Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Soto banjar ala perantauan yang Lezat Sekali

Dipos pada March 18, 2022

Soto banjar ala perantauan

Hari ini saya akan berbagi resep Soto banjar ala perantauan yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Soto banjar ala perantauan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Soto banjar ala perantauan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Soto banjar ala perantauan sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Soto banjar ala perantauan biasanya untuk 6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Soto banjar ala perantauan diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto banjar ala perantauan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto banjar ala perantauan memakai 21 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya kelahiran balikpapan yang telah 8 tahun ini ikut suami ke jawa Tengah, tau kan donk kalo di sekitar jawa tengah ciri khas makanan itu manis dan g selalu pake rempah, dengan latar belakang yang besar di daerah pecinta rempah membuat saya selalu rindu segala makanan khas mulai bubur ayam samarinda, intalu bumbu habang, Coto makassar, buras kuah ebi masih banyak lah ya..... Nah suatu hari teman posting soto banjar di story nya karena lagi openning warung soto banjar, karena pandemi dan g memungkinkan saya ke jogjakarta alhasil saya berselancar dan menemukan resep milik mbak @misnariyani ini, g sama bgt sih karena saya g nemu ayam kampung, telor bebek dan ketupat jadi saya ganti sama yang ada aja .... Thax mbaaaakkk ini saya recook yaaaa

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto banjar ala perantauan:

  1. 1/2 ekor ayam
  2. 15 bawang merah
  3. 10 bawang putih
  4. 3 kemiri
  5. 1/2 sdt merica putih
  6. sesuai selera Garam/ kaldu jamur
  7. 1 sdt ketumbar bubuk
  8. 1 ruas kelingking pala
  9. 5 biji kapulaga
  10. 5 kelopak bunga sisir
  11. 1 cengkeh
  12. 1 kayu manis seukuran korek api
  13. 3 daun bawang
  14. 3 telor bebek/ ayam
  15. 1 bungkus soun
  16. Ketupat
  17. Perkedel kentang
  18. 1 sdm mentega
  19. 1 ruas kelingking jahe
  20. secukupnya Daun seledri
  21. Jeruk nipis

Langkah-langkah untuk membuat Soto banjar ala perantauan

1
Rebus ayam dan buang air rebusan pertama, kemudian rebus kembali untuk mendapatkan kaldu dari ayam kampung, karena g ada saya ganti ayam negri
2
Sambil merebus, kita haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, merica,ketumbar, pala kemudian masukkan cengkeh, kapulaga, kayu manis, bunga sisir,jahe di geprek ke dalam wajan untuk di tumis menggunakan minyak goreng dan mentega setelah itu masukkan ke air rebusan ayam
3
Sambil menunggu siapkan Soun yang telah di rendam dengan air panas kemudian tiriskan, telor bebek/ ayam yang di rebus, daun seledri, daun bawang
4
Angkat ayam yang di rebus dalam air dan di bumbui tadi kemudian goreng sebentar lalu di suwir suwir
5
Setelah itu sambil menunggu kuah siap, sajikan diatas piring ketupat/lontong, soun, ayam suir, irisan telor, daun bawang, seledri, perkedel kentang, bawang goreng lalu siram dengan kuah soto
Soto banjar ala perantauan - Step 5
6
Tambahkan perasan jeruk nipis agar mendapat sensasi segar atau jika suka bisa ditambah dengan kecap asin
Soto banjar ala perantauan - Step 6
7
Selamat mencoba dan nikmati kepuasan cita rasa rempah

