Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan yang Lezat Sekali

Dipos pada January 20, 2020

Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan

Anda sedang mencari inspirasi resep Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan adalah 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tadinya mau buat ikan woku, tp pd saat di tukang sayur ada bumbu rendang fresh baru jadi, akhirnya tertarik utk beli bumbu rendang. Dan jadilah ikan bumbu rendang tanpa santan. Asli rasanya enak, sedap dan mantaaap seperti rendang daging di rumah makan padang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan:

  1. 4 ekor ikan kembung ukuran sedang
  2. 1 bungkus kecil bumbu rendang fresh rempah-rempah indonesia
  3. 2 lembar daun salam
  4. 2 lembar daun jeruk
  5. 2 batang sereh di geprek
  6. 7 buah cabai setan utuhan
  7. 2 batang daun bawang dipotong-potong
  8. secukupnya Kaldu jamur
  9. secukupnya Garam
  10. Bahan-bahan utk menggoreng ikan sebelum dimasak bumbu rendang :
  11. 2 lemon
  12. 1/2 bungkus bumbu racik sachset
  13. secukupnya Air

Langkah-langkah untuk membuat Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan

1
Bersihkan ikan, lumuri dengan perasan jeruk lemon. Tunggu beberapa menit. Cuci bersih kembali. Lalu siapkan mangkuk berisi air, masukan bumbu racik, aduk dan rendam ikan beberapa menit. Setelah beberapa menit, lalu goreng ikan setengah matang. Dan sisihkan
2
Panaskan olive oil utk menumis. Masukan bumbu rendang fresh. Aduk hingga harum. Masukan daun salam, daun jeruk dan geprekan sereh. Aduk sebentar
3
Lalu beri air secukupnya, masukan garam dan kaldu jamur secukupnya. Aduk dan cek rasa. Setelah itu masukan ikan. Aduk hingga ikan tercampur oleh air bumbu
4
Masak hingga bumbu meresap ke ikan. Setelah itu masukan cabai setan utuhan dan potongan daun bawang. Masak kembali hingga air sedikit berkurang dan cabai + daun bawang layu. Matikan kompor, dan ikan bumbu rendang siap di sajikan bersama sayur dan nasi hangat
Ikan Bumbu Rendang Tanpa Santan - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cara cepat masak Rendang

Cara cepat masak Rendang

Biasanya kalau buat rendang selalu relatif lama, tetapi dengan cara yang satu ini jauh lebih cepat loh.. Silakan dicoba ya...

Rendang Ayam Kentang

Rendang Ayam Kentang

Alhamdulillah akhirnya slsai jg masaknya.. Masak smbil momong alhamdulillah luar biasa 😍😍 kali ini recook resepnya Miss-M dari tanjungpinang.. Alhamdulillah rasanya enduuuul.. Bikin nambah nasi terusss πŸ˜‚πŸ˜‚ Terimakasih bun resepnya 😍 Ini resepnya ada bbrp yg sya modif sedikit yah bun.. Karena menyesuaikan dgn bahan yg ada.. πŸ˜…πŸ˜… Sekarang ikutan #CABEKU dri surabaya nih temanya #AyamInLopWitYu terus ngga kalah seru lagi ikutan seseruan dri Tehmin #BandungSilihAsaan_OlahanKentang jdi terinspirasi bikin rendang ayam kentang 😍😍 2 tema masak jdi 1 hidangan.. Uhuuuuyyy... πŸ˜πŸ˜‹ #CookpadCommunity_Bandung

Rendang Jengkol Muda Vegan / Vegetarian

Rendang Jengkol Muda Vegan / Vegetarian

Kepengen makan jengkol dan keliling pasar tapi jarang yang jual jengkol alhasil cuma nemu jengkol kupas yang masih muda yaudah tak eksekusi dulu. Aku sengaja tulis vegan/vegetarian biar yang vegan/vegetarian bisa lebih mudah search untuk ide masakan di cookpad ini.. masak tanpa bawangan2an tetap wangi dan enak kok πŸ™πŸ» selamat mencoba.

