Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) yang Anti Gagal

Dipos pada December 20, 2017

Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7)

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) memakai 24 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Stok daging dikulkas masih banyak, cuma bingung mau diapakan. Maklum, biasanya yang masak mama dan saya tukang ngabisin 🤣 sekarang posisinya berubah, saya yang masak tapi suami yang ngabisin 🤭 thanks buat resep tongseng daging sapinya mba RatihAng enaaaak 🤤 #AksiDutaRecook #DutaRecookBeraksi #PejuangGoldenApron3 #DutaRecookBalikpapan #GoldenApron3 #CookpadIndonesia #GoldenApronChallenge #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7):

  1. 500 g daging sapi
  2. 5 lembar kol
  3. 3 batang daun bawang
  4. 3 batang serai yang digeprek
  5. 5 lembar daun salam
  6. 4 lembar daun jeruk (optional)
  7. 5 sdm kecap manis
  8. 1/4 sdt lada bubuk
  9. 2 sdm garam
  10. 1/4 sdm gula pasir
  11. Penyedap rasa
  12. 3-5 sdm minyak goreng untuk menumis bumbu halus
  13. 1 biji jeruk nipis (lemon kalo punya)
  14. 1,5 liter air
  15. 2 biji tomat kecil
  16. 5-10 biji cabe rawit (optional)
  17. Bumbu halus
  18. 15 siung bawang merah
  19. 6 siung bawang putih
  20. 5 butir kemiri
  21. 1/4 sdm ketumbar
  22. 1 ruas besar jahe yang digeprek
  23. 1 sdt kunyit bubuk
  24. 2 ruas lengkuas digeprek

Langkah-langkah untuk membuat Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7)

1
Potong2 daging sesuai selera, kemudian cuci bersih dan sisihkan. Masukkan 1/2 sdm garam, lada bubuk dan irisan jeruk nipis, aduk rata lalu diamkan minimal 30 menit (kalo saya 1/2 hari) kemudian bilas hingga bersih dan sisihkan
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 1
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 1
2
Didihkan air terlebih dahulu. Setelah mendidih, masukkan serai, daun salam dan daging. Lalu tutup dan masak hingga 5 menit. Kemudian matikan api dan diamkan selama 30 menit
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 2
3
Sambil menunggu daging empuk, iris2 kol dan daun bawang, lalu haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri dan ketumbar hingga halus
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 3
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 3
4
Kemudian tumis bumbu halus beserta kunyit bubuk, jahe da lengkuas yang sudah digeprek hingga harum. Lalu masukkan garam, gula, penyedap rasa dan kecap manis. Setelah itu masukkan kedalam air rebusan tadi. Test rasa terlebih, lalu hidupkan kompor, jika kurang pas asinnya, bisa disesuaikan sendiri ya
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 4
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 4
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 4
5
Masukkan daun bawang dan kol, lalu masak selama 7 menit dengan panci tertutup. Selagi menunggu matang, iris2 dulu tomat untuk jadi taburan diatasnya nanti
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 5
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 5
6
Kemudian sajikan tongseng diatas mangkuk, dengan taburan irisan tomat dan cabe rawit diatasnya. Taraaaa, tongseng daging sapinya siap disantap 🤤
Tongseng Daging Sapi (metode 5.30.7) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang daging penuh cinta

Rendang daging penuh cinta

Ini tuh masakan aku pas idul adha kmren sih. Tapi malas banget ngepost😂 berhubung galeri penuh sama foto, yaudh deh setor masakan dlu. Gegara aku mrantau jauh dan lagi pandemi, jadi g pulang ke padang. Alhasil bikin rendang sendiri. G kalah sama masakan mama🤗

Sop Daging

Sop Daging

Bikin Kaldu daging untuk MPASI anak, eh ternyata anak nggak suka kaldu daging. Jadi deh makanan ortunya. 🤣🤣

1 panci kecil
30 menit
Rawon Daging

Rawon Daging

Hai cookpaders... Saya n suami suka sekali makan rawon, setiap ke kota Surabaya kami tidak pernah absen untuk menikmati hidangan ini. Untuk mengobati rasa kangen masakan satu ini saya mencoba membuatnya di rumah alhasil semua anggota keluarga saya mengatakan enak n anakku makannya berulang2☺☺. Saya recook dari resep mbak @Fitri Sasmaya.. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Palembang #Mami Cay

1 jam
Lelem Daging Rica

Lelem Daging Rica

Beberapa waktu lalu saya posted tumis daun lelem (sayur khas Manado) dengan daging cincang dan bumbu sederhana (bawang cabe jahe). Kali ini dengan potongan daging dan bumbu ala rica (walau daun kunyit saya skip krn gak punya), jadi lebih nyess 🙃 Dagingnya boleh pakai pork or chicken.

