Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Daging yang Enak

Dipos pada January 28, 2020

Rendang Daging

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Rendang Daging yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Rendang Daging yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang Daging, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Sebagai perhatian, waktu yang diperlukan dalam memasak Rendang Daging diperkirakan sekitar 3,5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Biasanya setiap lebaran mama yang memasakan rendang buat kami semua. Tapi lebaran kali ini memberanikan diri membuat rendang sendiri. Untuk bumbu cemplung nya saya melihat @Herda's Kitchen. Terima Kasih mbak Herda. Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin 🙏 untuk cookpaders yang merayakan. #TiketMasukGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging:

  1. 1 kg daging sapi, potong 20
  2. 2 santan instan @200ml (saya pakai Kara)
  3. Bumbu halus, saya beli yang sudah jadi di pasar
  4. 2 lembar daun kunyit, iris halus
  5. 5 lembar daun jeruk, remas
  6. 2 batang sereh, geprek
  7. 1 ruas lengkuas, geprek (sebesar ibu jari)
  8. 3 lembar daun salam, remas
  9. Secukupnya garam dan gula

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging

1
Cuci bersih daging, siapkan bumbu halus dan bumbu cemplung. (Dagingnya kelupaan tidak difoto)
Rendang Daging - Step 1
Rendang Daging - Step 1
2
Secukupnya minyak untuk menumis. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukan bumbu cemplung. Kemudian masukan daging. Aduk rata daging dengan bumbu.
Rendang Daging - Step 2
Rendang Daging - Step 2
Rendang Daging - Step 2
3
Masukan air matang sampai menutupi daging. Sesekali diaduk.
Rendang Daging - Step 3
Rendang Daging - Step 3
Rendang Daging - Step 3
4
Masukan santan encer. Saya menggunakan1 buah kara, ditambah 800 ml air matang. Aduk rata, sampai air berkurang. Jika sudah saat/air berkurang, tambahkan lagi air matang. Kurang lebih 500 ml.
Rendang Daging - Step 4
5
Masukan santan kental. Saya menggunakan 1 buah Kara 200 ml, saya tambah dengan 200 ml air matang. Aduk rata supaya santan tidak pecah. Saya menambahkan air matang, sampai 3 kali baru empuk. 1 kali penambahan air, kurang lebih 500 ml. Jangan lupa diaduk-aduk. Test rasa. Tambahkan garam dan gula secukupnya. Masak sampai daging empuk dan kuah rendang mengering. Selamat menikmati 😊
Rendang Daging - Step 5
Rendang Daging - Step 5
Rendang Daging - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Sudah Siapin Bahan Dari Kemarin, Jadi Hari ini Tinggal DiTumis Saja Bumbunya Dan Santan Juga Sudah Masuk Frizer. Bumbu Ngk Lengkap Karena Daun Kunyit Susah Di Dapat Tapi Rasa Tetap Mantap Dan Kali Ini Sengaja Ngk Dibuat Terlalu Pedas Biar Anak Anak Juga Bisa Makan.

Pizza rendang

Pizza rendang

Sebenernya antara kegabutan dan laper ga ada saos,rendang pun jadi pengganti saos 😅..

11 porsi
19. Tahu Telur Puyuh Bumbu Rendang Indofood

19. Tahu Telur Puyuh Bumbu Rendang Indofood

Malam2 baru masak, punya tahu sama telur puyuh, bingung mau di masak apa, ada bumbu rendang indofood. Jadi deh masakan ala2 tapi rasa mantap.

Rendang Sederhana ala Sunda

Rendang Sederhana ala Sunda

Bismillah.. Sebetulnya udah lama penasaran bikin olahan rendang , ga kepikiran kalau akan semudah ini buatnya..awalnya sebelum nikah , dirumah dulu tuh olahan rendang nya beda sama di RM.Padang ini ala ala sunda pedas sama rawit 😆😂 Alhamdulillah adanya cookpad ngebantu banget #daripengenjadibisa dan suami sampai nambah dua piring hehe seneng banget rasanya ❤

Telur Bumbu Rendang

Telur Bumbu Rendang

Source : ig ayudiahrespatih

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

#PejuangGoldenApron3

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Ini sih makanan favoritku dan suami. Udah paling mantep makan ini nih 🤤 Enjoy ^^

Pizza Jumbo Rendang Pedas

Pizza Jumbo Rendang Pedas

Karena rendang masakan kesukaan saya maka saya terinspirasi untuk membuat pizza rendang sendiri

8 porsi
2 jam 30 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

60 menit
Ayam Rendang Kampung

Ayam Rendang Kampung

Memasak it bikin happy #BancakanOnlineBarengCookped #OnlineClass

5 orang
1 jam 30 menit
Rendang Simpel

Rendang Simpel

pertama kali masak rendang nihh 😀😁

Rendang Daging Sapi Sederhana

Rendang Daging Sapi Sederhana

Resep rendang ini sederhana banget yaa karna bumbu nya simple dan pasti ada di rumah... Tapi rasanyaaaaaa, endeeuusss banget...

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Diphoto saat sisa 4 potong daging lagi 🤣 Suami ku yang Minang bilang ini rendang enak banget, saya pakai resep rendang klasik dan pake takaran resep cece @xanderkitchen tapi disini saya masak pakai PRESTO gak sampai 1 jam rendang daging sapi sudah matang dan empuk. Rasanya? Dijamin sama dengan rendang yang dimasak lama. Kok bisa? Nah makanya kita masak dulu ayuuk.

4 Prosi
Rendang Ayam Special

Rendang Ayam Special

karena di rumah g ada yg suka daging sapi..jadilah masak rendang ayam ini 🤩

Rendang Ayam Pedas Bumbu Instan

Rendang Ayam Pedas Bumbu Instan

Resep rendang ini super simple dan tidak memakan waktu lama tapi sama enaknya dengan yang dimasak berjam-jam. Aku buat ini kemarin untuk menu sahur, masak dan nyiapin dadakan semua hanya butuh waktu 45-60 menit. 😍