Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan 107. Daging Sapi Tanak Hijau yang Menggugah Selera

Dipos pada July 11, 2016

107. Daging Sapi Tanak Hijau

Sore-sore begini enaknya membuat 107. Daging Sapi Tanak Hijau yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya 107. Daging Sapi Tanak Hijau yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 107. Daging Sapi Tanak Hijau, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 107. Daging Sapi Tanak Hijau sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 107. Daging Sapi Tanak Hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 107. Daging Sapi Tanak Hijau memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi ada daging di kulkas, tadinya aku mau buat rendang apa kari gitu, tapi orang rumah lagi gak pengen makanan bersantan. So, terpikirlah untuk dimasak tanak hijau. Dulu aku pernah makan tanak hijau tapi bahan utamanya bebek, nah kali ini mau coba dengan daging. Dan alhamdulillah, rasanya enak nikmat, buktinya orang rumah pada tambah-tambah makannya😁 Hidangan ini memang menggunakan cabe, tp rasanya gak terlalu pedas, karena menggunakan cabe hijau keriting dan besar. Buat yang doyan pedas, bisa tambahkan cabe rawit juga yaa. #PekanPosbarProtein #UngkepanRasaHatimu #KampoengRamadan #MeolahCaruan_Ungkepan #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 107. Daging Sapi Tanak Hijau:

  1. 1 kg Daging (saya pakai bagian kisi)
  2. 1 sdm Gula
  3. 1 sdm Garam
  4. 1/2 sdt Penyedap jamur
  5. 1 buah Tomat
  6. 500 ml air
  7. 150 ml Minyak goreng
  8. Bahan bumbu:
  9. 100 gram Cabe hijau keriting
  10. 10 buah Cabe hijau besar
  11. 10 buah Bawang merah
  12. 7 buah Bawang putih
  13. 1 cm Jahe

Langkah-langkah untuk membuat 107. Daging Sapi Tanak Hijau

1
Rebus daging sapi ±10 menit, angkat, dinginkan, lalu potong-potong daging, sisihkan;
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 1
2
Blender/ulek kasar bahan bumbu. Jika menggunakan blender, tambahkan minyak goreng pada saat proses blender (saya menggunakan blender). Panaskan wajan, lalu tumis bumbu hingga harum dan mengeluarkan minyak;
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 2
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 2
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 2
3
Masukkan daging yang telah dipotong, aduk hingga merata;
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 3
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 3
4
Tambahkan air, gula, garam, penyedap serta tomat yang telah diiris kasar, cek rasa lalu ungkep dengan menggunakan api kecil;
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 4
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 4
5
Sesekali aduk masakan, proses masak hingga air menyusut dan masakan mengeluarkan minyak;
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 5
6
Daging tanak hijau siap disantap🥰
107. Daging Sapi Tanak Hijau - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakso daging sapi simpel

Bakso daging sapi simpel

Walau penampilan sprti itu.. Rasa lumayan endul kok bundaa😁

Sate Daging Sapi

Sate Daging Sapi

Bosen dengan sate ayam saus kacang,, bisa dicoba sate daging sapi sambal kecapnya 😊 resep dari ibu,, karena ibu jago masak,, tiap mau masak apa2 tinggal tanya,, jarang searching internet 😅

Soup Daging Sederhana

Soup Daging Sederhana

#SemanggiAnekaSop #CommunityJakarta Source : @orangecooking Menu makan siang hari ini "soup daging sederhana" cooksnap by @orangecooking . Yang cara bikinnya simple , cemplung2 jadi deh.. 🥰.

Sup Daging

Sup Daging

Menu ini cocok dinikmati saat cuaca sedang dingin di musim hujan. Old fashioned soup yang selalu diminati kapan saja. 😍

5 org
1 jam
Tumis daging cincang

Tumis daging cincang

Biasanya tumisan seperti ini sedia di kulkas,bisa dipake untuk macaroni schotel,pastel tutup,risoles,kroket dll. gak perlu berlama² di dapur.jika dipakai untuk ragout bisa ditambàhkan sedikit tepung yang dicairkan lalu masak kembali hingga mengental. Daging bisa pakai sapi atau ayam,bisa dicincang atau giling #CookpadCommunity_Surabaya #Coboy

Risoles Isi Daging Asep, Telur Rebus, Mayonaise

Risoles Isi Daging Asep, Telur Rebus, Mayonaise

Untuk ultah laksi, sebagai cemilan ☺️☺️👍🙏. . .

