Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Karedok (Lotek Atah) yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada September 23, 2019

Karedok (Lotek Atah)

Hari ini saya akan berbagi resep Karedok (Lotek Atah) yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Karedok (Lotek Atah) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Karedok (Lotek Atah), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Karedok (Lotek Atah) di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Karedok (Lotek Atah) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Karedok (Lotek Atah) memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Yuhuuu... Mabar hari ini tema nya adalah makanan Sunda, kutemukan resep menggoda ini dari pasanganku @Rindu_Dapur 😍 Dikampungku lebih dikenal dengan nama Lotek Atah (gado" mentah) 🤭 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #GenkPeDa_MasakBerdua #GenkPeDa_Bersamamu2021 #GenkPeDa_NiaRini #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Karedok (Lotek Atah):

  1. 1 buah Timun
  2. Segenggam kol iris
  3. 2 buah kacang panjang
  4. Secukupnya kemangi
  5. Bumbu ulek:
  6. 2 buah cabe keriting
  7. 2 buah cabe rawit
  8. 1 ruas kencur (boleh dikurangi sesuai selera)
  9. 1 siung bawang putih
  10. Sesuai selera gula merah dan garam

Langkah-langkah untuk membuat Karedok (Lotek Atah)

1
Cuci bersih sayuran dan potong" sesuai selera
Karedok (Lotek Atah) - Step 1
2
Haluskan cabe rawit, cabe keriting, gula merah, kencur, bwg putih dan garam
Karedok (Lotek Atah) - Step 2
3
Kemudian tambahkan bumbu kacang yg sudh dihaluskan (saya biasa punya stok kacang goreng yg sudh dihaluskan atau stengah halus). Beri sedikit air
Karedok (Lotek Atah) - Step 3
Karedok (Lotek Atah) - Step 3
4
Tambahkan sayuran, aduk sambil di ulek asal.
Karedok (Lotek Atah) - Step 4
Karedok (Lotek Atah) - Step 4
5
Aduk sampai merata. Sajikan
Karedok (Lotek Atah) - Step 5
Karedok (Lotek Atah) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi Campur ala Warung

Nasi Campur ala Warung

Menu Jumat berbagi hari ini ala warung aja : goreng pindang tongkol, sayur tempe kacang panjang dan sambal terasi ala sambal bandeng Juwana dari resepnya mba @N1DA dengan sedikit modif (cabe rawit saya skip) . . #nasicampur #menujumat_hadleny #pindangtongkol #sambal #sayurtempekacangpanjang #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

30 porsi
Sayur Asem Kepala Ikan Haruan ala Banjarmasin

Sayur Asem Kepala Ikan Haruan ala Banjarmasin

Udah lama ini pengen masak sayur asem,, pas kebetulan papi abis mancing dapat ikan haruan, langsng cus aja donk bikin sayur asem ini.. Rasanya itu dijamin enak, seger, maknyus dah pokoknya..

Rendang Ayam (Bumbu Jadi)

Rendang Ayam (Bumbu Jadi)

Pingin masak rendang tapi lagi gak mau yg rempong 😆 Alhasil bikin rendang ayam pake bumbu Indofood. Hasilnyaaaa enak bund kayak rendang asli, jadi berasa ahli masak rendang seketika 🤣

2 orang
Tahu Tek Surabaya

Tahu Tek Surabaya

Hari ini mas suami demam, saya coba buatkan tahu tek kesukaannya supaya makannya lahap karena katanya lidahnya pahit, makan apa² ga enak. Berbekal resep dari mba @yun_andriani , Alhamdulillah lahap di santap habis, katanya enak. Terima kasih resepnya ya mba @yun_andriani 😍 Pertama kalinya bikin tahu tek, pas banget juga lagi ada stock petis di kulkas, Alhamdulillah hasilnya ga failed 🤭 sedep buanget bumbunya MaasyaaAllah, kuncinya memang di petisnya sih Tahu tek adalah salah satu makanan tradisional yang populer di Surabaya. Tahu tek berisi tahu yang digoreng setengah matang, lontong, kentang, dan sedikit tauge. Bahan-bahan tersebut kemudian disiram dengan bumbu kacang yang diberi petis. Penjual tahu tek Surabaya juga kerap menambahkan telur dadar dan kerupuk sebagai pelengkapnya. (By Kompas) #CookiesPlesiran_AyoRek #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost

2 porsi
Nasi Lemak Hijau Pandan

Nasi Lemak Hijau Pandan

Saat memasak nasi lemak, bisa terjadi nasi kurang tanak, karena ada tambahan santan yang membuat air kental. Saya menambahkan air untuk mencegah nasi tidak matang. Jika biasa menggunakan ruas jari untuk menakar air, lebihkan setengah ruas jari lagi, agar nasi tanak. Namun jika kuatir nasi terlalu lembut, lebihkan sedikit saja.. #Greenfood #Berapiberami_greenfood #Cookpadcommunity_Kalbar Source : Susan Melyani

Cilok isi telur bumbu kacang

Cilok isi telur bumbu kacang

Fotonya cuman segini karna ludes habis dimakan adik2ku, katanya enak banget 👍 ini dia bahannya.

1 porsi
Cilok sosis bumbu kacang

Cilok sosis bumbu kacang

Nyobain bwt ajah...akhirx rasax maknyusssss...

