Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Teri Kacang Balado yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada September 21, 2019

Teri Kacang Balado

Bagaimana membuat Teri Kacang Balado yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Teri Kacang Balado yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Teri Kacang Balado, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Teri Kacang Balado ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Teri Kacang Balado sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Teri Kacang Balado memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Teri Kacang Balado:

  1. 1/4 teri
  2. 1/4 kacang tanah
  3. 1/4 papan tempe (optional saya pake sekalian ngabisin)
  4. 2 lembar daun salam
  5. 1 lembar daun jeruk
  6. 1 sdm air asam jawa
  7. Bumbu Halus:
  8. 20 cabe merah keriting
  9. 8 siung bawang merah
  10. 6 siung bawang putih
  11. 5 buah cabe rawit merah
  12. Secukupnya: garam, gulpas, gula merah, merica bubuk, kaldu bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Teri Kacang Balado

1
Cuci bersih teri, jemur sebentar biar kering lalu goreng, goreng kacang hingga matang, goreng tempe hingga garing
Teri Kacang Balado - Step 1
Teri Kacang Balado - Step 1
Teri Kacang Balado - Step 1
2
Siapkan bumbu dan bahan
Teri Kacang Balado - Step 2
3
Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan daun salam, daun jeruk lalu masukkan gula merah aduk hingga larut, masukkan air asam jawa
Teri Kacang Balado - Step 3
4
Masukkan teri, kacang dan tempe aduk merata kemudian secukupnya garam, gulpas, merica, kaldu bubuk, koreksi rasa, angkat
Teri Kacang Balado - Step 4
Teri Kacang Balado - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Batagor Aci Tahu Sederhana

Batagor Aci Tahu Sederhana

Bismillahirrahmaanirrahiim. PPKM masih diperpanjang, entah sampai kapan. Masuk ke sekolah sesuai jadwal dan tidak lebih dari 50% setiap hari. Hari ini giliran belajar online dari rumah. Selesai online, lapar. Lantas.... yang bikin kenyang bukan nasi apa yah? Ohh yah, ada tahu 2 bungkus (6 potong) dan terlihat masih ada kacang sisa bikin gado-gado. Langsung yaahh cari-cari resep dulu pernah di masak gado-gado enak banget. Lembut. Ternyata belum ditulis. Buka-buka lagi dan ...ini dia batagor aci tahu ala abang-abang Eit yang dalam gambar itu bukan kecap yahh.. salah tuang... untung cuma dikit. Tambah kecap...tambah sedap. Sumber resep: @rachma_didi Modif: zuniatul_yuta #Cookapdcommunity_Kalsel #RecookofTheWeek

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Ini enak banget...kres kres yummy. Makasie kak @olive1994 untuk resepnya yg menginspirasi ๐Ÿฅฐ Untung sempet foto hasil cooksnap..bikinnya kemarin trus ini sudah stok terakhir dan hampir dilahap juga ๐Ÿ˜…โœŒ..sementara jadi emakยฒ egois karna gak bolehin abisin nie makanan ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ (aku merasa bersalah ๐Ÿ˜…) Sebenarnya masakanku ada minusnya, karna bumbunya terlalu kering jadi gak bisa nyampur banget sama kentang dan kacangnya. Walau tak sempurna, tapi ludes..apalagi hasilnya sesuai harapan ๐Ÿ˜. Yah..misal nanti bikin lagi, diusahakan fotonya aku perbarui ya ๐Ÿฅฐ #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Gulai pucuk ubi & teri kacang

Gulai pucuk ubi & teri kacang

Masakin ini suami sampe gak berenti nambah kalo gak di stop ๐Ÿ˜…

3-4 orang
30 menit
Keringan Tempe Kacang Tanah

Keringan Tempe Kacang Tanah

Stok lauk sekaligus cemilan ini. Simpel tapi samgat bermanfaat disegala keadaan ๐Ÿค— Source : Teh Ecy @Desriayu_Ecy Recook : Mba Des @desi_k2 #GenkPejuangDapur #CookmemberGenkPeda_Desi #GenkPeda_Eksis #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Sumut

1 toples
25 menit
Tahu Goreng Sayur Bumbu Kacang #postingrame2_masakantahu

Tahu Goreng Sayur Bumbu Kacang #postingrame2_masakantahu

Ini resep tahu Goreng campur sayuran disiram bumbu kacang yang sangat saya sukai, karena sayurannya segeer, bumbu kacangnya juga seger. Ini sebenernya resep tahu campur ala mama saya tapi saya modifikasi sesuai selera saya, karena saya kurang suka bumbu kacang yg terlalu kental dan kebanyakan kecap, saya jg kurang suka telur dan bakwan disertakan bersama sayuran. Jadi inilah modifikasi ala saya, karena mama saya blg ini ga mirip tahu campur namanya saya sesuaikan...

