Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Bubur Ayam Kuah Manis yang Enak Banget

Dipos pada December 5, 2018

Bubur Ayam Kuah Manis

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Bubur Ayam Kuah Manis yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Bubur Ayam Kuah Manis yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Bubur Ayam Kuah Manis, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Bubur Ayam Kuah Manis bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Bubur Ayam Kuah Manis sekitar 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Ayam Kuah Manis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Ayam Kuah Manis memakai 21 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sumber : @ucimandasari Bulan ini arisan cooksnap Cocompal adalah resep2 miliknya mba @ucimandasari. Buka2 resep yg ada tertarik dg resep Bubur ayam nya, yg pake kuah warna kecap, seperti Bubur ayam terkenal di Palembang di jl. Merdeka, yg suka di beli sama suami dan anak2. Berharap semoga resep ini pas dg lidah suami dan anak2, biar mengurangi jajan. Alhamdulillah suami dan anak2 suka, dan ga perlu jajan lagi, krn masakan sendiri udh pasti bersih. Trims @ucimandasari atas resepnya. Oh ya disini saya modif dg menambah kecap asin dan kecap manis lbh banyak dibandingkan resep asli. Resep asli : https://cookpad.com/id/resep/15496832-bubur-ayam-legit-manis?invite_token=dQCLYoadsfXsHy5K2MsGa7pk&shared_at=1633959887 #ArisanCooksnapWongkito_Ucimandasari #CookpadCommunity_Palembang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Ayam Kuah Manis:

  1. Bahan Bubur :
  2. 350 gr nasi putih
  3. 1,2 ltr air (tekstur bubur halus)
  4. 3 lbr daun pandan
  5. secukupnya garam
  6. Bahan kuah:
  7. 2 potong ayam (boleh lebih)
  8. 5 bh bawang merah
  9. 2 siung bawang putih
  10. 1 sdt ketumbar
  11. 1 ruas kunyit
  12. 1 ruas kecil jahe
  13. 1/4 sdt lada bubuk
  14. 1 sdm gula pasir
  15. 4 sdm kecap manis
  16. 2 sdm kecap asin
  17. 3 bh cengkeh (dpt di skip)
  18. secukupnya garam dan kaldu bubuk
  19. 800 ml air
  20. Bahan pelengkap:
  21. Telor rebus, bawang goreng, emping, daun sop (seledri) potong2

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Ayam Kuah Manis

1
Saya pakai nasi semalam yg masih bagus. Masukkan ke dalam panci tambahkan air, garam, daun salam. Masak sambil di aduk sampai nasi hancur dan meletup2. Air dapat dikurangi jika lbh suka tekstur bubur yg msh berbentuk nasi. Kalau saya lbh senang yg teksturnya halus.
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 1
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 1
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 1
2
Kuah : Masak air dalam panci, sementara itu haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, jahe, ketumbar, kemudian tumis hg harum lalu tambahkan cengkeh. Matikan kompor.
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 2
3
Masukkan ke dlm panci air mendidih, tumisan tadi dan ayam, tambahkan garam, lada bubuk, kaldu bubuk, gula, kecap asin dan manis. Masak hingga ayam matang dan mendidih, koreksi rasa. Angkat ayam lalu di goreng, dan di suwir2.
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 3
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 3
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 3
4
Sajikan bubur dg di siram kuah dan suwiran ayam beserta bahan pelengkap.
Bubur Ayam Kuah Manis - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

MPASI bubur nasi lemak pisang (9mths)

MPASI bubur nasi lemak pisang (9mths)

Baby saya sangat suka olahan pisang, jadi makan utama sering nya pakai pisang... alhamdulillah gak sampai 5menit sdh habis. Rasanya manis aroma pisang& kelapa

1 orang
3 menit
Bubur kacang hijau susu #menu ramadhan

Bubur kacang hijau susu #menu ramadhan

Karena puasa awalnya jadi gak tahu rasanya. Tapi pas adzan. Yang pertama saya cicipi bubur ini. Ternyata.. di luar dugaan. Rasanya tasty.. bangetzzz...

