Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Rendang Daging Sapi yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada January 9, 2020

Rendang Daging Sapi

Sore-sore begini enaknya membuat Rendang Daging Sapi yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Rendang Daging Sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Rendang Daging Sapi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Sapi memakai 32 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Terinspirasi dari resepnya Chef Devina. Rasa rendangnya enak sampai ke dagingnya berasa bumbunya. Ndak sia2 masaknya lama tapi hasilnya memuaskan. #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogykarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Sapi:

  1. Bahan 1 :
  2. 600 gram daging sapi, potong
  3. 2 batang serai, potong, geprek
  4. 1 lengkuas, iris, geprek
  5. 5 lembar daun jeruk perut
  6. 2 lembar daun kunyit, skip
  7. 1 lembar daun pandan
  8. 3 lembar daun salam
  9. 500 ml air
  10. 400 ml santan kara
  11. 1/2 sdm garam
  12. 2 sdt gula
  13. 1 sdt kaldu jamur
  14. Bahan 2 : (bumbu halus)
  15. 7 siung bawang merah
  16. 5 siung bawang putih
  17. 8 buah cabe merah keriting, buang bijinya
  18. 2 buah cabe merah, buang bijinya
  19. 5 butir kemiri, sangrai
  20. 3 cm jahe
  21. 80 ml minyak kelapa
  22. Bahan 3 : (bumbu rempah)
  23. 1 sdm ketumbar bubuk
  24. 2 sdt lada bubuk
  25. 2 sdt jinten bubuk
  26. 1/4 sdt kayu manis bubuk
  27. 1 sdt pala bubuk
  28. 1 sdt bunga lawang bubuk
  29. 1 sdt kapulaga bubuk
  30. 1 sdt cengkeh bubuk
  31. 1 sdt cabai bubuk
  32. 1/2 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Sapi

1
Potong² daging, geprek lalu campur dengan bumbu rempah²nya, bisa tambahkan garam sedikit. Marinasi semalaman. Atau marinasi sebentar.
Rendang Daging Sapi - Step 1
2
Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe keriting, jahe dan kemiri.
Rendang Daging Sapi - Step 2
3
Tumis bumbu halusnya, tambahkan serai, lengkuas geprek daun salam, daun pandan, daun jeruk. Tumis sampai matang. Aduk merata.
Rendang Daging Sapi - Step 3
Rendang Daging Sapi - Step 3
4
Masukkan potongan daging yang sudah di marinasi sampai tersangrai dengan baik, aduk merata.
Rendang Daging Sapi - Step 4
5
Masukkan airnya, aduk merata.
Rendang Daging Sapi - Step 5
6
Masukkan santannya, aduk merata. Tambahkan garam, gula dan kaldu bubuk. Masak sampai mendidih, menggunakan api sedang.
Rendang Daging Sapi - Step 6
Rendang Daging Sapi - Step 6
Rendang Daging Sapi - Step 6
7
Lalu pindahkan ke api kecil. Tutup.panci, sambil sesekali di aduk. Masak hingga meresap.
Rendang Daging Sapi - Step 7
8
Saat santan sudah hampir asat, buka tutup panci dan masak daging sampai kering, sampai bumbunya menempel di daging dengan di aduk terus.
Rendang Daging Sapi - Step 8
Rendang Daging Sapi - Step 8
9
Sajikan.
Rendang Daging Sapi - Step 9
10
TIPS : Biar rendang berwarna hitam. Pertama masak santannya sampai mengental dengan api sedang. Jangan lupa di aduk2 trus yaa.. Lanjut kecilkan apinya, masak sampai santan asat, sambil di aduk terus. Ingat.. Jangan sampai di tinggal yaa.. Nantinya rendangnya ngambek. 🤭

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi goreng (Bumbu instan Rendang) Royko

Nasi goreng (Bumbu instan Rendang) Royko

Pagi ini kita coba buat nasi goreng dengan bumbu instan pilihan paksu untuk sarapan pagi

Rendang

Rendang

Seumur hidup baru kali ini bikin rendang. Selama ini yg terbayang adalah ribetnya, bumbu yang banyak macamnya, proses masaknya yang lamaaa... Ternyata ga seribet itu,, meski bumbu dan proses masak yg lama memang benar 😃 Tapi hasil tidak mengkhianati usaha.... Hasilnya benar2 memuaskan. Terbukti dengan lahapnya bocah2 saat makan dan cepatnya nasi di magic com berkurang 😁 Note : saya bukan orang Padang/minang,, jadi untuk rasa saya sesuaikan dengan lidah Jawa yg selera rasanya cenderung manis. Dan ada beberapa bahan yg saya skip karena menyesuaikan ketersediaan bahan yg ada.. Jadi,, mungkin ini bukan resep rendang yg autentik,, meski rasa dan aromanya sudah mewakili rendang2 yg di jual di rumah makan Padang 😁😁 So... Enjoy.....

