Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Serbat kweni yang Enak

Dipos pada February 19, 2017

Serbat kweni

Hari ini saya akan berbagi resep Serbat kweni yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Serbat kweni yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Serbat kweni, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Serbat kweni di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Serbat kweni sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Serbat kweni memakai 4 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu minuman khas Lampung yang bisa kita sajikan pada saat perayaan lebaran adalah serbat kweni, rasanya manis segar dengan penggunaan sirup gula dan buah kweni matang... Untuk pertama kalinya saya membuat minuman khas daerah tempat saya tinggal sekarang spesial buat event wag Genk pejuang dapur #genkpejuangdapur #GAspesialramadanpeda #cookpadindonesia #cookpadcommunity_sumbar #cookpadcommunity_lampung

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Serbat kweni:

  1. 1 bh kweni matang
  2. Secukupnya es batu
  3. 2 SDM gula pasir
  4. 100 ml air panas

Langkah-langkah untuk membuat Serbat kweni

1
Seduh gula pasir dengan air panas, sisihkan terlebih dahulu
Serbat kweni - Step 1
2
Siapkan kweni matang yang di potong kecil-kecil, siapkan juga es batu yang di hancurkan
Serbat kweni - Step 2
3
Masukkan potongan kweni di gelas, tambahkan es batu, kemudian siram dengan sirup gula dan sajikan dingin
Serbat kweni - Step 3
Serbat kweni - Step 3
Serbat kweni - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Day. 409 Iga Bakar Barbeque (19 month+)

Day. 409 Iga Bakar Barbeque (19 month+)

Alhamdulillah doyan banget anaknya. Walaupun ga habis ya. Karena ada bagian yang kenyal dan nak bayi belum bisa makannya. Resep di bawah untuk porsi besar ya. Kebetulan waktu hari raya kurban, alhamdulillah dikasih iga sapi banyak banget. Jarang-jarang masaknya banyak begini.

Lempeng Gulung Pendamping Kari||Malay Roll Pancake

Lempeng Gulung Pendamping Kari||Malay Roll Pancake

Sebentar lagi hari raya Iedul Adha, berarti hari raya kurban dimana biasanya kita akan kebgian daging kurban selai berkurban sendiri tentunya. Seru kaliii mah kalau di kampung. Sayang disini anteng-anteng baee... Tapi gapapa lah, daging kurban tak ada, pendamping nya harus ada donk. Seperti Lempeng gulung ini, biasa di makan dengan kari yang kebetulan saya masak Kari Ayam, cocoklah dinikmati bersama. Cukkk yukkk mari di Cooksnap ~~~ Secondo le sue origini viene dalla Malesia come compagno quando si mangia curry. ma ora se ne trovano molti anche in Indonesia. Proviamo la ricetta facile. Source: DapurYuni https://cookpad.com/id/resep/13475882-lempeng-kari?ref=you_tab_saved Modified: Carolina #PPKM #PosbarIDAMAN #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #LempengGulungPendampingKari #MalayRollPancake #DapurYuni #Carolina

10roll
Acar Nasi Kebuli

Acar Nasi Kebuli

Weekend ini Mamah Cookpad mengajak kita utk #PosbarIDAMAN alias Idul Adha Aman Bersama di #PPKM yaitu Pamer Poto Kreasi Masakan. Salah satu resep yg direkomendasikan oleh Mamah cookpad ada Acar Nasi Kebuli milik mbak @cookingvera ini jd saya cooksnap resepnya saja. Source : 👉 @cookingvera #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito #IdulAdhaWongKito #CookpadIndonesia #WongKitoGalo #Sabtu_17721