Rendang

Rendang

Baru pertama kali ini bikin rendang dengan bumbu sendiri (hasil nanya resep mama) biasanya pakai bumbu jadi yang dipasar atau yang kemasan, buat sahur pertama biasanya keluarga saya dan suami bikin rendang, jadi meskipun gak bisa pulkam kita bisa bikin disini.πŸ™‚

10 potong
143. Rendang Daging Sapi Bumbu Sederhana

143. Rendang Daging Sapi Bumbu Sederhana

Waktunya masak-masak daging nih. Kali ini masak rendang sapi dengan bumbu sederhana. Nah, kalau untuk rendang ini pakai potongan fillet yaa. Daging yang saya pakai bagian sengkel/kisi. Siap-siap masak nasi yang banyaak yaa, karena makannya pasti nambah-nambah 😁 #PosbarIDAMAN #KampungIdaman #HidanganDagingKurban #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

Rendang sapi

Rendang sapi

#dirumahaja bikin rendang

5 porsi
1,5 jam
Rendang daging khas minang Asli

Rendang daging khas minang Asli

BISMILLAH..🀲🏻 Alhamdulillah disini saya ingin berbagi resep rendang Daging Sapi khas Minang Asli.bukan kalengΒ² ya..? Semoga suka πŸ™πŸ»Resep ini saya dapati dari Kawan asli minang..sangat baik tidak pelit kasih resep πŸ˜€ padahal saya orang Sunda tp penyuka masakan Minang..pasti gak percaya deh kalau saya bisa masak rendang🀭 kurang lebihnya saya mohon maaf bila ada salah dlm penulisan ttg resep. karena saya jg baru belajar dan Mau Tau resepnya?πŸ˜€ Intip ya dan jangan lupa recook ya kalau suka dan sudah membuat jg resep dari saya πŸ˜‰ INDAHNYA BERBAGI

20 porsi
Rendang Sapi

Rendang Sapi

Kamis 06 Agustus 2020 Assalamualaikum Moms..... Masih edisi daging qurban ... Kali ini mau bebikin " Rendang Daging Sapi " favorit keluargaku, resep ini aku dapat dari Mamanya Icha Rabadi teman sekantor yang asli orang Padang, aku suka resep ini karena tidak perlu di tumis dulu bumbu halusnya langsung cemplung dimasak bersama santan, dan kebetulan juga dapat inbox dari Mamah Cookpad buat mengikuti #cabeku dengan masakan olahan #bamasakjosantan Ya udah kloplah... Maree segera eksekusi ke dapur πŸ’ƒπŸ’ƒπŸ’ƒ #PejuangGoldenApron2 #MeatLoversIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #Cabeku #bamasakjosantan #BancaanOnlineBarengCookpad #eBook

Rendang Daging

Rendang Daging

Masak rendang ini kurang pedas, karena skalian buat anak2. jika yg mau pedas bole menambahkan cabe besar, sama cabe rawit. disini sy jg menambahkan telur.

Nasi Goreng Bumbu Rendang

Nasi Goreng Bumbu Rendang

Bismillah.. Karena ada sisa bumbu rendang di kulkas yg dagingnya udah habis, jadi mau pake bumbu rendangnya aja buat nasi goreng, tinggal tambahin telur dadar dan kerupuk. Alhamdulillah nikmat...

Ayam Bumbu Rendang

Ayam Bumbu Rendang

7 Orang
1 Jam
Rendang ala Sasa bumbu rendang

Rendang ala Sasa bumbu rendang

Kebetulan dikasih daging dari bibinya suami, bingung karna pertama kali ngolah daging dan yang terpikirkan langsung buat rendang hehehe gaya ya. Gapapa ini first try aku dan not to bad. Next time akan coba masak rendang pake bumbu ulek sendiri hihi have a nice dayπŸ’• APRIL 2020 β€’ MASAK MASAK BARENG ANA

Rendang Sapi Kering asli Padang

Rendang Sapi Kering asli Padang

Suka sekali dengan yang namanya rendang. Makanan Indonesia yang paling disukai dimanapun. Rendang yang jadi favorite dikeluarga saya, yang kering. Resep ini dari Mama tercintaaa πŸ₯°πŸ€— Kalau makan pake lauk ini, dijamin nasi nambah” terussss.. 😁 Lebih sedepp disajikan dengan sambal ijo, potongan timun dan rebusan daun singkong, Moms πŸ˜‹ #festivalramadhancookpad

25 porsi
Rendang Jamur VEGETARIAN

Rendang Jamur VEGETARIAN

Hai Cookpad lovers, disini aku mau bagi resep jenis makanan Vegetarian yg sangat mudah

6-8 orang
1 jam
Rendang red beans

Rendang red beans

Alhamdulillah bisa bikin rendang juga .. ini udah ke 7 x nya aku bikin.resep dan cara membuat nya berkat di ajarin mama lewat chating hehehe .oia semua bahan di kira2 aja yahh sesuaikan dng selera masing2 .. kalo aku pake insting aja sih.kalo mau kental bumbu nya jd banyak,di banyakin aja di bumbu halus nya yah ..