Bagaimana Membuat Gulai Putih Daun Labu yang Anti Gagal

Dipos pada October 29, 2022

Gulai Putih Daun Labu

Hari ini saya akan berbagi resep Gulai Putih Daun Labu yang mudah Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Gulai Putih Daun Labu yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Putih Daun Labu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Putih Daun Labu sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai Putih Daun Labu bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Mommy bisa menyajikan Gulai Putih Daun Labu memakai 7 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Yeyeyyeeee tanaman labu yang kusemai waktu itu sudah berdaun dan berpucuk banyak, saatnya pemangkasan pucuk. Dibuang sayang, jadilah dijadiin sayur temen lauk buat buka puasa aja, gula putih paporit suami,, hmm segerrrrr #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanSayurMamiFay

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Putih Daun Labu:

  1. 10 tangkai bagian pucuk daun labu
  2. 1 bh cabe merah, iris serong
  3. 2 bh bawang merah ukuran besar, iris
  4. 1 siung bawang putih ukuran besar, iris
  5. 2 cm jahe, geprek
  6. 500 ml santan encer
  7. Secukupnya garam dan penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Putih Daun Labu

1
Petik dulu daun labunya di kebun (ambil bagian pucuknya aja ya moms, kalo gag punya beli di tuksay ya moms). Siangi, buang bulu² halusnya dengan cara seperti pada gambar di bawah. Cuci bersih, tiriskan.
Gulai Putih Daun Labu - Step 1
Gulai Putih Daun Labu - Step 1
Gulai Putih Daun Labu - Step 1
2
Siapkan bahan iris dan siapkan santan. Masukan semua bahan kecuali daun labu. Masak hingga mendidih sambil diaduk² agar santan tidak pecah.
Gulai Putih Daun Labu - Step 2
Gulai Putih Daun Labu - Step 2
Gulai Putih Daun Labu - Step 2
3
Setelah mendidih masukan daun labu, masak hingga daun labu matang. Angkat, sajikan.
Gulai Putih Daun Labu - Step 3
Gulai Putih Daun Labu - Step 3
Gulai Putih Daun Labu - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ikan tongkol cabe hijau

Gulai ikan tongkol cabe hijau

Gulai ikan tongkol yg sering mama bikin sewaktu kecil saat tinggal di Aceh Utara. Terkenang dan terkangen akhirnya bikin sendiri minta resep dari mama. "Resep yg tertidur" nih judulnya. Udah bertahun2 g pernah makan, akhirnya bisa makan ini lagi 😊

Resep Gulai Kepala Ikan Kerapu

Resep Gulai Kepala Ikan Kerapu

Dikasih bos suami kepala ikan kerapu

4 org
1 jam
Cara membuat gulai Paku/ Pakis Udang Khas Minang Sumatera Barat

Cara membuat gulai Paku/ Pakis Udang Khas Minang Sumatera Barat

Kalau di Minangkabau Sumatera Barat, khususnya di Pariaman tempat saya tinggal, Gulai Paku/Pakis sangat mudah mencarinya. Setipa pagi pada umumnya masyarakat disini mengonsumsi Katupek Gulai Paku ada juga gulai Cubadak. Selain untuk dimakan pakai ketupat, gulai ini juga dijadikan sambal untuk makan nasi. YouTube : desmawati kuretangin Link video : https://youtu.be/SNnDmygyWkI #JelajahResepRumahan #Basidoncek #Maminang_NanIndakBaminyak #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenApron3

Gulai udang tahu kacang panjang 🦐

Gulai udang tahu kacang panjang 🦐

Rasa kuah gurih di dapat dari udang moms,belum waktu nya makan siang paksu udah makan duluan bgtu dia tau kl istri nya masak gulai udang 😅 #cokpad2021 #yukrecook #gulaiudangtahukacangpanjang #menunikmatmakansiang Source :grup masakan fb

4 orang
30 menit
GULAI AYAM tanpa santan dan minyak (untuk diet)