Telur Gabus || Bidaran Keju || Bastocini al Formaggio

Telur Gabus || Bidaran Keju || Bastocini al Formaggio

Ngaco Minggu ini di gawangi mbak @tyas_yodha yang sangat kreatif dalam membuat Takir atau tempat sajian berbahan daun. Takir sendiri berasal dari bahasa jawa yaitu "nata" karo "mikir" (menata dan berpikir) yang bermakna bahwa dalam kehidupan senantiasa harus mempertimbangkan dan menata setiap langkah yang diambil dengan pemikiran tenang, seksama, mendalam dan berhati-hati agar mendapatkan hasil yang terbaik. Saya mengkreasikan takir dengan renda kertas dan tambahan tali dan tongkat seolah seperti Pikulan. Adapun takir ini saya padukan untuk penyajian Telur Gabus atau Bidaran Keju campur Oregano . ~~~ L'origine di questa torta widaran non è molto chiara, ma è certo che questa torta è diventata uno degli snack tipici che vengono solitamente serviti durante il Lebaran, soprattutto nell'isola di Giava. Nella ricetta, il formaggio cheddar grattugiato viene utilizzato come uno degli ingredienti, questo perché il formaggio cheddar è il più facile da trovare nei mercati indonesiani. mentre per questa ricetta uso l'aggiunta di Parmigiano Reggiano. Source: @tyas_yodha https://cookpad.com/id/resep/12960552-telor-gabus?ref=you_tab_saved Modified : Carolina #CoboyNgaco #CoboyNgacoBareng_TyasYodha #CoboyWani #Cooksnap #CoboyCooksnap #PekanPosbar #TelurGabus #BidaranKeju #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #TyasYodha #Carolina

Lapis daging nyummy

Lapis daging nyummy

Alhamdulillah , dipertemukan dgn Idhul Adha lagi ditahun ini sama Allah🤲kali ini dagingnya dimasak lapis, berhubung yg request anak2,jd cabe nya saya skip ya Bun,😉ini resep dari ibu saya Bun, silahkan mencoba☺️

1 jam
Acar Nasi Kebuli/Acar Nanas

Acar Nasi Kebuli/Acar Nanas

Ikut meramaikan ComboAnjangsana Banten, dan menyambut hari Idul Adha,Saya memilih mbak @vickyummuzahra untuk Cooksnap Acar Nasi Kebuli, seger banget dan mudah buatnya,, terima kasih untuk resepnya ya mbak 🙏 #Acarnasikebuli #acarmentah #PPKM #PosbarIDAMAN #KampungIdaman #ComboAnjangsana_Banten #CookpadCommunity_Bogor #FotoKece

🌸soto daging sapi

🌸soto daging sapi

Bissmilah.. Hari ini lebaran idul adha kedua,, berhubung karna dapat daging dari kantor, jadi deh bikin soto daging resep andalan mama.. ☺😁 ini seger juara deh pokoknya..

5 porsi
1 jam
Almond Crinkle Cookies

Almond Crinkle Cookies

Liat resep ini di ig nya Mak fridajoincoffee @cook_5237292 . Langsung demen karena unik, retak2 gitu😋. Kebetulan ada sisa tepung almond, lgs bikin deh. Boleh juga buat variasi soft cookies di hari raya😍. #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadCommunity_Id #CookpadCommunity #CookpadIndonesia

Palm Cheese Cookies 🍪

Palm Cheese Cookies 🍪

Nagiiih banget, wajib ada jadi menu cookies lebaran👌 apalagi kalo kejunya banyak

2 toples
Krengsengan Mercon Daging Sapi

Krengsengan Mercon Daging Sapi

Biarpun Paksu Jawa, sekarang sudah terbiasa dengan menu serba ekstra pedas. Jadi apapun menu lauknya, kalau kurang pedas sudah bisa protes 🤭 Daging kurban kemarin juga kami olah krengsengan. Ditambah pete yang memang lagi musim panen disini, jadi harganya murah dan petenya juga bagus. Untuk teman teman yang masih ada daging dirumah, bosan dengan menu kuah dan bersantan, bisa cobain krengsengan ini ya. Cukup boros nasi dan air minum 😂 #OlahanDagingKurban #Maminang_RayoAji #KampungIdaman #Basidoncek #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Sumbar #PosbarIdaman #PPKMBarengCookpad #IdamanMamah

