Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Gado-Gado Surabaya yang Bikin Ngiler

Dipos pada May 16, 2019

Gado-Gado Surabaya

Bagaimana membuat Gado-Gado Surabaya yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Gado-Gado Surabaya yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Gado-Gado Surabaya, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gado-Gado Surabaya enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Gado-Gado Surabaya sekitar 8 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Gado-Gado Surabaya diperkirakan sekitar 50 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-Gado Surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-Gado Surabaya memakai 22 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tiba saatnya kita acara recook anggota coboy,kali ini jatuh ke resep mbk lulut,dan kali ini saya recook gado²nya kebetulan dari kapanhari kepingin bikin gado²,manteb ini gado²nya enak banget gk eneg,saya bikin porsi lebih sedikit ukurannya karena menyesuaikan stok kacang di rumah Source : Lulut Firmahami M #RecookCoboyLulut #Cookpadcommunity_Surabaya #RecookCoboy #StarOfTheRecook #imaimey #imaimeyGadoGado #OlahanKacangimaimey #GA_TheNextLevel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-Gado Surabaya:

  1. Bahan bumbu kacang :
  2. 350 gr kacang tanah
  3. 4 siung bawang putih goreng
  4. 3 cabe merah besar
  5. 1 buah kentang rebus ukuran sedang
  6. 1 sachet santan kara (@65ml)
  7. 1 keping gula merah
  8. 700 ml air
  9. 2 sdm air asam jawa
  10. 4 lembar daun jeruk
  11. secukupnya Garam
  12. Bahan sayuran :
  13. 2 buah wortel (potong korek api panjang,rebus)
  14. 100 gr tauge (rendam deng air panas,tiriskan)
  15. Selada
  16. Mentimun
  17. Bahan pelengkap :
  18. 4 kotak tahu (goreng)
  19. 1 papan tempe (goreng)
  20. 4 butir telur,(rebus)
  21. Lontong
  22. Kerupuk

Langkah-langkah untuk membuat Gado-Gado Surabaya

1
Untuk bumbunya : Goreng kacang sampai kecoklatan matang,goreng cabe dan goreng bawang putih,biarkan menjadi suhu ruangan
Gado-Gado Surabaya - Step 1
Gado-Gado Surabaya - Step 1
Gado-Gado Surabaya - Step 1
2
Haluskan bawang putih,kacang dan cabe merah besar (saya pakai coper),sampai benar² halus
Gado-Gado Surabaya - Step 2
Gado-Gado Surabaya - Step 2
3
Masukkan kacang tadi ke panci,beri kentang rebus,santan,garam,air asam jawa,gula merah,daun jeruk,masak api kecil sampai meletup²,matikan kompor
Gado-Gado Surabaya - Step 3
Gado-Gado Surabaya - Step 3
Gado-Gado Surabaya - Step 3
4
Siapkan tahu,tempe,kentang rebus,telur
Gado-Gado Surabaya - Step 4
5
Siapkan sayurannya
Gado-Gado Surabaya - Step 5
6
Untuk penyajian masukkan lontong,sayur²an,irisi tahu tempe,kentang,selada,telur,tomat,taruh bumbu gado2 diatasnya dan beri kerupuk.
Gado-Gado Surabaya - Step 6
Gado-Gado Surabaya - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gado-gado Surabaya

Gado-gado Surabaya

Gado-gado Surabaya, Salah satu makanan favorit anakku sampai-sampai tiap sore minta beli di abang-abang mangkal dipos. Hehehehehe Akhirnya mencoba untuk bikin sendiri dirumah, alhamdulillah rasanya pas banget dilidahku dan keluargaku. Anakku bolak balik minta makan,, entah kenapa kok gak bosen tuh anak sama gado-gado. Hahahahahaha #PejuangGoldenApron2 #Mingguke46 #cookpadcommunity_Surabaya #cookpadcommunity_Gresik #Gadogado

Bumbu Gado Gado Santan Siram Ala Kaki Lima

Bumbu Gado Gado Santan Siram Ala Kaki Lima

Di kota saya, bumbu gado gado kaki lima biasanya menggunakan santan (terpisah), saus kacang yang sangat cair dan ditambahkan kecap. Agar tidak ribet, saya membuat bumbu gado gado yang sudah mengandung santan. Saya biasanya membuat 1 resep lalu dipacking menjadi 4 bagian dan disimpan di freezer. 1 bagian bisa untuk 4 porsi, sebelum disajikan ditambah 100 ml air matang dan direbus kembali. Sehingga untuk 1 resep keseluruhan ditambahkan 400 ml

Gado-gado Emergency

Gado-gado Emergency

#fiftycentsofdots Jadi ni gado-gado simpel dan sehat, biasanya dibuat kalo pas mau makan trus waktu buat masak mepet, jadi semacam emergency meals ini sih. Ada beberapa bahan yang emang selalu siap dan jadi stok didapur, untuk mengatasi emergency meals kek gini, misalnya seperti: bawang merah goreng, bawang putih goreng, kacang tanah goreng, gitu deh.

