Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi yang Enak Banget

Dipos pada June 13, 2016

Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi

Hari ini saya akan berbagi resep Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi yang unik? Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi yaitu 6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah Perdana bikin pepes daging sapi atau di daerah asalnya Jawa Tengah dikenal dengan nama Gadon. Ternyata uuwenaaak tenan yaa πŸ˜… kenapa juga waktu ketemu resepnya gak langsung coba masak, telat deh saya πŸ˜‚ wes rapopo, mending telat daripada gak samsek yes ✌🏻 apalagi saat minyak susah didapatkan seperti sekarang ini, masak serba kukus cocok deh πŸ‘Œ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #resepwindri2022 #week7

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi:

  1. 250 gr daging sapi giling
  2. 1 butir telur
  3. 125 ml santan kental (1 bks santan Kara+air)
  4. 6 butir bawang merah
  5. 3 siung bawah putih
  6. 1/4 sdt jinten
  7. 1/2 sdt lada bubuk
  8. 1 sdt ketumbar sangrai
  9. 1 sdt garam
  10. 1 sdt kaldu jamur/kaldu bubuk
  11. 1 1/2 sdt gula
  12. Cabe rawit utuh, daun salam (sesuaikan saja jumlahnya)
  13. Daun pisang+sematnya untuk membungkus

Langkah-langkah untuk membuat Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi

1
Siapkan semua bahan. Haluskan bawang merah dan putih.
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 1
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 1
2
Masukkan daging giling, bawang yg sudah dihaluskan, telur, dan semua bumbu ke dalam chopper, giling sampai halus. Tuang ke dalam mangkuk, masukkan santan bertahap lalu aduk kembali hingga rata.
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 2
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 2
3
Siapkan daun pisang bersih yang sudah digarang di atas kompor supaya mudah dibentuk. Ambil 2 lembar daun pisang, taruh daun salam selembar, taruh daging di atas daun salam, beri topping cabe rawit utuh, lalu bungkus rapat, semat dengan tusuk gigi/lidi. Lakukan sampai daging habis.
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 3
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 3
4
Kukus selama 30 menit, angkat sajikan selagi hangat.
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 4
Gadon Sapi / Pepes Daging Sapi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Domba Lembuuut dagingnya -Moment Idul Adha 2021-

Sate Domba Lembuuut dagingnya -Moment Idul Adha 2021-

waah gak nyangka, ternyata empuuuuk bgt lhoo sate domba itu,, ini domba usia sekitar 2tahunan,, bikin nagih,, baru x ini bikin sate domba yg sekali duduk bs habis smpe 15 tusukan gara2 termanjakan dg lembut dagingnya dan seger sambalnya,, 🀀🀀🀀🀀

Brokoli daging giling lada hitam Mommylicious

Brokoli daging giling lada hitam Mommylicious

Pengen makan yang pedes tapi komplit sayur dan protein. Cuzz dibikin ajah yang ada di kulkas...pas ada pekan posbar brokoli..ikuuut yuuk... #PekanPosbar#Brokoli #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogya

3 orang
15 menit
Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Bismillah, Jawaban : misi ke 2 Ramadan#RamadanCamp#RendangDagingSapi#CookpadCommunityKotaBekasi#CookpadCommunityIndonesia. Masakan Rendang merupakan masakan khas Padang atau minang dan juga terkenal masakan didunia termasuk masakan terenak didunia.Bahan utama masakan rendang adalah daging sapi serta bumbu rempah - rempah dari Indonesia. Masakan rendang adalah salah satu masakan yang bisa disimpan jangka panjang dan tanpa pengawet, bisa disimpan untuk beberapa minggu asal tendang dimasukkan kedalam kulkas dan diangetin di magic Com ataupun diopen disesuaikan dengan suhunya. Jadi masakan rendang menjadi andalan ketika bulan puasa bisa dimakan sebagai lauk pauk pada waktu buka puasa ataupun pada waktu sahur tinggal diangetin. Selamat mencoba πŸ˜ŠπŸ˜ŠπŸ‘

15 0rang
7 Jam
Tumis Tahu Daging Cincang

Tumis Tahu Daging Cincang

Ini menu daur ulang. Daging cincang dr bestik ayam yg masih ada. Trus ditambah tahu, jd menu baru buat sarapan. #cookpadcommunity_semarang #semangcookhokya

Sawi Gulung Daging

Sawi Gulung Daging

Kemarin iseng bikin ini karena hujan dan ga ada makanan, alhamdulillah ludes. Sekalian lah untuk setoran #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron

Semur Daging Kentang

Semur Daging Kentang

Tingkat Kesulitan: Very Easy πŸ”₯ Ide resep buat masak sarapan. Cepet, praktis, enak. Bisa dimakan pakai nasi putih atau nasi uduk.