4 orang
1 jam
Kuker Mawar

Kuker Mawar

Bikin kuker ga mesti untuk lebaran ya mom

Burasa' Irit Gas

Burasa' Irit Gas

Aya-aya wae Si Mamah ngajakin PPKM, Pamer Poto Kreasi Masakan. Hihihi. Tema pekan ini adalah pendamping menu lebaran. Pas baca blog Cookpad, ada salah satu menu yaitu buras. Bikin burasa' jadi inget masa kecil dulu. Burasa' cita rasanya gurih. Disantap bareng sop konro atau coto Makassar. Burasa' ini kayak arem-arem tanpa isian. Balita pasti suka nih. Kata anakku, "lebaran masih berapa hari lagi kok udah bikin lontong?". Well.. ini latihan lebaran, 'Nduk. Hihihi Resep dapet nyontek buras-nya @endahdewe Resep ini irit gas, pakai metode 5-30-7. #PosbarIDAMAN #PPKM #CookpadCommunity_Depok

Ketupat Oat & Opor Special

Ketupat Oat & Opor Special

Lebaran sebentar lagi, udah bikin ketupat buibuu? ini ada ide varian untuk ketupat, pake oatmeal. Rasanya beda tipis sama ketupat beras, yang pasti lebih sehat karena kandungan seratnya tinggi Source: Chef Farah Quinn #ResepRamadanQuakerOats

Sambal Goreng Hati by Mama Mutiara

Sambal Goreng Hati by Mama Mutiara

Teman Opor dan Sayur Jipang di hari raya. Tapi kalau pengen..tinggal bikin😁 Lebih mantap bila pedas dan diberi pete..oooooooouuuuw

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Assalamu'aaikum Masak daging kurban yuks moms.. Kemarin kita dapet bagian daging sapi sama daging kambing. Daging kambingnya akhirnya di olah jadi tongseng aja. Resep mb Riza, terima kasih mb Resepnya.. Source : @mamafathan #Genkpejuangdapur #Remembergenkpeda_MamaFathan #CookpadXommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopiJos #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #KampungIdaman

4 orang
45 menit
Steak and Mushroom Sauce

Steak and Mushroom Sauce

Source: Willgoz Kitchen Kangen makan steak di cafe langganan? Jangan dulu deh, pandemi belum berakhir. Jangan ke mana-mana, lebih aman #dirumahsaja. Bikin steak sendiri yuk.. gampang kok. Yang penting dagingnya berkualitas bagus, steak yang dihasilkan akan empuk. Sebentar lagi Idul Adha, resep ini bisa dicoba. #posbarIDAMAN #kampungIDAMAN #cookpadCommunity_Bandung #mbaNtuk_lauksayur

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Dapet daging qurban enaknya memang dibikin tongseng yg pedes2 kesukaan suami

1 porsi
Kurang lebih 1 jam
Nastar keju

Nastar keju

Resep ini terinspirasi dari ibu. Setiap lebaran tidak pernah absen buat kue yg 1 ini, karena kue ini kesukaan ayah. Walaupun setiap ibu yg buat, aku hanya kebagian memberi topping keju diatasny. Bdw Ibuku telah wafat pd 26 april 2021,namun agar tradisi tetap berjalan seperti lebaran pada umumnya, aku coba2 buat utk ayah walaupun mungkin tidak seenak buatan ibu.

1 toples uk.2kg
1 jam 30 menit
Sop daging sapi

Sop daging sapi

Pengen masak daging qurban yang berbeda dari yg lain...yang kuahY segar...coz dah bosan dng menu yg dimasak tongseng, sate, gulai, rawon, dll... Cobalah bkin SOP daging sapi ala2

Sup Brenebon ala Manado (Sup daging sapi kacang merah)

Sup Brenebon ala Manado (Sup daging sapi kacang merah)

Masak apa hari Raya Idul Adha nanti... Ada ide nih Bun yg bosan dg rendang sapi besok daging sapinya bisa dimasak sup Brenebon ala Manado. #kampung_idaman #cookpadcommunity_bekasi #resep_butien