Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Kue Rangi yang Enak Banget

Dipos pada November 3, 2019

Kue Rangi

Sore-sore begini enaknya membuat Kue Rangi yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Kue Rangi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Kue Rangi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Kue Rangi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Rangi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Rangi memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep: @arifahamrullah Kangen banget makan kue rangi. Saya lahir dan besar di Kemanggisan, Jakarta Barat (setelah menikah tinggal di Tangerang). Jadi kue rangi bukan kue yg asing buat saya, walaupun sudah jarang yg jual. Kue rangi bentuknya hampir mirip kue pancong, tp kue rangi lebih kecil. Kalau kue pancong diberi taburan gula pasir, kue rangi di siram kuah gula merah yg kental, inilah ciri khas kue rangi. Karena saya ga punya cetakan kue rangi (cetakannya mirip cetakan kue pancong/pukis, tp lebih kecil), saya buatnya pakai cetakan martabak mini. Sekalian untuk setoran #PekanPosbar minggu ini yang temanya #SerbaTeflon. Alhamdulillah bisa dapat resep kue ini dari Mba @arifahamrullah , jadi terobati kangennya makan kue rangi. #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Arifah #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #minggu1GBA

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Rangi:

  1. 150 gr tepung aci/sagu/tapioka
  2. 100 gr kelapa parut setengah tua, kupas kulitnya
  3. 50 ml air (kurleb)
  4. 1/4 sdt garam
  5. Bahan Kuah Gula Merah:
  6. 3 keping gula merah (-+ 100 gr)
  7. 200 ml air
  8. 1 sdm tepung maizena, dilarutkan dgn sedikit air
  9. 1 lembar daun pandan

Langkah-langkah untuk membuat Kue Rangi

1
Membuat kuah gula merah: Masak gula, air dan daun pandan sampai mendidih dan gula larut, lalu saring dan masak kembali. Masukan larutan tepung maizena. Aduk sampai mendidih dan kuah gula merah mengental. Sisihkan.
Kue Rangi - Step 1
Kue Rangi - Step 1
Kue Rangi - Step 1
2
Campur tepung sagu, kelapa parut dan garam. Masukan air sedikit demi sedikit, asal basah saja ya.
Kue Rangi - Step 2
Kue Rangi - Step 2
3
Panaskan cetakan, masukan adonan, tutup cetakan. Masak dengan api kecil, sampai matang dan bagian bawahnya kering kuning kecokelatan.
Kue Rangi - Step 3
Kue Rangi - Step 3
Kue Rangi - Step 3
4
Beri kuah gula merah di atas kue rangi, sajikan selagi hangat.
Kue Rangi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Dadar gulung rainbow

Dadar gulung rainbow

Tantangan aneka masakan di bungkus yuuk mari dengan budget maksimal 30 ribu , kita bikin darlung rainbow aja yang murah meriah . #busway_boengkoes #cookpadcommunity_jakarta

Klepon

Klepon

Assalamu'alaikum.. Klepon adalah salah satu jajanan pasar yang paling sering ditemui..aku sukaa banget sama jajanan ini😋 Dan akhirnya cari di Cookpad, ketemu resepnya bunda @indyraasha dengan sedikit modifikasi Terimakasih resepnya bunda😍😍 Link resep : https://cookpad.com/id/resep/15775439-klepon?invite_token=fi5kXx #IdeMasakku

65. Balapis Kopi

65. Balapis Kopi

Mencoba membuat kue Balapis dengan varian yang berbeda dari yang sudah ada. Untuk penyuka kopi, boleh dicoba buat juga.

1 loyang
2 jam
Carang Gesing Tanpa Daun

Carang Gesing Tanpa Daun

https://cookpad.com/id/resep/15418321-pistuban-carang-gesing?invite_token=FXz1nvXS7ZBP5wmkSUNTMYRd&shared_at=1633788365 @chintamaria28 Dikutip dari Wikipedia Carang Gesing adalah Penganan jajanan pasar dari kawasan Surakarta, Jawa Tengah. Bahan utama adalah buah pisang🍌yang dipotong-potong lalu diberi bumbu santan🥥 dan rempah penyedap (seperti daun pandan dan garam). Adonan ini lalu dibungkus daun pisang dan kemudian dikukus. Berbeda dengan saya yang bikin malam tanpa Daun. #HasilRecook #CookSnap #Khas Surakarta #RecookBubuhanKaltim #Jajanan Tradisional #Kue Basah #Olahan Buah #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

6 porsi
30 menit
Nagasari labu kuning (pais waluh)

Nagasari labu kuning (pais waluh)

Kebetulan sekali minggu kemarin kami dari desa Balongpanggang Gresik dan oleh-oleh ya waluh dan pisang,sekalian minta daun pisang juga 😊. Saya Asli Banjar baru tau ada wadai pais waluh 😊, saat ku beritau kakak katanya sih ' ah lawas 😊'. Cp emang top 👍selalu saja ada yang baru, menambah pengalaman dan rasanya ada yang kurang jika sampai terlewati #Posbar. Saat membuat ini badan saya kurang sehat tapi tetap di kerjakan karena waluh sudah terlanjur di kukus dan keburu pisangnya busuk, makanya si pisang tidak saya campurkan di tahap memasak adonan dan juga lupa saat memasukan daun pandan 😊. Walau kurang fit tetap semanggat ✊👌 Trimakasih #Cilmin dan juga mb Yuliana atas resepnya semoga kita sehat selalu Aamiin Source @yulianamenjoi https://cookpad.com/id/resep/15589438-nagasari-labu-kuningpais-waluh?invite_token=2DmsR3dv5tKQXTmW8mZsvXZt&shared_at=1633819538 #CookpadCommunity_Surabaya #Posbar #barampaan_nagasari

