Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Daging Kambing Gula Asem yang Enak Banget

Dipos pada April 1, 2017

Daging Kambing Gula Asem

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Daging Kambing Gula Asem yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Daging Kambing Gula Asem yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Daging Kambing Gula Asem, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Daging Kambing Gula Asem di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Kambing Gula Asem sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Kambing Gula Asem memakai 26 jenis bahan dan 13 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah masih ada daging qurban, Alhamdulillah meskipun banyak tulangnya aja.. Alhamdulillah yuk masak yuk . . #PejuangGoldenApron3 #SetorResep #DiRumahAja #MasakOnline #MasakItuMudah #Cemilan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Kambing Gula Asem:

  1. 250 gr daging kambing (campur tetelan)
  2. Bumbu halus
  3. 4 bawang merah
  4. 3 bawang putih
  5. Bumbu Iris
  6. 5 cabe merah kriting
  7. 4 cabe rawit merah
  8. 1/2 siung bawang bombay
  9. 2 siung daun bawang
  10. 1/2 tomat
  11. Bumbu lain
  12. 2 sereh (geprek)
  13. 2 lembar daun salam
  14. 2 lembar daun jeruk
  15. 2 ruas jari lengkuas (geprek)
  16. 1 ruas jari jahe (geprek)
  17. 1/2 potong gula merah
  18. 1 bh jeruk nipis (ambil air perasannya)
  19. 1 bks asem jawa (seduh dengan 3 sdm air panas)
  20. 2 sdm saus tiram
  21. 3 sdm kecap manis
  22. 1 sdt garam
  23. 1 sdt kaldu sapi
  24. 1 sdt kaldu jamur
  25. 1 sdt gula pasir
  26. 1 litter air rebusan daging

Langkah-langkah untuk membuat Daging Kambing Gula Asem

1
Cuci bersih daging sapi, rebus hingga empuk, sisihkan
Daging Kambing Gula Asem - Step 1
Daging Kambing Gula Asem - Step 1
2
Potong-potong sesuai selera, air rebusannya jangan dibuang
Daging Kambing Gula Asem - Step 2
Daging Kambing Gula Asem - Step 2
3
Siapkan bumbu halus
Daging Kambing Gula Asem - Step 3
Daging Kambing Gula Asem - Step 3
4
Siapkan bumbu iris
Daging Kambing Gula Asem - Step 4
5
Siapkan bahan-bahan bumbu lainnya
Daging Kambing Gula Asem - Step 5
Daging Kambing Gula Asem - Step 5
6
Tumis bumbu halus hingga tanak, hingga wangi
Daging Kambing Gula Asem - Step 6
Daging Kambing Gula Asem - Step 6
7
Masukan bumbu lain
Daging Kambing Gula Asem - Step 7
Daging Kambing Gula Asem - Step 7
8
Masukan daging yang sudah di rebus, masukan perasan jeruk nipis, air asem jawa dan masukan kecap dan saus tiramnya
Daging Kambing Gula Asem - Step 8
Daging Kambing Gula Asem - Step 8
Daging Kambing Gula Asem - Step 8
9
Tuangkan air secukupnya, beri garam, kaldu jamur dll.. tes rasa. Masak hingga air mnyusut
Daging Kambing Gula Asem - Step 9
Daging Kambing Gula Asem - Step 9
10
Jika air sudah agak menyusut ambil/buang daun salam, daun jeruk, serek, lengkuas dan jahe.. pastikan hanya ada dagingnya saja
Daging Kambing Gula Asem - Step 10
Daging Kambing Gula Asem - Step 10
11
Masukan bumbu iris (tujuannya agar terlihat bumbu tersebut masih agak segar), masak hingga air benar-benar menyusut
Daging Kambing Gula Asem - Step 11
Daging Kambing Gula Asem - Step 11
Daging Kambing Gula Asem - Step 11
12
Daging kambing gula asem siap disajikan
Daging Kambing Gula Asem - Step 12
Daging Kambing Gula Asem - Step 12
Daging Kambing Gula Asem - Step 12
13
Tips: takaran air bisa disesuaikan dengan keempukan dagingnya yah.. di masak bisa sampai airnya menyusut atau masih ada kuah. Silahkan sesuaikan selera. Selamat menikmati. Selamat mencoba.
Daging Kambing Gula Asem - Step 13