1/2 Rendang ala Emak

1/2 Rendang ala Emak

Ada satu teman sy dari Sumatra Utara, kalau ditawarin rendang buatan sy, pasti ngga mau😅 Dia bilang cuma suka rendang orang Padang, nggak suka rendang orang Sunda, apalagi kalo sy yang buat😅😅 Iya sih, rendang orang Sunda biasanya cuma 1/2 jadi aja, yang kata orang disebut kalio. Terlebih 1/2 rendang sy selalu bercita rasa manis😁 Dari masih ingusan sampe setua ini, rendang buatan Emak seperti ini yang jadi favorit menemani ketupat setiap lebaran, setiap acara dan meja makan sehari-hari. Bumbunya juga di-Sunda-kan,, alias simple aja. Cara masaknya menggunakan cara yg simple juga, cuma sekali cemplung. Kalau di keluarga Emak, dari para nenek sampai secicit-cicitnya masak rendang ya sesimple ini aja. Tapi soal rasa, kita semua sukaaa banget. Kecuali teman sy diatas, teman-teman yang lain - yang biasa nodong makan ketupat rendang tiap lebaran, juga menyukainya.. Terbukti tiap lebaran balik lagi-balik lagi minta dan makan banyak😅 Ini dia, sy menyimpan resep 1/2 rendangnya disini supaya ngga lupa. Kalau emak masak rendang tidak menggunakan daun kunyit ataupun daun jeruk. Tapi karena ini buatan anaknya Emak, jadi sy tambahkan daun jeruk 2 lembar. Soal daun kunyit, bukannya ngga doyan, tapi emang udah kebiasaan ngga pake aja.. Rendang asli Padang atau rendang buatan orang Sunda Bogor? Dua-duanya suka dong.. Memang sih ya.. sy dan seluruh Indonesia pasti menakui, kalo yang asli Padang itu terlalu dahsyaaaat...bisa lupa darat, laut dan udara kalau udah ketemu sama nasi😂🤤🤤

Rendang Ayam Kentang (ala saya)

Rendang Ayam Kentang (ala saya)

Pengen banget ama rendang, tp disini ga da yg jual bumbu jadi dan minyak kelapa gonseng itu... 😥Jadi masak seadanya aja.. Tapi rasanya mantul...

3 orang
1 jam
Perkedel Rendang

Perkedel Rendang

. . . #DigilingDaging #Semarak_DigilingDaging #TidakSekedarMemasak #CokingWithEatingWithLove #CloverCookingLover #CookpadCommunity_Jakarta #Resolusi2021 #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu

Rendang Kelingking

Rendang Kelingking

|GATheNextLevel-Week 30| Kelingking dibikin rendang???? Yang bener aja 🤔🤔 Ihhiih bener kog, kelingking yang satu ini bukan salah satu bagian dari jari kita yaa 😂 Tapi ini adalah sebutan untuk rebung yang dikeringkan 😄 Untuk yang tinggal di daerah Malang atau Blitar pasti sudah familiar dengan bahan makanan yang satu ini Selain terkenal lezat ketika dimasak, rasanya pun tak kalah enak dengan daging sapi 😍😍 Inilah yang membuat si kelingking jadi primadona di setiap momen kumpul bareng keluarga besar, entah saat libur lebaran, ataupun liburan akhir tahun seperti ini 😚 Gak afdol rasanya kalo kumpul bareng keluarga besar ngga ada hidangan kelingking Kalo biasanya kelingking dimasak pedas dengan kuah santan, kali ini coba bereksperimen dengan pak suami untuk bikin rendang kelingking 😂😂 Alhamdulillah masak bareng suami akhirnya 😄 Dia yang ngulek bumbunya, si istri yang nyiapin semua bahannya 😂😂 Seruu, ternyata rasanya beneran miriiiiip dengan rendang daging sapi 😍😍 Buat yang ngga pernah makan, ini serat si kelingking pasti dikira serat daging beneran, hihii Dengan bahan sederhana, bisa jadi hidangan istimewa untuk keluarga tercinta 😘 Source : CP @Risa Januarti https://cookpad.com/id/resep/10271588-rendang-daging-sapi-resep-warisan-turun-temurun?invite_token=RipgRexbSUCymN3mYua2DDLs&shared_at=1609083629 #GA_TheNextLevel #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #MasakSekeluarga #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_Surabaya

Rendang

Rendang

Homemade rendang First Time cobain buat Rendang sendiri. Ini rendang ala rumahan ya tapi bumbu tetap komplek. Resep dari mama

8 orang
3-5jam
Nasi rendang jengkol

Nasi rendang jengkol

Jengkol(Jawa) atau Jariang (Sumbar) sangat diakrabi di kedua daerah ini, dan banyak variasi menu yang bisa dipersiapkan dengan bahan ini. Baik yg sederhana sekedar direbus atau digoreng, maupun yang butuh persiapan dan pengolahan yang lebih rumit. Misalkan di jadikan Rendang Jengkol, Gudeg Jengkol, Gulai Jengkol dll. Kelemahan dari Jengkol yg paling menonjol adalah bau tajam yg keluar dari Jengkol. Jadi kira butuh penambahan rempah rempah untuk menekan keluarnya bau tajam ini. Lengkuas adalah salah satu bahan yg mampu menekan bau tajam yang keluar dari Jengkol. Beberapa orang juga mempunyai rahasia tersendiri untuk menghilangkan bau ini. Disamping itu butuh waktu yang lumayan panjang untuk membuat Jengkol lunak dan lembut untuk dikonsumsi. Saran saya adalah pilih jengkol yang sudah tua. Biar olahan menu kita lezat dan benar benar mantab. Saya bukan orang Padang yg pandai masak Rendang. Kali ini saya gunakan bumbu jadi, yang saya beli di pedagang bumbu, beliau meramunya dari berbagai macam rempah rempah, mulai dari bawang putih, bawang merah, jahe, kencur, lengkuas, sereh, daun kunyit, daun jeruk, jinten, kapulaga dll.