GULAI AYAM tanpa santan dan minyak (untuk diet)

Lagi proses diet bund.. ikut diet no minyak santan gula dan tepung.. yuk maree d liat resep nya

8 porsi
45 menit
Gulai Tahu Kacang Panjang

Gulai Tahu Kacang Panjang

Menu Hari ini. Bosan dg ikan. Jadi kepengen yang santan tapi lembut

Gulai Labu Telur Puyuh

Gulai Labu Telur Puyuh

Masih dengan tema olahan aneka jenis labu #berLABUpadamu di #WeekendChallenge ini saya pilih labu siam lagi untuk dimasak Gulai Labu Telur Puyuh. Dimakan pakai lontong enak banget niih. Kali ini saya buat yang versi ga pedes karena buat anak-anak juga, jadi biji cabenya saya sisihkan. Untuk pendampingnya tetep ya pakai tambahan sambel, ikan asin dan krupuk 😁. Source: Rhinie's Kitchen #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenApron3 #Minggu17 #ResepSayur

5 porsi
40 menit
Gulai Kulit Singkong, Kacang Panjang dan Krecek

Gulai Kulit Singkong, Kacang Panjang dan Krecek

Source: Iis Suryanti & Andriana Puspita Lebaran sebentar lagi... sebentar lagi lebaran 🤩🥳. Sudah pada nyiapin menu untuk lebaran nanti? Menu yang naik daun kala lebaran antara lain Opor, Gulai dan Kari. Nah, menu ini barangkali bisa menginspirasi bunda2 di rumah. Gulai versi ekonomis 😃. Orang sunda jaman dulu mengolah kulit singkong menjadi tumis yang dikenal kadedemes. Memang kreatif orang jaman dulu bisa mengolah bahan masakan dengan keterbatasan yang ada, menjadi masakan yang lezat. Nah, terinspirasi dari mbak Andriana Puspita, ternyata kulit singkong bisa dijadikan campuran sayur. Saya coba campurin bersama kacang panjang dan krecek dengan bumbu gulai resepnya mba Iis Suryanti. Maknyus rasanya 🥰 Resep ini sekaligus saya persembahkan untuk memeriahkan #PekanPosbar minggu terakhir. Mengisi rantang mamah untuk menyambut lebaran dengan hati yang gempita 🤩 Oiya, kulit singkong mengandung banyak zat gizi yang dapat dimanfaatkan oleh tubuh. Kandungan energi dan nutrisi yang dimiliki kulit singkong adalah protein, serat kasar, pektin, lemak, dan kalsium. Sayang kan kalau dibuang 😉 Jangan takut bun 👋 kulit singkong jika diolah dengan benar nikmat lho rasanya. Teksturnya hampir seperti nangka muda. Cuma dia lebih hambar daripada nangka muda. Semoga menginspirasi ya bun 😉 (Maaf ya bun, foto step tidak lengkap karena buru-buru ✌) #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Surabaya #CoboyRamadan_HidanganSpesialLebaran #PekanPosbarSayurLebaran #MasakSetiapBagian

32. Gulai nangka muda

32. Gulai nangka muda

Sudah lama gk bikin gulai tapi lagi menghindari daging. Kebetulan lihat nangka muda di mang sayur. Capcus dahh... eksekusi. #PejuangGoldenApron3

1 panci
Gulai ayam

Gulai ayam

#PejuangGoldenApron3

Gulai Tunjang

Gulai Tunjang

Baru kali ini saya membuat gulai kikil tunjang, dapet resep dari tetangga kesayangan yg bener asli dari padang saya coba rasanya enak, sekalian stor untuk Mamah Cookpad 😍 yuk kita lihat caranya. #ComboAnjangsana_Tambociyek #CookpadComunity_Bogor #Gulaitunjang

3 porsi
1.5 jam
Gulai Kikil + Babat

Gulai Kikil + Babat

Waktu pak suami kemaren kemanokwari beli kikil donkzzz krna do'i suka makan kikil,,, #PejuangGoldenApron3

5 orang
1 jam
141. Gulai Cumi Isi Tahu, Jamur dan Daun Mangkokan

141. Gulai Cumi Isi Tahu, Jamur dan Daun Mangkokan

Resep dari mbak Devina Marcia cuma saya modiv sedikit menyesuaikan dengan bahan yang ada didapur. Karena buat anak2 juga jadi gak pake cabe2an biar gak pedes. Tapi endessnya luar biasa hmm 😋😋 #PejuangGoldenApron3 #Minggu18

Ayam Gulai Khas Padang Simpel dan Super Enak!

