Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Frozen Food : Chicken Egg Roll yang Lezat Sekali

Dipos pada October 28, 2021

Frozen Food : Chicken Egg Roll

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Frozen Food : Chicken Egg Roll yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Frozen Food : Chicken Egg Roll yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Frozen Food : Chicken Egg Roll, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Frozen Food : Chicken Egg Roll sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Frozen Food : Chicken Egg Roll sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Frozen Food : Chicken Egg Roll memakai 15 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Awalnya mau buat nugget, baru sadar kalo gak punya tepung roti, ganti haluan dech...dibikin chicken egg roll. Nyetok buat puasa juga. Penuhin freezer dengan frozen food. #JabodetabekBikinYuk_FrozenFood #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Frozen Food : Chicken Egg Roll:

  1. Bahan isi:
  2. 500 gr ayam fillet
  3. 100 gr wortel
  4. 1 butir telur
  5. 1 sdt lada bubuk
  6. 1 sdt gula pasir
  7. 1 sdt kaldu bubuk
  8. Sejumput garam
  9. Bahan Kulit:
  10. 2 butir telur
  11. 4 sdm mucung tepung maizena
  12. 2 sdm terigu
  13. 200 ml air
  14. 1 sdt kaldu bubuk
  15. 1 sdt lada bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Frozen Food : Chicken Egg Roll

1
Haluskan daging ayam dengan food prosesor, kemudian tambahkan kan bahan lainnya, mix sebentar dengan food prosesor hingga tercampur rata
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 1
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 1
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 1
2
Kulit: Campur bahan kulit jadi satu, aduk dengan hand whisk
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 2
3
Tuang 1 sendok sayur adonan kulit ke teflon anti lengket, sebelumnya aku olesin margarin dulu, lakukan hingga adonan habis
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 3
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 3
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 3
4
Tata isian diatas kulit, lalu gulung
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 4
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 4
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 4
5
Kukus hingga matang
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 5
6
Setelah dingin, potong potong, lalu masukan wadah kedap udara dan simpan dalam freezer. Jika akan digunakan simpan dalam chiller terlebih dahulu. Lalu siap untuk di goreng
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 6
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 6
Frozen Food : Chicken Egg Roll - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Simple sirup

Simple sirup

Ga punya sirup akhirnya bikin sendiri aja simpel sirup. Ini bisa buat bikin minuman apa aja. Nah pas kebetulan puasa ramadhan kmrn itu kalo sore mau buka suka bikin es campur atau minuman apa gitu, tinggal campur aja. Bikin agak banyak jd bisa disimpan didalam botol trus taruh di kulkas. #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

Kalikih Santan

Kalikih Santan

Masih cooksnap resepnya uni @rika_kitchen sebagai pemenang arisan genk peda. Kali ini saya cooksnap yang segerΒ². Jogja pagi tadi gerimis, siangnya mendung tapi syumuuuk jadilah bikin yang segerΒ² ini. Baru pertama kali bikin kalikih santan. Kalikih dalam bahasa Minang adalah pepaya, jadi ini adalah minuman buah pepaya yang diberi kuah santan. Kalau di Minang, minuman ini selalu dicari saat bulan Ramadhan untuk berbuka. Ga heran, karena ternyata rasanya memang manis, gurih, dan suegeeer, nyesss banget πŸ˜‹. Source: @rika_kitchen #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Rika #PejuangGoldenBatikApron #Minggu6 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

3 gelas
Apem Jawa Panggang Bersarang

Apem Jawa Panggang Bersarang

Bertepatan menyambut datangnya bulan Ramadhan tradisi dikampungku slalu ada acara megengan / apeman 😬 Jadi skalian aja akuu masukin cookpad apem bikinanku πŸ˜… #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe9 ( Sabtu, 2April'22 ) #SayangSuamik πŸ‘« #SayangAnak πŸ‘­