20 orang
5 jam
Rendang Daging KW (Jantung Pisang)

Rendang Daging KW (Jantung Pisang)

Bismillah... Assalamu'alaikum... Alhamdulillah punya banyak jantung pisang dikasih tetangga...senangnyaaa....bisa berkreasi masaknya😃😃 Ternyta jantung pisang bisa diolah menjadi daging KW loh.... Trus dibumbu rendang deh....🥰🙏 Jantung pisang mengandung manfaat vitamin A, vitamin B1, vitamin C, dan mineral penting seperti fosfor, kalsium dan Fe (zat besi). Cegah Stroke. Gunakan satu buah jantung pisang ambon yang direbus. ... Cegah Kolesterol. ... Sehatkan Perut. ... Makanan Penderita Diabetes. ... Kaya Serat. ... Baik untuk Diet. ... Lancarkan Siklus Darah. ... Cegah Kanker. Banyak kali kan manfaatnya wat ksehatan... Cuuzzz qita masak🥰😀 Source : Leni yuniarti https://cookpad.com/id/resep/10824249-daging-kw-jantung-pisang?invite_token=AHQMprUK5Z9LWShKYywfN2nn&shared_at=1631457975 #lihaiCooksnap_september #semangcookHokya #cookpadCommunity_semarang

RENDANG PADANG ALA SEDERHANA ANTI GAGAL ❤️

RENDANG PADANG ALA SEDERHANA ANTI GAGAL ❤️

H-2 lebaran, nyicil masak menu wajib, biasanya beli bumbu jadi, kali ini coba resep momycha dg dimodif dikit sesuai bahan dapur, yuk coba!

Rendang Ayam ala Rianti Kitchen

Rendang Ayam ala Rianti Kitchen

Bikin Rendang ayam tuh simple banget dan ga pake ribet tapi rasanya bikin ga mau jauh2 dari nasi.... waduh😅😅 Ini bisa juga jadi menu masakan sehari2 atau buat acara keluarga Yaudah yaa kita ke dapur, langsung saya share cara buatnya

5 porsi
2 jam
Rendang daging sapi presto & praktis

Rendang daging sapi presto & praktis

Rendang kali ini bikinya praktis banget dan rasanya kayak masakan di warung padang 🤗. Nasinya jadi nambahh teroosss

8 porsi
40 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Olahan daging yang g pernah ngebosenin, makan pke nasi pulen anget + Rendang hmmm nyummmy Source : Puji Winarni

53. Rendang

53. Rendang

Mungkin ini termasuk resep gagal bikin rendang karena masaknya lama aku tambahin santan instan,,, Jadi antara rendang dan ungkep daging rasanya ... mianhae

Rendang daging

Rendang daging

Masakan ini sudah tidak asing lagi pastinya, semuanya pasti tahu rendang, ini salah satu masakan khas sumatera barat, makanan wajib ada direstauran padang 😊 #ibuhebat #tiketmasukgoldenapron3

Cemplang-cemplung Jadi Rendang rasa Muantap 😎

Cemplang-cemplung Jadi Rendang rasa Muantap 😎

Emak antirempong merapaaattt... Jd ceritanya masak daging kurban. Pengen rendang tp anak2 ga suka pedes. Jadilah ini ya... Rendang coklat, ga merah wong cabenya cuma sebatang. Antiribet. Cemplang-cemplung Mantap! 😎 Aku pake panci presto biar lebih cepet ya, kl yg ga pake presto, masaknya jadi 2 jam. Katanya sih lebih mantap rasanya, tapi apalah daya, saya tak sesabar itu ferguso 😁

6-7 orang
1 jam
Rendang Telur Puyuh

Rendang Telur Puyuh

Source: Fadil's Kitchen Setiap orang memiliki ciri khas dalam memasak rendang. Aku penasaran dengan rendang bumbu rempah dari pak fadil, untuk kacang aku ganti kacang merah kesukaan ibuku. Karena, biasanya kami masak rendang pakai kacang merah. #DutaRecookBorneo #CookpadCommunity_Kalbar #GenkPejuangDapur #GenkPejuangDapur_HariIbu #FoodtographyClub_HariIbu #PosbarResepIbu #FoodtographyClub #Tim_DeGendhis

Resep Rendang Daging Sapi

Resep Rendang Daging Sapi

Rendangku versi basah, karena buat stok jadi nanti kalo dipanasin bisa sampai kering 😊 Selamat mencoba resep simple ini 😘