Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Semur Daging Sengkel yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada July 20, 2016

Semur Daging Sengkel

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Semur Daging Sengkel yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Semur Daging Sengkel yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Semur Daging Sengkel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Semur Daging Sengkel sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Untuk diperhatikan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Semur Daging Sengkel diperkirakan sekitar Β±1jam 30menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Daging Sengkel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Daging Sengkel memakai 17 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Beli daging sengkel di mamang sayur. Tadi nya mau bikin rendang. Tapi anak-anak pasti gak bisa makan. Yaudah di bikin semur. Stok biji pala sama kayu manis kebetulan abis. Jadi kayu manis skip. Alhamdulillah punya tetangga baik banget punya stok biji pala nya 😘 cus eksekusinya Bun..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Daging Sengkel:

  1. 500 gr daging sapi sengkel
  2. 4 siung bawang merah
  3. 2 siung bawang putih
  4. 1 ruas jahe
  5. secukupnya Pala
  6. 1 ruas lengkuas(geprek)
  7. 1 batang sereh(geprek)
  8. 4 lembar daun salam
  9. 1 sdt ketumbar bubuk
  10. 1 sdt lada bubuk
  11. 100 ml kecap manis/sesuai selera
  12. secukupnya Gula merah
  13. 1 sdm Minyak wijen
  14. secukupnya Garam
  15. secukupnya Masako sapi
  16. Air
  17. Minyak sayur

Langkah-langkah untuk membuat Semur Daging Sengkel

1
Cuci daging dengan air mengalir
2
Didihkan air, rebus daging 30 menit
3
Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, dan pala
4
Panaskan minyak sayur di wajan lain, tumis bumbu yg telah di haluskan, masukan lengkuas, sereh, dan daun salam
5
Setelah bumbu matang masukan ke dalam rebusan daging
6
Tambahkan kecap, gula merah, garam, penyedap, lada bubuk, ketumbar bubuk, dan minyak wijen
7
Masak dan aduk hingga matang
Semur Daging Sengkel - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Rendang Daging Sapi

Resep Rendang Daging Sapi

Makanan ini mengandung banyak lemak, hati2 yang punya riwayat kolesterol tinggi. Makin banyak santan yanh dipakai makin enak. Cocok dimakan dengan nasi hangat, lontong sayur. Video lengkap di channel youtube "dr. Apriyani Tan" https://youtu.be/M77Rz1iLQeA

14 orang
3 jam
Curry Kambing dan Kentang

Curry Kambing dan Kentang

Source : Michael Turnip Lebaran sebentar lagii.. 😁 kali aja resep kari ini bisa jadi inspirasi dalam menu lebaran nanti, kare atau kari adalah salah satu makanan populer di indonesia dan negara lainnya. Rasanya yang khas, lezat dan pekat dengan rempah-rempah. Kali ini aq coba recook dari resepnya Chef Michael Turnip.. dapat tambahan ilmu dari beliau dalam cara merebus dagingnya terlebih dahulu dengan daun salam, alhamdulillah daging kambingnya ga bau prengus, enak rasanya.. trus saya sukanya santannya ga terlalu banyak tapi rasanya tetap ok.. tapi saya ubah sedikit beberapa caranya, saya tambahkan santannya di akhir memasak, saya juga tambahkan kentang sebagai sayur dan sedikit bubuk kari biar berasa aroma timur tengahnya.. hmm enak banget..πŸ‘ŒπŸ˜‰ terima kasih Chef Michael Turnip.. resepnya ok bangett..πŸ‘πŸ™ #KualiEmak #KampoengRamadhan #PekanPosbarSayurLebaran #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor

Tumis Buncis Daging

Tumis Buncis Daging

Bismillah Enak banget kalau sayuran campur daging, komplit nutrisinya πŸ‘Œ Source Dde Winda #cookpadcommunity_Bogor

Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan)

Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan)

