Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Soto Betawi Daging yang Sempurna

Dipos pada June 6, 2016

Soto Betawi Daging

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Soto Betawi Daging yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Soto Betawi Daging yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Soto Betawi Daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Soto Betawi Daging bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto Betawi Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto Betawi Daging memakai 27 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Awalnya sempat agak ragu utk membuat soto betawi, krn terkesan ribet dan terlalu banyak bumbu rempah. Tapi setelah membuatnya, ternyata tidak seribet yg dibayangkan, bahkan pak suami malah doyan. Dan tiap kali ada saudara/ orgtua yg berkunjung ke rumah, pak Suami selalu request dimasakin ini utk menjamu tamu 😊

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto Betawi Daging:

  1. 500 gram daging
  2. 1 sachet santan instan kemasan 65ml
  3. 150 ml susu UHT
  4. 3/4 panci Air
  5. Bumbu halus :
  6. 7 siung bawang merah
  7. 5 siung bawang putih
  8. 5 butir kemiri sangrai
  9. 1 sdt peres ketumbar
  10. 1/4 sdt jintan
  11. 1/2 sdt lada
  12. Bumbu geprek :
  13. 2 batang serai
  14. 2 ruas lengkuas
  15. 1 ruas jahe
  16. 2 biji kayu manis
  17. 1/2 biji pala (jika kecil bisa 1 utuh)
  18. 1/2 sdt cengkeh
  19. Secukupnya kembang lawang / pekak
  20. 2 lembar daun salam
  21. 4 lembar daun jeruk
  22. Pelengkap :
  23. potong dadu Tomat,
  24. Kentang, potong dadu, goreng
  25. Bawang goreng / seledri
  26. Emping goreng
  27. Sambal : Cabe rawit

Langkah-langkah untuk membuat Soto Betawi Daging

1
Bismillah.. Rebus daging di air mendidih hingga setengah empuk. Tumis bumbu halus dan bumbu geprek hingga harum, masukkan di air rebusan daging. Rebus kembali hingga daging empuk.
Soto Betawi Daging - Step 1
2
Tambahkan garam, gula.. terakhir tambahkan santan dan susu. Masak sambil diaduk2 agar santan tidak pecah. Koreksi rasa
Soto Betawi Daging - Step 2
3
Ambil daging di panci, sisihkan sebentar hingga agak dingin. Lalu potong daging berbentuk dadu.. bumbui dgn bawang putih, garam, gula, ketumbar. Goreng daging dgn sedikit minyak hingga daging kecoklatan. *utk tahap ini optional ya, jika mau daging langsung dipotong tanpa digoreng juga boleh
Soto Betawi Daging - Step 3
4
Penyelesaian : tata daging di mangkuk, beri potongan tomat, kentang goreng, siram kuah soto betawi, terakhir taburi bawang goreng, seledri, dan emping. Soto betawi siap disajikan. Sambal : cabe rawit diblender dgn sedikit air, masak sampai air sedikit menyusut
Soto Betawi Daging - Step 4
5
Ohya, dulu sy juga pernah membuat soto betawi dgn susu kental manis, krn wkt itu tidak punya stok susu UHT. Jika menggunakan susu kental manis, pemberian gula nya bisa dikurangi.. Utk rasa menurut sy sama enaknya antar SKM dan UHT.. Silahkan mencoba 😊

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Oseng daging tahu jamur king telor

Oseng daging tahu jamur king telor

masakan cepet uda keburu lapar

2 org
01. Rawon Daging Sapi 🍲

01. Rawon Daging Sapi 🍲

Ada notif #TiketGoldenBatikApron di cookpad, wah langsung semangat 45 deh ikutan setelah sekian lama kurang motivasi di dapur πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜† Bismillahirrohmanirrohim.. Lesgooow.. First, menu makan siang kami langsung dibikin dokumentasinya nih gaess.. Sabtu, 8 Januari 2022

sekeluarga
kurleb 2 jam
Daging Gepuk Gurih Manis (Empal Empuk)

Daging Gepuk Gurih Manis (Empal Empuk)

Sumber : @ge_aja_simple Sebenarnya saya ga suka mengkonsumsi daging sapi, tp demi ikutan #pekanposbar minggu ini, saya coba mengolah daging sapi.... dan suami serta anak2 pada kesenangan karena mereka udah lama menunggu mamanya membuatkan lauk daging sapi πŸ˜‚πŸ˜‚ Makasih @ge_aja_simple atas resepnya, enak mantap. Saya modif dan sesuaikan bahan serta proses pengolahannya... #Ungkepan #CookpadCommunity_Palembang

Kari kambing

Kari kambing

#PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Palembang #CookpadIndonesia #ResepWongKito #WongKitoGalo #ResepHellenHandru

Sop Tulang Kambing

Sop Tulang Kambing

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.... Rencananya sih mau dibuat nasi briyani tapi bahan-bahannya masih blum lengkap alhasil dimasak sop tulang simple aja. Cepat dan bahan sudah tersedia doi kulkas hasil foodprep...

1 jam 30 menit
Sate daging sapi

Sate daging sapi

#PejuangGoldenBatikApron

3-4 orang
45 menit
Daging Sapi Mercon

Daging Sapi Mercon

Terinspirasi dari selebgram @vickyalaydrus tapi beliau namainnya sambel goreng daging terasi. Setelah sy recook lbh cocok jadi sambel daging mercon😜

4 orang
1 jam
Rendang daging pedas

Rendang daging pedas

3 orang
1 jam 30menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Cooksnap @xanderskitchen Hastag : #CoboyMbois_OlahanSerbaUngkep #Ungkepan #PekanPosbar #TiketGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabay

Malbi daging sapi dan Telur palembang

Malbi daging sapi dan Telur palembang

Source : @niungniung Alhamdulillah di hari terakhir masih bisa nulis dan ngirim resep, sebagai ucapan terimakasih kepada mb wiwik yg kemaren sempat mampir ke semarang buat ngajarin kita belajar masakan khas daerah palembang. Di masakan malbi ini saya pakai 1/2 resep mb wiwik, saya pakai 1 kg daging dan saya tambahkan telur kesukaan anak2. Semoga mb wiwik berkenan mb dengan foto seadanya☺️ resep asli : https://cookpad.com/id/resep/15015554?invite_token=MQ16IQ #semampir_palembang #semangcookhokyahokye #cookpadcommunity_semarang

Empal Daging Goreng Gepuk

Empal Daging Goreng Gepuk

recook resep dari kak @rnand03t tapi dengan takaran bumbu rasa sendiri waktu masak. tapi semua tergantung air kaldu nya, jadi bisa cek rasa masing masing

1 pcs empal
Menu mpasi daging sapi

Menu mpasi daging sapi

2 porsi
30 menit
Sup daging sukiyaki

Sup daging sukiyaki

Melanjutkan perjuangan... Minggu ke 6 #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_kalsel

3 orang
20 menit
Sop daging..jeruk nipis

Sop daging..jeruk nipis

Sayur yg cukup sederhana ini..dgn di tambah sedikit air jeruk nipis / lemon rasanya menjadi sangat segar .. πŸ™‚

Sop Kambing

Sop Kambing

Lupa Ama kolesterol 🀭 #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id