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Orem Orem Tempe khas Malang

Orem Orem Tempe khas Malang

Kalo ingat makanan khas malang jadi ingat orem-orem tempe, kebetulan di Malang ada penjual orem-orem yang cukup terkenal langganan saya tepatnya dijalan Blitar kota Malang, biasanya menu orem2 ini ditambahkan ayam/telur asin sebagai pelengkap tergantung selera kita. Nah...Karna hari ini pengen meramaikan #SeleraMasakNusantara jadi pagi ini aku Masak buat sarapan pagi Orem-orem Tempe Khas Malang. Alhamdulillah dari pagi sudah siap-siap menodong abang2 tukang sayur dan semua bahan tersedia hihihi langsung cuuuus eksekusi bak.. bik.. buk.. meramaikan dapur... nikmat apalagi disantap selagi hangat hmmm... #SemeruColam #UklamUklamMalang #CookpadCommunity_Malang #GA_TheNextLevel

3 porsi
1 jam
Gado-Gado

Gado-Gado

Kalo lagi bosen makan nasi, ya si gado-gado ini jadi menu paporitku #cabeku #olahankacang

Doclang Bogor

Doclang Bogor

Source : mba heshidayat Iiiikh ini makanan bikin kangen sama almh. Mama ku, soalnya klo kita mau kerumah almh. Nenekku itu mesti ajh mkn ginian Didaerah terminal merdeka,tapi skrg udah susah bgt ditemuinnya, makanya skrg mau nostalgia dlu aakh πŸ˜πŸ˜‚ #cookpadcommunity_bogor #resepaladhenia #doclangbogor

228. Ketupat Kandangan

228. Ketupat Kandangan

Ketupat Kandangan merupakan Kuliner khas kota Kandangan, Hulu Sungai Selatan. Biasanya orang Kandangan menyantap menu ini hanya menggunakan tangan tanpa sendok, ketupatnya di pencet-pencet terlebih dahulu baru di santap seperti makan nasi. Ini resep bisikan dari salah satu keluarga di Kandangan 🀭, biasanya kalau pengajian menu ini menjadi salah satu alternatif buat sajian makanannya. Ketupat Kandangan juga salah satu menu yang di suka oleh mama dan keluarga di hulu sungai. Mama adalah sosok yang pastinya di sayang oleh anaknya, walaupun beliau bukan sosok seseorang yang sangat jago masaknya, tapi setiap masakan ala kadarnya beliau selalu aku rindukan. Dalam rangka menyambut Hari Ibu, Masakan ini aku persembahkan buat beliau, love u mom 😘. #Cookpadcommunity_Banjarmasin #Cookpadcommunity_Kalsel #CookpadIndonesia #KetupatKandangan #PejuangGoldenApron3 #MasakanUntukIbu #ResepKe228 #MingguKe29

8 porsi
Ketupat sehat,,

Ketupat sehat,,

Ketupat ini bener" asli beras+air aja, gk pake macem" Alhamdulillah hasilnya bagus,,, ini pertama kali saya bikin mungkin mulai dari sekarang bikinnya gini aja, gk perlu godok" Berjam",,, hemat gas juga,,, 1-2 jam ketupatnya udh bisa di makan,,,

Lontong sayur sederhana

Lontong sayur sederhana

Masakan khas Banjar

10 porsi
Sayur kupat

Sayur kupat

Kalo di tempatq. Masak kupat itu pas lebaran hari ke 7. Namanya lebaran kupat

Ketupat Sayur labu siam

Ketupat Sayur labu siam

Besok hari raya ketupat, seminggu setelah hari lebaran. Biasanya H+2 lebaran trus puasa syawal 6 hari kemudian hari raya ketupat. Makan ketupat dengan sayur santan bersama kluarga πŸ€— #sayurketupat #lebaran2019

Soto Banjar

Soto Banjar

Source : Silva Malexhi Lain daerah Lain caranya lain pula rasanya. Salah satu nya Soto. Kali ini Komunitas Cookpad Kalbar meramaikan Berapi Berami dengan kelas Soto Banjar. Ke Khas an soto ini membuat berbeda dari soto soto lainnya. Rasa rempah yg kental membuat soto ini memiliki keunikan tersendiri. Pertama Kita akan diajak mencium bau perpaduan rempah yang wangi dan bagi siapa saja yg mencium aroma sotonya membuat perut terasa lapar (itulah yg saya alami 😍). Yuks intip resepnya.... #PejuangGoldenApron3 #BerapiBerami_SilvaMalexhi #BemasakSotoBanjar_SilvaMalexhi #CookpadCommunity_Kalbar #BerapiBerami_Kalbar #CookpadCommunity_Indonesia #CookpadIndonesia #Cookpad_id

