Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Pedas Jamur Tiram yang Lezat

Dipos pada January 29, 2020

Rendang Pedas Jamur Tiram

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Rendang Pedas Jamur Tiram yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Rendang Pedas Jamur Tiram yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang Pedas Jamur Tiram, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang Pedas Jamur Tiram bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Pedas Jamur Tiram sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Pedas Jamur Tiram memakai 24 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bosen jamur tiram di tumis atau di goreng crispy doang? Yuk coba di buat rendang. Jangan liat tampilan fotonya ya. Hehehe. Mungkin di liat biasa aja tapi percaya lah rasanya beneran bikin semangat buat ngabisin nasi di piring. Oh iya, untuk resep ini, kala mu yang kurang suka pedas, jumlah cabe bisa di kurangi ya. Selamat mencoba😁 #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Pedas Jamur Tiram:

  1. 300 gram jamur tiram, suwir-suwir
  2. 1 bungkus bumbu royco varian nasi goreng rendang
  3. 1 bungkus kecil santan instan, ukuran segitiga
  4. 200 ml air
  5. 2 lembar daun salam
  6. 4 lembar daun jeruk
  7. 1/2 lembar daun kunyit
  8. 1 batang serai, memarkan
  9. 1 ruas lengkuas, memarkan
  10. 2 buah asam kandis
  11. 3 cm kayu manis
  12. 1 sdt lada bubuk
  13. 1 sdt ketumbar bubuk
  14. 1 sdm gula aren
  15. secukupnya Gula
  16. secukupnya Garam
  17. secukupnya Kaldu jamur bubuk
  18. Bumbu Halus:
  19. 15 buah cabe merah keriting
  20. 12 cabe rawit
  21. 6 siung bawang merah
  22. 2 siung bawang putih
  23. 2 cm jahe
  24. 3 butir kemiri

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Pedas Jamur Tiram

1
Cuci bersih suwiran jamur, tiriskan kemudian peras agar tidak terlalu berair saat di masak. Tiriskan.
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 1
2
Tumis bumbu halus beserta daun salam, daun jeruk, daun kunyit, serai, lengkuas, asam kandis, kayu manis, lada bubuk dan ketumbar bubuk. Aduk hingga harum.
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 2
3
Masukkan royco bumbu nasi goreng rendang. Aduk rata.
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 3
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 3
4
Campurkan santan instan ke dalam 200 ml air. Tuangkan ke dalam bumbu halus yang sudah di masak sebelumnya. Masak hingga mendidih, masukkan jamur tiram.
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 4
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 4
5
Aduk terus jamur hingga mengental. Tambahkan gula aren, gula, garam dan kaldu jamur bubuk. Aduk rata, tes rasa dan masak hingga kuah dan bumbu meresap pada jamur. Sajikan.
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 5
Rendang Pedas Jamur Tiram - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Rendang jawa😊

Rendang Daging kentang

Rendang Daging kentang

Berhubung momen lebaran bnyk yg mssk ini jd pengeenn..cuss laah bikin ini..😍

1kg Daging
Rendang Empuk Kilat

Rendang Empuk Kilat

Buat bunda-bunda yang baru belajar masak tapi pemalas seperti saya hahahahay, simak cara masak si pemalas ini ya

4 porsi
Rendang Daging 🐄

Rendang Daging 🐄

Udah lama gak bikin rendang maklum daging mahal yaa..anak² pd pesen maknya supaya bikin rendang..🤭.

Rendang Daging Sapi (Bumbu Seadanya)

Rendang Daging Sapi (Bumbu Seadanya)

First time aku bikin rendang loh... Banyak bumbu yg diskip krn nggak ada. Jadi ini aku bikin rendang dg bumbu2 yg ada di dapur aja ya moms... 🤭 Tapi insyaallah rasanya ttp oke. Aku recook dari bunda @ranninurrani Makasih bund resepnya... 😊 Semoga bermanfaat 🥰 #PejuangGoldenApron3 #EdisiIdulAdha #BancakanOnlineBarengCookpad #OnlineClass

Sekeluarga
1 jam
Rendang ayam

Rendang ayam

Menurutku ini namanya rendang ayam Ribet karena perlu waktu yg cukup lama untuk mengoseng kelapanya dan bumbu lumayan banyak

Resep Rendang Daging Empuk

Resep Rendang Daging Empuk

Assalamu'alaikum Cookpaders.. Selamat Hari Raya Idul Adha ya.. untuk hari yang spesial saya menyajikan olahan daging yaitu Rendang Daging untuk meramaikan program #BancakanOnlineBarengCookpad karena saya ingin banget dapat bonus #OnlineClass #CookpadIndonesia #CABEKU #WeekendChallenge #DiRumahAja #CookpadAmiraMorabi #NgeksisDiCookpad

6-10 orang
3 jam
Rendang Daging Telor

Rendang Daging Telor

Ini peran utama dari Sayur Kuning dan Sambal Cabe Ijo kemarin ya mom.....

Rendang daging sapi pedas

Rendang daging sapi pedas

Makanan pavorite keluarga besar dirumah ortu 🤗

20 potong
Cumi Kuah Bumbu Rendang

Cumi Kuah Bumbu Rendang

Menu praktis untuk ibu yang sibuk baik ibu yang mengurus rumah tangga maupun ibu yang bekerja

Rendang daging kambing

Rendang daging kambing

Dapat daging kurban dari musola dekat rumah,coba d bikin rendang daging saja😁 #BancakanOnlineBarengCookpad #ebook #Dirumahaja #cookpadersmalangkabupaten

Rendang bumbu blender

Rendang bumbu blender

Temen minta masakin rendang untuk lebaran hehehe all hasil dia bilang sumpah maut banget resepnya ini hehehe

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Rasanya enak , tapi masaknya itu lhooo 😅

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Bikin rendang emang sudah tradisi kita sekeluarga sih baik idul fitri atau idul adha....sembari setoran untuk #BancakanOnlineBarengCookpad #ebook

20 orang
3 jam