Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Ketoprak Homemade yang Lezat Sekali

Dipos pada March 10, 2022

Ketoprak Homemade

Sore-sore begini enaknya membuat Ketoprak Homemade yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Ketoprak Homemade yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ketoprak Homemade, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ketoprak Homemade sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Ketoprak Homemade adalah 1 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ketoprak Homemade sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ketoprak Homemade memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lebaran kemarin dapat kacang goreng dari teman, karena saya ga hobi makan kacang goreng (rahang pegel) jadi saya manfaatkan kacang gorengnya untuk bikin makanan lain supaya ga mubazir itu kacang Kalau menurut saya, ini udah percis ketoprak kang dagang 🀭 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi #PGBA_MingguKe6 #ResepDaniar

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ketoprak Homemade:

  1. Air Campuran Saus kacang
  2. 1 Buah Asam Ukuran Sedang
  3. 200 ml Air
  4. Saus Kacang
  5. 6 sdm Kacang Tanah Goreng
  6. 2 Buah Cabe Rebus
  7. 1/2 Siung Bawang Putih
  8. 1/4 sdt Garam
  9. 1/4 Gula Merah/Jawa (Bagi 4 Dari 1 bulatan kecil)
  10. Isian Ketoprak
  11. Ketupat (saya ketupat mini adabi)
  12. 1 Buah Timun
  13. 1/2 Lembar Bihun (rendam air panas)
  14. 1 Butir Telur Rebus
  15. 1 Potong Tahu Putih Goreng
  16. 1 Genggam Toge Rebus
  17. Secukupnya Kecap Manis

Langkah-langkah untuk membuat Ketoprak Homemade

1
Pertama : Buat air asam untuk campuran saus kacang. Rebus asam hingga lunak, setelah lunak hancurkan asam agar sarinya keluar. Saring airnya. Sisihkan
Ketoprak Homemade - Step 1
Ketoprak Homemade - Step 1
2
Rebus cabe hingga layu, sisihkan. Masukkan toge ke dalam air panas, sebentar saja lalu tiriskan.
Ketoprak Homemade - Step 2
Ketoprak Homemade - Step 2
Ketoprak Homemade - Step 2
3
Rendam bihun dalam air panas hingga lunak, sisihkan. Rebus telur hingga matang, sisihkan. Goreng tahu putih, sisihkan
Ketoprak Homemade - Step 3
Ketoprak Homemade - Step 3
4
Siapkan bahan bahan tadi yang telah direbus sebelumnya
Ketoprak Homemade - Step 4
5
Haluskan menggunakan cobek, haluskan bawang putih, cabe, gula merah hingga halus lalu beri 6sdm kacang tanah goreng. Ulek kembali
Ketoprak Homemade - Step 5
Ketoprak Homemade - Step 5
Ketoprak Homemade - Step 5
6
Beri tambahan air sari asam tadi, lalu ulek kembali. Tata bahan isian ketoprak di piring. Isian terdiri dari ketupat mini, toge, tahu goreng, mentimun, dan bihun
Ketoprak Homemade - Step 6
Ketoprak Homemade - Step 6
Ketoprak Homemade - Step 6
7
Tuang bumbu yang telah dihaluskan ke atas isian ketoprak. Tambahkan kecap manis
Ketoprak Homemade - Step 7
Ketoprak Homemade - Step 7
8
Aduk rata bumbu dan isian lainnya sebelum dimakan ☺️
Ketoprak Homemade - Step 8
Ketoprak Homemade - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sayur Kupat (lontong sayur)

Sayur Kupat (lontong sayur)

ini masakan khas lebaran dirumah mama saya dari jaman saya kecil. mama bilang sayur kupat namanya. makin gede saya nemu masakan begini sebagai lontong sayur. dengan isian beda2. khas dikeluarga kami ya ini isinya, wortel, kentang, buncis, labu siam dan daun bawang. walopun lontong sayur gampang dicari, anehnya kami tetep sering rindu masakan ini. dan jarang sekali beli lontong sayur.πŸ˜„ mungkin karena tradisi yang terlanjur dia ada dimeja makan wktu lebaran.

Ketupat

Ketupat

Awalnya saya ragu dan selalu mengandalkan ibuku untuk membuat ketupat tiap lebaran tapi bukan belajar namanya kl tidak berusaha sendiri,rasanya gak kalah sama buatan ibuku lho, yang pasti perhatikan isi dan langkah2nya dan kuncinya hanya satu yakni sabar, karena merebus ketupat tidak secepat masakan lainnya untuk mendapatkan hasil sempurna dan yang pasti enak😊

@ 20 biji
3 jam
Ketupat Lontong Sayur

Ketupat Lontong Sayur

Sehari sebelum lebaran idul adha masak Sayur ketupat pertama kalinya buat suami dan keluarga 😍

4 orang
1,5 jam
Ketupat Lepet Ketan gurih

Ketupat Lepet Ketan gurih

Banyak stok beras ketan dirumah, pas lebaran banyak yang jualan ketupat. Jadilah bikin ketupat ketan

12 biji
3 jam
Ketupat Goreng Tepung

Ketupat Goreng Tepung

Berawal dr dapet ketupat, bingung mau diapain, msh punya tepung bumbu, mau bikin kentang goreng, tp ga punya kentang. Yaudah akhirnya ketupat goreng kriuk pun jd ahaha #PejuangGoldenApron3

Ketupat Nasi Sisa

Ketupat Nasi Sisa

Punya nasi sisa semalam ? Jangan dibuang ya, sayangggg nanti nangis nasinya πŸ˜† dibikin ketupat aja yuk, praktis dan bisa dipraktekkan saat kondisi darurat 😬 klo sudah jadi ketupat begitu, semua rebutan apalagi klo sayurnya mendukung seperti sayur lodeh, kari atau bahkan opor. Bisa banget tuh jadi andalan ...πŸ₯°