-+ 23 pc
1 jam 30 menit
Baceman Bawang Putih

Baceman Bawang Putih

Bismillah. Kali ini ikutan Misi Ramadan yang ke 3 setelah misi ke 2 gak sempat ikutan. Clue- nya bawang-bawang an. Dan jawaban nya adalah B. Bumbu Dasar. Bumbu dasar kali ini saya buat baceman bawang putih. Lumayan buat menghemat waktu masak. Bagusnya di Chopper, jadi gak terlalu halus. Ini karena mager ngambilnya, jadi pakai blender bumbu. Halus deh jadinya...πŸ˜‚ Tp tetap enak kok dan minus minyak wijen supaya dapat digunakan buat bumbu sayur SOP dll. Yuk bikin. #RamadanCamp_Misi3 #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #Pejuanggoldenbatikapron

15xmasak
15 menit
Bumbu Dasar Bawang

Bumbu Dasar Bawang

Menyemarakkan sekaligus menjawab tantangan Misi 3 event Ramadhan dari Mamah, dengan clue "bikinnya seharian, santainya sebulan dan berbahan bawang-bawangan". Jawabannya menurut aku adalah "A. Bumbu Dasar" semoga benar ya MahπŸ˜‰ Sebenarnya aku jarang banget bikin stok bumbu siap pakai seperti ini, karena terbiasa bikin bumbu fresh saat masak. Saat ada tantangan ini jadi penasaran mencoba, ternyata memang lumayan praktis sih bikinnya. Aku nyoba bikin Bumbu Dasar Bawang ini pakai resep teh Opi @opibun.. menjelang Ramadhan biasanya aku sering bikin gorengan, sayur berkuah saat puasa terutama Sop, Ca, dan tumisan untuk menu buka atau sahur. Haturnuhun inspirasinya teh OpiπŸ™πŸ€— Source: @opibun #RamadanCamp_Misi3 #BumbuDasar #PejuangGoldenBatikApron #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo #Timlo

45 menit
Empal Gepuk Frozen Empuk Gurih

Empal Gepuk Frozen Empuk Gurih

Marhaban yaa Ramadan πŸ₯° Alhamdulillah besok udah masuk puasa Ramadan. Hari pertama sahur biasanya diawali dengan menu daging, seperti rendang, dendeng atau malbi supaya anak-anak semangat sahurnya. Namun puasa tahun ini saya bikin empal sapi aja untuk stok lauk sahur. Ini karena si sulung request gak mau lauk yang pedes. Empal gepuk ini enak banget empuk dan gurih. Bumbunya dengan memanfaat stok bumbu dasar putih yg ditambahkan jahe dan ketumbar. Sebagian empalnya saya simpan dan difrozen untuk stok lauk puasa. Air kaldu sisa rebusan dagingnya pun bisa disimpan untuk stok kaldu daging. Resep by @dapurVY #RamadanCamp_Misi4 #FrozenFood #MenuFrozenFoodWongkito #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron #EmpalGepuk

25 potong
Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Bumbu dasar putih adalah andalan dalam berbagai masakan khas Indonesia. Yuk bikin stoknya untuk persiapan selama bulan Ramadhan. Bumbu dasar putih bisa digunakan untuk memasak soto, opor dan lodeh. #RamadanCamp_Misi3 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id

3K (Kering, Kentang, Kacang)

3K (Kering, Kentang, Kacang)

Ma Syaa Allah sudah lama sekali tidak posting di CP tapi mamah cookpad selalu setia mengirimi pesan cinta 😍 Tak terasa Ramadhan sebentar lagi tiba tinggal menghitung hari πŸ₯Ί Prepare dari sekarang menu simple praktis untuk berbuka dan sahur sekalian ikutan memeriahkan misi seru bersama cookpad di Cookpad Ramadan Camp 2022. β€’ Misi pertama tebak tebak tema posbar dengan clue : sering terdiam di wadah plastik, kalau di makan kriuk krenyes - krenyes huh hah? > jawaban saya 3K ( Kering, Kentang, Kacang ) karena clue nya ada " huh hah " menandakan pedas dan kebetulan bahan nya ada jadi saya pilih jawaban B yaitu 3K 😍 Semoga jawaban saya benar, ditunggu balasan surat cinta nya yaa mamah Cookpad πŸ₯° #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Jakarta #PekanPosbar #temaposbar #posbar

