Langkah Mudah untuk Menyiapkan Gulai Daun Singkong yang Enak Banget

Dipos pada October 16, 2022

Gulai Daun Singkong

Sore-sore begini enaknya membuat Gulai Daun Singkong yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Gulai Daun Singkong yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Daun Singkong, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Daun Singkong bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Jangan sampai lupa ya, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Gulai Daun Singkong diperkirakan sekitar 1 jam.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai Daun Singkong bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Dengan bahan-bahan yang simpel, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Mommy bisa menyajikan Gulai Daun Singkong memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source : uni @MitaNiez Sudah lama banget tidak makan sayur daun singkong.. pas nyetok ke pasar ada daun singkong beli lah.. pengennya dimasak ala-ala padang gitu. Cari-cari di CP meluncur ke beberapa teman dari Genk PeDa aku coba resepnya uni Mita @MitaNiez sekalian nyicil recook arisan. Mataku tertuju ke resep uni Mita karena ada puisi untuk ibu.. jadi berkaca-kaca membacanyaa.. teringat pula mama yang sejak pandemi ini belum pernah aku kunjungi. Karena sebagai abdi negara pak suami tidak diperbolehkan bepergian oleh Negara. Mama pun suka dengan olahan daun singkong.. teringat pernah aku pesankan sayur buntil lewat online dari sesama Genk Peda juga yang tinggal di Jakarta dan beliau senang banget … sayang aku belum punya keberanian untuk membuat buntil hehe.. Gulai ini agak unik karena daun singkongnya dibuat bola-bola dan dibalut telur lalu digoreng. Ternyata enaak loh.. sukaa kami sekeluarga.. #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_MitaW #CookpadCommunity_Malang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Daun Singkong:

  1. 1 ikat daun singkong
  2. 2 butir telur kocok lepas
  3. Secukupnya minyak
  4. 1 batang sereh, geprek
  5. 1 lembar daun salam
  6. 2 lembar daun jeruk
  7. 1 lbr daun kunyit
  8. 65 ml Santan instant kara
  9. 10 buah cabe rawit utuh
  10. 200 ml air
  11. 1 sdt gula
  12. 1 sdt kaldu jamur
  13. Bumbu halus
  14. 6 buah bawang merah
  15. 3 siung bawang putih
  16. 1 cm jahe
  17. 1 cm kunyit
  18. 1 cm lengkuas
  19. 50 gr cabe rawit hijau
  20. 2 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Daun Singkong

1
Rebus daun singkong tiriskan lalu buat bulatan-bulatan
Gulai Daun Singkong - Step 1
Gulai Daun Singkong - Step 1
2
Kocok telur lepas, masukkan bulatan daun singkong lalu goreng, tiriskan dan sisihkan
Gulai Daun Singkong - Step 2
Gulai Daun Singkong - Step 2
Gulai Daun Singkong - Step 2
3
Siapkan bumbu halus dan bumbu cemplung. Blender bumbu halus
Gulai Daun Singkong - Step 3
Gulai Daun Singkong - Step 3
4
Masukkan bumbu halus, santan, air dan bumbu cemplung. Masak hingga matang dan mendidih
Gulai Daun Singkong - Step 4
Gulai Daun Singkong - Step 4
5
Setelah mendidih masukkan bola-bola singkong aduk rata, cek rasa beri gula dan kaldu jamur. Jika dirasa cukup matang dan rasanya matikan kompor dan masukkan cabe rawit utuh aduk rata.
Gulai Daun Singkong - Step 5
Gulai Daun Singkong - Step 5
6
Sajikan
Gulai Daun Singkong - Step 6
Gulai Daun Singkong - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Buncis Hati Ayam

Gulai Buncis Hati Ayam

Hampir kelupaan setor buat #PejuangGoldenApron3 semenjak pindahan jadi repot sendiri bagi waktu antara bersosialisasi,memasak,coba² berkebun dan menjahit 😂😅 Alhamdulillah walaupun hanya sempat masak yang sederhana,tetap bisa memenuhi kewajiban demi apron dari Cookpad 😃

Gulai ikan kakap

Gulai ikan kakap

Yogyakarta, Agustus 2021. Masak ikan kadang bosan. Karena biasanya pilihannya hanya di goreng atau di bakar. Tapi kemaren pas liat-liat cookpad nemu menu ini. Biasanya cuma bisa ditemuin di RM Padang sekarang bisa juga dimasak didapur sendiri. Enak banget, gak ada bau amis sama sekali. Pokoke enak. Cooksnap dari resep mba irma @DapurOncu #kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #selaluistimewa #ikankakap #gulai

6 porsi
30 menit
Gule sapi sederhana

Gule sapi sederhana

Mendapat berkah daging sapi kurban, mau dimasak apa ya yang bisa dinikmati semua keluarga? Cek bumbu yang ada di dapur, dan jadilah saya masak gule sederhana ini hehehe #KampungIdaman #CookpadCommunity_Semarang

10 org
30 menit
Gulai ayam bumbu instan indofood

Gulai ayam bumbu instan indofood

Pengen makan gulai ayam tapi ga mau ribet. Gampang kok

5 porsi
1 jam
Ikan Tongkol Gulai Aceh

Ikan Tongkol Gulai Aceh

Gulai ikan tongkol adalah salah satu masakan aceh. Ciri khasnya ada dirempah rempahnya. Rasanya yg pedas gurih membuat selera makan bertambah. SC : Liza Indi ⚘ Resep Ke 252⚘ #CookpadCommunity_Tangerang

