Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) yang Enak

Dipos pada October 31, 2021

Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil)

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) yang praktis Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) kira-kira 7 biji. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

(Pada resep ini piscok masih bisa lumer walaupun dingin yaa πŸ˜ƒπŸ‘πŸ»). Pisang coklat atau yang sering disebut dengan piscok merupakan cemilan enak berbahan dasar pisang yang di dalamnya terdapat isian coklat. Piscok ini dibungkus dengan kulit lumpia. Sehingga ketika piscok digoreng, maka piscok renyah dan manis karena terdapat pisang dan coklat di dalamnya. Yuk membuat! πŸ˜€ #RamadanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadanCookpad #CookpadCommunity_malang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil):

  1. 7 lembar kulit lumpia
  2. 3 buah pisang candi/kepok
  3. Isian coklat
  4. 50 gr dark cooking chocolate
  5. Secukupnya meises
  6. Secukupnya susu kental manis (opsional)
  7. Larutan perekat
  8. 2-3 sdm terigu
  9. Sedikit air

Langkah-langkah untuk membuat Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil)

1
Siapkan pisang. Belah pisang menjadi 2 bagian. (Kali ini saya memakai pisang candi, jadi cukup dibelah menjadi 2 bagian. Jika teman-teman pakai pisang kepok, maka bisa dibuat 3-4 bagian atau sedikit tipis supaya lebih gampang menggulungnya).
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 1
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 1
2
Cacah dark cooking chocolate dan buat larutan perekat dengan mencampur terigu dengan sedikit saja air. (TIPS PERTAMA: JANGAN tiru gambar terlampir ya teman-teman, karena seharusnya teksturnya lebih kecil daripada ini. Jadi jika chocolate masih kasar, maka akan menyulitkan kita ketika menggulung nanti dan rawan menyobek kulit lumpia. TIPS KEDUA: buat konsistensi kental pada larutan perekat supaya bisa merekatkan dengan baik).
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 2
3
Siapkan kulit lumpia. Letakkan pisang di posisi bawah. Lalu taburkan dark cooking chocolate dan meises. Tuangkan susu kental manis. (TIPS: meises di sini juga memiliki peran penting terhadap rasa. Jika brand meises nya tergolong enak maka akan membuat piscok menjadi lebih enak. Saya memakai ceres).
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 3
4
Gulung pisang satu kali. Lalu lipat kanan kiri kulit lumpia. Tahan dengan tangan lalu gulung sisanya. Beri larutan perekat pada ujungnya. (TIPS: sedikit tekan agar pisang tidak longgar dan jika ukuran pisang terlalu panjang maka boleh potong pisang agar tidak menyusahkan ketika menggulung).
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 4
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 4
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 4
5
Goreng pisang hingga matang. Tiriskan. Pisang Coklat siap disajikan. (Pisang coklat ini masih bisa lumer walaupun dalam keadaan dingin namun kulit lumpia menjadi kurang renyah ketika dingin πŸ₯ΊπŸ‘ŒπŸ»)
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 5
6
(CATATAN: ketika menggulung pisang coklat, usahakan tertutup semua. Jika ada celah sedikit, maka ketika menggoreng, coklat akan keluar ke dalam minyak dan membuat minyak kotor terkena coklat. Jika minyak kotor, ketika kita menggoreng pisang coklat lagi maka akan mengotori warna kulit lumpia).
Pisang Coklat/Piscok (Menu Takjil) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nugget Tahu

Nugget Tahu

- 31.03.22 - Bikin nugget buat persiapan ramadhan besok juga. Pas mau sahur tinggal diangetin, dimakan sama sambel aja pun udah nikmat. Praktis kan? #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Malang

Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Assalamualaikum.. Bismillah.. Alhamdulillah..semoga Allah senantiasa memberikan kesehatan, melimpahkan berkahNya dan melancarkan semua aktivitas kita..Aamiin Aamiin Aamiin YRA..πŸ€²πŸ™πŸ€— Semoga kita semua dipertemukan dengan bulan mulia bulan suci Ramadhan dan Allah melancarkan ibadah2 kita di bulan Ramadhan..Aamiin Aamiin Aamiin YRA..πŸ€²πŸ™πŸ€—πŸ₯° Punya stok bumbu dasar putih ini memudahkan kita utk memasak yg simple2 seperti tumisan.. Ini saya bikin sedikit karena menyesuaikan kebutuhan.. Bumbu dasar putih ini bisa digunakan untuk masak tumis2, mie goreng, bakmi, bihun goreng dan nasi goreng.. #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi3 #BumbuDasar #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_id_borneo #Ngabuburit_Borneo #Banjarmasin

Kroket Singkong Keju

Kroket Singkong Keju

Sumber: Sukmawati Zaen Bismillah.... #RamadanCamp_Misi4 cluenya adalah "Simpan aku di freezer, panaskan lalu hidangkan" Nah kebetulan nih...lagi punya singkong tapi bingung mau diapain. Ya udah deh...buat kroket aja sekalian untuk difrozen lumayan bisa buat takjil puasaan nanti. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_blitar