1 porsi
30 menit
Jukut bejek

Jukut bejek

Jukut bejek lebih dikenal pada masyarakat gianyar bali. Disebut jukut bejek dilihat dari proses pengolahannya saat mencampur bumbu dan sayur diaduk dibejek(=diremas-remas). Ini mirip dengan cramcram di buleleng bali. Cuma pengolahan beda kalau bejek bumbu dan sayur diaduk diluar, kalau cram cram saat memasak dicampur sayur dan bumbunya seperti pada umumnya memasak. Resep bisa klik dibawah ini : 👇 https://cookpad.com/id/resep/13861378-cramcam-sayur-untuk-nasi-campur-atau-nasi-lawar-bali?invite_token=Rk2iNEDtVR11E6E6eWNeJVKf&shared_at=1634445876 Sayur bejek nanti akan ada di kupas tuntas oleh kawan saya mbok @wawianimade Klik dibawah ini 👇👇resepnya https://cookpad.com/id/resep/15279013-jukut-bejek-sayur-kacang-panjang-khas-bali?invite_token=SrcNyi3wPNnQRZpjJT5NWDXd&shared_at=1634445923 Berbagai cara pengolahan bumbunya ada yang bawang dirajang bumbu lain di ulek, ada dirajang semua karena masing masing daerah dibali punya cara memasak berbeda. Seperti didaerah buleleng yang bumbunya lebih banyak diulek jarang memakai bumbu rajang. Jukut bejek ini pas betul ditemani menu tradisional seperti nasi campur bali yang sudah saya share klik paling bawah terlampir. Seperti jukut undis yang sudah dikupas kupas oleh @myfoodstories makin nikmat dimakan dengan nasi sela yang sudah tersiar di IG cookpadcommunitu_Id yang digawangi mb @pre_sella #Rekreasi_bali #cookpadcommunity_bali #cookpadIndonesia #Cookpad_Id #Olahan_KacangPanjang #Rebus

4 porsi
15 menit
Gado-Gado Surabaya

Gado-Gado Surabaya

Pengen makan sayur-sayuran yang srger gitu, tapi koq bosen kalo beli pecel yaa. Trus kepikiran bikin gado-gado surabaya ala mba @galia_salfitri karena kebetulan udah lama simpen resepnya. . Bumbunya sudah disesuaikan sama selera dan bahan yang ada dirumah. Cuzz dicoba, seger...😁

Pelu Sayur Disuka

Pelu Sayur Disuka

Pelu itu nama lain dari urap kalo didaerah ku😊

Sop Kimlo

Sop Kimlo

Lagi pengen bikin 1 macam menu aja. Bikin sop kimlo isiannya lengkap ada ayam, telur puyuh dan sayurannya. Yuk bikin.. dijamin keluarga semua suka

Orak arik sayur telur

Orak arik sayur telur

Seperti kemarin sisa sayur yang ada saya olah supaya tidak terbuang percuma hehe maklum ya mom sebagai ibu rumah tangga harus bisa menjaga keseimbangan neraca uang belanja 🤣 Nah ini pritilan sayur saya buat orak arik telur saja, simpel gak banyak bumbu juga sayurnya warna warni bikin semangat makannya 😋

2 orang
15 menit
Urap urap suroboyo

Urap urap suroboyo

Ini lagi pengen banget makan urap2 wong suroboyo.. akhir nya aku bikin sendiri aja. Dan alhamdulillah suami suka bun🥰🥰 #urapurap #cookpad #masakinsuami #jawatimur #berbagiresep

Sambal Cumi Asin

Sambal Cumi Asin

Bismillaah Buka pesan dari mamah Cookpad.. ternyata ada kabar gembira & menarik dari mamah yaitu mengenai Golden Apron Challenge. Alhamdulillah kegiatan yang dinanti2 datang juga. Semoga bisa ikut serta & mendapatkan tiket Golden Batik Apron ini. Sambal cumi asin ini cocok untuk stock lauk di rumah. Apalagi klo sudah ketemu nasi hangat, ga pengin berhenti ngunyah dech. Untuk pecinta sambal super pedas, cabai bisa disesuaikan ya.. #TiketGoldenBatikApron

Kering Tempe Kacang Udang Rebon

Kering Tempe Kacang Udang Rebon

Bimillah Setor resep ke 641 source resep : CP Nur Mom Sahil @NurMedianto_15222080 Late post, edisi bebersih draft sekalian ikut posting event pekanan CoDe dan Mamah Cookpad #OlahanKacangSpesial #PDKT_TempeLupin #PDKTdiCookpad #IniTempekuManaTempemu #PekanPosbar #TempeBuatanku #Cookpadcommunity_Depok #RecookDepok_NurMurni #CooksnapDepok_NurMurni #KreasiDepok_Dikacangin

Trancam

Trancam

Dulu waktu main ke Solo nyobain Trancam di tempat makan lesehan di sana. Eh, malah ketagihan. Jadi menu favorit deh sampai sekarang. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba

4 orang
15 menit
Sayur godog ceker

Sayur godog ceker

Sayur favorit anak2 saat lebaran. Kali ini saya cooksnap resepnya Mbak Ninda, tapi saya menggunakan bumbu dasar kuning yg emang selalu tersedia di kulkas. Santan saya ganti fiber cream, cabe keriting saya ganti bubuk cabe. Harap maklum saya emak2 pemalas yg seneng cari jalan cepet kalo masak 😅 Source: Nindaummuzia #PekanPosbar #SerbaDirebus #TemanCode_Ninda #CSDepok_Kalsel #Rekreasi_Kalsel #NoSantan #CookpadCommunity_Depok

Nasi Pecel Instan Komplit

Nasi Pecel Instan Komplit

Bismillah... Rasanya seneng sekali akhirnya Golden Apron hadir kembali❤️ Resep pertama di tahun 2022 sekaligus untuk tiket masuk golden batik apron💛 Semoga lolos... #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #ResepLia2022