Gado-gado (seperti bumbu cilok)

Gado-gado (seperti bumbu cilok)

source Indrajied @ cookpadcookpad bumbu gado2 blender .kalau menurut saya seperti bumbu cilok di masak pakai santen. Karena memang stok sayur di kulkas banyak banget ya udah buat gado2. Enak kata suami, dan anak juga doyan.

37. Gado - Gado

37. Gado - Gado

Si sulung minta dibuatin gado - gado.. kebetulan pas ada bahan - bahan nya langsung aja bebikinan 😄😄 kesukaan dia mmg yg berbumbu kacang gitu...apa aja ..lengko,,gado2,, ketoprak...kali ini dia request gado - gado 😊😊 Karena umur nya baru 4 tahun,,jadi nya aku bikin yg gak pedas...klo mau pedas bisa ditambah cabe sesuai selera Source : My Mom #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_solo

Gado gado

Gado gado

Awalnya ragu ya takut gagal atau g sesuai ekspetasi tp ternyta setelah dicoba alhamdulillah bisa berhasil dan rasanya juga g kalah sma di warung2 hehehe...

Gado gado betawi

Gado gado betawi

[4] Kangen makanan di kantin kantor. Ibu yang jualannya tutup semenjak WFH belum buka lagi, alhasil weekend ini bikin sendiri. Apa yang khas dari gado gado betawi???? Yaaaak! Jagung yg tidak pernah gagal di lidah.. Recook resep teh nury @Nury Cooking Diary #PejuangGoldenParon3 #CABEKU #diKACANGinaja #ComboAnjangsana_JCCO #CookpadCommunity_Bogor #ComboNgabibita

6 porsi
Gado Gado Solo

Gado Gado Solo

Semenjak tinggal di Bekasi, ga pernah nemu gado-gado yg beginian Akhirnya bikin sendiri utk mengobati rasa rindu

Gado-Gado_Ku

Gado-Gado_Ku

Bismillah....Gado-gado_ku gurih, enak, lezat, dan seger. Penuh Vitamin, protein dan mineral. Kacang tanahnya sebagai antioksidan. Dalam gado -gado ada kentang yang dapat mencegah kanker. Untuk anak-anak Bunda yang sedang berjuang melawan kanker jangan bersedih hati, jangan kecil hati...Kalian anak-anak hebat, kalian anak-anak yang kuat, pasti kuat. Mudahan cepat sembuh ya...!!!❤ salam, senyum, dan sehat 😊 Recook resep endah iin #KapsulAjaib. #CookapadCommunity_Kalsel

4 porsi
35 menit
Gado" sederhana

Gado" sederhana

Disini bahan" yg dicari susah ,jd seadanya

Gado-Gado Surabaya

Gado-Gado Surabaya

10 porsi
2jam
Gado - Gado Homemade #229

Gado - Gado Homemade #229

Kemaren habis kupatan.. Stok lontong kupatnya masih banyak sedangkan kuahnya sdh habis.. Cuss langsung eksekusi ajha buat gado2 dengan bahan seadanya tapi tetap mantul dan nikmat. #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

5 orang
1 jam
Mixed vegetables with the peanut sauce aka Gado-Gado

Mixed vegetables with the peanut sauce aka Gado-Gado

Panjanggg bener judulnya 😅 yang simple aja Gado-Gado, Karena pingin yg simple pula Pake nya bumbu kacang jadi tumbas dipasar, tapi dari segi rasa mantapp kalo nguleg dewe 😁, Berhubung punya anak kecil yg lagi aktif2nya jadi harap dimaklumi #ngeles 😆 ini masaknya juga gak ribet, kukusan ato dandang beri air bagian bawah tak Kasih telur atasnya buat ngukus Sayuran, sembari nunggu matang aq goreng tahu tempe dan kerupuk 😊

Gado Gado Recycle

Gado Gado Recycle

Diet? Tanggal tua? Mager? Tapi pengen makan enak? Dengan 10 ribu rupiah, kamu bisa kenyang sampai sore. - Tahu dan tempe sisa kemaren? 5 detik di minyak panas banget - Kentang dan wortel tinggal sebiji dalam kulkas? Hajar bleh! Survival mode anak kost: on

2 porsi
20 menit
Gado - gado siram khas surabaya

Gado - gado siram khas surabaya

#SuroboyoRek #Semarak_SuroboyoRek #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bandung