Mantau Goreng Gluten Free

Mantau Goreng Gluten Free

Beberapa hari yang lalu kampung CoCoK ngadain acara sharing tentang mantau dengan narasumber mba @dapurkilo9_bpn. Dan ternyata mantau dari balikpapan-kaltim sangat terkenal,sy aja yg gak gaul 🀣. Dan Saking penasarannya dengan cara membuat mantau,sy sampai nekat mengganti tepung terigu dengan tepung mocaf dan tepung beras (puasa glutennya belum selesai) πŸ˜…. Tapi alhamdulillah si Mantau sesuai ekspetasi,walaupun teksturnya lebih berat dari mantau yang biasa. Tapi setidaknya sy tidak penasaran dengan mantau gluten free. Mantau ini juga bisa dibikin frozen loh,hanya saja jika akan diolah,dikukus kembali,baru di goreng. #KupasHabisResepKaltim2022_MantauBalikpapan #DionUliOnonSitap_MantauBalikpapan #KhasKaltim #Cooksnap #PejuangGoldenBatikApron #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda #RamadhanCamp_Misi4

Cah 3T (Toge Telur Teri)

Cah 3T (Toge Telur Teri)

Menu simple, kilat, praktis. Buat lauk sahur ga ngabisin waktu 😍🀀 Source : @Meyscila_28 #ArisanCooksnapWongKito_Meycila #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Palembang #IdeMasak

Sayur bening bayam simple cocok buat sahurπŸ€—

Sayur bening bayam simple cocok buat sahurπŸ€—

Cocok buat menu sahur yg gk ribet tinggal cemplung". Masaknya cuma sbntar.saran racik"nya malam ya. Biar banggun sahur tinggal cemplung"πŸ‘Œ

2 porsi
Nugget Tempe Udang Original

Nugget Tempe Udang Original

Assalamualaikum... apa lagi hayooo yg mesti di siapkan menjelang puasa??? apa lagi aku punya anak kecil yg blm bisa puasa jadi harus ada juga stok buat anak yg gak puasa makanan homemade sehat enak dan siap santap bukan hanya anak ini juga buat kita sahur yg pengen cepat ajah kan ya... ya nugget paling praktis buat ngebantu emak di dapur. hari ini aku nyetok nugget tempe udang yukk kita coba . #BamasakBaimbai #TempeKetemuUdang #CooksnapPapadaan_PutriJasmine #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Kalsel #PejuangGoldenBatikApron

Mie Omelet (Sahur Praktis)

Mie Omelet (Sahur Praktis)

Supaya sahur tidak telat kita masak #Meiomelet aja... Cepat, Praktis Supaya#Ramadanberkah #Kedapuraja #Masakitusaya

Sapi Lada Hitam

Sapi Lada Hitam

Ceritanya menu munggahan sama buat sahur 😊😊

4-6 porsi
1 Jam 30 Menit
RICA-RICA AYAM Simple (u/berbuka + sahurπŸ˜‚)

RICA-RICA AYAM Simple (u/berbuka + sahurπŸ˜‚)

Puasa hr ketiga ini badan kurang fit. Jd ingin masak yg pedas tp tdk banget2 krn ada si bocil πŸ˜‚ Jadilah menu ayam simpel : rica-rica ayam, sekaligus untuk berbuka dan sahur πŸ˜‚

5-6 porsi
Pudding Susu Kurma Simple

Pudding Susu Kurma Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #Takjil

4-5 Orang
10 Menit
Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Buat sehari tapi santai untuk sebulan? Jawabannya A. Bumbu dasar Saya membuat bumbu dasar putih karena bumbu ini bisa diaplikasikan ke hampir semua jenis masakan, cara buatnya super gampang, perlu 5 bahan aja, dan bisa awet sebulanan, yuks langsung cus buat... Sebelum puasa wajib sedia ini ya, agar lebih praktis untuk buat makanan sahur dan berbuka... Semoga bermanfaat ya #RamadanCamp_Misi3 #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenBatikApron

Nugget Ayam Wortel

Nugget Ayam Wortel

Bismillahirrahmanirrahim Assalamu'alaikum.... Alhamdulillah bisa bertemu dengan Bulan Ramadan kembali tahun ini. Semoga lancar hingga hari kemenangan tiba, Aamiin. Misi Ramadan Camp ke-4 minggu ini adalah makanan frozen. Saya bikin nuget ayam wortel milik mba fidela dengan sedikit modifikasi,kebetulan banget cookpad community bali temanya melali ke malang, sambil menyelam minum air yaa 😊 nugetnya enak, pas juga dilidah. Terimakasih banyak resepnya mba fidela πŸ™πŸ₯° #RamadanCamp_Misi4 #CPBaliMelali_Malang #PejuangGoldenBatikApron #cookpadindonesia #CookpadCommunity_Bali #cookpadcommunity_denpasar Source @fidelasadewo

