Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Tumis Daging Saus Teriyaki yang Menggugah Selera

Dipos pada June 15, 2016

Tumis Daging Saus Teriyaki

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Tumis Daging Saus Teriyaki yang unik? Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Tumis Daging Saus Teriyaki yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Daging Saus Teriyaki, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Tumis Daging Saus Teriyaki enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Daging Saus Teriyaki sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Daging Saus Teriyaki memakai 12 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selamat pagi... pagi ini aku mau share menu olahan daging yg praktis dan enak. Menu daging teriyaki ini bisa menggunakan daging sapi has dalam yg diiris tipis atau slice beef utk yakiniku. Dan untuk saus teriyakinya bebas mau pakai brand apa saja, bebaaas sesuai ketersediaan di dapur. Yuk aah dibuaat ;) #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #GoldenApronChallenge #TumisDaging #TumisDagingSausTeriyaki #2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Daging Saus Teriyaki:

  1. 250 gram daging sapi yg sudah diiris tipis
  2. 2 sdm minyak goreng utk menumis
  3. 200 ml air
  4. 2 batang daun bawang, iris serong
  5. 1 buah bawang bombay, iris memanjang
  6. Secukupnya gula pasir dan garam
  7. Bahan Marinasi/Perendam Daging
  8. 3-4 sdm saus teriyaki, brand apa saja boleh
  9. 1 sdm saus tiram
  10. 1 sdm kecap manis
  11. 1 sdt lada bubuk
  12. 2 siung bawang putih, parut/haluskan

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Daging Saus Teriyaki

1
Iris tipis dan cuci bersih daging sapi. Aku pakai beef slice yg seperti utk daging teriyaki di Yoshinoya/Hokben.
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 1
2
Masukan seluruh bahan marinasi daging/bahan perendam. Aduk rata dan tutup wadah. Diamkan selama minimal 3 jam sebelum dimasak. (Aku marinasi semalaman, disimoan dalam kulkas. Sebelum tidur aku bumbui daging, pagi hari baru dimasak)
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 2
3
Siapkan daun bawang dan bawang bombay, iris.
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 3
4
Panaskan minyak goreng. Masukan daging yang sudah dimarinasi. Masak hingga berubah warna.
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 4
5
Setelah itu, masukan air. Masak hingga daging empuk dan air susut. Tambahkan gula pasir dan garam sesuai selera. Aduk rata. Jangan lupa cicipi rasanya terlebih dahulu sebelum menambahkan garam.
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 5
6
Kemudian masukan irisan daun bawang dan bawang bombay. Aduk sebentar saja, sampai sedikit layu. Matikan api, lalu angkat, dan siap disajikan.
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 6
Tumis Daging Saus Teriyaki - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Daging sapi aromatik

Daging sapi aromatik

5 porsi
45 menit
Daging sapi giling dan tahu

Daging sapi giling dan tahu

Dengan rasa gurih yang enak dinikmati saat dinner

30m
Tumis Sayur Daging Cincang 🍲

Tumis Sayur Daging Cincang 🍲

Assalamua'alaikum buns,,.bagaimana kabarnya hari ini?? Semoga selalu sehat dan bahagia yaa aamin 🧡 Gak kerasa udah senin lagi ya buns.. pagi2 pastinya emak2 harus siap2 lagi untuk bikin sarapan yang cepat sehat dan tentunya enak 🤩 Di resep kali ini aku mau berbagi resep simple lagi.. semoga bisa menjadi inspirasi masakan yang butuhnya cepat2 tetapi bisa memenuhi kebutuhan energi buat buah hati dan suami tercinta tentunya..💗 Langsung aja kita menuju ke resepnya yaa..yuuk buns ke dapur..🚀 #PejuangGoldenBatikApron #masakansimple #masakanrumahan #masaknoribet #masakenak #masakpraktis #menusarapan #menumakanmalam #07022022

3 orang
25 menit
Soto Daging Sapi

Soto Daging Sapi

Ketika anak udh bilang ‘mau makan soto daging tp gamau beli maunya ibu yg masak’ baiqlaaahhh 🌝

4-5 orang
+-60 menit
Tumis Daging Cabe Ijo

Tumis Daging Cabe Ijo

Suka semua yg berbau cabe Ijo, ini resep simple sih buat saya

4-6 org
-/+ 60 menit
Sate daging bumbu kacang

Sate daging bumbu kacang

2 porsi
30 menit
Becek Daging Sapi

Becek Daging Sapi

Ibu-ibu pasti lagi sibuk mencoba berbagai resep olahan daging saat ini. Nah, kebetulan lagi banyak daging, saya buat Becek, salah satu sayur dengan bumbu ringan dan kuah segar. #KayyaaResep #KayyaaManfaat #OlahanDaging #CookpadCommunity_Paser #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo

Sop Daging

Sop Daging

Habis hujan, biar mantep makan sop daging. Hujan yang dingin dihangatkan dengan kuah bening, MasyaAllah sungguh nikmat.. #pekanposbar #kuahbening

4 orang
1 jam 30 menit
Oseng-Oseng Mercon Daging

Oseng-Oseng Mercon Daging

Bismillah… Lagi pingin makan yg pedas”. Akhirnya liat di cookpadnya mba @Resep_Didie ada oseng” mercon. Resep aslinya pakai daging kepala , aku buat pakai daging rawon. Dan kecap aku skip. Makasih mba Didie resepnya mantul. Beberapa aku modif edisi gk sanggup kalau pedes bgt. Berikut resep yg aku tulis sdh aku modif. #cookpadcommunity_bogor #comboanjangsana_bekasi

Malbi Daging Sapi Palembang

Malbi Daging Sapi Palembang

Malbi daging sapi dikenal sebagai semur khas Palembang. Karena tampilan dan bumbunya mirip semur. Rasanya gurih manis dan cocok dimakan dengan sambal dan nasi. Malbi daging sapi ada yang dimasak dengan santan ada juga yang memakai air. Malbi dimasak perlahan hingga daging empuk bumbu menyatu dalam daging dan kuahnya mengental. Source @niungniung thanks ya mb untuk resep enakkknyaa😍🙏🏻 #PejuangGoldenBatikApron #Rekreasi_Palembang #KhasPalembang #MalbiDagingSapi #CookpadCommunity_Surabaya

5 orang
30 menit
Semur Daging Kentang

Semur Daging Kentang

Menu yang satu ini laris manis di keluarga kecil saya, apapun bintang utamanya mau tahu, tempe, ayam, telur, apalagi daging sapi asal itu disemur maka pasukan saya semangat 45 memakannya😄 sengaja saya tambahkan cabe dlm resepnya agar banyak sensasi rasa ketika menikmatinya, pedas, manis, asin dengan aroma rempah yg menggugah selera🙂 #ResepFavoritKeluargaSumUt #CookpadCommunity_SumUt #MariMasak #MasakItuIndahDanIbadah

Gepuk daging sapi

Gepuk daging sapi

20 potong
1 jam
260. Gule Daging Kambing

260. Gule Daging Kambing

Selamat Hari Raya Idhul Adha 1442 H ya cookpaders 🙏🏼 Ini pertama kalinya bikin gule bumbu ngulek sendiri, biasanya beli bumbu instan biar masak gak ribet. Tp ntah ada angin apa kok pengen bumbu sendiri. Nemu resepnya mbak @olive1994 kemarin pagi, dan langsung eksekusi. Alhamdulillah rasanya mantap. Saya banyakin kuahnya karena anak2 suka yg berkuah. Cekidot link resep asli dibawah ya 👇🏽 https://cookpad.com/id/resep/13379270-gulai-kambing?invite_token=rTam9ZhnrDixfBdMz3cPMNtL&shared_at=1626848498 #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban

Tumis Tahu Telur Daging Cincang

Tumis Tahu Telur Daging Cincang

Cooksnap resepnya @ResepSimpleBundaTiti 🥰 modif dikit aku tambahin telur, maknyus rasanya 😆 Resep asli https://cookpad.com/id/resep/14288839-555tumis-tahu-daging-cincang?invite_token=jeVgvpR1RCjEeaxzBJQp5Yr7&shared_at=1634210173 #TumisTahuTelurDagingCincang #TumisDagingCincang

Tongseng Daging Sapi Fiber Creme

Tongseng Daging Sapi Fiber Creme

Untuk mengurangi kolesterol yang masuk ke tubuh, saya ganti santan dengan fiber creme. Rasanya tetap enak dan segar 😋

7 porsi
1 jam
Sup Daging Sapi

Sup Daging Sapi

Halo cookpader, di weekend ini saya mengolah masakan kesukaan anak perempuan saya yaitu sayur sup. Kali ini saya pakai kaldu alami dr daging sapi, yg menghasilkan kuah bening ala saya. Kebetulan pd tgl 8 September 2021 lalu saya dipercaya oleh @MamahCookpad utk berbagi pengalaman & ilmu tentang perkalduan via live IG Cookpad Indonesia. Terimakasih banyak atas undangannya. Semoga Cookpad Indoensia semakin sukses ke depannya. #PekanPosbar #KuahBening #ResepWongKito #ResepFavoritKeluarga_WongKito #CookpadCommunity_Palembang #CookpadIndonesia #MasakSetiapBagian #Sabtu_11921

Semur daging

Semur daging

Pagi ini masih ada stok daging sedikit, jadi dimasak semur aja buat sarapan🥰

5 porsi
30 menit
Daging Sapi Lada Hitam

Daging Sapi Lada Hitam

resep handalan mama tercinta

4 orang
2 jam