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bandeng Bakar

Bandeng Bakar

Dapet ikan bandeng pas menjelang lebaran Idul Adha kemarin. Kali ini di bakar saja. Hihihihi... wanginya itu lho... pokoknya kalo menu yang dibakar atau dipanggang itu, wanginya menggugah selera makan. #CookpadCommunity_Bekasi

2-4 orang
Kue Tape Keju Kukus (Proll Tape Keju)

Kue Tape Keju Kukus (Proll Tape Keju)

Hallo hai hari ini bikin kue tape keju karna ada sisa tape pas idul adha kemaren jadi bikin lagi deh, ok semoga sukaa resepnya

2 loyang
120 menit
Sop Kambing

Sop Kambing

Resep Sop Kambing itu selalu beda-beda deh kayaknya, tergantung kamu makannya dimana.. karena beneran deh kadang kalo makan sop kambing di warung kaki lima tuh rasanya ada yang enak banget ada yang biasa aja... Naah kali ini aku mau bikin ah Sop Kambing ala-ala mumpung masih ada daging Qurban hehee Yuk mareeeeeee . . #PejuangGoldenApron3 #SetorResep #DiRumahAja #MasakOnline #MasakItuMudah #IdeMasakKambing #SopKambing

Cilor

Cilor

Cemilan ngabisin stok tepung sagu dan tusuk sate lebihan idul adha kemarin ๐Ÿ˜๐Ÿ˜€

Garlic Baguette

Garlic Baguette

Masih banyak daging qurban di kulkas Pengen sarapan pake daging, tapi nggak mau yang berat dan repot masaknya #BertumbuhBersamaCookpad #baguette ig#cutzamania

3 orang
25 menit
Steak Daging Sapi

Steak Daging Sapi

Masih punya daging qurban? Bingung mau buat apa? Daripada Ke Restoran Mahal mending coba buat sendiri yuk, lebih berasa nikmatnya.. #PejuangGoldenApron3

4 Porsi
1 Jam 30 Menit
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Belum lengkap rasanya kalau jari raya Iedul Adha blm membuat rendang, tapi saya prefer bikin bumbu sendiri daripada pakai bumbu instant Cara memasak saya memakai metode 7:30:5 jd tdk boros gas nya, tapi daging tetap empuk

4-6 orang
50 menit
Lasagna Daging Rendang

Lasagna Daging Rendang

Waktunya posbar bareng #CookpadCommunity_Bogor Alhamdulillah dengan adanya #BelanjaIdediPasarCookpad jadi mempermudah saya untuk ikutan posbar kali ini ๐Ÿ˜ dengan tema olahan pasta dengan cita rasa Asia. Hari ini saya buat lasagna daging rendang, tau dong rendang itu makanan indonesia yg mendunia karena rasanya yang sangat enak ๐Ÿคค๐Ÿคค. Dan alhamdulillahnya masih punya daging sisa lebaran idul adha kemarin ๐Ÿคญ Cus kita kepoin resepnya ๐Ÿ˜ #PejuangGoldenApron3 #lasagnarendang #dapurima #CookpadCommunity_Bogor #BelanjaIdediPasarCookpad #ComboNgabibita_FusionPasta

Es tomat segar

Es tomat segar

Idul adha banyak makan daging, untuk menurunkan kolesterol bikin acar sudah, sekarang mau bikin es tomat ...

7 orang
30 menit
Sambal goreng kentang daging sapi

Sambal goreng kentang daging sapi

Ceritanya di kulkas masih ada sisa daging sapi Idul Adha. Karena ada kentang, akhirnya dibikin aja sambel goreng. Minus pete karena di rumah gak ada yang suka. Minus serai dan lengkuas juga karena kehabisan. Jadi apa adanya yang ada

4 porsi
30 menit
Gulai Kambing

Gulai Kambing

Request paksuami ketika dapet daging qurban pngen dibikin gule๐Ÿ˜œ nyobain deh resep ala mama ku biar daging kambing nya ga bau prengus.. Alhamdulilah enak bgtt plus ga bau kambing๐Ÿ˜๐Ÿ˜ saya isinya ga cma dagingnya aja karena dapet dr qurban, jd isinya ada daging, lemak, tulang iga, babat, ati.. Alhamdulilah semuanya habis laris manisss๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Tips: Jangan mencuci daging kambing terlebih dahulu karena jika dicuci akan mengundang bau prengus, jadi cukup di rebus setengah matang bersama rempah2 sampai air rebusannya banyak buih coklat2, buang airnya lalu cuci bersih baru dimasak lagi sampai matang. #GA_TheNextLevel

