Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening yang Menggugah Selera

Dipos pada June 7, 2016

Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening memakai 21 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Setiap kali saya 'nodong' usulan menu ke pak suami dan anak wedok, seringkali mereka request soto atau sup, katanya seger. Yowes, emak tinggal ngabsenin aneka soto & sup nusantara. Minggu kemarin soto bandung, lanjut soto madura, minggu berikutnya soto banjar, habis itu sup ayam Pak Min, lanjut lagi soto seger Boyolali, dan seterusnya 🤣. Semua resepnya sudah saya share di sini ya, nanti saya lampirkan beberapa 😊. Nah, kali ini giliran sup janda versi daging sapi yang saya sajikan. Memang bener sih ya kalau menyantap aneka sup dan soto itu rasanya seger di kerongkongan, trus kemepyar. Ada yang keluarganya ngefans berat dengan sup dan soto seperti keluarga saya? #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bogor

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening:

  1. 500 gram daging sapi, potong-potong
  2. 1 liter air (sesuaikan kebutuhan)
  3. Daun bawang seledri
  4. 4 butir bawang merah, iris tipis
  5. Bumbu halus
  6. 5 siung bawang putih
  7. 1/2 sdt lada
  8. Bumbu aromatik
  9. 1 batang kayu manis
  10. 1 buah pekak
  11. 2 buah cengkeh
  12. Bumbu lain
  13. 1,5 sdt garam
  14. 1/2 sdt gula pasir
  15. 1/2 sdt kaldu jamur
  16. Seujung sendok teh pala bubuk
  17. Isian (sayur)
  18. 3 buah wortel, potong-potong
  19. 1 buah kentang ukuran besar, potong-potong
  20. 1 batang daun bawang, potong-potong
  21. secukupnya Cabai rawit

Langkah-langkah untuk membuat Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening

1
Didihkan air, masukkan potongan daging, aduk sebentar sekitar 2 menit supaya kotoran luruh. Buang air rebusan, ganti dengan air baru, rebus daging bersama daun bawang seledri sampai empuk (bisa pakai panci presto). Hasilnya nanti kuah akan bening
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 1
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 1
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 1
2
Tumis bawang merah sampai berubah warna, masukkan bumbu halus dan bumbu aromatik, teruskan menumis sampai harum
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 2
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 2
3
Masukkan bumbu yang sudah ditumis ke dalam rebusan daging, didihkan kembali. Masukkan wortel dan kentang, bubuhkan garam, gula, kaldu jamur, dan sedikit pala. Aduk rata
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 3
4
Menjelang diangkat, masukkan cabai hijau dan daun bawang. Cabai hijau boleh dimemarkan atau dibiarkan utuh. Koreksi rasa, angkat, sajikan
Sup Janda (Versi Daging Sapi) + Tips Kuah Bening - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Krengsengan Daging Petis

Krengsengan Daging Petis

Menu khas Surabaya

5 orang
1 jam
Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

resepnya sudah saya modifikasi sedikit ya.. tapi rasa tetep endul..

Enoki selimut daging slice

Enoki selimut daging slice

Buat variasi masakan dengan daging slice.

4 orang
Sate Daging Sapi Goreng

Sate Daging Sapi Goreng

Pengen masak sate tapi gak ada tusukan dan juga malas kalo dibakar jadi berasap banget. Jadi iseng-iseng buat sate tapi digoreng. Baru pertama kali buat... eeeee enak juga lho moms. Ayo di recook 😊

Semur daging dan tahu

Semur daging dan tahu

#PejuangGoldenBatikApron

6 porsi
1 jam
327. Macaroni schotel Daging Cincang

327. Macaroni schotel Daging Cincang

#Rekreasi_Bandung #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia Source puji winarni dengan modifikasi

1 loyang
60 menit
Daging kuah saus tiram

Daging kuah saus tiram

Harusnya dan biasanya tanpa air masaknya, karena keluarga aku sukanya masakan yang berkuah selalu, jadilah ini DAGING KUAH SAUS TIRAM 🥰

2 - 4 Porsi
Sop rempah daging sapi

Sop rempah daging sapi

Assalamualaikum semuanya. Sehat selalu ya buat kita. Memasuki Minggu ke 8 #PejuangGoldenBatikApron kalian bikin menu apa nih? Kalau aku mau bikin yang berkuah-kuah nih. Yuk yuk yuk intip. #jhefood #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #Minggu_8

2 Porsi
1 Jam
Tongseng Daging Sapi ala resto

Tongseng Daging Sapi ala resto

Ini kesukaan aku.. klo beli dicafe tu kurang puas aja makannya.. eksekusi sendiri lebih nampol rasanya dan puas sekaliiii…. 🥰

4 orang
60 menitan
Soto Seger Daging Sapi khas Boyolali

Soto Seger Daging Sapi khas Boyolali

Setiap ke jawa tengah gak pernah lupa cari soto seger favorit pak suami ini.. Akhirnya nyoba bikin sendiri pake tambahan telur rebus & soun..

Serundeng Daging / Dendeng Ragi

Serundeng Daging / Dendeng Ragi

Sudah lama banget pengen bikin masakan ini. Pertama kali nyoba saat KKN jaman kuliah dulu, ada teman 1 kelompok KKN yang di kirimin mamanya serundeng daging ini. Sejak saat itu jadi suka sama makanan yang satu ini. Setelah 10 tahun, baru saya mencoba memasak sendiri serundeng daging ini. Alhamdulillah, rasanya mirip seperti yang saya makan 10 tahun lalu 😁

Daging Jamur Shitake Teriyaki

Daging Jamur Shitake Teriyaki

Kebetulan ada stok daging slice dan jamur di kulkas, dibuatlah mereka menjadi 1 masakan.. Masakan mudah, nikmat..

4 porsi
30 menit
Serundeng daging

Serundeng daging

Bikin serundeng buat cadangan jika tidak ada lauk saat makan,,,, Makan pake serundeng dg nasi anget2 tambah telur ceplok sdh enaknya gk karuan ( itu bagi saya,,,,🤣🤣🤣) Bisa ngirit belanja nich,,,,🤪🤪🤪

Tumis Daging Sayur Lada Hitam

Tumis Daging Sayur Lada Hitam

Beberapa tahun terakhir mengurangi makanan berkarbo dan banyakin makan sayur biar kenyang lebih lama, efektif banget buat menunjang program diet. Jadi terkadang masak sayur yang ada di kulkas, tinggal cemplung2 tau2 mateng aja 😁 Kali ini bikin tumis sayur yang kebetulan masih ada stok sedikit daging sapi jadi bisa buat campurn, bund.. Untuk daging sapi bisa diganti daging ayam, udang, fillet ikan dll ya bund.. Selamat mencoba 💕 #PejuangGoldenBatikApron

3 orang
30 menit
Semur Bola Daging Mpasi

Semur Bola Daging Mpasi

Insya Allah bola dagingnya empuk krn sudah uji coba ke Aruna, dan suka😘 sebenarnya bisa dgn di oven tetapi hasilnya lebih keras. Happy Cooking ✅cek variasi menu mpasi, highlight IG : @laraaas

2 porsi
1 jam