Bagaimana membuat Nastar Wafer yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Nastar Wafer yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Nastar Wafer, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nastar Wafer enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Nastar Wafer yaitu 1 loyang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Perlu diingat, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Nastar Wafer diperkirakan sekitar 2 jam.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar Wafer sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar Wafer memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Minggu ini tema Cookpad communitas Yogyakarta membahas mengenai Nastar. Hidangan yang disajikan pada saat Hari Raya. Kalau boleh disebutkan the queen of cookies π. Nastar di hari raya itu identik seperti menantikan THR. Nunggunya lama, habisnya cepat, iya gak sih mom? Sebenernya saya malas di tahun ini membuat Nastar, karena pembuatan nastar ini membutuhkan waktu yang cukup lama. Dari membuat isian, kemudian membulatkannya, ngolesi dengan kuning telur, manggang, bisa dari pagi sampai malam. Jadi buat saya, buat Nastar harus punya niat dan mood yang bagus π. Tapi, kok yah satu-satu mulai setor foto hasil baking dari kelas group ini... Hingga akhirnya luluhlah hati ini ingin membuat Nastar. Tapi... Pengen cari yang simpel. Punya wafer coklat panjang 3 bh nih... Jadilah Nastar wafer dengan 1/2 resep, hanya untuk menyenangkan mata dari Nastar yang berseliweran dimana mom π Yuk mom yang mepet2 maju mundur pengen bikin Nastar karena butuh niat dan mood, bisa gunakan ini. Source: @Syahara Kitchen #CookpadCommunity_Yogyakarta #RecookNastar_Yogyakarta #GA_TheNextLevel #KopiJos Note: 1. saya menggunakan 1/2 resep ya 2. Sebaiknya menggunakan sesuai dengan resep asli ya, saya gunakan yang ada di rumah saja.
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar Wafer:
- 125 gr margarin dan butter (saya pakai master blueband)
- 25 g gula halus (saya pakai gula pasir)
- 1 bh kuning telur
- 175 gr tepung terigu pro rendah (saya pakai segitiga biru)
- 10 g susu bubuk
- Olesan:
- 1 btr kuning telur
- 1/2 sdt kental manis
- Isian:
- 3 bh wafer coklat ukuran panjang