Bagaimana Menyiapkan Vanilla Chiffon Cake yang Enak

Dipos pada January 20, 2019

Vanilla Chiffon Cake

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Vanilla Chiffon Cake yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Vanilla Chiffon Cake yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Vanilla Chiffon Cake, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Vanilla Chiffon Cake enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Vanilla Chiffon Cake kira-kira loyangchiffon22 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, perkiraan waktu untuk memasak Vanilla Chiffon Cake diperkirakan sekitar 2 jam.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Vanilla Chiffon Cake dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda mungkin bisa mengidangkan Vanilla Chiffon Cake memakai 12 jenis bahan dan 11 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Bismillahirrahmanirrahim. Ini adalah perdana bikin chiffon cake. Sempet deg2an, bisa gak ya. Sementara orang2 lain pada bikin dgn 3-5 kali percobaan, baru bisa sukses. Katanya sih kuncinya ada di pengocokan putih telur. Alhamdulillah percobaan perdana ini terbilang 95% sukses. Gak suksesnya adalah di nyeset bagian bawah kue. Krn savage, jadi agak gompal. Dr segi rasa, Alhamdulillah enak. Kempus2nya dapet. Dan Alhamdulillah gak berpinggang. #PejuangGoldenApron2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Vanilla Chiffon Cake:

  1. 150 gr tepung terigu protein rendah (saya: Kunci Biru)
  2. 3/4 sdt baking powder
  3. 1/2 sdt garam
  4. 100 gr gula pasir, di-blender
  5. 7 kuning telur
  6. 110 ml susu UHT full cream (saya: FF)
  7. 1 sdt vanilla (saya: Golden Brown)
  8. 90 ml minyak (saya: Barco, kelapa)
  9. Bahan meringue
  10. 7-8 putih telur (k.l. 280 gr)
  11. 1 sdm air lemon
  12. 80 gr gula pasir

Langkah-langkah untuk membuat Vanilla Chiffon Cake

1
Siapkan bahan2nya terlebih dahulu.
Vanilla Chiffon Cake - Step 1
2
Ayak terigu, baking powder, dan garam. Aduk rata bersama dgn gula.
Vanilla Chiffon Cake - Step 2
3
Buat sumur di tengah adonan kering. Lalu masukkan kuning telur, susu, dan vanilla. Aduk rata dgn spatula.
Vanilla Chiffon Cake - Step 3
4
Tuang minyak, aduk rata kembali. Sisihkan.
Vanilla Chiffon Cake - Step 4
5
Kocok putih telur & air lemon dgn kecepatan sedang sampai berbusa. Lalu masukkan gula sedikit demi sedikit. Kocok dgn kecepatan tinggi hingga soft peak.
Vanilla Chiffon Cake - Step 5
6
Tuang adonan meringue ke dlm adonan kuning secara bertahap. Aduk balik hingga rata.
Vanilla Chiffon Cake - Step 6
Vanilla Chiffon Cake - Step 6
7
Tuang adonan ke dlm loyang chiffon yg telah dipanaskan.
Vanilla Chiffon Cake - Step 7
8
Panggang dlm oven dgn suhu 150° C selama 1 jam 15 menit. Lakukan tes tusuk.
Vanilla Chiffon Cake - Step 8
9
Jika memakai otang, diamkan loyang di dlm oven yg terbuka selama 5 menit. Lalu balikkan loyang. Jika loyang tidak memiliki kaki penyangga, sangga dgn botol syrup.
Vanilla Chiffon Cake - Step 9
10
Setelah 2 jam, seset pinggiran loyang. Lalu angkat bagian bawahnya, dan seset cake bagian bawah. Cara menyesetnya adalah dgn gerakan searah, bukan naik-turun.
Vanilla Chiffon Cake - Step 10
11
Potong2 cake & simpan dlm wadah tertutup. Bisa dimakan dgn taburan gula halus, jika suka.
Vanilla Chiffon Cake - Step 11