Mimuman berbuka segar ^Air kelapa pelangi^

Mimuman berbuka segar ^Air kelapa pelangi^

Habis puasa minum yang seger-seger πŸ’ž

Nugget Tempe Udang Original

Nugget Tempe Udang Original

Assalamualaikum... apa lagi hayooo yg mesti di siapkan menjelang puasa??? apa lagi aku punya anak kecil yg blm bisa puasa jadi harus ada juga stok buat anak yg gak puasa makanan homemade sehat enak dan siap santap bukan hanya anak ini juga buat kita sahur yg pengen cepat ajah kan ya... ya nugget paling praktis buat ngebantu emak di dapur. hari ini aku nyetok nugget tempe udang yukk kita coba . #BamasakBaimbai #TempeKetemuUdang #CooksnapPapadaan_PutriJasmine #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Kalsel #PejuangGoldenBatikApron

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

Senbentar lagi bulan suci Ramadan datang..seperti biasa ak sudah mulai menyiapkan berbagai keperluan dapur termasuk menyediakan bermacam macam bumbu siap saji ato bumbu dasar Kali ini ak bikin bumbu dasar kuning untuk keperkuan masak sahur Biar Ramadan makin hikmat menjalsni nya ak siapkan masakan yg tak terlalu lama proses masaknya Bumbu dasar kuning ini bisa digunakan untuk mengolah ayam seoerti opor ,sayur lodeh ,gulai kuning .ato untuk memarinasi ikan yg akan digoreng #ComboBalakecrakan_2022 #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #Bawangbawangan #RamadanCamp_Misi3 #Week_08

1 toples
1 jam
Bolu 3 Rasa

Bolu 3 Rasa

Assalamu'alaikum Cookpaders.. ngebolu lagi yuk, hihi.. bisa dapat 3 rasa jg loh, yuk cobain, happy baking, bismillah.. #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Aceh #CookpadAmiraMorabi #CookpadIndonesia #ResepIndonesia #ResepAmiraMorabi #amira'skitchen #Cookpad #Cookpad_id #homemade #masakanamiramorabi #CABEKU #CookpadAceh #CookpadBandaAceh #WeekendChallenge #BelanjaBarengCookpad, #NgeksisDiCookpad #BanggaKirimRecook #BelanjaIdeDiPasarCookpad #MasakAsyik #TidakSekedarMemasak #Amira'sKitchen #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MenuBukaPuasa #MasakSimple #BakingSimple #SimpleCooking #MasakanSederhana #Homemade #MasakanRumahan #ResepBolu #resepbolu #bolu3rasa #week8

5 - 7 orang
1 jam 30 menit
Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Berhubung di rumah hanya tinggal sama simbah, sementara simulasi dulu masak sambel goreng kentang prepare masak buat selamatan awal puasa.

5 orang
40 menit
Alpukat, kurma, goji berri, chia seed untuk sahur

Alpukat, kurma, goji berri, chia seed untuk sahur

Makanan sahur yang Insyaa allah bikin On tanpa lemes. Enak banget dan ngeyangin. I love it. ❀❀❀