3 porsi
Sayur Asem Buah Dondong

Sayur Asem Buah Dondong

Resep sayur asam yang biasa di masak di rumah ibu, kalo biasanya pakek blimbing wuluh krn ndak ada sy ganti pakek buah kedondong. Rasanya tetap enak, suami sy suka sekali apa lagi pakek ikan goreng dan sambal terasi, bikin nambah ๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ #TiketGoldenBatikApron

Sate Bumbon Khas Kendal

Sate Bumbon Khas Kendal

Sate bumbon menggunakan daging sapi sebagai bahan dasarnya. Disebut bumbon karena sate ini dimarinasi menggunakan bumbu rempah-rempah sebelum dipanggang/ dibakar. Seharusnya kecap manis tidak dimasukan ke dalam daging sapi saat proses marinasi, tapi request pak suami, jad saya modif sediki resepnya. Saya cooksnap dari majalah online Sajian Sedap. Resep ini untuk meramaikan kegiatan "semarak" dengan pilihan tema "Kulineran Khas Kendal". Terima kasih mbak Dessy @dessy_solehyanti sudah memilih tema ini. Saya jadi tahu banyak makanan enak di Kendal ๐Ÿ˜„. Sehat selalu mbak Dessy sekeluarga, dan senantiasa diberkati dalam setiap aktivitasnya. Amin. Untuk mbak min can "Clover" : Mba Hannah, mba Een, mba Cut dan mba Ragil, serta keluarga besarnya, sehat selalu ya mbak. ๐Ÿ˜ #KendalKhasMeni #Semarak_KendalKhasMeni #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

Lontong Tahu Blora

Lontong Tahu Blora

Pertama makan ini adalah saat berkunjung ke rumah teman yang berada di kota minyak di Jawa Tengah ini. Meski sederhana tapi rasanya enak juga. Saus kacang yang creamy, manis, gurih dan sedikit asam cocok banget bersanding dengan lontong, tauge dan tahu panas yang digoreng dadakan (tapi tidak dijual 500an๐Ÿ˜‚). Jika di Solo ada tahu kupat, di Magelang ada kupat tahu, maka di Blora ada lontong tahu. Daaaaan semuanya tahu โ˜บ๏ธ Saya recook dengan penyesuaian selera dari resep @aidiskitchen407. Makasih ya mbak untuk resepnya ๐Ÿ™ #PejuangGoldenBatikApron #pekankedua

10 porsi
45 menit
Brongkos Tahu Telur

Brongkos Tahu Telur

Brongkos Tahu Telur ala Nara ---------------------------------------------------- By @inatiaraaaa . . Brongkos itu masakan asli mana yaaa...Jogja mungkin ya. Penampakannya seperti Rawon..Hitam dari kluwek. Jadi mikir...kalo ada Brongkos Daging..Brongkos Tahu Telur maka Rawon harusnya bisa juga yaaa...Rawon Tahu Telur...๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ mbuh enak gak yaa... . . Rawon sama Brongkos ini bedanya ada bbrp orang yang menggunakan kencur. Brongkos pake kencur...rawon ndak! . . Cobain yaa buunds...apalagi yang rindu sama brongkos Jogja...๐Ÿ˜‹ . . #resepnara #brongkos #resepbrongkos #brongkosjogja #olahantelur #olahantahu #masakapahariini #menumasakanharian #berbagiresep