Chicken Egg Roll

Chicken Egg Roll

Salah satu menu frozen food yg sering aku bikin untuk stok kalo lg mager masak 😁😁. Apalagi ramadhan udah di depan mata, harus banget bikin stok frozen food supaya lebih hemat waktu memasak. #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Surabaya #CeritaDapurHariIni

355. Bumbu Dasar Ebi (3 bahan)

355. Bumbu Dasar Ebi (3 bahan)

Prepare bumbu dasar sebelum bulan puasa sekalian juga menyelesaikan tantangan misi ke 3 dari Mamah CP. Dan tadi malam juga ngobrol bareng teh Opi Bun di WAG Cocomtang tentang aneka bumbu dasar. Karena masih banyak stok ebi oleh" dari Pontianak, jadi hari ini bebikinan bumbu dasar ebi. Yang enak banget buat campuran aneka sayuran tumis, nasi goreng dan lauk lainnya. Aroma khas ebi bikin selera makan. Bahannya simple aja hanya duo bawang dan ebi. Supaya bisa diaplikasikan dismua masakan. Selamat mencoba. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #CocomtangPost #CocomtangPost_BumbuDasar #IdeMasak #RamadanCamp_Misi3 #week8PGBA

Menu diet sahur part III

Menu diet sahur part III

Menu Sahur hari ketiga, insyaallah sehat...masih biasa pake Kentang wortel kukus, tumis pepaya muda dan rendang daging.

Telur Ceplok Kuah Gulai Simple

Telur Ceplok Kuah Gulai Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MenuSahurSimple

4 Orang
15 Menit
Bumbu dasar

Bumbu dasar

MasyaAllah Tabarakallah Karena seminggu ini super duper sibuk jd panitia Tarhib Ramadhan jadi lupa banget mau posbar #RamadhanCam_misi3 πŸ₯² Tapi gpp2... Untuk sharing hal bermamfaat kan gak ada batasan waktu yah... Semoga resep bumbu dasar versi dapur makdin x ini bermanfaat yah buat yang menemukan postingan ini😁 Aku sudah merasakan manfaat dr setiap membuat stok bumbu dasar...yaitu menghemat waktu dalam proses memasak😍 Selain resep aku juga kasih tips penyimpanan setiap takaran 1 menu nya Dan aku juga kasih saran menu dari setiap bumbu dasar ... Menu dengan Bumbu dasar merah Sambal goreng hati ampela Nasi goreng pedas Tumis kangkung pedas Menu dengan bumbu dasar putih Sayur lodeh Opor ayam Empal daging Soto madura Sop kimlo Menu dengan bumbu dasar kuning Ayam goreng lengkuas Acar kuning Terik tahu tempe Pepes tahu teri Ayam serundeng Menu dengan bumbu dasar orange (gulai/kari) Kari kambing Gulai Ayam Gulai nangka Gulai jengkol Selamat mencoba emak2 😘 #RamadhanCam_misi3

Bumbu Dasar Merah

Bumbu Dasar Merah

Bismillah, Jawaban:misi ke-3Ramadan#RamadanCamp#BumbuDasarMerah #CookpadCommunityKotaBekasi#CookpadCommunityJawaBarat# CookpadCommunityIndonesia. Bumbu Dasar Merah ini sangat berguna dan jauh lebih praktis serta simpel tanpa meracik bumbu setiap hari selama bulan puasa pada waktu buka puasa dan sahur , bumbu dasar merah adalah salah satu dari lima bumbu dasar.

60 menit
324.Abon Tuna (bebas minyak&pengawet)

324.Abon Tuna (bebas minyak&pengawet)

Bismillaah .. Bikin lauk yang bisa tahan lama ?? ini solusinya yaa ,, sesuailah dengan proses pembuatanya yang memakan waktu dan harus disertai dengan kesabaran yang luar biasa(kalo g sabar ga bisa garing looh)πŸ˜‚. Meskipun tanpa pengawet In sya Allaah abon ini bisa tahan kurang lebih 3 bulan disuhu ruang ( menurut sumber yang punya resep ) dengan catatan gunakan sendok kering setiap kali mengambil abonnya dan simpan ditempat yang tertutup rapat , selain untuk dikonsumsi sendiri abon ini juga sangat layak untuk dijual. Cocok untuk stok persediaan lauk hari2 biasa atau untuk di bulan ramadlan yang sebentar lagi tiba ,, nah jika telat bangun makan sahur ini bisa jadi salah satu penolong lauk yang praktis tanpa harus nyalakan kompor 🀩lebih sehat tentunya ya , buat mpasi juga bisa kok tapi skip cabenya ,, Sc : YT THV #PejuangGoldenBatikApron #Minggu3 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #AnekaLaukKeringan