Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Klepon yang Enak

Dipos pada December 7, 2019

Klepon

Anda sedang mencari inspirasi resep Klepon yang simple Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Klepon yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Klepon, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Klepon ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Klepon sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Klepon memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Udah lama banget ga bikin jajanan ini. Seingat saya, terakhir bikin ini, sebelum punya anak (anak paling gede udah SMA hahaha). Hari ini mumpung rajin bikin cemilan, bikinlah klepon. Yang memang aku n suamiku suka. Cuss bikin

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Klepon:

  1. 250 gr tepung ketan
  2. 50 gr tepunlg beras
  3. 4 daun pandan
  4. 10 daun suji
  5. air
  6. gula merah
  7. garam (optional)
  8. pasta pandan
  9. kelapa parut yang agak muda (ambil putihnya saja)

Langkah-langkah untuk membuat Klepon

1
Blender daun pandan dan suji dengan air. Saring. Masukkan tepung ketan dan tepung beras. Masukkan air daun pandan dan daun suji sedikit demi sedikit. Bila kurang hijau warnanya tambhakan pasta pandan. Sebaiknya pasta dicampurkan dalam air supaya nanti warnanya lebih tercampur rata. Kemudian uleni hingga bisa dipulung. jangan kurang air nanti pecah dan jangan kelembekan nanti bocor susah dipulung. Sambil menunggu, kukus kelapa parut.
Klepon - Step 1
Klepon - Step 1
2
Setelah bisa dipulung, bulatkan adonan, pipihkan isi dengan gula aren/ merah. Bulatkan lagi kemudian masukkan dalam air mendidih.
Klepon - Step 2
Klepon - Step 2
Klepon - Step 2
3
Tunggu hingga mengapung, angkat tiriskan
Klepon - Step 3
Klepon - Step 3
4
Gulingkan dalam kelapa parut. Suamiku suka kelapanya ditambah garam dan gula pasir sedikit.
Klepon - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Lumpur Surga Pandan

Lumpur Surga Pandan

Ternyata eh ternyata Lumpur surga berasal dari Kalimantan Selatan, baru paham setelah kedatangan mbak @Wien_LaZha dari Cookpad Kalimantan Selatan yang membuka pengetahuan tentang masakan yang berasal dari Kalimantan Selatan. Dan kebetulan belum punya resep Lumpur surga dikoleksi resepku, jadi menambah semangat untuk masak dan merasakan salah satu makanan khas Kalimantan Selatan, yang terkenal manis, lembut dan harum wangi daun pandan. Sangat nyaman ditemani kopi panas di udara sore yang mulai dingin... Source @Wien_LaZha dan @mama_rofifnajmi Terimakasih resepnya, yg saling memperkaya resep lumpur surga pandan, dan kian melengkapi koleksi resep Rhymerwid Kitchen 🙏🏻 #PekanPosbar #CookpadCommunity_Kalsel #TimloCooksnap_KalSel #cookpadcommunity_solo #WongSoloMasak #MasakItuSaya #PatunganResep #KampungIdaman #BerbagiBahagia #PPKMBarengCookpad #Cookpad #CookpadIndonesia #MasakAntiRibet #LumpurSurga #MakananNusantara #MakananKhas_Kalsel #resep_RhymerwidKitchen

3 porsi
30 mnt
Risoles ayam dan sayur premium

Risoles ayam dan sayur premium

Karena suami dan saya sendiri pecinta risoles, setiap pengen ga ada yg jual,akhirnya memutuskan untuk membuat sendiri,dan hasilnya lebih enak dari yang dibeli dipasar

3 orang
1 jam
Bingka Kentang Mini

Bingka Kentang Mini

Sebenrnya pengen banyak coba masakan khas kal sel.Berhubung si kecil lagi gak enak badan...jadi cuma sempat bikin bingka kentang.Resep pake punya mba @minienora saya buat versi mini pake cetakan martabak manis. #kopijosdolan_kekalsel #kopijos #cookpadcommunity_yogyakarta #bingkakentang

18 pcs
Nagasari pisang

Nagasari pisang

Nagasari

banyak
1 jam
Bolu karamel alaala 🤩

Bolu karamel alaala 🤩

Salah satu camilan kue yg tidak membosankan...😘🥮🤤😁

12 potong
1 jam
153. Kue Pukis Enak

153. Kue Pukis Enak

Jum'at 09 Juli 2021 Bismillah...... Alhamdulillah , setelah berkali kali saya membuat kue pukis ini, akhirnya dengan sedikit modif saya menemukan cita rasa yang pas dilidah saya dan keluarga. Kue Pukis ini bercita rasa manis dan gurih , endolita buanget 👍 makan satu gak cukup😂 Jadi pengin nambah mulu 🙏. Untuk Cookpaders yang kurang suka dengan rasa manis , gulanya bisa disesuaikan selera. Ini saya bikin banyak yah, karena memang lama gak bikin dan biar cukup buat keluarga yang lagi ngumpul. Resepnya saya Cooksnap dari majalah sedap, tapi sudah lupa edisi dan tahunnya. Karena sudah sekitar 12 tahun yang lalu. Kue ini saya buat untuk memenuhi ajakan Mamah Cookpad bernostalgia dengan jajan pasar favorit di #PekanPosbar Source : Majalah Sedap #PekanPosbar #KuePukisJajanPasarFavorit #BarapiManjuhu #TanjuTanjung #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_PalangkaRaya #CookpadCommunity_id #YulitaRiambarwatiResep Asal resep dari Kabupaten Banyumas Jawa Tengah Indonesia