Babat Goreng Sambal Korek

Babat Goreng Sambal Korek

Jadi waktu pembagian daging qurban kemarin didalamnya ada jeroan juga termasuk si babat ini Hemm kayaknya boleh ni dicoba buat Sego babat ๐Ÿคญ akhirnya kemarin aku simpan, tapi simpannya uda melalui proses perebusan dan dibersihkan ya jadi waktu masak tinggal rebus sebentar terus di ukep dech Cuma karena gak ada kelapa jadi gak lengkap dech Sego babatnya ๐Ÿ˜” gpp dech yang penting suami suka ๐Ÿ˜‰

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Ceritanya masih ada sisa daging kurban, jadinya nyoba dibuat tongseng. #BelanjaIdeDiPasarCookpad

Sop Dengkil Kambing

Sop Dengkil Kambing

minggu ke-12 tau kan mak dengkil itu apa? dengkil itu alias kaki ๐Ÿ˜† nah kebetulan kemarin hari raya qurban dikasih kaki kambing dari mimi, mau dimasak gulai sudah bosen dg persantanan ๐Ÿ˜… jadi dibuat sop sajah biar seger-seger dg tambahan lada bubuk supaya maknyosss ๐Ÿ˜‰ #GA_thenextlevel #pejuanggoldenapron3 #berjuangbersamateman #cookpadcommunity_cirebon #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia #GA_thenextlevel #pejuanggoldenapron3 #berjuangbersamateman #cookpadcommunity_cirebon #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia

70.Kue Kering Mawar / Semprit

70.Kue Kering Mawar / Semprit

#PejuangGoldenApron2 Kue kering ini memang favorit sejak kecil tiap lebaran pasti ada kue ini,dulu ibu yang bikin sekarang saya yang bikin,tiap lebaran berkunjung ke tempat keluarga pasti yang saya cari kue ini ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜† tapi kadang ada yang pas rasanya dilidah ada yang nggk ๐Ÿคญ akhirnya tetap resep ini lah yang saya suka

1 1/2 toples
Oreg tempe lada hitam

Oreg tempe lada hitam

Habis idul adha puyeng banget makan daging melulu. Jadi sekarang mau recook resep bu tuti oreg tempe nya, dimakan sama ikan asin, sayur asem dan lalap terong bulat, enak bgttt #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenApron3 #BandungArisanRecook4_TutyGhafsha

Daging Kambing Oseng mercon

Daging Kambing Oseng mercon

Bismillah.. Ahad pagi..dan hujan deras..,,Allahuma soyyiban nafi'aan..๐ŸŒง๏ธ๐ŸŒง๏ธauto mager pengennya tarik selimut lagi..hihi..tapi perut juga harus di isi..,berhubung budhe sayur dah libur hampir 4 hari,coba ke pasar cookpad yg ga perlu keluar rumah,pengennya sesuatu yg pedas biar mata melek dan badan anget..,ambil daging kambing + saus tiram aja..,dan intip freezer๐Ÿ‘€Alhamdulillah msh ada sisa daging kambing idul adha kmrn ..,cuz lah langsung eksekusi #BelanjaIdeDiPasarCookpad pingin banget dapetin #SutilCookpad

Daging Sapi Lada Hitam

Daging Sapi Lada Hitam

Alhamdulillah dapat daging qurban, karna masak kari dan yg bersantan lainnya takutnya bisa masuk angin, jdi coba buat sapi lada hitam dong.

5 orang
Lontong sayur padang

Lontong sayur padang

late post hidangan hari raya idul adha kulkas dan ketupat yang dibikin untuk iedul adha. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #BertumbuhBersamaCookpad #week10 #UmisCooking #dapoernya_umi #CABEKU #bamasakjosantan

Pangsit Kukus Daging Sapi

Pangsit Kukus Daging Sapi

Masih banyak stok daging sapi hasil kurban. Ada juga stok kulit pangsit. Yaudah dibuat cemilan aja๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