Bihun Kuah Tuhe

Bihun Kuah Tuhe

Bismillah 26-03-2022 sampai lagi di hari Sabtu posbar bareng clover. Kali ni kocokannya dimenangkan oleh mba Mira @Mira_Jabir yg menantang warga clover berkreasi dengan bihun beras. Kali ni saya coba bikinin salah satu khas Aceh yaitu putu kuah tuhe. Cuma karena pingin yg simple n nga ribet bikin putunya dulu, maka keseringan kami ganti putunya sama bihun. Rasanya juga enak. Meskipun lebih enak lagi sama putu asli. Untuk bihun nya biasanya saya kukus langsung gitu aja. Tapi kali ni saya beri sedikit tepung maizena biar mirip2 gitu sama putu asli( oiya moms untuk bihunnya memang pakai bihun beras ya moms. Jangan bihun jagung, Krn klo bihun jagung terlalu kenyal kurang sedap untuk dimakan pakai kuah tuhe). Dan enaknya lagi kalo kuah tuhe ini dimakan pakai ketan.🀀🀀 Semoga berkenan ya mba @Mira_Jabir.😘 Oiya bihun kuah tuhe ni juga sering dibuatin buat yg berbuka puasa. Sering banget klo bulan puasa warga Aceh bikinin buat berbuka puasa. Mesti di coba ni mom's rasanya enak.😁πŸ₯°πŸ₯° #GA_KreasiBihunBeras #Semarak_GAKreasiBihunBeras #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #ResepDapurYusraSfa #PejuangGoldenBatikApron

Menu sahur ke -7

Menu sahur ke -7

Agak riweuh sebenernya ternyata masak malam ini padahal ya keknya simple ternyata tidak semudah itu esmeraldah πŸ₯³. Alhamdulilah dibantu mas nyetak nasinya jadi mempercepat, mulai makan pukul 04:14am dong wkwkw. Alhamdulilah wareg elus elus perut bahkan sempet makan roti + nutella abis saur tadi bikinan mas juga πŸ’•

Bola Daging Saus Tiram

Bola Daging Saus Tiram

Dapat resep sederhana dari @dapurkobe yang ternyata mudah dan cepat pas dipraktekan. Rasanya juga enak. Bisa jadi pilihan masak cepat nanti pas sahur. #PejuangGoldenBatikApron #Idemasak #TepungKobe #BolaDagingSausTiramKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_purwakarta

Bubur ubi buat takjil

Bubur ubi buat takjil

Karna masih ada sisa'an ubi, jd kepikiran bikin bubur ubi 🀩

3porsi
92. Bumbu Dasar

92. Bumbu Dasar

Assalamualaikum Cookpaders! Yook lanjut ke resep bumbu dasar selanjutnya. 😁 Misi ke-3 *Ramadan Camp* sudah ada nih. Apa ya, yang kalau kita bikin sehari kita bisa nyantai seharian? Mamah ngasih clue: Bawang-bawangan. Aha! Jawabannya pasti: *Bumbu Dasar* Memasak memang membutuhkan persiapan. Apalagi kalau bumbu belum siap. Kita harus mengupas bawang dan bumbu lainnya untuk dimasak. Apalagi kalau lagi buru-buru sedangkan bumbu belum siap. Wah gimana tuh?😁 Nah membuat bumbu dasar menjadi salah satu alternatif untuk mempersingkat waktu saat memasak. Ada beberapa bumbu dasar yang seringkali dipakai oleh masyarakat Indonesia, yaitu bumbu dasar merah, bumbu dasar putih, bumbu dasar kuning, dan bumbu dasar oranye. coBoy (Cookpad Community Surabaya) lagi ngadain Posbar nih dengan tema baru *OK NING* yang berarti coOKsnap NINGmin. Wah, tema baru yang sangat menarik nih! Oh ya, kali ini saya membuat Bumbu Dasar *Kuning* ya, teman-teman. Terinsipirasi dari mbak El @ella_elloet Mantap deh pokoknya. Wajib dicoba ya! #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CeritaDapurHariIni

30 menit
Kolak labu kuning, pisang, kolang kaling

Kolak labu kuning, pisang, kolang kaling

Hai moms 😊, udh mau bulan puasa nih gak terasa yaa sebentar lagi, ngomongin puasa jadi keinget mknan wajib dibulan puasa 😁 yaa, kolak. Mknan yg menggiurkan saat bulan puasa haha 🀀. Kali ini aku bikin kolak labu kuning,pisang dan kolang kaling moms. Dijamin kluarga pasti suka 😝 #pejuanggoldenbatikapron