19buah
Pindang daging khas palembang

Pindang daging khas palembang

Resep andalan kesukaan suami

2 orang
1 jam
Daging Sapi Bumbu Lapis

Daging Sapi Bumbu Lapis

Kesukaan saya..apalagi di makan sama nasi uduk ,tnp santan jg.. #minggu50 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Yogyakarta #KopiJos #SelaluIstimewa

Rawon Daging Sapi Khas Suroboyo

Rawon Daging Sapi Khas Suroboyo

Bimillah, Ini kegemaran ibu mertua yg sedang "ngungsi" (lagi ☺) ke rumah kami, alhamdulillah ala kulihal dan qodarollah karena vandemi berkepanjangan dan tingkat penularan semakin tinggi jd tdk bisa makan di rawon langganan, yo wess kita masak seru di rumah sajaaa😉 MaasyaaAllah alhamdulillah ini sudah mirip dgn rawon surabaya yg sangat pamor ituuu.. 👍komen ibu mertua.. (langsung terbang deh daku hahahah) MaasyaaAllah alhamadulillah 🙏 Source : Ummu Zhalis Jazaakillahu khairan umn resepnya🙏 #CookpadComnunity_Depok

30menit
Kalio Daging

Kalio Daging

Bismillah,Minggu 21 Maret 2021 #Cookpadcommunity_bogor Resep : Kasmira Modifikasi resep : Windri Aries Recook resep : Rara' Mommy Masih dalam edisi ngabisin stok daging.Pass banget dapet surat cinta dari mamah,,diajak jalan jalan ke daerah Sumatera Barat #ComboAnjangsana_TamboCiyek Langsung kepikir menu kalio daging.Searching di CP nemu resep nya uni kasmira dan bunda windri aries.Cuuus deh eksekusi8

Tumis Brokoli Campur Daging

Tumis Brokoli Campur Daging

Resep mudah, enak dan praktis buat menu makan sendiri maupun keluarga dirumah 😊 🎉

2-4 orang
45-60 menit
Asem-asem Daging Buncis

Asem-asem Daging Buncis

Menu pertama mengawali puasa tahun ini. Supaya hawanya seger dan semangat puasanya 😃 Tapi ini kudu dimasak sebelum tidur ya. Misal mau buat sahur, berarti dimasak malam sebelumnya, misal jam 8. Jd begitu sahur sudah siap santap.

3 orang
1 jam
Kwetiau Daging Cincang

Kwetiau Daging Cincang

Anak-anak ku semua suka kwetiaw, tapi biasa aku cuma pakai telur dan bakso, tapi kali ini aku coba resep dari mbak @Desriayu_Ecy yang menggunakan daging untuk kwetiaunya, enak terima kasih resepnya ya mbak , untuk saus sama cabe aku skip biar anak-anakku bisa makan😊🙏 #kwetiaudagingcincang #GengPejuangDapur #RememberGenkPeDa_Desriayu #CookpadCommunity_Bogor

3 orang
20 menit
Tim daging giling + telur asin

Tim daging giling + telur asin

Comfort food. Bikinnya gampang, matengnya cepet. No ribet2 😋 Daging giling bisa pake ayam bag paha / pork / sapi. Bebaas

Rendang Daging

Rendang Daging

Perdana lebaran di tempat pengabdian, dan tanpa mengurangi kesan berlebaran tetap oprek dapur donk walaupun #dirumahsaja dan cuma dimakan bertiga ❤️❤️❤️ Rendang sederhana ini bikin ayah dan anak nambah berkali kali (semacam balas dendam pasca sebulan berpuasa). Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H Mohon Maaf Lahir dan Bathin 🙏🏻

3 Orang
Pindang Daging khas Kudus

Pindang Daging khas Kudus

Assalamu alaikum wr wb.. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H Taqqaballahu Minna Wa Minkum. Semoga segala amalan ibadah kita diterima Nya...aamiin 🤲. Pindang Daging Khas Kudus ini sedapp nian...apalagi jaman dahulu masaknya pakai kayu bakar dijual di panggul berkeliling . Saat itu saya masih kecil ...harum masakan dengan kayu bakar terasa harum menyeruak. Kembali saya sajikan masakan ini tuk mengobati rasa kangen masa kecil Nasi Pindang Daging khas Kudus. Kali ini sajian istimewa tuk meramaikan GA Clover #GADimulaiDariNol #Semarak_GADimulaiDariNol dari ibu Yeni @Seruni Puspa Indah Barakallah ibu sehat bahagia bersama keluarga tercinta 💛. Semoga sajian ini bisa menginspirasi teman2 Cookpad semuanya . Kuliner Nusatara dari berbagai daerah 😍. #lihairecook12_Semarang #GADimulaiDariNol #Semarak_GADimulaiDariNol #GA_thenextlevel #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Semarang