8 porsi
Nasi Kebuli Kambing + Acar

Nasi Kebuli Kambing + Acar

Setelah dr korea mari langsung berangkat ke Arab. Nasi yg paling pengen banget saya icipin, ternyata enak banget & anak-anak lahap makan. Siang tadi mikir mau buat apa minggu begini akhirnya inget buat eksekusi resep simple yg uenak & manteb ini. Resep asli Tyahasnah #BelanjaIdeDiPasarCookpad #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Jombang #GA_TheNextLevel #nasikebuli

Oseng daging giling simpel

Oseng daging giling simpel

masih ada stok daging giling buat mpasi anak, dimasak yg simpel aja yg penting enak 😂

3 orang
15-30 menit
Bistik daging sapi simple

Bistik daging sapi simple

Yg suka masak enak dan cepat merapat yaaa... Ini resep bistik 45 menit jadi hemat waktu rasa juara moms 😊 . . . . . . . . . . . . . . . . #PejuangGoldenApron3 #week15

5 orang
45 menit
Daging Giling Kentang

Daging Giling Kentang

Sebenernya gak begitu suka dengan masakan daging sapi tapi kalo udah dicincang-cincang dimasak pake bumbu yang kuat bisalah diterima oleh mulut dan perut. Akhirnya mencoba masak daging giling kentang. Rasanya enak banget cuma dimakan sama nasi panas aja udah cocok. Alhamdulillah semua juga pada suka. #PejuangGoldenApron2

5 porsi
1 jam
Sop Daging

Sop Daging

#pejuanggoldenapron3

5 orang
Baby Buncis Daging Cincang

Baby Buncis Daging Cincang

Manfaatkan amunisi terakhir di kulkas 😆

5-6 porsi
Bola Daging Warna Warni

Bola Daging Warna Warni

#PejuangGoldenAppron3. Biar anak tertarik makannya. Resep diambil dari tastemade. Resep asli menggunakan sake. Kalau saya yang standard aja.

Soto Daging bersantan

Soto Daging bersantan

Entahlah ini Soto betawi atau Soto santan,,, yg jls Soto Daging 😁, dah lama g makan yg bersantan, X ini Kita berkreasi dengan yg bersantan2...

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

🌺Selamat beraktifitas semua...😇 Tetap semangat ya di dapurnya buat para mommy...👩‍🍳 Kali ini saya masak tongseng kambing...🥩 Ingat2 cara masak dirumah sama Ibuk...🧕Pertama kali masak sendiri, Alhamdulillah tidak mengecewakan...😊 🌺Week 16🌺 #PejuangGoldenApron3 #Cookpad_id #Cookpadcommunity_id_borneo

5 Porsi
1Jam 30 Menit
Cah Daging Sapi Brokoli Dan Wortel

Cah Daging Sapi Brokoli Dan Wortel

Bersihin freezer yang sudah banyak bunga es nya, ternyata... Masih ada stok Daging giling. Terus... Ada brokoli dan wortel, ya sudah di masak ala Nan's Kitchen aja ini ya... #JelajahResepSayuranHijau

2 - 3 orang
45 menit
Soto daging simple sedap #mihun sup #sup daging #soto simple

Soto daging simple sedap #mihun sup #sup daging #soto simple

Source: https://www.rasa.my/resepi-soto-daging-istimewa-memang-mengancam-rasa-menu-ni/ Bumbu halus: Bisa ditumis dahulu atau langsung masuk dalam air rebusan daging & didihkan Perkedel kentang: Bawang bisa gunakan yg mentah ataupun yang sudah dalam bentuk bawang goreng putih/ merah. Sambal kicap: Blender cabe rawit bersama kecap manis atau cukup iris saja, bila hanya perlu sedikit Tauge: Bisa segar, ataupun celup salam air panas sebentar hingga layu.

2-3 orang
Pare Belut Tumis Daging

Pare Belut Tumis Daging

Panen dari kebun orangtua kemarin, untuk pertama kalinya saya lihat dan coba pare belut. Ditumis saja supaya lebih keluar rasa aslinya. Ternyata enak ya, tidak pahit. Saya suka lauk yang sudah ada sayur dan protein begini. Satu lauk saja sudah cukup untuk makan. Paling tinggal tambahkan sambal. #GA_TheNextLevel

4 orang
30 menit
Bistik Bola Daging

Bistik Bola Daging

Bistik bola daging sebagai alternatif bistik daging biasa. Dagingnya menjadi lebih lembut karena menggunakan daging giling.

4-5 orang
1 jam
Gulai kambing (bagian paha)

Gulai kambing (bagian paha)

Harum wanginya rempah rempah dipadu dg lembutnya daging kambing,salah satu masakan indonesia yg perlu kita banggakan 😍

1/2 kg
1,5 jam
17. Daging kentang brokoli tumis pedas

17. Daging kentang brokoli tumis pedas

Source : PandaMerah Sempat pesimis, eh ternyata masih sanggup melanjutkan berjuang di #PejuangGoldenApron3 Alhamdulillah badan sudah mulai enakan jadi bisa agak lama berdiri di dapur.