Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Zucchini Boat Daging Sapi yang Menggugah Selera

Dipos pada June 28, 2016

Zucchini Boat Daging Sapi

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Zucchini Boat Daging Sapi yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Zucchini Boat Daging Sapi yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Zucchini Boat Daging Sapi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Zucchini Boat Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Zucchini Boat Daging Sapi kira-kira 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Zucchini Boat Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Zucchini Boat Daging Sapi memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#olahandagingkurban yang ini agak kurang umum ya 😁. Rasanya enak sekali karena dalamnya ditumis dulu sebelum lalu masuk oven. Saya suka teksturnya setelah dipanggang, bagian dalam empuk dan luar ttp agak renyah. Kami menikmati ini untuk sarapan berat. #PosbarIDAMAN

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Zucchini Boat Daging Sapi:

  1. 2 buah zucchini
  2. 100 gram daging sapi dicincang halus (saya pakai pisau saja). Alternatif: daging giling
  3. 80 gram keju mozzarela
  4. 5 siung bawang putih, cacah halus
  5. 2 buah tomat ukuran besar, potong kecil2
  6. 1/2 sdt ketumbar tumbuk
  7. 1/2 sdt bubuk merica halus
  8. 1/4 sdt bubuk cabe (opsional)
  9. 3 sdm minyak wijen
  10. 2 sdm kecap asin
  11. 1 sdt kaldu jamur
  12. Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Zucchini Boat Daging Sapi

1
Belah 2 memanjang zucchini, kerok isinya, susun kulitnya di loyang. Hati-hati dalam mengeluarkan isinya, jangan sampai merobek kulit.
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 1
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 1
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 1
2
Tumis bawang putih, ketumbar, merica sampai harum. Masukkan daging dan tumis sampai berubah warna, baru masukkan tomat dan daging zucchini. Tekan2 tomat hingga keluar air. Masak dengan api sedang sambil terus diaduk. Catatan: air yang keluar dari tomat dan zucchini cukup banyak, tidak apa2.
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 2
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 2
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 2
3
Masukkan bubuk cabai, minyak wijen, kecap asin, dan kaldu jamur. Aduk hingga merata. Besarkan api dan masak sambil seskali diaduk hingga air berkurang cukup banyak. Jangan lupa cicipi dan koreksi rasa. Matikan api ketika air sudah nyaris habis.
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 3
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 3
4
Panaskan oven. Masukkan tumisan daging ke dalam kulit zucchini sedikit saja, lalu taburi dengan setengah keju. Lalu tambahi dengan tumisan daging lagi, dan terakhir tutup dengan sisa keju mozzarela. Panggang dgn api sedang dalam oven hingga kematangan sesuai selera. Saya cuma panggang 12 menit supaya zucchini sudah cukup empuk tapi masih bisa dipegang saat makan (seperti makan hotdog). Keluarkan dan sajikan bersama saus piliham (sambal botol/mayonaise).
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 4
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 4
Zucchini Boat Daging Sapi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Semur Bola Daging

Semur Bola Daging

. Menu favorit anak2 dirumah ini ❀ . . . #CookpadCommunity_Surabaya

Gulai daging sapi

Gulai daging sapi

Lama ga gebul di dapur nih 😁 kali ini aku bikin gulai daging sapi , semoga resep dari aku bisa menjadi ide masak an ibu ibu yg lain nya , dan cara masak ny cukup simple jadi bagi yg suka simple , aman dan terjaga sama resep ini , selamat me recook 😊

4 orang
1jam
Bistik daging giling

Bistik daging giling

Pingin aja bikin bistik liat dr baca2 resep

4 orang
30 mnt
Mpasi 6m+ Bubur daging telur

Mpasi 6m+ Bubur daging telur

Menu kali ini simple banget, dan aku coba double prohe

untuk 3 porsi
Roti Yudane Daging Sapi

Roti Yudane Daging Sapi

Untuk bahan rotinya, lihat resep Roti Sobek Yudane yg sudah sy bikin ya. Kali ini saya mau kasih roti sobeknya dengan isian daging sapi. Mantapp banget deh

Mercon Daging

Mercon Daging

musim kurban dapat kiriman daging sapi tipe2 rawisan gitu. untuk makan siang cocok nya dimasak yang pedas2 dipadukan dengan sayur Asem.

Semur Tahu Tempe Bola daging

Semur Tahu Tempe Bola daging

Punya daging sapi cincang dan bingung mau di masak apa. Buka app cookpad cari inspirasi ternyata bisa dibuat bola daging. Cuss dibuat bola daging di masak semur buat lauk nasi uduk. Hehe

Sate goreng daging kambing

Sate goreng daging kambing

Alhamdulillah dapat kiriman daging qurban lumayan banyak, dagingnya kambing jadi saya blansir semuanya kemudian tiriskan dan buang airnya, baru kemudian dagingnya saya cuci sampai bersih kemudian di potong2. Saya presto Β±20 menit. Pisahkan bagian daging dg daging dan tulang dg tulang masukkan ke dalam plastik simpan di freezer, bgtu juga dengan kaldunya jadi ketika akan di masak sudah tidak repot dan mempersingkat waktu bunda. Tiba saatnya untuk Ngolah daging qurban yang simpel aja, tapi ttp enak... Masaknya ckup 10 menit karena dagingnya sudah di presto dulu sebelumnya jadi sudah empuk. #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN

