Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Daging Masak Kemangi yang Bikin Ngiler

Dipos pada July 21, 2016

Daging Masak Kemangi

Sore-sore begini enaknya membuat Daging Masak Kemangi yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Daging Masak Kemangi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Daging Masak Kemangi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Daging Masak Kemangi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Masak Kemangi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Masak Kemangi memakai 19 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source: Dewi Mama Moza Dengan modifikasi Ada bbrp bumbu yang diskip ya ,,, Ngabisin nasi.....udah itu aja😂 #pejuanggoldenapron3 #mingguke26

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Masak Kemangi:

  1. Secukupnya daging sapi (me +-400 gram)
  2. Secukupnya kemangi
  3. 1 bks santan kara 65 ml
  4. Secukupnya gula
  5. Secukupnya garam
  6. Secukupnya penyedap rasa
  7. Bumbu halus
  8. 10 siung bawang merah
  9. 8 siung bawang putih
  10. 1 batang sereh
  11. 2 ruas lengkuas
  12. 2 ruas jahe
  13. 1 sdm ketumbar
  14. 1/2 sdm lada bubuk
  15. Seruas kunyit
  16. 6 butir kemiri
  17. 1 sdt jintan
  18. 3 buah cabe keriting (resep asli 10)
  19. Cabe rawit secukupnya (me: skip)

Langkah-langkah untuk membuat Daging Masak Kemangi

1
Rebus daging diair mendidih dengan garam sampai empuk, angkat lalu sisihkan
Daging Masak Kemangi - Step 1
2
Daging yang sudah empuk diiris iris sesuai selera, petik daun kemangi dari batangnya
Daging Masak Kemangi - Step 2
3
Haluskan bumbu lalu tumis hingga wangi
Daging Masak Kemangi - Step 3
Daging Masak Kemangi - Step 3
4
Masukkan irisan daging, aduk rata hingga bumbu tercampur dan meresap didaging lalu tambahkan air secukupnya, tambahkan santan kara, masak kembali hingga matang dan air menyusut, tambahkan kemangi aduk hingga kemangi layu, setelah kuah menyusut tandanya sudah matang
Daging Masak Kemangi - Step 4
Daging Masak Kemangi - Step 4
Daging Masak Kemangi - Step 4
5
Angkat dan sajikan dengan nasi putih hangat,,
Daging Masak Kemangi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rawon Daging

Rawon Daging

Mau coba bumbu Rawon praktis dari nya Indofood, ternyata enak juga 😊 Rasanyaa sudah lama sekali saya tidak nulis di Cookpad yaa 🤭

2 orang
Rendang daging bumbu instan

Rendang daging bumbu instan

Source : Giacinta Permana #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunityBalikpapan #AudisiDutaRecook #GriyaSquad

Semur Daging Sapi Kentang

Semur Daging Sapi Kentang

Dulu almh mama sering banget masak ini. Biasanya disandingkan dengan sayur bening bayam. Hmmm enak.. Jadi kangen.. #PejuangGoldenApron3 #BandungSilihAsaan_KaresepMamah #MasakanUntukIbu #cookpadcommunity_Bandung

Rawon daging praktis

Rawon daging praktis

Lagi-lagi menggunakan cara ninja dalam memasak alias bumbu jadi ya mom. Masaknya praktis tinggal cemplung-cemplung saja

Tongseng daging sapi

Tongseng daging sapi

Hari ini Pak suami request tongseng daging sapi 🥰

4 orang
1 jam
Daging Sapi Bumbu Kecap Saos Tiram

Daging Sapi Bumbu Kecap Saos Tiram

😊 #cookpadcommunity_cilegon

Krengsengan Daging Sapi

Krengsengan Daging Sapi

Krengsengan ini bisa dipedesin atau tidak untuk rasanya. Tapi krengsengan biasanya identik ada sedikit rasa pedasnya dari perpaduan lada dan cabe. Untuk irisan daging sesuai selera saja bisa potong dadu atau tipis-tipis seperti yang saya buat kali ini. Selamat me recook yaaaa

3 orang
1 jam
Resep MPASI Perkedel daging

Resep MPASI Perkedel daging

Putar otak karna anak GTM habis tumbuh gigi, ga mau nasi tim, akhirnya coba bikin perkedel menu lengkap. Karbo, prohe, lt, sayur udah masuk didalam, dan baby nya 11 month doyan.

2 orang
30 menit
Daging Yakiniku ala Yoshinoya

Daging Yakiniku ala Yoshinoya

Pengen makan daging tp yang masaknya cepat😁

Tumis buncis daging wortel jagung muda

Tumis buncis daging wortel jagung muda

Alhamdulillah beberapa hari ini bumil udah bisa masak, setelah vakum digantikan bapak negara selama hampir 5bulan.. masak nya pun belum bisa yang terlalu rempah,alhasil tumis2an aja deh dengan lauk tambahan ayam goreng dan martabak telur,tidak lupa sambal, karena dikeluarga kecil saya hampir setiap makan harus ada sambal😁..

2dewasa 2anak
-+10menit
Sop balungan daging sapi

Sop balungan daging sapi

4 orang
45 menit
Semur daging (resep umi 😍)

Semur daging (resep umi 😍)

Semur ini selalu dibuat umi saya setiap lebaran sebagai pendamping ketupat sayur.. Bikin kangeeen.. cium aromanya aja langsung keinget suasana lebaran semasa kecil 🥰 Coba di recook drmh saya.. dan anak2 ga mau berhenti makan, sampe cape suapin nya 😅

5-6orang
1 jam 30 menit
Cincang Daging

Cincang Daging

3 porsi
45menit
Balado daging

Balado daging

Pengen makan yg pedesss KL beli mehong kalo bikin bisa makan ma keluarga 🤣

sejam
🌸 Meat Steam Cake / Kue Daging Sapi Kukus

🌸 Meat Steam Cake / Kue Daging Sapi Kukus

Source : Dapoer_Bia Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Cookpaders😊, Beberapa waktu yang lalu Colam abis ngebakso bareng Dapoer_Bia (mbak Nisa)😍, beliau sharing resep yang didapat saat ikut kursus😘. Ada 2 resep Cheese Bake Banana dan Meat Steam Cake, saya memilih yang rasa gurih-gurih😅. Semacam sensasi makan bakpao dalam bentul cake😄, unik dan enak. Kreatif sekali😊. Terima kasih untuk waktu, resep, dan ilmunya mbak Nisa😘. Semoga semakin sukses dan selalu menginspirasi💖. #GA_TheNextLevel #gatnl_minggu26 #EasyBakingAlaDapoerBia #ColamNgebakso #ColamNgebaksoWithNisa #KembalinyaGemesBund #Leeminho #CookpadCommunity_Malang 💞Malang, Kamis-26 Nopember 2020💞

+/- 12 potong
+/- 60 menit