Pekan Cooksnap Depok kali ini bertemakan aneka Nasi Berempah. Kebetulan sudah lama Pak Cik Su minta dibuatin Nasi Mandhi yang rupanya adalah salah satu menu favoritnya. Berhubung masih nggak pede klo racik bumbu sendiri, akhirnya coba pakai yang instan aja. Beli paketan beras basmati yang sudah ada bumbu instannya. Praktis tapi rasanya enak sekali. Alhamdulillah, anak-anak semuanya suka. Dan ujung-ujungnya malah request supaya sering-sering dibikinin nasi ini. Masaknya ngintip resep di kemasan paketan nasinya saja. Praktis, hasilnya enak. Oia, aslinya nasi mandhi ini pakai daging kambing. Berhubung susah dapetinnya, jadi pakai daging sapi saja. #PosbarIDAMAN #KreasiDepok_NasiBerempah #CookpadCommunity_Depok

Baby sawi cah daging cincang

Baby sawi cah daging cincang

Ga sengaja lihat sayur baby sawi di pasar, abangnya bilang kalau sayur ini gurih. Benar juga enak rasanya.

2 orang
Semur Bola Bola Daging

Semur Bola Bola Daging

Menu buka beberapa hari yang lalu baru buka draf ternyata masih ada sebelum lupa keluarkan dl dari draf #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #KampoengRamadan #MasakItuSaya

4-5 orang
40 menit
Telor Dadar daging ala padang

Telor Dadar daging ala padang

#telordadardagingalapadang #pejuangdapur #dapurmami

4 orang
20 menit
Tumini Nasi Kebuli Daging Sapi

Tumini Nasi Kebuli Daging Sapi

Masih yang spesial buat ulang tahunnya #kopijos yang ke-3 Selamat Ulang Tahun semoga makin solid dan semakin banyak saudara 😍 Diiringi gema takbir Hari Raya Idhul Adha, yang suasananya masih sama dengan tahun kemarin. Tak ada kemeriahan, tidak juga kumpul dengan keluarga 😭 Happy Eid Al Adha 1442 H , karena gak bisa kemanaΒ² komandan minta dibuatkan nasi kebuli. Okee ...gak ada daging kambing pakai daging sapi saja, Otentik banget rasanya full rempah πŸ‘Œ resepnya nyimak punya @xanderskitchen Untuk resep menyesuaikan bahan, saya mix susu dan santan rasanya semakin gurih ... πŸ˜‹ . . . . #KopijosSpesial_Tumini #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #KampungIdaman #MasakItuSaya #TumpengMini #NasiKebuli #Acar #Cooksnap #IdhulAdha

Daging masak pedas

Daging masak pedas

Nemu daging seuprit di freezer, langsung deh eksekusi dg bahan seadanya juga di kulkas :D

Daging burger dan tahu isi daging ekonomis

Daging burger dan tahu isi daging ekonomis

Hai kawan2, resep ini aku bikin karena aku tu suka sekali dengan burger yang asli daging sapi, kalau bolak balik beli kan mahal trs kalau lg rame ga mungkin cuma beli sendiri dong ya utk take away. Akhirnya aku cari2 resepnya nemu deh resep dari zackli green, setelah aku masak rasanya mo nangis krn hemat dapat banyak dan enak. No micin2 club.

16 porsi
30 menit
MPASI : Sop Daging Untuk Batuk Pilek

MPASI : Sop Daging Untuk Batuk Pilek

Ini sebenernya resep bikin sop sprt biasa sih, cuma ditambahin rempah aja biar enakan di hidung & tenggorokan, soalnya Raihan lg batpil jd maksud hati mau masak comfort food buat batpilnya biar makannya lebih selera & perutnya nyaman. Raihan blm terbiasa makan daging berserat kayak gini btw, jd dagingnya buat Ayah-Bunda nya, kalo Raihan sop nya dimakan pake lele goreng.