Bubur kacang hijau campur

Bubur kacang hijau campur

Cek kulkas dan menemukan sisa Nagasari yg jd snacknya si abang swami kmrn sore. Yg sy khawatirkan, si nagasari bakalan jadi nagasari 1000 thn πŸ˜… Maka saya harus bertindak. Dgn kekuatan magicom andalan.. Saya akan bikin bubur kacang ijo campur2... 😊

Bubur Sop Ayam Mpasi 8 M+

Bubur Sop Ayam Mpasi 8 M+

Bisa buat mpasi 6, 7 M. Tinggal di blender/saring sesuaikan tekstur.

(MPASI 6 Bulan+) Bubur Hati Sapi Bayam

(MPASI 6 Bulan+) Bubur Hati Sapi Bayam

Menu ini juga resep BB Booster yang sudah ke bukti di anak ku. Karena aku working mom jadi perlu banget ngestok MPASI nya mas Al nih bun. Porsi yang kubuat untuk sekali makan mas al 30 mL ya atau setara 2 sdm. Selamat mencoba ya ibu ibu pejuang BB Booster :) Jangan lupa info ya di recook supaya aku tau apakah ibu ibu juga berhasil dengan menu ini :)

4 porsi
45 menit
Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Dulu awal-awal main Cookpad pernah recook resep kacang ijo. Sekarang pengen coba kacang ijo versi kentalnya 🀩 Ini dikentalkannya pake tepung tapioka. Tapioka dilarutin dulu pake air ya. Larutin pake air sampai benar-benar larut dan encer, baru tuang. Waktu aku bikin ini, air pelarutnya kurang banyak, jadi ada gumpalan tapiokanya deh πŸ˜… Source: YT Reni Suharjo

Bubur lemu dari nasi

Bubur lemu dari nasi

Hai bun, klo punya nadi sisa, jngan buru buru d buang ya, d buat bubur aj,enak kok, bsa buat sarapan

Bubur Kacang Ijo Presto Vanillin Parut Kelapa by Elsa

Bubur Kacang Ijo Presto Vanillin Parut Kelapa by Elsa

Bubur kacang ijo ini cocok disajikan pagi hari bersama Keluarga besar, rasanya Manis dan enak, bisa simpan di kulkas atau dibuat Ice juga πŸ’• selamat malam mencoba 😘

5 orang
45 Menit
Bubur moreng

Bubur moreng

3 orang
30 menit
MPASI 6+ Bubur Ayam Berlabuh

MPASI 6+ Bubur Ayam Berlabuh

Bubur Ayam Berlabuh 🀭 gatau mom berlabuh dimana πŸ˜… Resepku kali ini ga ada prona sejujurnya Karna anakku alergi kacang2an Tapi kalo kalian mau tambahkan prona boleh juga ya .. Selamat mencoba ❀️

2 porsi
45 Menit
Mpasi 6 bulan pertama | Bubur Dori Brokoli dijamin lahap mom

Mpasi 6 bulan pertama | Bubur Dori Brokoli dijamin lahap mom

Assalamualaikum... Ini adalah resep mpasi 6 bulan pertama untuk sikecil yang baru mulai makan ya Mom. Resep ini adalah resep 4 bintang untuk menu lengkap sesuai dengan yang di anjurkan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia ya. Dari bahan - bahannya juga saya pakai yang ada di kulkas aja kok. Resep Mpasi kali ini saya mau bikin dari ikan Dori yang saya beli di Supermarket kemarin. Sekali bikin bisa untuk 4x makan ya.. untuk tekstur kental dan kasarnya di sesuaikan aja ya mom... lebihnya bisa disimpan di freezer . Kalau mau dimakan tibggal di hangatkan saja. Menu MPASI ini juga bisa menambah berat badan si keci, lho... Insya Allah dijamin enak, si kecil lahap makannya, dan anti GTM juga... Tutorial videonya jg ada di Youtube ya mom, berikut linknya : https://youtu.be/OOR6wPZs5_E Jangan lupa share kalau sudah recook ya . –––------------------------------------------------------------ --------------------------------------------------------------- Semoga resep kali ini bermanfaan untuk Moms semua ya, selamat mencoba ! Wassalamualaikum... #resepmpasi6bulanpertama #resepmpasi #resepmasakan #antigtm #mpasibaby #menumpasi6bulanpertama #mpasi Selamat mencoba, Mom... semoga bermanfaat