4 orang
10 menit
Soto Daging

Soto Daging

6 Porsi
60 menit
Daging cincang buat lalapan (biasa dimakan dengan sayur mentah) ala Thai

Daging cincang buat lalapan (biasa dimakan dengan sayur mentah) ala Thai

Ternyata lalapan juga bisa dimakan dengan daging yng dimasak dengan rasa yg kuat, dimakan dengan sayur mentah sperti selada dan gubis 😍

Cilok Daging Sapi isi Keju

Cilok Daging Sapi isi Keju

Ceritanya ini perdana arisan cooksnap group 3C dan bulan ini yang dapat bumil Carolina kit berbondongΒ² donk cooksnap resep dia bair hatinya seneng kan orang hamil kudu bahagia trs biar sehat bayi nya dan lancar persalinannya..bumil do'a terbaik ya buat km sekeluarga yang jauh di mata tp in sya Allah dekat di do'a ak cooksnap cilok mu enak ternyata untung tadi bikin banyak..ini takaran tak sesuaiin kebutuhan ya dan ak modiv pakai isian keju kesukaan anakΒ²..makasih ya resep dan inspirasinya.. Source : Carolina #ArisanCooksnap3C_Carolina #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #imaimey #imaimeycilokdagingsapi #Olahandagingsapiimaimey #Olahantepungtapiokaimaimey

Nasi Tim Daging Keju

Nasi Tim Daging Keju

ini masaknya udah lama tp baru upload hheee. masak ini gegara daging qurban masih nyisa waktu itu trus males yg ribet2 (as always) jd yaudaaah bikin ini ajaaa!

Sate daging

Sate daging

Favorit nya sejuta umat di saat perayaan Iedul Adha...seru banget karena yang nyate anak anak .. begitu mateng langsung di comotin..so sate yang untuk foto ala kadarnya begini hehehe ...foto nya juga malam dengan cahaya lampu seadanya,so let's check this out.. #KampungIDAMAN #CookpadCommunity_yogyakarta #KOPIJOS #SelaluIstimewa #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN

Sop Sayuran dan Daging Sapi (Penuh Kenangan)

Sop Sayuran dan Daging Sapi (Penuh Kenangan)

Yuhuuuw... Memeriahkan pekan posting bareng atau #posbar Mbois dengan tema kreasi olahan sayur atau buah, aku buat sesuatu yang simple tapi selalu jadi favorit semuanya. Yaitu sayur sop 😍... Sayur yang kesannya "B" aja alias biasa aja ini, sebenarnya punya arti yang begitu dalam buat aku. Dulu banget, pas masih kecil, aku paling suka makan sop yang ada tetelan dagingnya kecil-kecil, atau sop ceker ayam, makannya didulang atau disuapin sama ibu pake tempe goreng juga. Pas pulang sekolah, ibu bilang. "Ndang ganti baju, ibu masak sop, ndang tak dulang." 😭😭 Nulis ini sambil mewek, ingat ibu... Sekarang kami pisah kota, dan setiap pulang ke Sidoarjo, ibu selalu tanya, "mau dimasakin apa?" Aku bilang, "Sayur sop, tempe goreng dan sambel kecap." Sehat selalu, Ibu. Masakan Ibu paling enak, bahkan aku sendiri belum bisa buat masakan seenak masakan Ibu. Duh, kenapa jadi melow? 😭😭 Kalau Bunda, punya cerita menarik kah dibalik sayur sop atau sayur lainnya? πŸ₯Ί Ssst... Sayang banget nggak bisa ikutan buat sop matahari, jadinya setor sop biasa... πŸ₯ΊπŸ˜ #Mbois_veggies&fruits #Mbois_veggies #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_CookSnap #CookSnap #CookpadCommunity_Surabaya

MPASI 7m - Kentang Kukus Daging Cincang

MPASI 7m - Kentang Kukus Daging Cincang

Nutrisi utama: Protein Mengabadikan resep MPASI Daffa 2016 (anak pertama) di cookpad karena IG nya sudah di non aktifkan. Hehe.

1Γ— makan
Daging Bumbu Bali πŸ₯©

Daging Bumbu Bali πŸ₯©

2 orang
30 menit
Semur daging kepala sapi

Semur daging kepala sapi

Ini menu terakhir utk makan bersama di idul adha yg aku bikin krena pling lama ngerebus nya...pdhl ada panci presto tpi ada sedikit trauma sama panci presto yg prnh meledak drmh mama wktu aku msih smpπŸ€ͺ apalgi aku bikinnya ga ada yg temenin mlm2 semua dah pd pules jd amannya pake panci biasa meskipun jdi empuknya lama. Klo.pun di resep aku ada yg daging direbus pake presto itu yg jelas bkn aku psti ada yg bantuin 🀭 Dapet Resep nya ini dr mba @amelisiska πŸ€—πŸ™bedanya aku ga pke kentang sprti resep aslinya πŸ™ ishhh endulllss surendoollll lohhhh πŸ€€πŸ˜πŸ™ #CookpadCommunity_Bogor