4 orang
1 jam 30 menit
Peyek Kacang Hijau Renyah dan Gurih

Peyek Kacang Hijau Renyah dan Gurih

Sudah lama banget ga bikin peyek sekalian ikut meramaikan eventnya Combo yaitu cooksnap peyek kacang hijaunya mba @nurikasari mksih ya mba resepnya Enak banget ini peyek gurih renyah dan bikin ga berhenti ngunyah ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ Yuk dicoba mbasay โค๏ธ Source : Nur Ikasari #minggu6 #PejuangGoldenBatikApron #ComboNgabibita_PeyekCangHejo #CookpadCommunity_Bogor #RamadanCamp #RempeyekKacang #bydapurdien

Tahu Telur

Tahu Telur

ุจุณู… ุงู„ู„ู‡ ุงู„ุฑุญู…ู† ุงู„ุฑุญูŠู… Dari awal tayang udah di cookmark. Rencananya bikin ini buat stor cooksnap utk mendukung mba @meldayanti di pilkada local team. Tapi krn semua aktivitas di luar rumah sdh mulai normal kembali, baru skrg kesampaian bikin. Hasil cooksnap dan resep perdana di awal thn 2022. Resep yg simple tapi enak... Murah meriah dg bahan2 yg tersedia di dapur. Cabe sy skip krn lagi gak punya cabe. Alhamdulillaah... #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Kotabaru #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKotabaru Source : Meldayanti

1 porsi
Mie Golosor

Mie Golosor

Masa kecil dulu biasanya mie golosor ini lebih banyak muncul di waktu ramadhan. Nah, sekarang tinggal di Depok agak susah cari mie mentahnya. Pas kebetulan ada, girang banget dan langsung dimasak sambil bayangin rasanya. Untung ketemu resepnya Teh @opibun yang pas banget citarasanya. Simpel pisan masaknya tapi sangat menggugah selera dan kenangan masa kecil dulu. #CSDepok_MieNusantara #CookpadCommunity_Depok

Mie Gomak Khas Siantar

Mie Gomak Khas Siantar

Sumber resep : @brambangrawit Bismillah Resep ini sudah lama banget saya cookmark, baru sekarang ada kesempatan coba memasaknya, kebetulan juga dapat mie lidi yang sesuai jadi gak pakai lama deh, langsung olah ๐Ÿ˜ penasaran sama rasanyaโ€ฆalhamdulillah sesuai dugaan, ini enak banget lho, sesuai dengan penampakan foto masakannya Pak Michael ๐Ÿ‘๐Ÿผ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta- #resepwindri2022 #week2

2 orang
45 menit
3K (Kering Kentang Kacang) "Renyah Tahan Lama Tanpa Kapur Sirih"

3K (Kering Kentang Kacang) "Renyah Tahan Lama Tanpa Kapur Sirih"

Ini kali kedua bikin kering kentang atau biasa disebut jg kentang mustofa. Hanya bedanya ini tdk menggunakan bawang merah, justru lebih awet renyah nya ๐Ÿ‘Œ Ini hasil CS dari mbak @OmahNunie . Next bakal bikin lg lebih banyak ๐Ÿ˜‰๐Ÿ‘Œ Daan...menu ini cocok banget disediakan saat Ramadhan, mempercepat qt menyediakan menu sahur atau berbuka puasa ๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜ apalagi kalo sahurnya kesiangan...๐Ÿ˜… *Tips nya agar awet renyah tanpa kapur sirih adalah : setelah kentang dicuci bersih berulang kali hingga air bening, rendam dg air lalu beri ยฝ - 1 sdt Soda Kue + Garam. Dan 1 lg bumbu yg digunakan hanya bwg putih saja (tanpa bwg merah) ๐Ÿ‘Œ #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron #Week_6 #RamadanCamp #KeringKentangKacang

1 jam 30 menit
Sayur Lodeh

Sayur Lodeh

Masih ada jagung separo, kacang panjang sedikit dan santan udah kebuka di kulkas. Mari kita selamatkan menjadi masakan yang lezat ๐Ÿ˜๐Ÿค“ #PekanPosbar #MasakSetiapBagian #Semangcookhokya #CookpadCommunity_Semarang

Jukut Bejek

Jukut Bejek

Source : Xander's Kitchen Post lagi ah..ada beberapa teman Paders share resep "Jukut Bejek"..jadi pengen ikutan,itungยฒ bersihยฒ galeri...,aku modif dikit tambahin irisan cabe rawit dan terasi ya.. #GoDa_CangKacangPanjang #GoDa_Paders #KomunitasPaders #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Pematangsiantar