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Green Tea Chiffon Cake

Green Tea Chiffon Cake

Chiffon cake adalah jenis cake / bolu dengan tekstur ringan dan sangat lembut. Perbedaannya dengan bolu biasa terletak pada penggunaan minyak sayur atau zaitun, chiffon tidak menggunakan lemak padat seperti mentega atau margarin. Beres (bedah resep) clover bulan ini mengulas tuntas tips & trick pembuatan chiffon cake, dan ini pertama kalinya sy bikin, tadinya serem banget pakai jungkir loyang, tapi ternyata biasa aja dan looks fine. Rasanya enak, so soft dan kempus kempus kayak kasur😀, yang jelas jadi ketagihan deh mau bikin lagi 😂 Kenapa harus ditangkupin di leher botol saat keluar dari oven? dari article yg saya baca, karena chiffon cake ini jenis cake yang tinggi cairan dari pada jumlah tepung, sehingga cukup rapuh, apalagi bentuk kuenya tinggi. Setelah cake berada disuhu ruang, tekstur nya akan lebih kuat dan stabil, baru boleh dikeluarin dari loyang dan dipotong-potong. Yukk dicoba yukk.. 😀 Happy baking, semoga bermanfaat 👌😘 Source: Ig rickeindriani_ordinarykitchen #BeresChiffonCake #BeresAgust2021 #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Pasuruan

Chiffon bayam cream Keju

Chiffon bayam cream Keju

Hari ini kebetulan ultah, tm2 katanya mau maen masak2 kerumah, aku akhirnya kepikiran bikin chiffon dari bayam gabungan resep dari @devina & @moni enak pisan euy bayamnya gak berasa #CookpadCommunity_Jakarta

Chiffon 3 Rasa

Chiffon 3 Rasa

inspirasi mbak Tintin Rayner

Bolu ketan chiffon

Bolu ketan chiffon

Setelah hampir 1th + vacum dari cookpad krna satu dan lain hal akhir nya ada keinginan untuk berbagi resep lg..disaat pandemi ini mudah2n kita semua sll ada dlm lindungan tuhan ya amiin...

5porsi
45mnt
Chiffon Loreng

Chiffon Loreng

Gak pernah bosan klo kue chiffon selalu jadi favorit..bikinnya gampang dan cakenya enak😉🥰 Resep by Tintin reyner #chiffon #chiffonloreng #coopadcommunity_depok

Chiffon cake pandan

Chiffon cake pandan

Alhamdulillah.. lega rasanya sifon cake bisa ngembang tanpa kempis lagi. Walaupun warnanya ga rata 😁 Ini saya ambil resep dr bukunya mba ayy. Mantap deh hasilnya. Yg penting ikutin langkah2 nya aja. InsyaAllah jadi 😘

22 potong
Chiffon Pandan egg yolk powder (keto cake)

Chiffon Pandan egg yolk powder (keto cake)

#berburucelemekemas #resolusi2019 #3weekschallenge #iwakartika2019 #glutenfree #13threcipes2019 Coba bikin cake pakai egg yolk powder. sebagai referensi tepung kuning telur mengandung : karbo 5,98% Lemak 25,3% protein 56% (Info : nutrition.data.self.com) Tekstur nya empuk tapi agak sered sedikit. Bisa menambah varian subtitute tepung dalam aneka tepung ketofy. Akan tetapi sebaik nya memakai egg yolk powder yang sudah tertera NF nya ya...☺️

Chiffon Pandan Putih Telur

Chiffon Pandan Putih Telur

Chiffon Cake ini moist banget.... Kalau dimakan rasanya ringan Dan lembut... Bikin nya jg ga pake lama... Kuy... Eksekusi 😉 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta #ChiffonPandanPutihTelur

Pumpkin Chiffon Cake

Pumpkin Chiffon Cake

Assalamualaikum... Bismillah... Selamat hari sabtu, selamat bersemarak ria... Tema kali ini olahan labu, kebetulan pengen nyobain chiffon labu kuning ini sdh dari lama,,, . Seminggu ini full ngegeletak gegara asam lambung tinggi, tapi jiwa emak2 yess ,enakan dikit trs liat bahan nganggur lgsg lah ublek2 di dapur. kebetulan proses bebikinan chiffon ini jg gak begitu banyak bahan, dan gak begitu ribeut (kecuali bagian cuci2 nya) 😅. Resep aslinya bahan2 A cukup di kocok menggunakan whisk hingga tercampur rata ya, tapi aq malesan jadi aq blender sekalian semuaa 🤭 . Resep asli pake 150gr labu dan gula pasir, aq pake gula palm jadi warnanya agak kecokelatan. Untuk rasa enak dan kempus2, cm pori q agak besar mungkin krn kurang rata pas ngaduknya ,krn aq takut over mix 🙈. . . Source : Tya's kitchen Recommended dech pokoknya #berlabudidapurmu #semarak_berlabudidapurmu #cookpadcommunity_surabaya #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #berburucelemekemas #resolusi2019 #naads_kitchen #clover

Chiffon cake2

Chiffon cake2

Kreasi resep,rasanya tetap empuk

16 potong
Chiffon Pandan

Chiffon Pandan

Source by Tintin Rayner

Chiffon Ketan Hitam

Chiffon Ketan Hitam

I’m ketan hitam lover! Chiffon ini salah satu cake yang paling sering aku bikin di rumah karena kesukaannya orang rumah juga. Ga bosen2 baking dan makan chiffon ini! Resepnya dari suhu @tintinrayner yang resepnya selalu enak2 dan anti gagal.

