Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Lapis Daging yang Lezat Sekali

Dipos pada July 16, 2016

Lapis Daging

Anda sedang mencari inspirasi resep Lapis Daging yang praktis Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya Lapis Daging yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Lapis Daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Lapis Daging enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Lapis Daging kira-kira 6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, perkiraan waktu untuk memasak Lapis Daging diperkirakan sekitar 1,5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lapis Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lapis Daging memakai 17 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lapis daging adalah masakan khas jawa timur. Rasanya hampir mirip semur tapi mungkin ini semur yang istimewa karena pakai telur😁👌 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Surabaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lapis Daging:

  1. 1 kg Daging Sapi
  2. 1 buah Bawang bombay
  3. 1 buah tomat
  4. 1 sdt Garam
  5. 1 butir telur
  6. Bumbu dihaluskan :
  7. 7 butir bawang merah
  8. 5 butir bawang putih
  9. 1 sdt merica utuh
  10. 1 buah pala
  11. 1 sdt garam
  12. Bumbu utuh:
  13. 1 jari Kayu manis
  14. 4 biji cengkeh
  15. 1 sdt gula merah
  16. 1 sdt gula pasir
  17. 1 sdt kaldu jamur bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Lapis Daging

1
Cuci bersih daging sapi, aduk bersama telur, garam dan sebagian bumbu halus, diamkan 15 menit.
Lapis Daging - Step 1
2
Tumis sebagian lain bumbu halus hingga harum, lalu masukkan dagingnya, aduk hingga berubah warna
Lapis Daging - Step 2
Lapis Daging - Step 2
3
Masukkan kedalam presto, tambahkan 2 liter air, masak sampai 35 menit dihitung dari suara desis presto mulai terdengar. Setelah empuk, keluarkan dari presto dan pindahkan ke panci lain.
Lapis Daging - Step 3
Lapis Daging - Step 3
Lapis Daging - Step 3
4
Setelah dipindahkan ke panci lain, nyalakan lagi apinya, masukkan bawang bombay yang diiris2, lalu masukkan tomat. Bubuhi kecap, gula merah, gula putih dan kaldu jamur bubuk, masak hingga lapis dagingnya sat dan kuahnya mengental
Lapis Daging - Step 4
Lapis Daging - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sup Daging Empuk

Sup Daging Empuk

Pakai metode 10:40 ya bund merebus dagingnya supaya hemat kompor gas 😃

Serundeng Daging (346)

Serundeng Daging (346)

Perdana bikin serundeng...gampang tapi lumayan pararegel ngaduknya supaya benar2 kering...untung ada Paksu yg membantu...alhamdulillah...serundeng ini enak banget apalagi buat stock menu di bulan puasa.. Resep asli : https://cookpad.com/id/resep/13445902-serundeng-daging-sapi?invite_token=t9QaYTW4BBvJPAHsgjAh3GW7&shared_at=1618145523 #CocomtangPost_AwetKering #PekanPosbarHidanganKering #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost

1 jam 30 mnt
Sambal Goreng Daging Tahu

Sambal Goreng Daging Tahu

Setahuku ada beberapa jenis masakan Sambal Goreng. Ada yang kemerahan tanpa kuah (Sambal Goreng Kentang), ada yang berair sedikit macam Sambal Goreng Kerecek, ada juga yang berkuah santan macam yang sedang kutulis ini. Ini Sambal Goreng Daging Tahu. Biasanya sih aku kasih hati sapi juga, tapi ini lagi ngga ada. Aku tambahi telur rebus juga, soalnya di rumah ada yang seneng banget sama telur. Kalau mau yang agak asam & pedas lagi, bisa ditambahi belimbing wuluh & cabe rawit merah + hijau yang banyak ya.. Boleh juga kasih petai bagi penggemar. Aku kurang suka sih, jadi ngga pake

5 orang
1,5 jam
Cah Kangkung Daging

Cah Kangkung Daging

💚Bismillah💚 #PejuangGoldenApron3 🌿Dari kebun : kangkung🌿 Di side yard papa, ada kangkung yang sudah bisa dipetik lagi. Jadi langsung dieksekusi aja biar gak makin ketuaan di modul hidroponik. Dimasak bareng beef sliced, MasyaaAllah sedapnya.