4 porsi
1 jam
Bubur Sederhana Enak

Bubur Sederhana Enak

Uppss gawat.. Si kecil tiba² demam tengah malem, setelah diberi penanganan pertama, demamnya turun tandanya keluar keringat banyak. Biasanya si kecil mulai haus dan lapar (karena cairan dalam tubuh keluar dari keringat dan organ tubuh didalam bekerja maksimal untuk menetralkan suhu tubuh yg upnormal). Dan biasanya kl anakku minta makan dan minta dibuatkan bubur. Makannya aku biasa nyetock bubur instan. Tapi pas malem itu stock bubur instannya kehabisan. Duhh mau beli udah pada tutup. Jadi yahhh inisiatif aja bikin bubur dengan bumbu ala kadarnya. Ehh ternyata malah jadi menu andalan utk si kecil dikala sakit. Oke.. Yuk moms intip resepnya, inshaa Allah mudah buatnya dan semoga anak² suka yahh 😊

2 orang
30 - 60 menit
Bubur kacang hijau tanpa santan

Bubur kacang hijau tanpa santan

Source: bunda naray

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Lagi winter kaya gini apalagi diiringi rainshower pastinya pengen yang anget2 sedep πŸŒ§β„β„ Dulu kalo di rumah paling sering bikin ini, apalagi paksu tersayang udah jadi makanan favorit banget pokonya. Anak-anak juga sukkaaaa 🍡❀

Bubur Ayam Khas Samarinda

Bubur Ayam Khas Samarinda

Source : @Mamaraffiyya Saat tinggal di Balikpapan, sering banget weekend ya ke Samarinda. Dan saat sarapan sebagai pecinta bubur ayam, pastinyaa selalu nyobain sarapan bubur dimana-mana. Nah suatu ketika ketemu lah warung yang jual bubur ayam eh tapi ada embel-embel dibelakangnyaa khas Samarinda. Penasaran doong.. kayak mana siih bubur Samarinda ini. Dan ternyata .. kuahnyaa bening segar ada tambahan tomat dan rasa kecut jeruk nyaa.. duuh enaak ini ternyataa… seperti maem Soto tetapi ini pake bubur. Akuu sukaa. Rasanyaa unik. Semoga berkenan yaa mbk @alaBunna setoran semarak ku ini.. Terimakasih mbak @Mamaraffiyya inspirasi resepnyaa mengobati rasa kangenku akan Kaltim. #BekoanUrangKaltim #Semarak_BekoanUrangKaltim #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang #KhasKalimantanTimur

3 orang
1 jam 45 menit
Bubur Pink Masha (2 bahan)

Bubur Pink Masha (2 bahan)

Ikut ikutan bikin makanan yang lagi viral pake resep yang paling mudah

1 orang
5 menit
Bubur Ayam Khas Samarinda Lembut dan Segar

Bubur Ayam Khas Samarinda Lembut dan Segar

Terinspirasi dari resep mbak @Bunda_Nafisha bubur ayam Samarinda yang lembut gurih dan segar ini, Pengalaman mencicipi serta menikmati tekstur yang lembut, sekaligus krispi serta rasa gurih dan segar dari semangkuk bubur ayam. Yuk cobain masak bubur ayamnya... Source @Bunda_Nafisha https://cookpad.com/id/resep/15457786-bubur-ayam-samarinda?ref=you_tab_saved #Timlo_SeptemberCeria #WongSoloMasak #MasakItuSaya #cookpadcommunity_solo #PatunganResep #KampungIdaman #BerbagiBahagia #PPKMBarengCookpad #Cookpad #CookpadIndonesia #BuburAyam #BuburAyamSamarinda #BuburNusantara #MasakAntiRibet #resep_RhymerwidKitchen

6-8 mangkuk
1 jam