Sop kepala kambing kuah susu

Sop kepala kambing kuah susu

Punya kepala kambing motong sendiri , tapi tidak sempat dimasak . Akhirnya direbus kemudian simpan di freezer . Bertepatan Hari Ulang Tahun Bp.PakSu akhirnya dimasak SOP KEPALA KAMBING KUAH SUSU . Karena memang ingin mencoba dan request Bp. Yang ber ulang tahun untuk makan malam bersama keluarga . Sudah menjadi kebiasaan kalau ada event keluarga kita berdoa bersama keluarga cukup sederhana tapi penuh makna . Tidak salah menu ini sampai Bp. Berkomentar seperti sedang makan di Jakarta 😍 enak gurih segar terasa rempahnya dan tidak neg . Karena menggunakan kuah susu . Selama ini beberapa menu daging kambing yang sudah ada di Cookpad menggunakan kuah santan . Ini semua berkah bulan suci Ramadan 1442 H , Cookpad mengadakan RAKIT di kelas Obat herbal dari dapur sendiri , bersama apt. Dwi Kurnia Putri S.Farm. M.Si dari Herbal Expert ID . Alhamdulillah sangat berarti untuk lebih mengenal secara detail macam macam rempah maupun rimpang mpon mpon yang sangat bermanfaat untuk diaplikasikan dalam masakan , kueh maupun minuman . Sebagai ungkapan rasa #POSBARGEMBIRA sengaja disajikan menu yang luar biasa . Source : Syenni Gemilang #CookpadCommunity_Bandung #Cookpadindonesia #POSBARGEMBIRA #kemauandankemampuan

8 porsi
180 menit
Rendang daging kerbau

Rendang daging kerbau

Jadi ceritanya nenekku pengen makan daging kerbau setelah nyari2 dipasar terdekat GK ada yang jual karena berhubungan tinggal nya di kab. Batu bara Sumut karena saya tinggal disumbar minta tolong cariin dan ada.. dan sekalian minta dibuatin rendang.. ini resep rendang mertua yang orang asli Payakumbuh..

4 - 12 orang
5 jam 30 menit
Sambal Goreng Kentang Daging

Sambal Goreng Kentang Daging

Assalamualaikum.. Bismillah.. Alhamdulillah..sambal goreng ini favorit saya..πŸ₯° Alhamdulillah suami juga suka..langsung yuukk bun.. #KampoengRamadan #PekanPosbar #PekanPosbarProtein #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_id_borneo

135. Krengsengan Daging Suroboyo an

135. Krengsengan Daging Suroboyo an

Sabtu 17 April 2021 Bismillah.... Anak mantu ceritanya request Krengsengan daging, sementara emak belum pernah bikin masakan yang beginian. Inilah untungnya gabung dengan Cookpad Community, tinggal jelajah resep, ketemu dech masakan yang kita inginkanπŸ‘ Karena anak anakku tidak suka pedas, maka cabenya aku skip ya. Tapi rasanya tetap enak banget πŸ‘kata anakku . Oh iya kali ini aku masak dagingnya kurang dari 1 jam tapi dagingnya benar benar sudah empuk dan menggunakan air cuma sedikit. Terima kasih @Dapurnya Cemplux resepnya sudah jadi inspirasi . Masakan ini sekalian buat ikut meramaikan #PekanPosbar Sumber resep : Dapurnya Cemplux Dari Suroboyo #BarapiManjuhu #PakasakHanjuluHelu #PekanPosbarProtein #KampoengRamadhan #CookpadCommunity_PalangkaRaya #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo #Cookpad_id

4 - 5 orang
40 menit
Perkedel Kentang dan Daging

Perkedel Kentang dan Daging

Karna stock kentangnya lebih dari cukup, akhirnya saya putuskan jualan perkedel kentang daging dan Γ€lhamdulillah mereka cocok dan puas dengan rasanya. Pembuatannya mudah.

2-4 orang
Semur Daging Sapi Mantul

Semur Daging Sapi Mantul

Berawal dari hobi turun ke dapur, akhirnya menjadi chef dadakan disaat bulan Ramadhan. Semur daging sapi ala chef kosasih menjadi pilihan untuk buka puasa ramadhan di hari ke 17.

6 Orang
2 Jam 30 Menit
SOP daging tulang sapi

SOP daging tulang sapi

Saya seorang ibu yang mempunyai 4 orang anak.dan hobiku suka memasak karna suamiku tidak suka membeli makanan di luar dan saya juga suka mencoba hal baru apalagi tentang makanan

6 orang
1 jam 30 menit