kentang. Keduanya serupa, cirinya pastel tutup kentangnya ditumbuk halus dan ada layer adonan kentang dan isiannya. Di sini saya buat pastel tutup dengan tambahan bubuk kari, biar rasanya tetap 'nendang' walaupun tidak pakai daging asli. Maklum saja, budgetnya hanya 30rb jadi bahannya disesuaikan, bisa dong emak² 💪😀 Budget: Kentang 1/2 kg: 8rb Kornet 50gr: 6rb Bakso 5 butir: 5rb Keju 35gr: 5rb (pakai yg ekonomis) Sayuran & 1 kuning telur: 4rb Bumbu²: 2rb Total= 30rb Sumber: Resep Abi (youtube) *Sedikit modifikasi #Busway_KentangKenyang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta

Klepon Rainbow

Klepon Rainbow

Source: @cook_2668114 Ikut meramaikan pekan posbar....Serba Gluten Free....saya membuat klepon dengan isian gula merah...yang lumer ketika digigit...😋😋😋 Saya buat warna-warni agar anak-anak tertarik...😄 #PekanPosbar #GlutenFree #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #CookpadIndonesia #week_5

322. Nagasari Pisang tanduk

322. Nagasari Pisang tanduk

Bebiinan nagasari, tapi stok daun pisang kurang, pakai loyang aja deh, tetap pakai daun pisang sebagai alas supaya tetap ada aroma daun pisang.

Nagasari Pisang

Nagasari Pisang

Salah satu kue tradisional yang sangat disukai suami. Kalau ada pisang masak selalu buat.

Pukis Brownies

Pukis Brownies

Buat pukis tp ga punya cetakan pukis, jd lah pukis brownies cetakan martabak mini. Ga masalah donk yaa.. Yg penting rasanya, nyoklat benerrr.. Pukis ini buat narsum ngobras PeDa yg udah berbagi ilmu tentang canva. Buat flyer cantik & berbagi tips cara membuatnya agar menarik. Makasii busek buat sharingnya, bermanfaat sekali, sehat terus yaa... Source : @mamafathan (Jakarta) Minggu 7 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #PejuangGoldenBatikApron #NgobrasPeDa_Risa #IdeMasak #CookpadCommunity_Sumbar

18 pcs