Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rolade daging sapi (minim tepung) yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada December 10, 2017

Rolade daging sapi (minim tepung)

Sore-sore begini enaknya membuat Rolade daging sapi (minim tepung) yang pasti lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Rolade daging sapi (minim tepung) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rolade daging sapi (minim tepung), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rolade daging sapi (minim tepung) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Rolade daging sapi (minim tepung) yaitu 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, waktu yang diperlukan dalam memasak Rolade daging sapi (minim tepung) diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rolade daging sapi (minim tepung) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rolade daging sapi (minim tepung) memakai 20 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih dalam rangka nyari menu tinggi protein, kali ini bikin rolade daging sapi dengan tepung seminimal mungkin. Efeknya memang adonan isinya agak pecah tapi masih berbentuk dan bisa dipotong, kalo rasa sii ga berubah tetep endeus. Menu ini rekomen banget buat yang pengen camilan sekali hap...mengenyangkan dan yang pasti protein hewani nya tinggi πŸ‘πŸΌ #PejuangGoldenApron3 minggu #20

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rolade daging sapi (minim tepung):

  1. Bahan kulit telur
  2. 2 butir Telur ayam
  3. 1 sdm Merica
  4. Secukupnya Kaldu bubuk dan garam
  5. Bahan isi daging
  6. 250 gram Daging sapi cincang
  7. 2 siung Bawang merah, diiris
  8. 1 batang Daun bawang, diiris
  9. 5 buah Cabe rawit, diiris (jumlah sesuai selera)
  10. 1 buah Wortel, diparut
  11. 2 buah Bawang putih, diparut
  12. 1 muncung sdm Tepung tapioka (saya versi menu rendah kalori, jadi tepungnya sedikit)
  13. Secukupnya Saus tiram dan kaldu daging
  14. Bahan saus
  15. 1/2 siung Bawang bombai
  16. 1 siung Bawang putih
  17. 1 buah Tomat merah
  18. Secukupnya saus tiram, kecap manis, saus tomat, saus sambal

Langkah-langkah untuk membuat Rolade daging sapi (minim tepung)

1
Adonan telur: campur telur dengan garam, kaldu ayam, dan merica. Aduk rata.
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 1
2
Dadar tipis adonan telur (saya pake dua butir telur, bisa jadi 6 dadar tipis)
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 2
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 2
3
Siapkan bahan isinya (difoto kurang parutan wortel dan bawang putih).
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 3
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 3
4
Bahan isi: campur daging cincang dan semua bahan isi daging. Aduk rata. Koreksi rasa. Note: bisa tambah tepung kalo merasa adonan terlalu encer.
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 4
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 4
5
Letakkan telur diatas daun pisang, tata bahan isi diatas telur (seperti di foto). Gulung rapi ke salah satu sisi kemudian tutup dengan daun pisang. Note: bisa menggunakan daun pisang atau plastik untuk menguatkan gulungan telur dan isi, agar lebih kokoh saat di kukus (agar bahan isi tidak berceceran kemana mana).
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 5
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 5
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 5
6
Kukus kurang lebih 30-45 menit (daun pisang berubah menjadi hijau tua). Tiriskan.
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 6
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 6
7
Rolade daging sapi siap disajikan. Gini aja udaa enyak banget πŸ‘πŸΌ
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 7
8
Tambahan bahan saus: siapkan bawang bombai, bawang putih dan tomat (diiris). Tumis sebentar sampai bawang layu kemudian masukkan saus tiram, kecap manis, saus tomat, saus sambal, dan kaldu daging. Aduk rata. Koreksi rasa.
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 8
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 8
9
Rolade dan saus pelengkap siap disajikan.
Rolade daging sapi (minim tepung) - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Brulee bomb Daging

Brulee bomb Daging

Duh banyak tantangan ya bunda. Biar anak suka makanan masakan bunda.. tp seru sih jadi bisa mencoba banyak sesuai hal yg baru sesuai yg anak suka yaa.. Yuk cobain bunda.. insyaAllah anti GTM bisa di taruh di freezer. Jadi klo mau goreng seperlunya aja biar tetap fresh.. ini pakai nasi yaa maklum org indonesia hihi Selamat mencoba sobat bunay❀

2org
20menit
Rendang Padang Daging & Kentang (Bukit Tinggi)

Rendang Padang Daging & Kentang (Bukit Tinggi)

Minggu ke 20 Golden Apron The Next Level (resep 6 >>> 18 Oktober 2020) Source : ambarshaf dengan modifikiasi beberapa bumbu (ada yang saya skip dan tambahkan) Untuk kentang ga dibuang kulitnya selain membuat kentang ga gampang hancur, kulitnya juga enak dimakan karena udah empuk bercampur bumbu. Manfaatnya juga banyak untuk kesehatan, karena kulit kentang mengandung vitamin C. Jadi ga ada bahan yang terbuang dari kentangnya . . #GA_TheNextLevel #PejuangGoldenApronTheNextLevel #rendangpadang #rendangdaging #MasakSetiapBagian #WeekendChallenge #CookpadCommunity_Bandung #BandungArisanRecook4_ambarshaf #cocomba #authorsbandunghebring

52. Pizza Daging Roti Teflon

52. Pizza Daging Roti Teflon

Jika punya roti tawar dirumah pengen makan pizza dimalam hari waktu begadang lgs cuz dapur bikin pizza rumahan pake roti tawar aja pake teflon aja praktis guys πŸ˜‚