1 jam 30 menit
#309. Triple Chocolate Chiffon

#309. Triple Chocolate Chiffon

Salah satu kesukaan anak-anak di rumah yaitu, coklat. Termasuk chiffon ini, yang lembut-lembut kenyal. Kadang ampe lupa ternyata sudah makan beberapa slice 😅🤭 #PejuangGoldenApron3 #mingguke51 #Cookpadcommunity_Medan #chiffon

Coffee Chiffon Cake

Coffee Chiffon Cake

Terus terang sama kue ini susah susah gampang, kadang kadang mau mengembang kadang kadang kempes juga nih. Saya coba resep ini malah berhasil dengan lembut dan rasanya enak, saya share resepnya bund.

1 Loyang
1.5 jam
Mung Beans Chiffon/Chiffon Kacang Hijau

Mung Beans Chiffon/Chiffon Kacang Hijau

Setelah membuat kumbu kacang hiaju, sebenarnya mau lanjut buat mochi tapi tengah perjalanan anak-anak berubah pikiran, mereka maunya cake. Anak-anak sukanya chiffon cake, jadi kali ini mencoba membuat chiffon dg kumbu kacang hijau. Dengan perasaan dag dig dug der....nekat buat chiffon kacang hijau. Dan Puji Tuhan ternyata berhasil... Buatnya lama tapi makannya gak butuh waktu lama, dalam hitungan menit habis sudah diserbu 5 orang... #KacangHijau #KacangIjo #KopiJos_KacangIjo #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial

1 loyang
+/- 1 jam
Chiffon Pelangi🌈

Chiffon Pelangi🌈

Life is Sugar Sweet ... Yang namanya Chiffon cake dari dulu emang syuka, kali ini pengen buat chiffon yang berbeda nih, agar terlihat lebih ceria, berwarna-warni, cantik, manis dan lebih menarik seperti pelangi 😍 teksturnya lembut, mantul dan mentul2 seperti kapas suka... suka.. suka source : Titin rayner #resolusi2019 #BerburuCelemekEmas #AdaPelangiDiKuemu #SoSweet

🕴️Chiffon🕺

🕴️Chiffon🕺

Krn sdh lama ga bikin, lupa baca bp.😂 Enak, ga manis, 6 telur Resep asli mbak dresviana dan jde bloom. Pk tepung ketan. Mw nyoba enak ga ya , tp aku tepung biasa aja

Chiffon Pandan Putih Telur Cup

Chiffon Pandan Putih Telur Cup

Chiffon Cake merupakan Kue yg sangat ringan teksturnya mirip sponge/Busa. Ciri khasnya adalah dari penggunaan lemak cair (nabati) dan bukan lemak padat seperti butter /Margarin. Dlm pembuatannya loyang chiffon cake tidak perlu di oles apapun, fungsinya agar memungkinkan adonan menempel pada sisi loyang, memberikan daya ungkit kue yg lebih baik untuk naik, serta mendukung proses pendinginan saat kue dibuat terbalik untuk menjaga gelembung udara stabil.Jadi pastikan saat membuat Chiffon cake loyang jangan di oles apapun. Pengalaman sya dlu saat blm tau, saya olesi loyangnya, saat masih dlm oven kue mengembang bagus tapi saat keluar oven kue langsung menciut dan ambles se ambles2nya. Bisa juga pakai cup kertas yg tebal, tp jangan gunakan papper cup untuk bolu kukus yaa... Ini adalah resep Chiffon cake putih telur andalan saya saat putih telur membludak di rumah, harum pandan dan gurihnya Santan sangat enak, semua orang rumah suka banget. Bahannya juga super simpel.Yuk bikin....!! Recipe by @tintinrayner Made by Dek_mila12 Sekalian setor challenge minggu ke20 #berburucelemekemas #resolusi2019 #MurahMeriah #SiapRamadan

12-16 cup