Daging Jamur Saus Tiram

Daging Jamur Saus Tiram

#CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Resep Rendang Daging Sapi

Resep Rendang Daging Sapi

Makanan ini mengandung banyak lemak, hati2 yang punya riwayat kolesterol tinggi. Makin banyak santan yanh dipakai makin enak. Cocok dimakan dengan nasi hangat, lontong sayur. Video lengkap di channel youtube "dr. Apriyani Tan" https://youtu.be/M77Rz1iLQeA

14 orang
3 jam
Daging Kelem

Daging Kelem

Ada pr dari Mamah cookpad..tdnya bingung gimana ya cara #UngkepanRasaHati..?? pas lihat postingan resep dari tastee kitchen.. (Mksh resepnya Mbak,sy modif sedikit🙏) Nah ini dia..yg pas👍😁Empal Kelem alias ungkep daging sebenarnya mirip dengan dendeng ragi,bedanya dendeng ragi berselimut bumbu kelapa,sedangkan yg ini engga..sama enaknya..Selain itu mudah,praktis dan sederhana masaknya,cocok buat lauk saat buka maupun sahur,selamat mencoba🤗 #UngkepanRasaHati #KampoengRamadhan #CookpadCommunity_Jakarta

Tumis Daging Sapi Cincang

Tumis Daging Sapi Cincang

1 porsi
30 menit
Siomay daging sapi

Siomay daging sapi

20/07/2021 Saking banyaknya daging... Sampe bingung mau diapain... Demi mengurangi kapasitas,,, krn kulkas sudah tidak muat saking banyaknyaa... Alhasil bikin ginian,,, yg cepet aja...😀 Kebetulan,,, cuacanya jg mendukung...🤭 #olahandaging #homemade

Gulai Daging Sapi - 119 (by Bumi)

Gulai Daging Sapi - 119 (by Bumi)

Resep gulai daging sapi. Dimasak sama ibu mertua, saya bagian asisten dan foto untuk cookpad, kebetulan pas temanya posbar dan cocomtang..😆 Ibu mertua saya jago masak, ramadhaan kali ini aja masaknya ga pernah absen, udah kaya punya hajatan. menu makanan bermacam-macam 😍 daaan itu setiap hari.. Kalo ahli masak emang beda ya, cepeet masaknya 😆, semoga makin sering masak makin terasah skill masak saya yaaa...doakaaan jago masak, salah satunya kaya ibu mertua ✓ 👌😊 Sebelumnya resep gulai ini saya juga liat-liat dari resep mba Nellia Fadllan dari #GA_theNextLevel dan #cookpadcommunity_bojonegoro Sekaligus Meramaikan #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Regional

8 orang
45 menit
Sotosop Daging Kacang Merah

Sotosop Daging Kacang Merah

Ini adalah menu kompilasi soto dan sop, karena idenya hanya ingin memanfaatkan bahan2 yg ada di rumah. Meski begitu, menu ini disuka oleh suami dan anak2 saya, krn memang maknyuuss. Mak irit sukses deh.. Hihihihi..

4 orang
1 jam
Tim telur daging (MPASI 7Mo+)

Tim telur daging (MPASI 7Mo+)

Menu simple dengan menggunakan bahan-bahan yang ada dirumah. Bisa digunakan untuk orang dewasa. *lemak dan kalori tinggi *no GTM club

3 porsi
30 menit
Sup kental daging cincang

Sup kental daging cincang

1 porsi
25 menit
Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Berkuah & hangat-hangat dicuaca seperti ini, cocok sekali makan ini.. Yummyy 🥰 . Untuk lebih lengkap & jelasnya, silahkan nonton di Youtube Channel : Dinda Arya Setyarini . #cookpadcommunity_tangerang

Sup Daging Sayur

Sup Daging Sayur

Lagi suka banget sama yg seger2..tiap buka puasa harus ada yang kuah2 🤩🤩 #PejuangGoldenApron3 #PejuangGoldenApronSeason3 #JadiPejuangGoldenApron3Lagi_3

Dendeng Kambing bumbu sederhana Enak ga ngebosenin

Dendeng Kambing bumbu sederhana Enak ga ngebosenin

Alhamdulillah hari raya idul adha ini dapat daging, ada daging sapi ada daging kambing saya pengen masak yang daging kambingnya aja,,dengan resep sederhana tapi ga bosenin terciptalah menu masakan ini...selamat mencoba...

5 orang
1 jam