Ayam Gulai Khas Padang Simpel dan Super Enak!

Ini salah satu masakan andalanku yang udah di approved sama keluarga hehe tentunya resep turun temurun dari Nenek. Kuah gulainya kuning cantik dan agak creamy jadi pas banget deh. #JelajahResep Nusantara

8 porsi
45 menit
Gulai Kepala Ikan Tilapia

Gulai Kepala Ikan Tilapia

Menu lebaran tanpa masakan yg bersantan, duh kayanya kurang afdol ya, kali kini aq coba bikin gulai kepala ikan, masakan kesukaan suami. Aq beli kepala ikan Tilapia yg kemasan frozen di supermarket merk Regal Springs Naturally Better Tilapia, pas ada promo jg sch 🤭, trz dibelakang kemasannya tertulis jg resepnya, jd ga usah repot2 search resepnya lg 😁 lgsg dch cuzz sekalian beli perlengkapan bumbu dapurnya, tinggal sampe rumah lgsg dimasak dch 😋😋 Ikan tilapia adalah nama umum untuk jenis ikan cichlid yang ratusan ragamnya dari tribe tilapiine cichlid, termasuk ikan nila. Tilapia umumnya ikan air tawar, hidup di aliran-aliran, kubangan, danau, sungai dangkal. dan jarang dijumpai di air payau. Ikan tilapia mengandung asam lemak omega-3 dan omega-6 dan kaya akan vitamin D serta tinggi protein, baik untuk tubuh. (Sumber : Wikipedia) Asal resep : dari kemasan belakang Regal Springs Naturally Better Tilapia #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #PejuangGoldenApron3 #49

Gulai kacang panjang tahu

Gulai kacang panjang tahu

Masih ikutan dengan resep minggu terakhir #PekanPosbar 😊😊 Alhamdulilah rasanyo lemak nian😄😄😄 #PekanPosbarSayurLebaran #ResepAlaYurie #BagikanInspirasimu #CookpadCommunity_Surabaya

Gulai Daun Ubi, Udang & Telur Puyuh

Gulai Daun Ubi, Udang & Telur Puyuh

Setelah mencoba daun ubi ungu dengan resep brambang Asem tempo hari, jadi ketagihan masak olahannya lagi yang lainnya. Demi melihat daun ubi di pekarangan sudah mulai banyak lagi, akhirnya dipetikinlah dan dimasak gulai ikutin resepnya Mba Mita.W dari komunitas Sumbar yang menggunakan daun singkong untuk bahan utamanya. Enak banget iniiii... Manfaatin bahan sayur yang tumbuh dirumah, jadi irit gak usah banyak belanja. Link resep asli : https://cookpad.com/id/resep/5073511-gulai-daun-singkong-mix-udang-bikinramadhanberkesan?invite_token=hnzJiHGA2x822mW3gSuyagPc&shared_at=1621756168 #PejuangGoldenApron3 #RecookDepok_Sumbar #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

Gulai Sapi dan kentang

Gulai Sapi dan kentang

Tersisa 1kg daging sapi di kulkas, seminggu kedepan bakalan sibuk dan ngga akan bisa untuk masak setiap hari, jadi kepikiran untuk buat gulai sapi saja yang gampang untuk makan seminggu kedepan.

Gurame gulai kacang panjang

Gurame gulai kacang panjang

Bingung masak apa di olah yg ada aja di kulkas dan memang rasanya mantap

1 jam