45 menit
Ketupat Magicom 1:3

Ketupat Magicom 1:3

Alhamdulillah bisa buat ketupat dengan cara praktis. Semisal kalo lagi malas kan bisa pakai cara ini ehehe. Mengapa 1:3 karena seperti ini ya: Jika pakai 1 gelas beras : 3 gelas air Jika pakai 2 gelas beras : 6 gelas air dst. Akan tetapi perlu di lihat beras yang dipakai masing2 ya karena jenis beras ada yang bisa lebih air dan tidak. Dan penggunaan cup/gelas harus dengan ukuran yang sama ya. Source: dapurVY #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity_jakarta #clovercookinglover #cookpadersjawabali #tidaksekedarmemasak #masakitusaya #cookingwithhearteatingwithlove #ketupatmagicom

Opor Ayam

Opor Ayam

Lebaran Idul Adha tahun ini di rumah aja, mulai belajar masak sendiri menu lebarannya. Seneng rasanya bisa juga ya akhir nya. Source : @azizarahmi

Ketupat sayur bumbu sederhana

Ketupat sayur bumbu sederhana

Lagi ngidam makan ini hmm jd juga dengan bumbu sederhana ga pake rempong...yummy

Ketupat tanpa Plastik,daun pisang dan janur

Ketupat tanpa Plastik,daun pisang dan janur

yap. beberapa hari yg lalu saya pernah janji mau share bikin ketupat praktis. tanpa plastik, daun pisang atau janur. #Tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Kampel (kupat goreng)

Kampel (kupat goreng)

Makanan ini punya banyak nama salah satunya 'sembarangan' . Enak banget buat dimakan pagi2.

Katupat Batumis Khas Kalimantan Selatan

Katupat Batumis Khas Kalimantan Selatan

Resep lainnya, bisa kalian simak di akun instagram: @emira_dmayasari / @dapur_emira

5 porsi
Soto Banjar

Soto Banjar

Dulu, ada kolega senior, Profesor yang super baik asal Kalimantan Selatan dan rajin mengajak juniornya makan-makan di rumahnya. Salah satu menu andalan yang selalu ada adalah Soto Banjar. Maknyus banget rasanya, segar. Meskipun Sang Profesor sudah almarhum tapi kebaikan hatinya selalu terkenang, termasuk hidangan yang bikin kangen ini. Semoga beliau husnul khotimah, aamiin.

Ketupat masak ricecooker

Ketupat masak ricecooker

Ketupat direbus menggunakan ricecooker mungkin terasa asing tapi coba dech bun mau makan ketupat tp ga mau repot atau merasa ragu kalau harus belinya dipasar atau mungkin malas nungguin saat merebus dan takut gas elpijinya cepat habis.dicoba ya bun aman ditinggal ngerjain aktifitas yang lain .selamat mencobaπŸ‘Œ

2-3 orang
2 jam 0 menit
Soto Banjar

Soto Banjar

Alhamdulillah kali ini dapat cooking class masakan Kalimantan oleh mba Opi. Kali ini masak Soto Banjar. Ternyata banyak macam soto yang saya belum tau. Biasanya cuma tau soto Padang 🀭 Walaupun saya sudah telat posbar tp gpp daripada tidak post sama sekali. #BelajarBarengCookpad #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenApron3

Sayur ketupat labu Siam

Sayur ketupat labu Siam

Alhamdulilah kali ini berhasil buat sayur ketupat nya. Sebelum nya pernah buat tapi tak enak. Rasa nya kurang pas hehe