5 porsi
30 Menit
Tumis Daging sapi Lombok ijo

Tumis Daging sapi Lombok ijo

Stok terakhir daging kurban di freezer. Bingung mau di masak apa daripada mubadzir, pake bahan seadanya di kulkas ( ada nya Lombok ijo)πŸ˜… langsung cuss sreng sreng jadi #assimpleasthat

3 orang
35menit
Sayur Sup Jagung

Sayur Sup Jagung

Banyak sekali macam olahan jagung yg berseliweran di sosmed. Dan Jagung mau diolah jadi hidangan apapun pasti rasanya tetap enak. Ini salah satu hidangan hari ini dari saya sayur sup jagung. Menu ini sangat cocok untuk dihidangkan saat berbuka atau pun saat santap sahur. Rasa yg segar dengan penggabungan berbagai macam sayur dan kaldu ayam membuat rasa sayur sup jagung makin gurih dan mantul πŸ˜„ Masaknya pun gak ribet kok, yuk moms dicoba sup jagung nya. #CABEKU semarang #FestivalRamadanCookpad

Bumbu kacang buat siomay/batagor

Bumbu kacang buat siomay/batagor

Berbekal liat resepnya mbak @Rizda Syofie dan krn bikin siomay buat buka puasa hr ini jadilah bumbu kacangnya. Makasih ya mbak buat resepnya

5 porsi
Asam-Asam Daging

Asam-Asam Daging

Ini salah satu makanan favorite suami .. Dia bilang ini cocok banget sama cuaca kalau lagi hujan terus makan yang panas" dan berkuah .. Yaudah let's go kitchen and sakiceup triiing ☺

Tahu gejrot mantep

Tahu gejrot mantep

adek minta bikin tahu gejrot untuk kudapan buka puasa. hmmm baiklaahh.. emak super pasti bisalah terima tantangan🀣🀣

Sup daging sapi simple

Sup daging sapi simple

Whoalaaa lama banget vacum coockpad semenjak hamil tua. Abis lahiran malah ga sempet update padahal setelah 2 bulan lahiran uda aktif masakin suami kayak biasanya, pasca ga ldr. Maklum ya bun.. masak aja kadang jarang ke foto. Hhihi. Ceritanya, suami pengen sup, tapi pake daging. Berhubung dikulkas masih ada tuh daging qurban, cuss kita eksekusi.

4 orang
1 jam
Es cincau gula merah

Es cincau gula merah

Ide takjil buka puasa yg gampang banget

Gulai Bening Daging Sapi

Gulai Bening Daging Sapi

Mohon maaf foto seadanya asal jepret. Daging sapi pilih yang bagian sengkel atau bisa juga dari daging yg menempel di tulang sapi/ balungan agar lebih enak.

Jus Kurma Susu Kambing

Jus Kurma Susu Kambing

Saat ini aku lagi hamil 18w, jadi aku mau bikin salah satu minuman ASI booster yg mujarab untuk ibu hamil dan ibu menyusui

Daging sapi kuah daun kedondong

Daging sapi kuah daun kedondong

#jelajahresep #jelajahresepnusantara Masih edisi mudik. Masakan ini banyak di jumpai di daerah Bojonegoro. Di masak dg kuah santan yg encer dan di tambah daun kedondong yang masih muda. Rasanya pedas, namun asam daun kedondong tidak begitu terasa. Untuk masakan ini, saya pakai resep dari ibu saya.

Black pizza jagung karbonara

Black pizza jagung karbonara

Demi memeriahkan #festivalramadancookpad, sy ikut nih tantangan #CABEKU.. meskipun sy masih noob alias pemula dlm dunia permasakan begini πŸ˜….. kebetulan suami minta buka puasa pake pizza.. d kulkas cuma ada pentol bakso sisa dr kapan dulu wkwk, trus sosis sm jagung.. trus pernah iseng2 beli activated carbon dan blom pernah dipake dong.. wkwk.. makanya ini skalian nyobain gtu.. resep adonannya ini modifikasi dr resep asahid_tehyung yg sy dpt d sosmed πŸ™

2 porsi
Jasuke Roll bakar

Jasuke Roll bakar

Masih dengan menu jagung untuk berbuka sore hari ini. Beneran ini enak banget lho hehehe, Alhamdulillah semua keluarga suka #CABEKU #FestivalRamadhanCookpad

Kue Nastar

Kue Nastar

Assalamualaikum, disini siapa yang tidak pernah absen kalau lebaran pasti selalu ada kue nastar hehe. Yap kue ini kue favorit pada saat Idul Fitri, ternyata buatnya susah susah gampang yah😁 daripada kita selalu beli, yuk sekali-kali bikin sendiri dirumah itung-itung sambil nunggu adzan buka puasa.. biar puasanya ga terasa banget😁

3 Toples
Sarden Goreng Telur

Sarden Goreng Telur

Pengen buka puasa pakai sarden, tapi bosen kalo olahannya biasa, akhirnya coba deh resep ini, alhamdulillah worth it rasanya 😍 selamat mencobaaa ❀️ #CookpadIndonesia #Cookpaders #Cookpadcommunity_yogyakarta #Menuberbuka #FestivalRamadanCookpad #Cookingwithhearteatingwithlove

Semur Daging

Semur Daging

#BanggaKirimRecook kali ini saya recook resepnya bunda Nitnith. Terima kasih resepnya ya bund.. menambah nafsu makan saya banget ini. Saya masaknya agak pedes supaya lebih lahap lagi & saya tambahkan kentang supaya lebih berwarna. Happy cooking πŸ‘©β€πŸ³πŸ‘©β€πŸ³πŸ‘©β€πŸ³ #CookpadCommunity_Malang