Gulai Nangka Padang

Gulai Nangka Padang

Jadi inget beberapa tahun yang lalu pernah go-food "Lontong Sayur" yg isinya tu lontong+gulai nangka+rica ayam super pedess . Udah semingguan ini rasanya kangen bgt sama menu ini,pingin order tp kedainya udh menghilang lama dari aplikasi 🥺. Mau gak mau mencoba masak sendiri 😅 dengan menyesuaikan level pedas anak2. Akhirnya rasa rindu itu sedikit terobati meskipun tanpa lontong & rica 😆 Terinspirasi dari resepnya bunda @aremanita meskipun bumbunya tak selengkap resep beliau 🙏 karena menyesuaikan apa yang ada di dapur 🤭

226. Mie Kangkung Bumbu GuLe

226. Mie Kangkung Bumbu GuLe

AsaL aja ngemix-nya Tapi aku habis 1 piring besar 🙈 Nah Loh Ini pakai bumbu instan yg kemasan pLastik bening, ada banyak merk... Mahmudah, BMB, dll... Pakai 3/4 bgkus ajaaa udah cukup sih sbenernya Ditambah topping ayam kecap atau orek teLur enak nih 😋 cuman aku Lagi itung² Karbo dan KaLori siihh 😅 ini aja udah over karbo hahaahaaa

Gulai kacang panjang, tempe, krecek

Gulai kacang panjang, tempe, krecek

Bismillah Diuprek jadi satu, yang penting laris 😄 #GoDa_CangKacangPanjang #GoDa_Paders #KomunitasPaders #CookpadIndonesia

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Baru kali ini masak daun ubi yg bentuknya mirip daun pepaya.. Ternyata enak juga digulai..udh lama recook tapi baru kesampaian nulisnya.. Source Bunda Dewi 💞 #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_BundaDewi

Gulai kepala ikan kakap

Gulai kepala ikan kakap

Aku sukaaa banget makan kepala kakap ala masakan padang, aku kurang tau ikan apa ini, tapi rasanya sama kok dengan rasa ikan kakap.....

2 orang
60 menit
Gulai Ikan Rempah

Gulai Ikan Rempah

Salah satu menu ikan yang patut dicoba. Enak banget ini..ada asem2nya dari asam jawa. Gurihnya santan.. Video lengkap ada di channel saya: dr apriyani tan https://m.youtube.com/watch?v=3r-EVmoMt0E&t=1s

10 porsi
12 menit
MPASI 8+ Gulai Ikan Kembung

MPASI 8+ Gulai Ikan Kembung

Takaran di bawah sudah sesuai untuk bayi usia 6-8 bulan ya mams. Jadi tinggal menyesuaikan tekstur aja Untuk ikan nya bebas mau apa aja sesuai stok yang ada di rumah. Kalau nina, ikan dibersihkan hingga bersih,lumuri jeruk nipis dan bilas lalu ulangi beberapa kali. Selanjutnya kukus dengan potongan jahe hingga matang. Ikan siap diolah.

3 porsi
705. Ayam Gulai Lado Mudo plus Daun Singkong Rebus

705. Ayam Gulai Lado Mudo plus Daun Singkong Rebus

Senangnya ikut #KopiJos plesiran ke SumBar #KopiJosDolan_keSumBar bisa berjumpa kawan lamo, bunda @Mira_Jabir 🥰🥰🥰 Dulu kami pernah sekelas di salah satu Kelas Online Cookpad. Mampir ke CPnya bunda Mira, dapet resep ayam gulai lado mudo untuk dicooksnap. Tertarik dengan gulai lado mudo karena meski namanya gulai tapinya tanpa santan. Ayam gulai lado mudo dimasak menggunakan rempah yang lebih beragam sehingga cita rasanya lebih nendang dan syedap. Aromanya pun sungguh menggugah salero makan #SelaluIstimewa 👍😋 Bumil juga patut coba niy karena ayam lado mudo ini ga begitu pedas dan mampu membangkitkan nafsu makan juga kaya protein yang baik bagi kesehatan bumil dan perkembangan janin. Biar makin komplit, saya tambah daun singkong rebus dan sambalado mudo. Berasa beneran makan di restoran Padang. Lamak bana! Tambuah ciek! Yuks ah ambil nasinya, kita makan samo-samo 🍽🍽🍽 Source: @Mira_Jabir #CookpadCommunity_Yogyakarta #SupportBumil #PROMIL #OlahanAyamKayana #KulinerNusantaraKayana

Gulai Pakis Teri

Gulai Pakis Teri

Gulai pakis favorit ku banget,tapi diBangka jarang² ketemu pakis,pas ketemu langsung beli,anak²ku baru ini kecicip gulai pakis,pada bilang enaak 🤭 #CookpadCommunity_Palembang

Gulai Kacang Panjang Telur Puyuh

Gulai Kacang Panjang Telur Puyuh

28.07.21 Bismillah, sejak ga ada GA jadi agak rajin nulis, selain masih banyak tabungan resep, nulis juga bagus untuk meningkatkan produktivitas. Semoga bermanfaat tulisan resep ini. ^^ Tintin Rayner #CookpadCommunity_Tangerang

3 orang
30 menit
#8 kikil gulai Padang

#8 kikil gulai Padang

3-4 porsi
60 menit
Gulai Santan Kepala Ikan Kakap Merah

Gulai Santan Kepala Ikan Kakap Merah

resepnya boleh dicoba mom..enak bgd kyk restoran padang.. suami smpai makan nambah 🤭

5 orang
60 menit
Gulai Kikil Sapi / Tunjang

Gulai Kikil Sapi / Tunjang

Pingin ikut memeriahkan hastag kampung idaman,tapi ga sempat foto² semingguan ini 🤭 eh 15 menit menuju ditutupnya program ini malah keliat resep kikil dari draft 😂🤭 jadi di post saja biar bisa ikut seru²an 😆😆😆 #ResepWongKito #IdulAdhaWongKito #KampungIdaman #CookpadCommunity_Palembang