Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Bubur ketan hitam yang Enak Banget

Dipos pada July 10, 2018

Bubur ketan hitam

Sore-sore begini enaknya membuat Bubur ketan hitam yang mudah Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bubur ketan hitam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Bubur ketan hitam, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bubur ketan hitam ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur ketan hitam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur ketan hitam memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ketika kenangan lama terusik.. Teringat nikmatnya bubur ketan hitam yang nikmat..langsung cusss ke dapur..jadi lah apa yang mengusik kenangan ku...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur ketan hitam:

  1. 400 gr ketan hitam
  2. 100 gr gula pasir
  3. 3 lembar daun pandan cuci dan simpulkan
  4. secukupnya Air
  5. Bahan saus santan:
  6. 600 ml santan dari 1 butir kelapa (di peras dengan air matang yang hangat)
  7. 3 sdm gula pasir (sesuai selera)
  8. 1/4 sdt garam
  9. 2 lembar daun pandan, cuci dan simpulkan
  10. 1 sdt tepung maizena (optional)

Langkah-langkah untuk membuat Bubur ketan hitam

1
Beras ketan di bersihkan dari padi dan cuci bersih, kemudian direbus (boleh di rendam terlebih dahulu kira-kira 30 menit) masukkan daun pandan dengan api kecil sambil sesekali di aduk supaya tidak hangus
2
Sesudah matang, masukkan gula pasir aduk - aduk, cicip rasa. Sesudah gula larut matikan api
3
Kemudian siapkan saus santan, masukkan santan, garam, daun pandan ke dalam panci..ambil sedikit di gelas tambahkan tepung maizena aduk-aduk sampai tepung maizena larut, masukkan ke dalam santan (ini optional)
4
Masak dengan api kecil, sambil di aduk terus hanya sampai terlihat gelembung kecil di pinggiran panci, jangan sampai mendidih agar tidak pecah santan..matikan api
5
Sajikan bubur di mangkuk saji, lalu siram saus santan di atas nya.
6
Catatan : tepung maizena hanya untuk mengental kan santan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur ketan putih

Bubur ketan putih

Kangen bubur buatan ibu

45 menit
Bubur Kacang Ijo Ketan Putih

Bubur Kacang Ijo Ketan Putih

PSBB day 2 membuat kita gabut dirumah harus mencari kesibukan buat mulut juga nie

Bubur ketan hitam

Bubur ketan hitam

Pemenang cooksnap mingggu ini adalah @manda_evie setelah tak jelajahi resep2nya ada beberapa yang masuk cooksnap dan saya memutuskan untuk cooksnap bubur ketan hitam dulu, jika waktu memungkinkan maka akan banyak cooksnap yang saya ikuti. maasyaallah ternyata buatan sendiri enak juga ya...di resep ini saya ganti penggunaan santan dg Fibercreme, wow rasanya enak dan bikin nagih. Terimakasih ya mba πŸ‘πŸ€— Source: @manda_evie lihat resep asliny diπŸ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/14995981-bubur-ketan-hitam?invite_token=2LG1kSHCp2UYR5trHhFaFLVY&shared_at=1623592707 #MasakItuSaya #Resep_Mamaraffiyya #BuburKetanHitam #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Evie #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_KutaiKartanegata #Fibercreme #TanpaSantan #PenggantiSusu #enakBisaSehat

4-5 porsi
1jam
Bubur ketan hitam

Bubur ketan hitam

Ini adalah makanan favorite dari kecil, dengan kuah santan kental, ditambah susu kental manis putih dan roti tawar uhhh nyam nyamm bangettt yaa bun #SiapRamadan

Bubur kacang ijo+ketan putih(ala Madura)

Bubur kacang ijo+ketan putih(ala Madura)

Kangen sama bubur madura yang dijual di pinggir jalan itu,tapi karena harus #DiRumahAja,ya udah lah bikin sendiri kita,seger banget nih buat buka puasa.Resep asli pake ketan hitam,tapi karena saya punyanya ketan putih,jadilah pake itu aja.sama aja enaknya πŸ˜‚Source:Farah Disil #PejuangGoldenApron2 #FestivalRamadanCookpad #SilaturahmiRecook

Bubur Sumsum dan Ketan Hitam

Bubur Sumsum dan Ketan Hitam

Anakku sakit dan ga mau makan sama sekali hari ini, sebagai mami yang baik (wkwkwk) akhirnya aku memutuskan uk buat bubur sumsum, kalo ketan hitamnya emang kebetulanudah direndamdari semalam (tadinya mau dikukus dimakan pake kelapa parut tapi ga jadi πŸ˜‚) #berburucelemekemas #resolusi2019