12 buah
Resep Cenil sederhana

Resep Cenil sederhana

Ingat masa kecil kalau ke pasar ibu suka belikan cenil

Wingko Babat Pandan Wijen

Wingko Babat Pandan Wijen

Kue ini adalah kue khas kota babat yg berada di jawatimur. Ada juga kota2 lain yg membuat kue ini menjadi kue khas setempat, sperti Lamongan dan Semarang. Ada kegiatan posbar #PekanInspirasi yg terlewat saat posbar😅. Temanya ada makanan khas kuliner di Indonesia. #PesonaKulinerIndonesia hanya saja kue wingko ini sy modif berwarna hijau pandan dan sy tambahkan wijen, kue jd wangi pandan dan wijen..enak banget.. #semanggisuroboyo #DiRumahAja #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
20 menit
Apem Kukus mudah dan lembut

Apem Kukus mudah dan lembut

Ini kali pertama saya membuat apem kukus, dan hasilnya alhamdulillah bagus☺️ yuk bisa dicoba bund..❤️

Bolu Caramel (Sarang Semut)

Bolu Caramel (Sarang Semut)

Udah lama ngak makan bolu caramel,jalan2 ke cookpad community bali,ada resep bolu caramel #Rekreasi_Bali ,langsung eksekusi, Alhamdulillah enak dan bersarang.😊👏😘 Sc: @Erlyn_DapurMomsKI #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Dadar Gulung Motif Tanpa Telur

Dadar Gulung Motif Tanpa Telur

Dadar gulung satu ini insyaAllah anti bocor. Entah kenapa kalo buat dargul unti gula merah slalu saja dargulnya berair, alhasil penampilannya jadi belepotan, padahal masak untinya sdh lama dan tanak menurut saya. Nah coba coba buat dargul dengan unti gula pasir, Alhamdulillah hasilnya mulus dan layak utk dibagi ke Jiran tetangga 🤭🙂 #IdeMasakku #MariMasak #MasakItuIndahDanIbadah

55 bh
Dadar gulung isi sayuran

Dadar gulung isi sayuran

Meski kurang fit mesti tetap semangat. Bismillah, semoga bisa lebih baik. #Babako_Kapalembang #CopkpadCommunity_Sumbar #PekanPosbar #SerbaWrap #PejuangGoldenBatikApron

15 pcs
30 menit
Kue Talam

Kue Talam

Jajanan pasar satu ini rasanya selalu ngangenin 🤍

8 orang
25 menit
Kue Moho pao

Kue Moho pao

Ceritanya MALEM² LAPER, gak ada bahan² buat di bikin, akhirnya nemu nten di kulkas, ydh bikin MOHO PAO aja

gimana lapernya
20 menitan lah
Engkak / Lapis Ketan

Engkak / Lapis Ketan

Ini kue jadoelnya wong kito, yang bikinnya butuh kesabaran banget. Rasanya manis gurih, legit.. agak mirip wingko babat tapi versi mevvah, karena bahannya mayaaan euyy.. 😁😂 Resepnya mba Laily Agustien dengan penyesuaian *Postingan ke 200 (19.02.2022), tepat setelah 5 bulan gabung di Cookpad (19.09.2021) 🥰 #KreasiCoDe_Wongkito #Rekreasi_Palembang #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron

1 loyang
2.5 jam ++
Curry Puff / Karipap / Pastel Singapur

Curry Puff / Karipap / Pastel Singapur

Ahad, 02/01/2022 Alhamdulillah bisa lagi ikutan Pot Berbisiknya Kombes, Setelah sekian Purnama Vacum. Semoga setiap waktu bisa selalu Posting🤲 Source: Mba Dina @UmmuKhal_2509765 #PotBerbisik_KARIPAP #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_Id #HannaHani_Cookies

60 Menit
Onde onde

Onde onde

Ceritanya pak su lg ultah nih, jd onde2nya mau djadiin onde2 tower gtu, tp onde2nya kurang jd towernya kurang tinggi 😄🤪, tp gpp kok surprise nya sukses 👏 Onde2nya enk bgt lembut pas dingin tp tetep kokoh bulat 👍😉

Lumpur surga ala bunda AzmaR

Lumpur surga ala bunda AzmaR

Awalnya lg arisan keluarga bibi bikin ini anakku ketagihan jd lah aku bikin ternyata enakk😊😊 Skali bikin aku dpt 13 cup lho...

4 org
-+30 menit
Sagon Bakar

Sagon Bakar

30.03.22 Bismillah... #GoDa_Paders terakhir minggu ini. Bonus minggu ke5 ceunah adminsay #GoDaBonus_LoveLive . Temanya shape of love 😍😍 Lgs kepikiran bikin kuker, sklian mumpung mau lebaran buat ngisi toples 🤭 Resepnya sendiri udah lama dicookmark, br dibuat pas event ini. Krn gak punya resep yg bentuknya lopeh² didraft 😄 Source : @IsnawatiSukendar #PejuangGoldenBatikApron #Minggu9_GBAMamaUpay #GoDaPaders_2022 #CookpadIndonesia #KomunitasPaders #CookpadCommunity_Bekasi #ResepMamaUpay ^^ Happy Baking 😊 ^^

880g
60menit
Bika Ambon mini mantul

Bika Ambon mini mantul

Kepengen Bika Ambon dari Medan

3-4 orang
2 jam