Sayur Ketupat Kuah Soto Banjar

Sayur Ketupat Kuah Soto Banjar

siapa sih yang gak asing sama soto banjar ?, yups betul hidangan soto khas orang banjar kalimantan. kuahnya yang padat kaya bumbu dengan rempah selalu menjadi daya tarik tersendiri, nah kali ini aku mau sharing hidangan lebaran kemarin nih. Idenya adalah kuah soto banjar yang kaya rempah aku padukan dengan isian sayuran tanpa mengurangi bumbunya yang khas dan otentik, sedikit kita akan bermain ala - ala fushion food seperti chef - chef legendaris lah, jaminan deh bund ini resep uenak ee puoolll joss gandos kotos - kotos kalo kataku ya hehehehe.....

3 - 4 orang
45 menit
Ketupat Sayur

Ketupat Sayur

Didaerah saya lamongan, ketupat sayurnya versi labu siam sama pindang, ditambah tahu dan tempe yg diiris kecil2 😁 kalo di malang biasanya mertua saya bikin yg versi daging diris kecil2 ditambah dg kentang dan pete. Kali ini sy masak yg versi lamongan, untuk versi malang inshaa Allah lain waktu biar adil πŸ˜‚

1 jam
Ketupat Pulut Santan khas Medan

Ketupat Pulut Santan khas Medan

Ketupat biasanya selalu di hidangkan pada waktu hari raya. Biasanya ketupat selalu di hidangkan bersamaan dengan opor ayam. Akan tetapi ketupat yang satu ini dapat di santap dan tetap nikmat dan gurih walau tanpa makanan pendamping lainnya. Menu ketupat pulut santan ini menjadi menu wajib di keluarga saya setiap hari raya. Ingin tahu cara membuatnya. Check it!

20 orang
2 jam
Ketupat Sayur Nangka Mantap Bangettt

Ketupat Sayur Nangka Mantap Bangettt

Cocok untuk teman2 yg mau lebaran neh. Ketupat saya bikin sndr. Kalau mau praktis bisa beli jadi di pasar. Ini masakan favorit keluarga. Anak2 demen banget makan ini,karena tiap beli di luar ga pas di lidah. Agak ribet bikinnya,tapi hasilnya ga boong deh,enak bgtt ini. Langkah awal 1. 1500gr nangka muda dicuci bersih,lalu dipresto 10menit (durasi disesuaikan dengan ukuran nangka)sampai setengah matang untuk menghilangkan getah,tiriskan,sisihkan. 2. Membuat kaldu ayam dari tulang ayam.Disesuaikan dengan stock yang ada di rumah.Kemudian ditimbang 2200gr kaldu,sisihkan Video lengkap ada di channel utube "dr apriyani tan" https://youtube.com/channel/UC-cjylHQLyeAGkVGzBuGBhQ

18 orang
1jam
Lodeh Labu Siem (Sayur Ketupat)

Lodeh Labu Siem (Sayur Ketupat)

Penduduk rumah bgt sayur labu siem ini. Apalagi dikasih telor rebus plus lauk tambahan ayam goreng, sambel terasi dan nasi hangat 😊 Cocok juga untuk jadi sayur tupat. Bisa ditambah kacang panjang dll sesuai selera. Saya buat labu siem aja karna special request dari penduduk rumah... Tips: Telor rebus.yg ditaro jgn yg pecah ya (keliatan kuningnya) kalo ditaro bisa bleber itu kuning telor nyampur ke kuah jadi kuahnya agak kental dan kurang maknyus) #TiketMasukGoldenApron3

2 buah labu (750gr), kupas dan potong korek
30 menit-1jam (tergantung lamanya potong2 si labu)
Ketupat (Metode 5.30.7)

Ketupat (Metode 5.30.7)

Bikin ketupat gak pake lama, irit gas, hemat waktu πŸ˜‰ #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito

10 buah
1 jam
Ketupat ketan kacang merah

Ketupat ketan kacang merah

Ketupat ketan kacang merah ini mirip lemang, tapi saya masaknya pake bumbu gurih gk hanya garem. Kupat ini enak dimakan pake rendang. #TiketMasukGoldenApron3 #FestivalRamadanCookpad #MudikOnline #TimGulaJawa

Ketupat cookies

Ketupat cookies

Warnannya g terlalu kuat hehhee Dr cookpad @fridajoincoffee

15potong cookie
Sayur ketupat (pepaya) (sayur santan pepaya)

Sayur ketupat (pepaya) (sayur santan pepaya)

ini nih sayur ketupat idul fitri dan idul adha yg keluarga ku buat .. Cara membuatnya pun mudah !! ini resep turun menurun dan sangat sedapp !! hihihi sayur ketupatnya orang betawiii . Ukuran saya membuat dg panci ukuran 5 liter .

Ketupat Lebaran Praktis

Ketupat Lebaran Praktis

1070. Biar seperti orang lain, buat ketupat menyambut Lebaran. Dulu membuat ketupat perlu waktu berjam-jam, saat ini seiring dg kemajuan iltek maka membuat ketupat hanya perlu waktu 45 menit, dg panci Presto. Jadi tdk ada alasan lagi untuk ibu2 malas membuat ketupat....😊 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

relatif
45 menit
Pecel Sayur Ketupat Campur

Pecel Sayur Ketupat Campur

Mantap.. πŸ˜€

Sayur ketupat lebaran bumbu simple

Sayur ketupat lebaran bumbu simple

Hallo semua salam kenal sebentar lagi bln Ramadhan abis puasa lebaran deh saya punya resep sayur ketupat yg ga ribet bikinnya , selamat mencoba semoga bermanfaat,