Bubur Ketan Hitam (cepat dan irit gas)

Bubur Ketan Hitam (cepat dan irit gas)

Kalau beli bubur kacang hijau,,,biasanya pasti ada campuran bubur ketan hitam...😊😊 Berhubung masih punya sisa ketan hitam...di bikin bubur saja..enak..πŸ‘ Kadang ketan hitam ini suka masih keras ya,,Saya pke metode fah ummu yasmin...cepat dan irit gas.beras ketannya pun lembuttt...😍😍 #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Bubur ketan hitam

Bubur ketan hitam

8-10mangkok
Bubur Kacang hijau Ketan hitam

Bubur Kacang hijau Ketan hitam

Salah satu menu yang hampir selalu ada saat momen2 spesial di rumah kami. #SemuaTentangIbu #SelamatUlangTahunIbu

Bubur ketan hitam

Bubur ketan hitam

musim hujan enaknya makan yg anget"

Bubur candil tepung ketan

Bubur candil tepung ketan

Recook dari bunda @greg dhian permana, tapi di resep ini sy tidak memakai tepung beras

2-3 porsi
30menit
BUBUR KACANG HIJAU  KETAN HITAM

BUBUR KACANG HIJAU KETAN HITAM

Ceritanya dr kemarin2 ngidam makan bubur kacang ijo ketan item. Tp kog ketan item nya lupa mulu mau beli, sempet sih minggu kemarin bikin tp bubur kacang ijo aja minus ketan item πŸ˜‚πŸ˜‚ Baru semalam suami ke hypermart beliin ketan itemnya, sebenernya yg ngidam bukan cm sy sih tp suami jg 😁 semalam langsung deh rendam keduanya dlm 1 panci πŸ˜πŸ˜„...o ya ini gampang banget lho masaknya ga usah pisah2 langsung masak aja berbarengan kacang n ketan nya ...irit waktu, irit gas πŸ˜πŸ‘yg penting kacang dan ketan rendam nya yg lamaa...sy sih semalaman. Inget jgn lupa taro rendamannya dlm kulkas spy ga basi. Puaas ....banget sore ini...sy , suami ma anak2 duduk2 di teras rumah makan bubur dingin2 sambil mandangin langit senja yg cantik di kupang 😍😍

6 porsi
60 menit
Bubur Ketan Jagung

Bubur Ketan Jagung

Pas masih jadi anak kosan lumayan sering bikin bubur ini. Dibandingkan beli, kalo buat sendiri harganya murah meriah dan bisa jadi banyak, lebih higienis, dan pastinya manisnya bisa sesuai keinginan dibandingkan yang dijual digeraiΒ² bubur yang anehnya entah kenapa rasa asin lebih dominan daripada rasa manisπŸ˜‚ #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_langsa #cookoadcommunity_aceh

Bubur Ketan Hitam

Bubur Ketan Hitam

Bubur ketan hitam, kuah santan praktis bikininya ngga pake ribet, ngga perlu direndam semalaman ketan hitamnya.

4 porsi
Bubur Ketan Hitam Tanpa Santan

Bubur Ketan Hitam Tanpa Santan

Bismillah. Assalamualaikum. Masih menyediakan tajil untuk yang sedang puasa sunah ya bunda. Kali ini resep Bubur Ketan Hitam Tanpa Santan menjadi pilihan. Legit dan gurih menjadikan hidangan ini cocok untuk mengembalikan energi setelah seharian berpuasa. Yang istimewa kali ini adalah saya tidak pakai santan namun saya pakai Fiber Creme, hasilnya lebih gurih. Cuss bunda... #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Evie #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_MamaRara #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #CookpadCommunity_Borneo #KulaEtamCoCoK

Onde-onde

Onde-onde

Salah satu kue kesukaan suami juga, sudah beberapa kali suami nyebut kue ini, akhirnya eksekusi deh hari ini kebetulan ada sisa bubur kacang ijo... Resources kue by linagui Isian remodif by me

Bubur Ketan Hitam campur Kacang Hijau

Bubur Ketan Hitam campur Kacang Hijau

Sarapan pagi khas indonesia yang susah sekali ditemukan disini. Sampai "mengidam" saking ngilernya. Akhirnya bikin sendiri aja. Nah kalau ini bubur ketan hitam dan kacang hijaunya dicampur, persis yang sering kami beli. Enak.