70 pcs
1 jam 30 menit
Lepet / Leupeut

Lepet / Leupeut

Jajanaann tradisional yang biasa ada di pasar desaa sayaa... iniii jajanan favorit keluargaa... biasanya kalo ke pasar pasti nyari duluan jajanan ini.. karnaa enakk bangett... Lepet ini kalau orang sunda bilang namanya leupeut.. biasanya saya panggil jajanan ini dgn nama leupeut karnaaa sayaa emangg orang sundaa😂 Lepet ini terbuat dari beras ketan yang dicampur kacang agar lebih nikmat🤤 Rasanyaa polll bangett... Menurut saya ini jajanan pasar yang paling orii karna bumbunya cuman memakai garam saja..😁 Yukk dicoba resepnyaa...😉 #JajananTradisional.

10 orang
2 jam
Wingko Singkong

Wingko Singkong

Ada stock singkong, binggung dan cari ide yang lain apa ya cukup praktis tanpa ribet Ketemu resep ini tinggal cemplung- cemplung panggang selesai

1 loyang
2 jam
GETHUK PASAR KOMPLIT ala Madam

GETHUK PASAR KOMPLIT ala Madam

Siapa suka makanan tradisional??? SAYA!!!! Nah.. Salah satu makanan yang sangat jadul dan masih ada sampai sekarang, biasanya dijual di pasar pasar tradisional yaitu GETHUK.. Madam.. itu gethuk kok ada yang bukan dari singkong???? Kan gethuk harusnya dari singkong!! Sik.. sikk.. kosik... menengo sik marimar.. Iyaaa... memang gethuk biasanya HANYA dari singkong tapi di Semarang kita punya macam macam jenis gethuk, bukan yang terbuat dari singkong saja. Dan biasanya kalau di pasar itu komplit jadi satu squad.. ada lupisnya, klepon, ongol ongol, sentiling, gethuk tethel, putu mayang, gobet dan kawan kawannya itu dijadiin satu dalam wadah daun pisang dan atasnya diberi taburan kelapa parut serta gula pasir, kita menyebutnya GETHUK PASAR. Lhaaaa.. karena saya ga pernah ke pasar, apalagi ini pandemi udah gila gila an virus dimana mana.. takut ihhh.. Daripada kangen, bikin sendiri aja yuk.. Yaaah walaupun ga komplit banget seperti di pasar sih.. tapi bisa ngobatin rindu jajan pasar. #pekanposbar #Cookpadcommunity_semarang #ResepMadam #semangcookHokya #Semangcook_JalanJajan

Surabi oncom

Surabi oncom

Beberapa waktu lalu sengaja beli oncom ketika pulang ke bandung. Sudah kepikiran pengen dibikin surabi oncom. Setelah muter cari resep, akhirnya pilihan jatuh ke Dapur Punbiyank-ida Nurfaida arisanti Tekstur surabinya enak lembut. Source : @cook_4044029 #CookpadCommunity_Bogor

10 serabi
129. Wadai Ipau Khas Banjar

129. Wadai Ipau Khas Banjar

Sudah lama bangeeet aku pengen makan wadai ipau ini, mau buat tapi gak kesampaian. Alhamdulillah hari ini akhirnya kesampaian juga buat wadai ipau sekaligus meramaikan moment Lebaran Cooksnap Borneo yang kebetulan pekan ini saatnya cooksnap resep kekawalan Kalimantan Selatan. Jadi, Wadai Ipau ini merupakan wadai (kue) khas Banjar Kalsel yaaa. Menurutku rasanya mirip risoles yang tidak digoreng, bedanya pada saos khasnya yang terbuat dari santan yang gurih, kemudian ada taburan bawang goreng dan seledri yang bikin wadainya jadi berasa lebih nikmat. Ada juga yang bilang wadai ipau ini sebagai lasagna banjar...hehe...iya juga sih, kayaknya bakalan enak juga klo di setiap lapisannya ditambahkan keju gitu😍 Tak usah berpanjang lebar lagi...hehe, ini dia resep Wadai Ipau yang aku cooksnap dari cookpaders asal Kalsel mbak Novitaa Sari dengan beberapa modifikasi (untuk kulit dan ragout isian menggunakan resepku) Yuk dicoba🥰 Source: @ummuAsiyahKhansaa Cooksnap by: @dedifa_cooking #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_CooksnapKalsel #Cooksnap_Kalsel #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

Risoles mie instan

Risoles mie instan

Efek hari hujan☔ bawaan ny pengen makan trus,, drumh ad ny tepung n mie instan,, 💡dpt ide bikin cemilan..

