Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Bumbu Gado-gado/Pecel yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Bumbu Gado-gado/Pecel yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.
Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bumbu Gado-gado/Pecel, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Bumbu Gado-gado/Pecel ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bumbu Gado-gado/Pecel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bumbu Gado-gado/Pecel memakai 8 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Bermula dari makanan favorit anak cowok. Dia suka sekali makanan berbahan dasar kacang. Seperti gado2, sate, sambel kacang. Nah gado2 favoritnya sebenarnya ada yg jual di komplex. Tapi beberapa bulan ini cuti buat gado2 ( gado2 jogja) alasan sekalian cuti melahirkan hehehe... Jadi doi meminta ke mamanya untuk dibuatkan gado2.. so mama cari resep di cookpad dan kami pilih resep mama Wafiy @cook_4394452 untuk bumbu kacangnya. Resepnya saya sedikit modifikasi mom. Karena suka agak manis, Gula saya tambahπππ. Senangnya bertambah coz cabe katokkon dan cabe rawit hasil kebun sendiriπ Kebetulan di rmh ada sisa cemilan kacang mente (mirip kacang disco tapi bahan mente). Tdk ada yg makan krn tidak garing lagi. Soo mikir untuk manfaatkan kacang tsb. Jadilah ke bumbu gado2 ini. Hasilnya waahhhh.. ternyata mantaaaap sekali kl bumbu gado2 pakai kacang mente.. Kacang tanah ambil dari stok kacang tanah sangrai yg dibuang kulitnya dan diblender kasar yg ada di kulkas. Alhamdulillah kata doi bumbu kacangnya enaak.. enaak sekaliii.. sekaliiii.. dapat nilai 10 katanya.. π₯°ππ sayang anakπππ #PejuangGoldenBatikApron #PekanKe-5 #CookpadCommunity_Makassar #OlahanKacang #BumbuGadoGado #BumbuKacang #MenuFavoritAnak
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bumbu Gado-gado/Pecel:
- 500 gr kacang goreng (me: kacang tanah+ kacang mente)
- 250 gr Gula merah, ditumbuk kasar
- 3 sdm gula pasir
- 10 biji cabe (me campur cabe katokkon+ cabe rawit)
- 5 siang bawang putih, iris2
- 5 siung bawang merah, iris2
- 3 sdm air asam jawa (me: skip)
- Secukupnya garam dan penyedap