3 - 4 porsi
1 jam
Crepes Cone Daging

Crepes Cone Daging

Bikin crepes ala mall dari rumah yuk,, sekalian isiannya menjadi cara menghabiskan stock daging di kulkas🀭. Modal teflon aja, bisa dong. Padukan crepes, keju dan mayonais Thousand Island biar makin lezattttπŸ˜‹. Beneran ini enak mayonaisnya, buat ketagihan dipake terus😁. Bisa jadi topping ataupun di campur isian. Cara ini benar-benar ampuh menghabiskan daging ya, terbukti anak2 suka. Ludes cepat se seladanya🀭. Makan beberapa porsi kenyang juga mereka. #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Cilegon #CookpadCommunity_Banten

10-12 buah
1 jam 30 menit
Kwetiau Siram Daging dan Bakso Ikan

Kwetiau Siram Daging dan Bakso Ikan

Memeriahkan kegiatan CP Kalbar yang pekan ini temanya kwetiau siram, sebagai resep ke 300 saya πŸ₯³ Kwetiau memang cukup identik dengan Kalimantan Barat. Mulai dari kwetiau goreng, rebus, yam, dan siram seperti ini. Saya lebih suka menggunakan kwetiau basah, karena teksturnya lebih lembut. Jika membeli kwetiau basah yang kemudian disimpan di kulkas, siram dengan air biasa lalu pisah pisahkan helaiannya, dan kemudian tiriskan. Sementara kalau pakai kwetiau kemasan, rebus dan tiriskan dulu sebelum diolah. Untuk protein, sila gunakan yang tersedia dirumah, juga sayur, sesuai selera dan kesukaan aja. Kalau pakai daging, usahakan diiris tipis supaya mudah matang yaa. Yuk ❀️ Source : Wilgoz kitchen #CookpadCommunity_Kalbar #Cookpadcommunity_Borneo #Berapiberami_kwetiauberendam #Serbadirebus #Pekanposbar

Gulai kambing Mak nyuss

Gulai kambing Mak nyuss

Sebelumnya ga pernah masak daging kambing, tahun ini banyak dapet daging kambing.. nyoba resep yang ga pernah dimasak aja.. gulai kambing.. hehe Ternyata endell rasanya apalagi cuaca mendukung plus dirumah terus πŸ˜‚ #olahandagingkurban #mamahcookpad #posbarIDAMAN #cookpadcomunity_ samarinda

10 porsi
1 jam 30 menit
Tumis Daging

Tumis Daging

Hari ini bingung mau masak makan malam tuh apa. Stock daging di freezer cm 1/2kg seng oseng jadi deh Tumis Daging 😁

Asem - Asem Daging

Asem - Asem Daging

Berhubung stok daging sedang aman. Kuy nyoba resep dari mommy kuu.. resep andalan yg gak ribet tinggal Cemplung 😁

2 porsi
1 jam
Sop Daging #95

Sop Daging #95

Recook dari youtube resep Dapur Bu Yun, alhamdulillah bikin sop daging berhasilπŸ€—

3 orang
Semur Daging

Semur Daging

Sebenarnya udah sering masak semur daging dan Tulangan seperti iga, terutama porsi besar buat aiqahan anak. Hehehe.. Alhamdulillah.. baru sempet upload resepnya disini πŸ˜‚ soal takaran bumbunya mah sesuai selera, karena banyak bumbu makin medhok dan enak. Lebih enak bikin malem/dibikin inep jadinya bumbu kecapnya lebih meresap. Daging sapi bisa juga diganti pakai daging kambing. Ini menu makanan favorit anak perempuan saya 😍😍😍 duuhh.. pokoknya kalau dimasakin ini makannya lahap bangetttttt. #CSDepok_MenuHariRaya #CookpadCommunity_Depok #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #KampungIdaman

Asem-Asem Daging

Asem-Asem Daging

5 porsi
30 menit
Soto Daging Madura

Soto Daging Madura

Ini rasanya hampir mirip banget sama soto daging madura yg di surabaya. Membuatnya tidak rumit tetapi untuk menyantapnya agak rumit hehe karna soto daging madura lebih berasa dan enak dinikmati setelah 1-2 hari pembuatannya. Jadi dihangatkan terus-menerus dan ditambahkan air sedikit jika dihangatkan. Ini resep saya modifikasi sedikit dari aslinya Source : WinnyWingky_PMS

Dendeng Ragi(Daging sapi)

Dendeng Ragi(Daging sapi)

Masakan favorit keluarga

10 orang lebih
1 jam
Brokoli daging saus tiram

Brokoli daging saus tiram

3 porsi
30 menit