Onde-onde Wijen

Onde-onde Wijen

Hai, moms. Bikin onde-onde wijen yang anti kempes, kokoh, isiannya tetap bulat dan kalo di gocang² ada suaranya 🤭 namun kulitnya tetap lembut. Yuk disimak resepnya. #cloverdandelion17 #GlutenFree

12 orang
1 jam 30 menit
Kue Cucur Gula Merah

Kue Cucur Gula Merah

Alhamdulillah...🤲 akhirnya bisa ikutan juga meramaikan kegiatan WAG Minggu ini setelah sekian purnama susahnya signal ditempat saya...nah kali ini bikin kue Tanpa Telur, baiklah resep kue cucur ini memang anti gagal... Kebetulan lagi pengen banget kue vavorit sepanjang masa.. yuk ah bikin 🧑‍🍳 Source: @adityadamayanti #BarapiManjuhu #DiaBatanteloh #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

Bolu karamel (sarang semut)

Bolu karamel (sarang semut)

#TiketGoldenBatikApron

Klepon dg Takir Bujur Sangkar

Klepon dg Takir Bujur Sangkar

Source : @cook_2668114 #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #JajananKulinerNusantara #Rekreasi_Depok

Dongkal / awug

Dongkal / awug

Hari Jumat kemarin membahas tentang jajanan yang namanya dongkal. Kalau dilihat sekilas hampir seperti putu. Akhirnya saya penasaran ingin coba menggunakan resep dari bunda @mayhai_107 , terima kasih banyak bunda atas ilmu dan resepnya🙏🥰. #GelarTikar_Depok #Cookpadcommunity_Depok #PekanPosbar #Cookpadcommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Sampit #Cookpadcommunity_id #Cookpad_id

Klepon Labu Kuning

Klepon Labu Kuning

Yeey si bulet kuning manis siap meramaikan #PekanPosbar kali ini. Yuhuu bertema jajanan pasar saya buat klepon labu kuning yg yummy banget. Cuusss lihat resep😍 #PekanPosbar

🌽Putu Ayu Jagung🌽

🌽Putu Ayu Jagung🌽

Bismillahirrahmanirrahim..... Bikin cemilan sore, disaat hujan sedang lebat-lebatnya mengguyur kotaku ☔☔☔ dan memberikan keberkahan kepada semua makhluk ciptaan Nya. Masih ada jagung di kulkas, ya udah dicampur aja, jadi putu ayu jagung 🌽....hhmm yummy, aroma jagung selalu menggugah selera 🌽 putu ayu nya lembut banget, manisnya juga pas serta rasa gurih dari kelapanya, beneran enak 😍😍😍😍 Perasaan kemaren ada beli cetakan kue putu ayu model biasa yang khusus buat putu ayu, eh pas mau dipakai di cari2 kok malah ndak ketemu, ya udah jadinya pakai cetakan seadanya aja, eh kok malah lucu ya..... Ya udah yang penting rasa putu ayunya tetap yummy..... Yuuuk intip resepnya....... #MasakanBundaPashalenko #JajananPasar #KueTradisional #JajanPasarTradisional #Timlo_JajaninDongMah #PekanPosbar #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

295. Dongkal / Awug

295. Dongkal / Awug

Alhamdulillah masih bisa ikut meramaikan event kudapan dan jajanan tradisional minggu ini. Kali ini CS resep kue Dongkalnya mb @mayhai_107, yang enak dan gampang banget bahannya. Terima kasih inspirasinya mb 😊🙏 Kue dongkal, pertama kali dengar namanya agak berfikir keras..kenapa disebut dongkal, apakah kuenya keras jd butuh dicongkel..🤔 tapi ternyata tidak begitu 🤭 kue nya enak dan empuk berasa gurih dan manis. Tidak perlu didongkal dengan alat berat😆, itu hanya penaman saja dr masy Betawi. Karena dalam budaya betawi bahasa keseharian begitu dominan dalam bahasa formal, sehingga nama dongkal lebih familiar. Dongkal/congkel = mengeluarkan kue dengan cara dicongkel dari kukusan. Kue dongkal sendiri berbahan dasar tepung beras, kelapa parut dan gula aren/merah. Kue ini merupakan salah satu jajanan tradisional masyarakat Betawi. Kue dongkal dimasak dengan cara dikukus dengan mencampurkan semua bahan kue menjadi satu kemudian dicetak dalam wadah berbentuk tumpeng. #JajananTradisional #CSDepok_KudapanDepok #CookpadCommunity__Depok #Rekreasi_Depok Source : @mayhai_107